Anda di halaman 1dari 3

LAPORAN PRAKTIKUM

REKAYASA LIMBAH

ACARA 1. IDENTIFIKASI LIMBAH KULIT SINGKONG

DI SUSUN OLEH :

NAMA ANGGOTA : 1. EVA LESTINA/3201406077

2. SITI SURYATMI/3201406068

3. IWAN/3201406081

4. DWI JUBANDOYO/3201406118

5. FIRMANSYAH/3201406106

6. MOHAMMAD NAJIB/3201406025

KELAS/KELOMPOK : 5C/2 (DUA)

PRODI TEKNOLOGI PENGOLAHAN HASIL PERKEBUNAN

JURUSAN TEKNOLOGI PERTANIAN

POLITEKNIK NEGERI PONTIANAK

2016
ACARA I.
IDENTIFIKASI LIMBAH KULIT SINGKONG

I. Tujuan
Membuat kunci identifikasi potensi limbah kulit singkong
II. Cara Kerja
1. Mengisi form kunci identifikasi potensi limbah.
2. Melakukan studi literatur.
III. Hasil identifikasi
1. Mengisi form kunci identifikasi potensi.
a. Nama limbah : Kulit Singkong
b. Jenis kegiatan : Pembuatan Tapai
c. Jenis industrinya : Industri Mikro
d. Kulit ubi kayu dihasilkan dari proses : Pembuatan Tapai
e. Persentase kulit ubikayu dalam singkong : 15-20% dari berat bahan
f. Struktur kimia penyusun limbah : Organic
g. Jumlah limbah yang dihasilkan setiap tahun: 3 kg/hari, 1095kg/tahun
h. Berdasarkan karakteristik limbah padat : Garbage (sampah basah)
i. Kandungan unsur gizi dalam limbah :
Dalam 100 gram kulit singkong memiliki protein 8,11 gram, serat
kasar 15,20 gram, pectin 0,22 gram, lemak 1,29 gram, kalsium 0,63
gram, (Rukmana, 1997)
j. Alternatif Rekayasa pengolahan (produk yang diinginkan)
a. Produk olahan pangan :
Keripik. Selain diolah menjadi keripik, kulit singkong juga dapat di
olahh menjadi tepung yang dapat di aplikasikan dalam pembuatan
cookies.
b. Produk olahan non pangan :
Pakan ternak
k. Perkembangan riset:
- Edhy Mirwandhono, Irawati Bachari, dan Darwanto Situmorang, 2006, Uji
Nilai Nutrisi Kulit Ubi Kayu yang Difermentasi dengan Aspergillus niger,
Jurnal Agribisnis Perternakan, Vol. 2, No. 3, Desember 2006
- Wikanastri H1*), Cahya S. Utama2), Agus Suyanto3), 2012, Aplikasi
Proses Fermentasi Kulit Singkong Menggunakan Starter Asal Limbah
Kubis Dan Sawi Pada Pembuatan Pakan Ternak Berpotensi Probiotik,
Seminar Hasil-Hasil Penelitian LPPM UNIMUS 2012 ISBN : 978-602-
18809-0-6

IV. Kesimpulan
Dari hasil praktikum, mahasiswa dapat mengidentifikasi dan membuat kunci
identifikasi limbah kulit singkong yang diperoleh dari industry pembuatan
tapai. Serta setelah diidentifikasi, mahasiswa dapat mengetahui alternative
pengolahan limbah kulit singkong.

Anda mungkin juga menyukai