Anda di halaman 1dari 61

E-learning-SMAN 1 UBUD 2016

BAGIAN 1
CAPTURE PICTURE
(MENGAMBIL GAMBAR)
DENGAN MICROSOFT OFFICE ONENOTE

Microsoft office onenote adalah program bawaan dari setiap Microsoft office, baik Microsoft office
2003, Microsoft office 2007, Microsoft office 2010 ataupun Microsoft office 2013.

Langkah pertama adalah siapkan gambar yang akan di ambil (file apa saja boleh yang penting
gambarnya). Sebagai contoh saya akan mengambil gambar diagram yang ada pada file MS. Office Word
seperti berikut ini.

Kemudian buka Microsoft office onenote dengan cara :


a. Untuk windows 7 kebawah
Click tombol start windows yang ada di bagian pojok kiri bawah laptop/PC.

Setelah di click akan muncul menu windows seperti tampilan berikut

Tim ICT SMAN 1 Ubud Page 1


E-learning-SMAN 1 UBUD 2016

Ketik pada kolom search onenote, kemudian muncul tampilan merikut ini

Click Microsoft office onenote selesai Microsoft office onenote sudah siap digunakan.

Tim ICT SMAN 1 Ubud Page 2


E-learning-SMAN 1 UBUD 2016

b. Untuk windows 8 keatas


Caranya hampir sama silahkan arahkan kursor ke bagian pojok kanan bawah sampai muncul
tampilan berikut ini

Click tombol search kemuadia akan mucul tampilan berikut ini.

Ketik pada bagian search onenote kemudian click Microsoft office onenote selanjutnya
office onenote siap digunakan.
Untuk mengambil gambar caranya :
Pastikan gambar yang akan di ambil sudah tebuka telebih dahulu kemudian buka Microsoft office
onenote yang ada pada bagian toolbars.

Kemudian click insert pilih sceen clipping

Tim ICT SMAN 1 Ubud Page 3


E-learning-SMAN 1 UBUD 2016

Kemudian tandai bagian yanga akan di ambil gambarnya seperti gambar berikut ini

Secara otomatis bagian yang diambil akan masuk ke dalam Microsoft office onenote seperti tampilan
berikut ini.

Tim ICT SMAN 1 Ubud Page 4


E-learning-SMAN 1 UBUD 2016

Click kanan pada bagian bawah yang terdapat garis putus-putus!

Click save as , maka akan muncul tampilan window untuk menyimpan gambar.

Tim ICT SMAN 1 Ubud Page 5


E-learning-SMAN 1 UBUD 2016

Sebagai contoh saya akan menyimpan gambarnya di dokumen dengan file name diagram fasa 1.
Gambar sudah selesai dibuat.

Catatan :
1. Untuk lebih efisien dan mempermudah pencarian gambar sebaiknya di simpan di
folder dimana soal tersebut berada.
2. Nama gambar sabaiknya sesuaikan dengan KD atau kategori soal

=== selamat mencoba ===

Tim ICT SMAN 1 Ubud Page 6


E-learning-SMAN 1 UBUD 2016

BAGIAN 2
MEMBUAT MEDIA PEMBELAJARAN
BERBASIS E-LEARNING
SMA NEGERI 1 UBUD
A. TAHAP AWAL
1. LOG IN ACCOUNT
Untuk log in silahkan buka terlebih dahulu browser (bisa Mozilla firefox atau google crom,
kemudian ketik alamat : http://nesaelearning.com , kemudian akan muncul tampilan seperti di
bawah ini

Gambar A.1

Kemudian pilih LMS, kemudian akan muncul tampilan seperti di bawah ini

Gambar A.2
Silahkan click log in yang berada di pojok kanan atas (pada gambar diatas yang diberi lingkaran
merah), kemudian muncul menu log in seperti tamplan berikut ini

Tim ICT SMAN 1 Ubud Page 7


E-learning-SMAN 1 UBUD 2016

Gambar A.3

Masukkan username dan password ada masing-masing, kemudian log in.


Setelah log in akan muncul tampilan seperti dibawah ini

Gambar A.4

Selamat ada sudah berhasil log in, media pembelajaran ada sudah siap digunakan.

Catatan :
Bagi guru yang sudah memiliki account di e-learning sebelumnya gunakan username
yang dulu dengan password :123, kemudian ganti paswordnya!
Bagi lupa username terdahulu silahkan click forgotten your username or password
(pada gambar A.3) atau hubungi admin! (Dewa Mas atau Ngurah).
Bagi yang belum memiliki usename silahkan hubungi admin! (Dewa Mas atau Ngurah).

2. CARA RESET/MENGGANTI PASWORD


Reset password hanya dilakukan sekali begi pengguna yang sudah memiliki account
sebelumnya, dengan langkah sebagai berikut :
Saya ambil contoh adalah guru agama atas nama Luh Putu Adnyani, S.Ag, M.Ag dengan
username : gita dan password standar :123
Silahkan ikuti langkah-langkah diatas sampai muncul gambar A.3, kemudian masukkan
username dan password dan akan muncul tampilan seperti dibawah ini :

Tim ICT SMAN 1 Ubud Page 8


E-learning-SMAN 1 UBUD 2016

Gambar A.5

Cara pengisian :
Curren password : 123
New password : (silahkan diisi dengan password yang baru sesuai dengan
keinginan, dengan syarat minimal 8 karakter)
New password (again) : (silahkan ketik ulang password yang baru)

Langkan terakhir click save change!


Password sudah selesai diubah.

3. CARA MENCARI USERNAME ATAU LUPA PASSWORD PADA MENU LOG IN MENGGUNAKAN
FASILITAS FORGOTTEN YOUR USERNAME OR PASSWORD (pada gambar A.3)
Cermati gambar dibawah ini fasilitas FORGOTTEN YOUR USERNAME OR PASSWORD ada
pada bagian di lingkari.

Gambar A.6

Tim ICT SMAN 1 Ubud Page 9


E-learning-SMAN 1 UBUD 2016

Setelah tombol FORGOTTEN YOUR USERNAME OR PASSWORD di click maka akan muncul
tampilan serperti dibawah ini :

Gambar A.7

Masukkan username atau alamat email yang digunakan pada saat mendaftar pertama kali di e-
learning lalu click tombol search. Kemudian ikuti langkah-langkah yang akan dikirim lewat e-
mail yang telah dimasukkan tersebut.

Catatan : Pastikan e-mail yang dimasukkan tersebut adalah e-mail yang digunakan membuat
account terhadulu dan masih aktif, apabila e-mail yang digunakan tersebut tidak
aktif atau tidak digunakan lagi silahkan gubungi admin.

B. MEMASUKKAN MATERI
Untuk bisa membuat/memasukkan materi silahkan login terlebih dahulu dengan menggunakan
user dan passwordnya masing-masing seperti yang diterangkan pada langkah A. pembuatan materi
di e-leaning menggunakan istilah topic, boleh diasumsikan topic tersebut dengan bab ataupun sub
bab pada materi bersangkutan. kemudian ikuti langkah-langkah berikut :
1. PERSIAPAN
Setelah masuk maka akan muncul tampilan seperti Gambar B.1

Gambar B.1

Tim ICT SMAN 1 Ubud Page 10


E-learning-SMAN 1 UBUD 2016

Kemudian silahkan click Courses dan pilih kelas serta mata pelajaran yang di ampu. (gambar
B.2)
2

1
4

Gambar B.2
Pada gambar B.2 dari kiri kekanan merupakan sub menu masing-masing courses. Sebagai
contoh saya akan ambil courses untuk kelas XII P MIPA mata pelajaran kimia peminatan, sesuai
dengan urutan pada gambar B.2.

Gambar B.3
Pada gambar B.3 merupakan uraian per topic untuk mata pelajaran kimia peminatan kelas XII P
MIPA. Tampilan tersebut akan muncul apabila langkah pada gambar B.2 sudah dilakukan.
Selanjutnya tinggal mengganti topic sesuai dengan bab pada mata pejaranan yang di ampu.

2. PENGGANTI TOPIK
Setelah muncul tampilan seperti gambar B.3, penggantian topic dapat dilakukan dengan cara
meng click terlebih dahulu tombol turn editing on di bagian pojok kanan atas (yang dilingkari
merah paa gambar B.4).

Tim ICT SMAN 1 Ubud Page 11


E-learning-SMAN 1 UBUD 2016

Gambar B.4

Gambar B.5
Pada gambar B.5 merupakan tampilan pada posisi editing on (bisa di edit). Untuk menganti
topic maka click lambing gear yang ada di bawah tulisan Topic 1 (gambar B.6 dalam lingkaran
merah)

Gambar B.6

Tim ICT SMAN 1 Ubud Page 12


E-learning-SMAN 1 UBUD 2016

b a

Gambar B.7
Untuk menganti topic silahkan lakukan seperti berikut :
a. Hilangkan centang
b. Masukkan nama topic/bab yang diinginkan (sebagai contoh topic yang digunakan adalah
Sifat koligatif Larutan)
c. Isikan ringkasan (jika diperlukan, apabila dikosongkan tidak masalah)
d. Langkah terakhir adalah click save change

Setelah dimasukkan topiknya dan ringkasanya maka akan seperti gambar B.8.

Gambar B.8
Pada gambar B.8, Tulisan topic 1 sudah diganti dengan dengan tulisan Sifat Koligatif Larutan
dan kalimat yang ada di bawah topic akan muncul kalau kita mengisi pada bagian summary
(ringkasan) pada saat mengganti topic.

Tim ICT SMAN 1 Ubud Page 13


E-learning-SMAN 1 UBUD 2016

No Lambang Arti
1 Edit summary (mengganti topic dan menambahkan ringkasan)

2 Move section (memindahkan posisi antar topic, mis : topic 1 di ubah


menjadi topic 2)

3 Highlight topic (topic yang lagi hangat, diutamakan )

4 Hide dan unhide topic (memunculkan dan menyembunyikan topic)

5 Delete topic (menghapus topic)

3. MEMASUKKAN MATERI
Setelah selesai melakukan setting topic, maka baru bisa melangkah ke langkah selanjutnya yaitu
menambahkan materi. Untuk menambahkan materi kita masih bekerja dalam posisi editing on/
posisi bisa diedit. Untuk menambahkan materi silahkan di click add an activity or resource
yang ada pada bagian kanan bawah setiap topic (lingkaran merah pada gambar B.9)

Gambar B.9

Tim ICT SMAN 1 Ubud Page 14


E-learning-SMAN 1 UBUD 2016

Maka akan muncul tampilan sub menu sebagai berikut :

Gambar B.10

Yang dipilih adalah menu resources.

Tim ICT SMAN 1 Ubud Page 15


E-learning-SMAN 1 UBUD 2016

Pengertian menu-menu yang ada pada bagian resources


No Jenis Menu Keterangan
1 Menambahkan materi agar seperti tampilan pada
buku-buku online
2 Menambahkan file bisa berupa file word,
powerpoint, excel ataupun pdf yang kemudian
bisa di download oleh siswa
3 Digunakan untuk mengelompokkan file dalam satu
materi ajar
4

6 Menampilkan materi seperti tampilan web

7 Menambahkan alamat web yang terkait dengan


materi ajar

Dalam hal ini akan diajarkan membuat materi dengan menggunakan menu file, page dan Url.
MEMBUAT MATERI DENGAN MENGGUNAKAN MENU FILE
Untuk menambahkan file, hal yang perlu dipersiapkan adalah file dokumen yang sudah
tersimpan di laptop/ PC jenis file bisa berupa file word, powerpoint, excel ataupun pdf.
Kemudian kembalilah ke halaman topic kemudian click add an activity or resource dan
pilih sub menu resource, kemudian click file, kemudian add (gambar B.11). apabila
langkah-langkah tersebut dilakukan makan akan muncul tampilan seperti gambar B.12.

Gambar B. 11

Tim ICT SMAN 1 Ubud Page 16


E-learning-SMAN 1 UBUD 2016

Gambar B.12

Langkah-langkah :
a. Isi dengan nama file yang akan di masukkan/upload
b. Isi dengan deskripsi tetang file yang akan dimasukkan (boleh dikosongkan)
c. Click untuk upload file (boleh juga menggunakan cara drop file)

Langkah selanjutnya adalah upload file, dengan cara sebagai berikut (gambar B.13) :
a. Click upload a file
b. Click choose file, kemudian akan di arahkan ke tempat penyimpanan file tersebut,
pilih file yang akan di upload.
c. Berikan nama untuk file yang akan di upload
d. Click upload this file tunggu beberapa saat, maka file sudah di upload (gambar B.14)
kemudian click save and return to the course.

a
b

Gambar B.13

Tim ICT SMAN 1 Ubud Page 17


E-learning-SMAN 1 UBUD 2016

Gambar B. 14
Penambahan materi berupa file sudah selesai dilakukan (gambar B.15).

Gambar B.14
Catatan :

Upload file hanya dilakukan sekali, apabila file yang sama akan digunakan kembali
tinggal click server file (gambar B.13) kemudian pilih filenya.

selain file ketikan/word pada fasilitas file juga bisa di masukkan gambar ataupun
vidio

Tim ICT SMAN 1 Ubud Page 18


E-learning-SMAN 1 UBUD 2016

MEMBUAT MATERI DENGAN MENGGUNAKAN MENU PAGE


Membuat halaman page (tampilan web) yang perlu disiapkan adalah file berupa file
ketikan (file word) boleh ada gambar, video maupun rumus. Lahkah awal hampir sama
dengan langkah pada memasukkan materi berupa file (gambar B.11), tetapi yang dipilih
sekarang adalah sub menu page, kemudian add (gambar B.15).

Gambar B.15
Setelah click add maka akan muncul tampilan seperti gambar B.16.

Gambar B.16
Pada name isi dengan nama/ judul dari materi, description isi dengan deskripsi/
ringkasan dari materi (boleh kosong), page conten isi dengan materi secara
keseluruhan.
Apabila materi hanya berupa file ketikan saja
Untuk matri yang berupa file ketikan saja tinggal dilakukan prosedur copy-paste.
Copy materi di file word kemudian paste di bagian page conten.

Tim ICT SMAN 1 Ubud Page 19


E-learning-SMAN 1 UBUD 2016

Apabila materi berupa gambar


Siapkan terlebih dahulu gambar yang akan dimasukkan bisa berupa file dengan
format jpg, png, gif atupun tif.
Langkah-langkah :
a. Masuk ke menu conten lihat pada bagian page conten kemudian click tanda

yang ada pada menu bar. Maka akan muncul tampilan berikut,

Silahkan di centang, maka


tampilan gambar akan
menyesuaikan dengan besar
gambar.

Untuk memilih posisi gambar

Gambar B.17

Isikan dengan nama gambar

b. Selanjutnya click browse repositories akan muncul tampilan upload gambar,


seperti tampilan di bawah ini

Gambar B.18

Kemudian ikuti langkah upload seperti pada langkah-langkah upload sebelumnya,


yaitu : choose file => isi nama file di kolom save as => click upload this file.
Sehingga muncul seperti gambar B.19

Tim ICT SMAN 1 Ubud Page 20


E-learning-SMAN 1 UBUD 2016

Gambar B.19
Selanjutnya tinggal click save image, maka gambar sudah siap digunakan.

Catatan :
Untuk menambahkan gambar posisikan krusor pada lokasi gambar yang
diinginkan

Apabila materi berupa video


Untuk menambahkan video prosedurnya hampr sama dengan menmbahkan gambar.
Langkah-langkahnya :
a. Masuk ke menu conten lihat pada bagian page conten kemudian click tanda

yang ada pada menu bar. Maka akan muncul tampilan berikut,

Nama video akan


otomatis muncul
apabila video sudah di
upload

Gambar B.20

Tim ICT SMAN 1 Ubud Page 21


E-learning-SMAN 1 UBUD 2016

b. Selanjutnya click browse repositories akan muncul tampilan upload vidio,


seperti tampilan di bawah ini

Gambar B.21

c. Selanjutnya silahkan ikuti langkah-langkah seperti diatas pada langkah upload file
maupun upload gambar.
choose file => isi nama file di kolom save as => click upload this file =>
insert media
Catatan :
Untuk menambahkan vidio posisikan krusor pada lokasi video yang diinginkan

Apabila materi berupa rumus


Apabila kita ingin menmbahkan rumus caranya hamper sama dengan membuat
rumus di Ms. Word, caranya sebagai berikut :
a. Masuk ke menu conten lihat pada bagian page conten kemudian click tanda

yang ada pada menu bar. Maka akan muncul tampilan berikut,

Gambar B.22
Penjelasan beberapa tombol menu diatas (gambar B.22)
No Gambar ikon Keterangan
1 Subscript (indek), superscript (pangkat)

2 Ketikan Rata kanan, tengah dan kiri

3 Equation editor (membuat rumus)

4 Insert character (berisi symbol-simbol)

5 Table (membuat table)

Tim ICT SMAN 1 Ubud Page 22


E-learning-SMAN 1 UBUD 2016

Catatan :
Apabila rumus yang dipakai tidak umum/tidak ada dalam daftar list quation
sebaiknya rumus tersebut buat dalam bentuk gambar, kemudian upload
gambar seperti langkah di atas.

MEMBUAT MATERI DENGAN MENGGUNAKAN MENU URL


Untuk menambahkan url (alamat web orang lain atau blog orang lain di luar media e-
learning) langkahnya adalah
Masuk terlebih dahulu ke web/blogs yang dimaksud, kemudian copy alamat webnya
(gambar B.23)

Copy alamat url ini

Gambar B.23
Kemudian perhatikan bambar B.24

Isi dengan nama


materi yang terdapat
pada web/blogs
tersebut

Gambar B.24
Kemudian link yang telah di copy kemudian di paste pada kolom external URL yang ada
pada bagian content (gambar B.25).

Gambar B.25
Langkah terakhir click save and roturn to course,

Tim ICT SMAN 1 Ubud Page 23


E-learning-SMAN 1 UBUD 2016

C. MEMBUAT EVALUASI
1. PENGATURAN AWAL
Pembuatan yang akan di ajarkan hanya pada pembuatan evaluasi dengan fasilitas quis. Pada
tahap awal silahkan ikuti langkah agar tampilan menjadi seperti gambar B.9 dan gambar B.10.

2. Gambar C.1
Setelah di click add an activity or resource =>quiz => add maka akan muncul tampilan
seperti berikut,

Gambar C.2

Penjelasan masing-masing menu


General
Isi dengan nama
quiz, contoh :
Latihan 1 SKL
Isi dengan
deskripsi quiz,
contoh : Sifat
Koligatif Larutan

Gambar C.3

Centang apabila deskripsi akan di


tampilkan

Tim ICT SMAN 1 Ubud Page 24


E-learning-SMAN 1 UBUD 2016

Timing

Tanggal Bulan

Tahun Jam Centang


untuk
Menit
mengaktif
kan

Lama
mengerjakan
quiz, bisa
dalam detik,
menit, jam,
hari, maupun
minggu.

Gambar C.4
Artinya apabila waktu sudah habis maka quiz akan diselesaikan
secara otomatis

Mode timing digunakan untuk menentukan kapan quiz dibuka (open the quiz) , quiz ditutup
(close the quiz) ataupun berapa lama quiz (time limit) bisa dikerjakan.

Grade

Biarkan saja kosong

Berapa kali quiz bisa dikerjakan.


Unlimited : bisa dikerjakan
berulang-ulang tanpa batas.

Urutkan dari nilai


tertinggi

Gambar C.5

Layout
Apabila di click anam
nuncul tampilan seperti
gambar C.7

Gambar C.6

Tim ICT SMAN 1 Ubud Page 25


E-learning-SMAN 1 UBUD 2016

Apabila di click :
Never, all question on one page : semua
soal dikeluarkan secara bersamaan.
Every question : soal akan keluar satu
persatu
Every 2 questions : soal akan keluar dua
sekaligus.
Begitu seterusnya.

Gambar C.7

Question behavior

Acak soal, biarkan yes

Jawaban persoal,
Adaptive mode : jawaban
persoal langsung keluar,
apabila menjawab untuk
yang kedua kalinya maka
dikenankan pinalti.
Adaptive mode (no
penalties) : jawaban
Gambar C. 8 persoal langsung keluar,
apabila menjawab untuk
yang kedua kalinya maka
tidak dikenankan pinalti.
Deferred feedback : nilai
siswa akan muncul
setelah semua soal di
jawab.

Rereview option

Gambar C.9
Centang seperlunya.

Tim ICT SMAN 1 Ubud Page 26


E-learning-SMAN 1 UBUD 2016

Appearance
Lewati bagian ini

Extra restriction on attempts

Waktu jeda antara


pertanyaan
pertama dengan
pertanyaan kedua

Waktu yang
diperlukan untuk
bisa mengulang
quiz/ remidi.
(apabila quiz yang
diberikan bisa di
Gambar C.10 ulang)

Catatan :
Centang enable untuk mengaktifkan menu

Overall feedback

Gambar C.11
Overall feedback digunakan untuk memberikan umpan balik kepada siswa. Seperti contoh
diatas maka siswa yang mendapatkan nilai antara 90-100 = Sangat Memuaskan, 80-90 =
Memuaskan, dan seterusnya.

Common module settings


Lewati bagian ini

2. MEMBUAT KATEGORI SOAL (MENGELOMPOKAN SOAL)


Pembuatan kategori soal bertujuan untuk mempermudah guru dalam memilih soal yang
relevan serta mempermudah dalam pengacakan soal perkategori yang di inginkan.
Langkah-langkahnya adalah sebagai berikut :
Masuk terlebih dahulu kebagian administration pilih menu (click tanda segitiga) course
administration kemudian pilih menu question bank kemudian pilih categories, seperti
gambar C.12 dibawah ini.

Tim ICT SMAN 1 Ubud Page 27


E-learning-SMAN 1 UBUD 2016

Gambar C.12

Setelah di click categories maka akan muncul tampilan seperti di bawah ini (gambar C.13a dan
C. 13b)
Catatan :
Leve 1 : soal hanya bisa
digunakan pada level
Level 1 bidang studi
Level 2 : soal bisa digunakan
pada level bidang
Level 2
studi dan peminatan
dan lintas minat P
MIPA
Level 3 Level 3 : soal bisa digunakan
pada level kelas XII
(seluruh kelas XII
Level 4 PMIPA, PBB dan PIPS)
Level 4 : soal bisa digunakan
Gambar C.13a untuk semua jenjang
kelas

Tim ICT SMAN 1 Ubud Page 28


E-learning-SMAN 1 UBUD 2016

Pilih kategori sesuai


level

Isi nama kategori yang


dikehendaki.
Bisa sesuai SKL kalau
untuk soal UN atau
sesuai KD/indicator
untuk soal latihan
diluar UN.

Gambar C.13b

Sebagai contoh saya akan membuat kategori untuk mapel kimia, materi Sifat Koligatif Larutan
seperti yang tertera pada lampiran 1.
Pada lampiran 1 yang saya buat terdiri dari 8 kategori dan setiap kategori saya khususkan untuk
bidang studi kimia kelas XII sehingga saya hanya membuat kategori pada level 1 saja.

Gambar C.14

Pada level 1 yang di pilih adalah default for XII KIMIA MIN kemudian isi nama kategori yaitu
pengertian dan click add category

Gambar C.15
Setelah di klck add category maka akan muncul tampilan kategori yang sudah dibuat seperti
tampian di bawah ini (gambar C.16)

Tim ICT SMAN 1 Ubud Page 29


E-learning-SMAN 1 UBUD 2016

Kategori masuk di
level 1

Gambar C.16

Dengan cara yang sama silahkan tambahkan kategori sesuai dengan kebutuhan.

Catatan :
Sebaiknya untuk pembuatan kategori untuk soal-soal UN mapel B. inggris atau B.
Indonesia sebaiknya membuat kategori pada level 3, karena soal-soalnya biasanya
sama untuk semua jurusan sehingga hanya sekali memasukkan soal.

Apabila semua kategori telah dimasukkan (sesuai dengan lampiran 1) maka semua kategori
akan muncul seperti berikut ini

Gambar C.17

3. JENIS EVALUASI DAN MEMASUKKAN SOAL


a. Soal Pilihan Ganda (multiple choice)
Untuk membuat soal pilihan ganda ada dua cara yang bisa digunakan :
Cara 1. Langsung membuat soal di web e-learning
Caranya adalah sebagai berikut :
Silahkan masuk kembali agar tampilan seperti gambar C.12 dan yang pilih sekarang adalah
questions,

maka akan muncul seperti tampilan pada gambar C. 18.

Tim ICT SMAN 1 Ubud Page 30


E-learning-SMAN 1 UBUD 2016

Gambar C. 18

Sebelum di click create a new question pilihlah kategori untuk soal yang akan dimasukkan
seperti gambar diatas. Sebagai contoh saya akan memasukkan soal untuk sub kategori
pengertian, lakukan hal seperti tampilan pad gambar diatas (gambar C.18).
Kemuadian click create a new question, maka akan muncul mnu pilihan jenis soal
(gambar C. 19), pilih multiple choice soal tipe pilihan ganda, kemudian add

Gambar C. 19

Setelah tombol add di click maka akan muncul tampilan pembuatan soal pilihan ganda
seperti berikut :
Yang perlu diperhatikan dalam pembuatan soal adalah pada bagaian general dan answers.

Tim ICT SMAN 1 Ubud Page 31


E-learning-SMAN 1 UBUD 2016

Isi nama soal, bisa diisi


dengan bagian awal
soal

Isi soal keseluruhan (soal


lengkapnya)

Dikosongkan saja

Biarkan saja

Gambar C. 20

Pada bagian answer masukkan jawaban sesuai dengan kolom, untuk jawaban yang benar
diisi grade 100% dan yang salah diisi grade none.
Sebagai contoh saya akan membuat soal no 1 di kategori pengertian (lampiran 1), pada
menu answer, choice 1 saya isi dengan jawaban yang benar sehingga gradenya saya rubah
menjadi 100% sedangkan pada choice 2 jawaban yang salah sehingga pada grade saya isi
dengan none. Perhatikan gambar berikut :

Gambar C. 21

Tim ICT SMAN 1 Ubud Page 32


E-learning-SMAN 1 UBUD 2016

Dengan cara yang sama silahkan diisi choice 1 sampai choice 5 seperti langkah di atas.
Langkah terakhir adalah click save changes

Soal sudah selesai dibuat.

Cara 2. Upload soal


Untuk upload soal yang perlu dilakukan membuat soal dalam bentuk file notepad, seperti
berikut :

Gambar C. 22

Agar bisa diupload sesuaikan dengan format diatas (gambar C. 22).

Catatan:
1. Pada soal yang sama tidak boleh ada penggunaan enter atau karakter
2. Pada answer tidak boleh ada spasi
3. Pastikan file notepad sudah tersimpan

Langkah selanjutnya kembali ke langkah seperti gambar C.12, kemudian pilih import

Maka akan muncul tampilan import soal (gambar C. 23)

Tim ICT SMAN 1 Ubud Page 33


E-learning-SMAN 1 UBUD 2016

Ceklist pada aiken


format

Gambar C. 23
Pada bagaian file format pilih aiken format dan pada bagian general pilih kategori
(gambar C. 24) sisanya di biarkan seperti semula.

Pilih kategori soal

Gambar C.24

Dalam hal ini saya akan upload soal untuk kategori pengertian, sehingga pilihan kategori
saya biarkan.
Kemudian masuk ke menu import questions from file pilih choose a file kemudian akan
muncul menu upload seperti gambar B. 18.

Gambar C.25

Tim ICT SMAN 1 Ubud Page 34


E-learning-SMAN 1 UBUD 2016

Gambar C.26

Setelah gambar C.26 muncul silahkan pilih choose file , pada bagian save as isi nama file
yang di upload, terakhir click upload this file (gambar C.27)
Catatan :
Setelah di click pada bagian choose file, maka anda akan di arahkan ke tempat file
tersimpan. Pilihlah file sesuai dengan tempat penyimpannya.

Gambar C.27
Gambar berikut merupakan tampilan setelah file di upload.

File berhasil diupload

Gambar C.28
Kemudian click import, maka akan muncul tampilan seperti berikut :

Tim ICT SMAN 1 Ubud Page 35


E-learning-SMAN 1 UBUD 2016

Gambar C.29
Tinggal click continue, maka tahap upload soal sudah selesai.

Catatan :
Pastikan jumlah soal yang akan di apload dan setelah di upload.
importing 2 question from file menandakan bahwa soal yang sudah di import
sebanyak 2 soal.

Lakukan hal yang sama untuk kategori soal yang lain.

UNTUK MEMASUKAN SOAL BERGAMBAR ATAU OPTION YANG BERGAMBAR


Sebagai contoh memasukkan soal berikut :

Gambar C.30

Pastikan gambar yang di maksud (pada kotak merah) sudah ada dalam bentuk file gambar
(file jpg), kemudian lakukan langkah upload soal seperti langkah-langkah diatas!
Kemudian masuklah ke menu question bank kemudian pilih questions, maka akan
muncul tampilan seperti gambar C. 30.

Tim ICT SMAN 1 Ubud Page 36


E-learning-SMAN 1 UBUD 2016

Gambar C.31

Piliha icon pada soal yang akan ditambahkan gambar, maka akan muncul tampilan
seperti dibawah ini:

Gambar C.32

Letakkan kursor pada lokasi gambar yang akan dimasukkan. Pada gambar diatas saya akan
memasukkan gambar di antara pernyataan tersebut, jadi kursor saya letakkan di antara
pernyataan tersebut.

Kemudian click icon pada toolbar, lakukan proses upload gambar seperti langkah-
langkah upload materi berupa gambar yang ada pada bagian pembuatan materi. Setelah
dilakukan upload gambar maka akan muncul tampilan seperti di bawah ini :

Tim ICT SMAN 1 Ubud Page 37


E-learning-SMAN 1 UBUD 2016

Gambar C.33

Langkah terakhir adalah click save change.

Lakukan cara yang sama apabila optionnya (pada jawaban) berisi gambar.

b. Soa Uraian (essay)


Untuk membuat soal essay juga bisa dilakukan dengan 2 cara yaitu :
Cara 1. Langsung membuat soal di web e-learning
Masuklah ke halaman question bank( seperti cara diatas), kemudian click create a new
question kemudian pilih essay dan click add. Perhatikan gambar berikut:

Pilh kategori apabila soal masuk ke


dalam kategori

Gambar C.34

Apabila tombol add telah di click maka akan muncul tampilan berikut ini :

Tim ICT SMAN 1 Ubud Page 38


E-learning-SMAN 1 UBUD 2016

Isi nama soal

Isi teks soal keselurhan

Gambar C.35
Dalam membuat soal essay yang diisi hanya pada bagian general saja, bagain yang lain
biarkan saja. Langkah terakhir adalah click save changes yang ada pada baian bawah
halaman.

Soal ssay sudah selesai dikerjakan

Cara 2. Upload soal essay


Untuk membuat soal uraian siapkan dulu soal uraiannya kemudian copy dan paste ke dalam
notepad, seperti tampilan berikut ini:

Gambar C.36

Format pembuatan soal di notepad harus sama seperti contoh diatas, diamana setelah
pertanyaan selesai harus ditambahkan kurung kurawal ({}). Kemudian masuklah ke menu
question bank kemudian pilih import

Kemudian ikuti langkah seperti pada gambar C.23 samapai C.29, sehingga akan muncul
tampilan berikut ini:

Tim ICT SMAN 1 Ubud Page 39


E-learning-SMAN 1 UBUD 2016

Gambar C.37
Click continue maka upload soal essay sudah selesai dilakukan.

Catatan :
1. Pada gambar C.23 yang dipilih adalah gift format
2. Untuk soal essay jawaban atau nilai siswa tidak langsung keluar, nilai akan
diberikan oleg guru bersangkutan dengan cara mengecek satu persatu
jawaban siswa.

c. Memasangkan/mecocokkan (matching)
Untuk soal memasangkan caranya juga ada 2 yaitu:
Cara 1. Memasukkan langsung ke dalam web e-learning
Langkah awal adalah buat terlebih dahulu soal memasangkan, sebagai conto seperti di
gambar bawah ini.

Jawaban pengecoh

Gambar C.38
Setelah soal siap silahkan masuk kembali ke dalam menu course administration pilih
menu Question bank click menu question terakhir click create a new question,
seperti tampilan berikut ini.

Tim ICT SMAN 1 Ubud Page 40


E-learning-SMAN 1 UBUD 2016

Gambar C.39

Setelah di click create a new question mana akan muncul tampilan seperti gambar C.34,
kemudian pilih matching dan add sehingga muncul tampilan berikut ini :

Nama soal

Teks soal lengkap

Gambar C.40

Pada menu general sperti diatas silahkan masukkan nama soal dan teks soal secara lengkap
sesuai dengan soal pada gambar C.38. kemudian masuk ke menu answer masukkan soal
sesuai dengan jawabnnya.

Tim ICT SMAN 1 Ubud Page 41


E-learning-SMAN 1 UBUD 2016

Gambar C.41

Untuk jawaban pengecoh pada bagian question dikosongkan, hanya diisi pada bagian
answer!

Gambar C.42
Kemudian save changes

Soal sudah selesai dibuat.

Tim ICT SMAN 1 Ubud Page 42


E-learning-SMAN 1 UBUD 2016

Cara 2. Upload soal memasangkan


Lakukan langkah yang sama dengan seperti upload soal essay yang berbeda hanya format
notepadnya.
buatlah soal di notepad seperti format berikut ini :

Jawaban pengecoh

Gambar C.43
Silahkan lanjutkan prosedurnya seperti langkah-langkah pada peda pembuatan soal essay
sampai muncul tulisan continue, selanjutnya soal sudah selesai di buat.
Catatan :
Untuk membuat soal memasangkan (matching) sebaiknya jumlah jawaban lebih
banyak dari jumlah soal (ada jawaban pengecoh).
Seperti contoh diatas jumlah soal ada 4 dan jumlah jawaban ada 8, sehingga ada 4
jawaban pengecoh.

4. MENGECEK KESIAPAN SOAL


Pengecekan soal biasanya dilakukan untuk soal-soal yang dimasukan dengan cara di upload,
kadangkala soal yang sudah terupload teks soal tidak keluar secara utuh/ kosong. Seperti
preview berikut.

Gambar C.43

Untuk mengecek keseluruhan soal yang seperti atas maka langah-langkahnya adalah
Masuk terlebih dahulu ke dalam course administration pilih question bank pilih question
maka akan muncul tampilan dibawah ini.

Gambar C.44

Tim ICT SMAN 1 Ubud Page 43


E-learning-SMAN 1 UBUD 2016

Centang pada bagian yang dilingkari merah. Maka akan muncul tampilan teks soal secara
lengkap.

Soal belum ada

Soal sudah belum ada

Gambar C.45

Apabila soal belum ada maka silakna click tanda pada soal yang belum ada soalnya. Akan
muncul menu edit soal seprti tampilan berikut ini.

Gambar C.46
Kemudian pada bagian question text masukkan teks soal keseluruhan dengan cara copy dari
file word dan paste di kolom question text.

Tim ICT SMAN 1 Ubud Page 44


E-learning-SMAN 1 UBUD 2016

Langkah terakhir save changes.

Edit soal sudah selesai dilakukan.

5. MEMASUKAN SOAL PADA QUIS (LATIHAN)


Untuk memasukkan soal pastikan sudah membuat judul / jenis latihannya. Sebagai contoh pada
langkah sebelumnya saya sudah membuat latihan dengan nama latihan 1-SKL, seperti
tampilan pada gambar C.47, apabila belum silahkan ikuti langkah-seperti pada tahap
pengaturan awal pada bagian pmbuatan evaluasi.

Gambar C.47
Click latihan 1-SKL kemudian muncul tampilan berikut ini.

Gambar C.48
Click edit quiz muncul tampilan berikut.

Tim ICT SMAN 1 Ubud Page 45


E-learning-SMAN 1 UBUD 2016

Gambar C.49
Kemudian pilih soal yang akan dimasukkan ke dalam latihan 1-SKL dengan cara click add pada
menu add akan muncul pilihan berikut

No Istilah Keterangan
1 A new question Memasukkan soal baru yang belum ada di server
2 From question bank Memasukan soal yang sudah ada di server (memilih satu-
satu soal yang di inginkan)
3 A random question Memasukan soal yang sudah ada di server sesuai kategori
dan di acak

Penjelasan masing-masing istilah diatas secara lngkap


A new question
Cara sudah jelas seperti memasukkan soal-soal yang langsung ke web e-learning seperti
diatas.

From question bank


Memasukkan soal-soal dari bank soal caranya adalah sebagai berkut :
Stelah di click add kemudian pilih from question bank maka akan muncul list soal
seperti berikut ini.

Gambar C.50
Centang soal-soal yang akan dimasukkan ke dalam kuis! Langkah terkahir click add
selected question to the quiz

Tim ICT SMAN 1 Ubud Page 46


E-learning-SMAN 1 UBUD 2016

Maka pemilihan soal-soal sudah selesai dilakukan.

A random question
Memasukkan soal-soal dari bank soal sesuai kategori dan acak caranya adalah sebagai
berkut :
Stelah di click add kemudian pilih A random question maka akan muncul tampilan
seperti berikut ini.

Pilih kategori soal yang


akan diacak

Tentukan jumlah soal


yang akan di munculkan

Gambar C. 51
Pada contoh diatas saya memilih kategori pengertian, pada kategori pengertian ada 4 soal
yang ditandai dengan angka 4 dalam kurung. Kemudian dari 4 soal tersebut akan saya
munculkan hanya 2 soal secara acak.
Lakukan hal yang sama untuk setiap kategori!

Untuk mempermudah saya akan gunakan tebel berikut :


Jumlah soal
Jumlah soal
No Kategori yang di
keseluruhan
munculkan
1 Pengertian 4 2
2 Penurunan tekanan uap 3 1
3 Kenaikan titik didih 5 3
4 Penurunan titik beku 5 2
5 Tekanan osmotik 4 2
6 Soal pengayaan 4 2
7 Contoh aplikasi dalam kehidupan sehari-hari 3 1
8 Perhitungan dasar konsentrasi untuk sifat 3 2
koligatif larutan
Jumlah soal keseluruhan 31
Jumlah soal pada kuis 15

Tim ICT SMAN 1 Ubud Page 47


E-learning-SMAN 1 UBUD 2016

Pada tebel diatas jumlah total soal yang di bank soal adalah 31 (sesuai lampiran 1),
sedangkan saya akan membuat kuis dengan jumlah soal sebanyak 15. Selanjutnya saya akan
melakukan distribusi soal sesuai dengan kebutuhan yaitu 15 buti soal (seperti table diatas).

Gambar berikut adalah tampilan apabila semua soal sudah dimasukkan.

1 3

Gambar C.52
Langkah selanjutnya adalah
1. Tentukan nilai maksimum kuis dengan cara mengganti pada bagian maximum grade
pojok kanan atas. Apabila grade yang di inginkan adalah 100 maka angka 10.00
tersebut ganti dengan 100.
2. Untuk mengacak soal yang akan muncul dikuis maka centang shulffe
3. Terakhi click save
Memasukkan soal di kuis sudah selesai dilakukan.

Tim ICT SMAN 1 Ubud Page 48


E-learning-SMAN 1 UBUD 2016

6. SETTING ROLE
Sebelum siswa bisa mnegerjakan soal kuis/latihan siawa harus dimasukkan terlebih dahulu ke
dalam kuis bersangkutan. Langkah-langkahnya sebagai beriku :
Masuk ke dalam course yang akan di ujikan. Dalam hal ini saya masuk ke course kelas XII,
peminatan/lintas minat mipa, XII kimia min. seperti gambar berikut :

Gambar C.55
Kemudian masuk ke bagian administration, pilih course administration kemudian click
users pilih enrolled users (gambar C.56), kemudian akan muncul tapilan seperti gambar
C.57.

Gambar C.56

Gambar C.57
Pilih enroll users maka kan muncul tampilan seperti berikut ini

Tim ICT SMAN 1 Ubud Page 49


E-learning-SMAN 1 UBUD 2016

Pilih student

Tombol pencarian

Gambar C.58

Seperti tampilan diatas pada kotak pencarian saya ketik langsung 2013-XII P MIPA 2, berarti
saya encari siswa anggkatan 2013 kelas XII P MIPA 2. Selanjutnya tinggal click search maka
akan muncul siswa dengan format 2013-XII P MIPA 2. Pilih siswa bersangkutan dengan click
enroll disebelah kanan nama siswa. Lakukan hal yang sama untuk setiap siswa! Apabila
semua sisiwa sudah masuk maka tulisan enroll akan hilang, lanjutkan dengan click finish
enrolling users. Tampilan setelah enroll selesai

Gambar C.59

Siswa setelah selesai dimasukkan ke dalam kuis/latihan.

Tim ICT SMAN 1 Ubud Page 50


E-learning-SMAN 1 UBUD 2016

Katerangan
2013-XII P MIPA 2 28-I KETUT YASA PUTRA
2013 => tahun angkatan/tahun ajaran
XII P MIPA 2 => kelas
28 => No absen
I KETUT YASA PUTRA => nama lengkap siswa

Catatan :
1. Pastikan semua siswa sudah masuk ke dalam list siswa yang ikut kuis/latihan dengan
cara sort menggunakan surename yang ada pada bagian pijok kiri atas, lihat nomor
absennya. (gambar C.59)
2. Apabila ada siswa yang belum masuk maka ulangi langkah enroll siswa dengan
format pencarian yang berbeda.
Contoh :
pencarian awal = 2013-XII P MIPA 2
pencarian lanjutan = 2013-XII P MIPA2 (dengan menghilangkan spasi antara MIPA
dengan 2

7. MELIHAT NILAI
Untuk melihat nilai siswa dapat dilakukan apabila siswa sudah selesai mengerjakan kuis/latihan.
Langkah-langkah untuk melihat nilai siswa adalah
Lakukan langkah seperti gambar C.55, maka akan muncul topic sifat koligatif larutan kemudin
click latihan 1-SKL.

Gambar C.60
Selanjutnya masuk ke bagian administration pilih quiz Administration click results maka
akan muncul tampilan berikut ini.

Tim ICT SMAN 1 Ubud Page 51


E-learning-SMAN 1 UBUD 2016

Gambar C.61
Untuk melihat nilai persiswa dan soal yang sudah di jawab benar atau salah silahkan dilihat pada
bagian bawah pada gambar C.61.

Gambar C.62
Penjelasan per kolom
No Istilah kolom Keterangan
1 First name/surename Kelas, No absen dan nama siswa
2 State Status pengerjaan kuis per siswa
3 Started on Siswa memulai kuis/latihan (berisi jam dan tanggal)
4 Time taken Lama mengerjakan kuis/latihan
5 Grade Nilai siswa
6 Q.1/0,67 Soal 1 dengan skor benar 0,67

Untuk melihat grafik nilai siswa


Masih dalam gambar C.61 bagian bawah,

Tim ICT SMAN 1 Ubud Page 52


E-learning-SMAN 1 UBUD 2016

Gambar C.63
Pada grafik tersebut akan di tampilkan nilai siswa dengan jumlah siswa yang menjawab dengan
skor yang sama.
Garis vertical => merupakan nilai yang di peroleh siswa
Garis horizontal => jumlah siswa yang memiliki skor dengan rentang tersebut.

8. DOWNLOAD NILAI
Untuk download nilai bisa dilakukan pada menu grade seperti gambar C.61. cari pada bagian
display option

Gambar C.64
Pada bagian download table data as pilih excel spreadsheet kemudian click download,
maka kanam muncul tampilan download file excel.

Tim ICT SMAN 1 Ubud Page 53


E-learning-SMAN 1 UBUD 2016

Gambar C.65
Tampilan dan pengertian setiap kolom sama ngengan pengertian seperti pada gambar C.62.
Catatan :
Gambar C.62 dan gambar C.65 sebenarnya sama, perbedaanya adalah pada gambar
C.62 merupakan tampilan di web sedangkan gambar C.65 tampilan pada excel
(pengertian pada setiap kolom sama)

Tim ICT SMAN 1 Ubud Page 54


E-learning-SMAN 1 UBUD 2016

Lampiran 1

CONTOH MEMBUAT KATEGORI


Pembuatan kategori untuk mapel Kimia kelas XII, pokok bahasan sifat koligatif larutan
No Kategori Soal
1 Pengertian Tekanan uap larutan adalah .
A. tekanan yang diberikan oleh komponen larutan dalam fasa uap
B. tekanan pelarut murni di permukaan larutan
C. tekanan di atas larutan
D. selisih tekanan uap pelarut murni dengan tekanan zat terlarut
E. selisih tekanan uap pelarut murni dengan tekanan larutan

Peristiwa berkurangnya tekanan uap larutan terjadi akibat .


A. adanya zat terlarut yang mudah menguap
B. adanya zat terlarut yang sukar menguap
C. adanya komponen pelarut dalam fasa uap
D. pelarut dan zat terlarut yang tidak bercampur
E. penurunan gaya tarik antarmolekul
Besarnya penurunan tekanan uap larutan .
A. berbanding lurus dengan fraksi zat terlarut
B. sama pada setiap temperatur
C. sama untuk setiap pelarut
D. bergantung pada jumlah pelarut
E. bergantung pada jenis zat terlarut

Gambar berikut menyatakan diagram P T air, larutan urea 0,2 M.

Titik didih larutan urea 0,2 M dinyatakan oleh titik....


A. E
B. F
C. H
D. K
E. L

Berikut ini jumlah partikel zat terlarut yang terdapat dalam 2 mol pelarut
dalam ruang tertutup.

Berdasarkan gambar tersebut, tekanan uap yang paling besar terdapat pada
larutan nomor...
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
E.5
Perhatikan diagram PT berikut:

Tim ICT SMAN 1 Ubud Page 55


E-learning-SMAN 1 UBUD 2016

Bagian yang merupakan perubahan wujud dari cair ke gas suatu pelarut
adalah...
A. K - L
B. M - N
C. M - P
D. T - M
E. R N

Perhatikan diagram P - T berikut!

Garis beku pelarut ditunjukkan oleh....


A. MS
B. MN
C. KL
D. LR
E. KQ

2 Penurunan tekanan Sebanyak X g C2H6O2 (Mr =62) dilarutkan ke dalam 468 g air (Mr =18)
sehingga tekanan uap jenuh larutan pada suhu 30C = 28,62 mmHg. Jika pada
uap suhu itu tekanan uap air murni 31,8 mmHg, harga X adalah .
A. 358 g
B. 270 g
C. 179 g
D. 90 g
E. 18 g

Tekanan uap jenuh air pada 100C adalah 760 mmHg. Jika18 g glukosa (Mr =
180) dilarutkan dalam 90 gram air (Mr =18), pada suhu tersebut tekanan uap
larutan adalah .
A. 745,1 mmHg
B. 757,2 mmHg
C. 775,2 mmHg
D. 754,1 mmHg
E. 772,5 mmHg

Zat nonvolatil berikut akan mempunyai tekanan uap larutan paling rendah jika
dilarutkan dalam pelarut benzena(diketahui jumlah gram terlarut sama), yaitu .
A. C6H12O6
B. (CH3)2(OH)2
C. (NH2)2CO
D. C8H10
E. C6H6O2

3 Kenaikan titik didih Untuk menaikkan titik didih 250 ml air menjadi 100,1C pada tekanan

Tim ICT SMAN 1 Ubud Page 56


E-learning-SMAN 1 UBUD 2016

1 atm (Kb = 0,50), maka jumlah gula (Mr = 342) yang harus dilarutkan
adalah....
A. 684 gram
B. 34,2 gram
C. 171 gram
D. 86 gram
E. 17,1 gram

Ke dalam 250 gram air dilarutkan 17,4 gram K2SO4. Jika Kb =


0,52C/molal, maka kenaikan titik didih larutan tersebut adalah....
(Ar K = 39, S = 32, O = 16)
A. 0,21C
B. 0,31C
C. 0,42C
D. 0,62C
E. 0,83C

Ke dalam 250 gram air ditambahkan 12 gram urea CO(NH2)2.


Jika Kb air = 0,52oC, Kf air = 1,86C, dan Ar C = 12, N = 14, O
= 16, H = 1, maka titik didih larutan adalah....
A. 100,208C
B. 100,312C
C. 100,416C
D. 100,524C
E. 100,615C

Zat-zat berikut akan memiliki kenaikan titik didih paling tinggi jika dilarutkan
dalam air dengan berat yang sama adalah.
A. C12H22O11
B. C6H12O6
C. CS(NH3)2
D. C2H6O2
E. C6H5OH
Jika 30 g dari masing-masing zat berikut dilarutkan dalam 1 kg air, zat yang
akan memberikan larutan dengan titik didih paling tinggi adalah
A. C2H5OH
B. C3H8O3
C. C6H12O6
D. CH3OH
E. CH3OCH3

4 Penurunan titik beku Ke dalam 250 gram air ditambahkan 12 gram urea CO(NH2)2. Jika Kb air
= 0,52oC, Kf air = 1,86C, dan Ar C = 12, N = 14, O = 16, H = 1, maka
titik beku larutan adalah....
A. 0,488C
B. 1,488C
C. 2,488C
D. 3,488C
E. 4,488C

Larutan yang mempunyai titik beku paling rendah (diketahui molalitas larutan
sama = 0,10 molal) adalah .
A. C12H22O11
B. CuSO4
C. C6H12O6
D. NiCl2
E. NH4NO3

Titik beku suatu larutan nonelektrolit dalam air adalah 0,14C. Molalitas larutan
adalah .
A. 1,86 m

Tim ICT SMAN 1 Ubud Page 57


E-learning-SMAN 1 UBUD 2016

B. 1,00 m
C. 0,15 m
D. 0,14 m
E. 0,075 m

Sebanyak 1,8 g zat nonelektrolit dilarutkan ke dalam 200 g air. Jika penurunan
titik beku larutan 0,93 0C (Kb air = 1,86 oC m1) maka massa molekul relatif zat
tersebut adalah .
A. 18
B. 19
C. 20
D. 21
E. 22

Sebanyak 0,45 g suatu zat dilarutkan dalam 30 g air. Titik beku air mengalami
penurunan sebesar 0,15C. Massa molekul zat tersebut adalah .
A. 100
B. 83,2
C. 186
D. 204
E. 50

5 Tekanan osmotik Diantara larutan 0,01 M di bawah ini yang memiliki tekanan
osmotik yang paling besar adalah....
A. NaCl
B. C12H22O11
C. BaCl2
D. CO(NH2)2
E. [Cr(NH3)4Cl2]Cl

Pada suhu 27C, glukosa (Mr = 180) sebanyak 7,2 gram


dilarutkan dalam air sampai volume 400 mL. Jika R = 0,082 L
atm/mol K, maka tekanan osmotik larutan yang terjadi
adalah....
A. 0,39 atm
B. 2,46 atm
C. 3,90 atm
D. 4,80 atm
E. 5,32 atm

Konsentrasi larutan suatu polipeptida (pembentuk protein) dalam air adalah 10


3 M pada suhu 25oC. Tekanan osmotik larutan ini adalah .
A. 0,0245
B. 0,760
C. 18,6
D. 24,5
E. 156

Pada suhu 27oC, sukrosa C12H22O11 (Mr = 342) sebanyak 17,1 g dilarutkan
dalam air hingga volumenya 500 mL, R = 0,082 L atm mol1 K1. Tekanan
osmotik larutan yang terjadi sebesar .
A. 0,39 atm
B. 2,46 atm
C. 3,90 atm
D. 4,80 atm
E. 30,0 atm

Tabel berikut berisi data sejumlah zat terlarut yang dilarutkan dalam air :

Tim ICT SMAN 1 Ubud Page 58


E-learning-SMAN 1 UBUD 2016

Jika R = 0,082 L.atm.mol1.K1 dan pengukuran dilakukan pada suhu tetap,


maka larutan yang mempunyai tekanan osmotik paling besar adalah ...
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
E. 5

6 Soal pengayaan Larutan glukosa dalam air mendidih pada 100,36C. Jika Kb =
0,52 dan Kf = 1,86 maka larutan tersebut akan membeku pada
suhu...
A. 1,287C
B. 0,93C
C. 0C
D. 0,93C
E. 1,287C

Titik beku larutan yang dibuat dengan melarutkan 20,5 g suatu zat
yang rumus empirisnya (C3H2)n dalam 400 g benzena adalah 4,33oC.
Titik beku benzena murninya adalah 5,48C. Rumus molekul
senyawa tersebut adalah .
A. C3H2
B. C6H4
C. C9H6
D. C15H10
E. C18H12

Sebanyak 30 g zat nonelektrolit (Mr = 40) dilarutkan dalam 900 g air,


titik bekunya 1,55C. Agar diperoleh penurunan titik beku setengah
dari titik beku tersebut, zat tersebut harus ditambahkan ke dalam
1.200 g air sebanyak .
A. 10 g
B. 15 g
C. 20 g
D. 45 g
E. 0,05 g

Suatu larutan diperoleh dengan melarutkan 6 g urea (Mr = 60) ke dalam satu
liter air. Larutan lain diperoleh dengan melarutkan 18 g glukosa (Mr= 180) dalam
satu liter air. Pada suhu yang sama, tekanan osmotik larutan pertama .
A. 1/3 larutan kedua
B. 3 kali larutan kedua
C. 2/3 larutan kedua
D. sama dengan kedua
E. 3/2 larutan kedua

7 Contoh aplikasi dalam Berikut ini dua buah contoh peristiwa kimia.
(1) Larutan infus yang dimasukkan ke dalam darah
kehidupan sehari-hari (2) Pemakaian glikol pada radiator kendaraan bermotor

Contoh (1) dan (2) berkaitan dengan sifat koligatif larutan secara berurutan,
yaitu:
A. kenaikan titik didih dan penurunan titik beku

Tim ICT SMAN 1 Ubud Page 59


E-learning-SMAN 1 UBUD 2016

B. kenaikan titik didih dan penurunan tekanan uap


C. penurunan titik beku dan tekanan osmotik
D. tekanan osmotik dan penurunan titik beku

Berikut ini beberapa penerapan sifat koligatif larutan dalam


kehidupan sehari-hari:
(1) penyerapan air oleh akar tanaman;
(2) penambahan garam dalam proses pembuatan es putar;
(3) penambahan garam untuk mencairkan salju;
(4) penggunaan garam untuk membunuh lintah; dan
(5) menambah etilen glikol pada radiator mobil.

Penerapan tekanan osmotik terdapat pada peristiwa nomor.


A. (1) dan (3)
B. (1) dan (4)
C. (2) dan (3)
D. (2) dan (5)
E. (4) dan (5)

Berikut ini peristiwa kimia dalam kehidupan sehari-hari:


(1) etilen glikol dapat ditambahkan ke dalam radiator mobil; dan
(2) desalinasi air laut.

Kedua contoh di atas berhubungan dengan sifat koligatif larutan


secara berturut-turut.
A. penurunan tekanan uap dan tekanan osmotik
B. tekanan osmotik dan kenaikan titik didih
C. kenaikan titik didih dan penurunan titik beku
D. penurunan titik beku dan osmosis balik
E. penurunan titik beku dan kenaikan titik didih

8 Perhitungan dasar Fraksi mol metanol dalam larutan air mengandung 80% metanol adalah .
konsentrasi untuk sifat A. 0,3
koligatif larutan B. 0,5
C. 0,2
D. 0,69
E. 0,9
Kemolalan larutan yang dibuat dari 0,1 mol NaOH dalam 500 g air adalah.
A. 0,05 m
B. 0,10 m
C. 0,2 m
D. 0,45 m
E. 0,50 m

Sebanyak 11 g MgCl2 dilarutkan dalam 2 kg air, kemolalan larutan yang


terbentuk adalah .(Ar Mg = 24, Cl = 35,5)
A. 0,05 m
B. 0,10 m
C. 0,25 m
D. 0,40 m
E. 0,50 m

Tim ICT SMAN 1 Ubud Page 60


E-learning-SMAN 1 UBUD 2016

CONTOH SOAL MEMASANGKAN/MENCOCOKKAN


Perhatikan diagram P - T berikut!

Pasangkanlah antara soal yang disebelah kiri dengan jawabnnya di sebelah kanan sesuai dengan diagram P-T
diatas!
Soal Jawaban
Penurunan titik beku K-L
Kenaikan titik didih M-N
Titik didih larutan N
Titik didih pelarut M
L
K
R-M
K-Q

CONTOH SOAL ESSAY


1. jelaskan apa yang dimaksud dengan sifat kologatif larutan?{}
2. jelaskan perbedaan antara sigat koligatif larutan elektrolit dengan sifat koligatif larutan non
elektrolit!{}
3. sebutkan masing-masing 3 contoh dalam kehidupan sehari-hari untuk penurunan titik beku,
kenaikan titik didih dan tekanan osmotik!{}

DAFTAR ALAMAT WEBSITE YANG RELEVAN UNTUK MENCARI SOAL-SOAL UN


http://www.banksoal.sebarin.us/
http://pak-anang.blogspot.com/
http://ujiannasional.org/
https://urip.wordpress.com/

Tim ICT SMAN 1 Ubud Page 61

Anda mungkin juga menyukai