Anda di halaman 1dari 8

Nama : Eka Yunita

Ruang : B Eksekutif
Program Study : D4 Kebidanan
Mata Kuliah : Metopel
Dosen : Rina Rianty STR.Keb, MKM

Petunjuk
1. Bacalah setiap soal dengan baik dan teliti
2. Soal ini terdiri dari 2 (dua) bagian, pilihan berganda dan essay
3. Pada soal pilihan berganda,pilihlah satu dari empat pilihan jawaban yang
disediakan
4. Pada soal essay, jawablah dengan jelas, tepat dan singkat
5. Kerjakan soal yang anda pandang sebagai soal termudah terlebih dahulu
6. Bekerjalah dengan ketelitian maksimal agar hasil yang anda peroleh juga
maksimal
7. Berdoalah sebelum memulaiujian sesuai dengan agama dan kepercayaan anda

SELAMAT MENGERJAKAN

SOAL PILIHAN BERGANDA

1. Riset adalah penyelidikan (penelitian) suatu masalah secara bersistem,


kritis,dan ilmiah untuk meningkatkan pengetahuan dan pengertian,
mendapatkan fakta yang baru, atau melakukan penafsiran yang lebih baik,
adalah pengertian riset berdasarkan ..
a. Webster
b. KBBI
c. Whiteney
d. Fellin, Tripodi dan Meyer
2. Dibawah ini yang tidak termasuk unsur kaidah ilmiah yang wajib dimiliki
penelitian adalah ..
a. Rasional
b. Empiris
c. Komprehensif
d. Sistematis

3. Masalah sebenarnya yang sudah terjadi ataupun yang masih berlangsung yang
dapat dibuktikan dengan data, adalah pengertian dari
a. Real problem
b. Research problem
c. Variabel bebas
d. Independent variable

4. Jenis penelitian berdasarkan sudut pandang pendekatan analisisnya dibagi atas



a. Penelitian deskriptif dan inferensial
b. Basic dan applied research
c. Pendekatan kuantitatif dan kualitatif
d. Penelitian social dan eksakta

5. Dalam melakukan penelitian, biasanya peneliti memiliki keterbatasan-


keterbatasan atau asumsi sehingga diperlukan
a. Pembahasan
b. Kerangka konsep
c. Kesimpulan
d. Saran

6. Setelah melakukan analisis dan interpretasi, selanjutnya peneliti membuat


generalisasi berdasarkan batasan-batasan penelitian yang ada dan sesuai
dengan hipotesis yang diajukan yang disebut dengan
a. Pembahasan
b. Kerangka konsep
c. Kesimpulan
d. Saran

7. Apa yang dimaksud dengan masalah?


a. Fakta yang terjadi sudah menyimpang dari batas-batas toleransi yang
diharapkan
b. Antara teori dengan praktik
c. Antara rencana dengan pelaksanaan
d. Antara pengalaman masa lampau dengan masa sekarang

8. Dalam penyusunan penelitian, agar peneliti maupun pengguna hasil penelitian


mempunyai persepsi yang sama dengan penelitian yang dihasilkan maka
diperlukan .
a. Rumusan masalah
b. Riset terapan
c. Landasan teori
d. Hipotesis

9. Rancangan penelitian dengan melakukan pengukuran atau pengamatan pada


saat bersamaan (skelai waktu) antara faktor resiko dengan penyakit definisi
dari?
a. Case control
b. Penelitian kohort
c. Cross sectional
d. Penelitian kualitatif

10. Penelitian lebih berdasarkan pada data yang dapat dihitung untuk
menghasilkan penaksiran dari sebuah penelitian termasuk kedalam penelitian?
a. Kualitatif
b. Kuantitatif
c. Eksperimen
d. Cohort

11. Disebut metode apa jika penelitian yang mencoba menggali bagaimana dan
mengapa fenomena itu terjadi?
a. Survey deskriptif
b. Survey analitik
c. Studi kasus
d. Studi korelasi

12. Termasuk kedalam metode apa jika penelitian yang dilakukan dengan melihat
kembali kebelakang suatu kasus guna untuk menyelesaikan masalah dalam
penelitian?
a. Case control
b. Cohort
c. Korelasi
d. Studi kasus

Cermatilah judul penelitian kebidanan berikut ini:


Hubungan Usia dan Paritas dengan Kejadaian Abortus pada Ibu Hamil di RSU
Mitra Medika Medan tahun 2017

13. Berdasarkan judul diatas, jika variabel usia dikategorikan menjadi 23-26
tahun, 27-32 tahun dan 33-40 tahun. Maka skala pengukuran yang digunakan
adalah
a. Interval
b. Rasio
c. Nominal
d. Ordinal
14. Berdasarkan judul diatas pada variabel paritas, jika dikategorikan menjadi
primigravida, multigravida dan grandmultigravida. Maka skala pengukuran
yang digunakan adalah ..
a. Rasio
b. Nominal
c. Ordinal
d. Interval

15. Berdasarkan judul diatas pada variabel kejadian baortus, jika dikategorikan
menjadi Ya Kejadian Abortus dan Tidak Kejadian Abortus. Maka skala
pengukuran yang digunakan adalah
a. Interval
b. Ordinal
c. Rasio
d. Nominal

16. Skala pengukuran yang memiliki kategorik kemudian memiliki tingkatan


jarak, jarak tiap kategorik tidak sama, adalah skala pengukuran
a. Nominal
b. Ordinal
c. Interval
d. Rasio

17. Jika dalam tabel definisi operasional terdapt variabel yaitu pengetahuan,
kemudian dikategorikan menjadi Baik, Cukup, dan Kurang memiliki
jarak/interval yang sama. Maka, skala pengukuran yang tepat untuk digunakan
adalah
a. Interval
b. Rasio
c. Ordinal
d. Nominal
18. Berdasarkan judul diatas, teknik sampling yang paling tepat untuk digunakan
dalam pengambilan sampel penelitian adalah
a. Simple random sampling
b. Purposive sampling
c. Cluster sampling
d. Proportional stratified random sampling

19. Berdasarkan judul diatas, populasi penelitian tersebut adalah sebagai berikut

a. Seluruh ibu hamil yang pernah menjadi pasien di RSU Mitra Medika
Medan
b. Seluruh ibu hamil yang pernah menjadi pasien di RSU Mitra Medika
Medan yang mengalami kejadian abortus
c. Seluruh ibu hamil yang menjadi pasien di RSU Mitra Medika Medan
tahun 2017
d. Seluruh ibu hamil yang pernah menjadi pasien di RSU Mitra Medika
Medan tahun 2017 yang mengalami kejadian abortus

20. Keseluruhan subjek maupun objek penelitian merupakan definisi populasi


penelitian. Populasi merupakan wilayah generalisasi dari sampel penelitian.
Generalisasi berlaku untuk
a. Subjek penelitian
b. Objek penelitian
c. Subjek dan objek penelitian
d. Sampel penelitian

21. Bagaimanakah sistematika penulisan telaah teori


a. Variabel X kemudian diikuti oleh variabel Y
b. Variabel Y kemudian diikuti oleh variabel X
c. Variabel Y kemudian diikuti oleh variabel Y lagi
d. Variabel X kemudian diikuti oleh variabel X lagi
22. Berikut ini yang bukan merupakan jenis referensi untuk menulis skripsi dan
karya ilmiah adalah
a. Jurnal
b. Buku
c. Penelitian terdahulu
d. Blogger

23. Hipotesis statistik terbagi atas


a. Hipotesa nol dan hipotesa alternatif
b. Hipotesa alternatif saja
c. Hipotesa satu arah
d. Hipotesa satu arah dan hipotesa dua arah

24. Hipotesis penelitian terbagi atas


a. Hipotesa nol dan hipotesa alternatif
b. Hipotesa alternatif saja
c. Hipotesa satu arah
d. Hipotesa satu arah dan hipotesa dua arah

25. Dibawah ini yang merupakan pengertian hipotesis yang benar adalah
a. Hipotesis merupakan pernyataan tentatif (sementara) mengenai
kemungkinan hasil dari suatu kemungkinan hasil dari suatu penelitian.
b. Hipotesis merupakan pernyataan yang sudah terbukti dari suatu penelitian.
c. Hipotesis merupakan jawaban yang sifatnya terpercaya dan sudah nyata
terhadap permasalahan yang diajukan dalam penelitian.
d. Hipotesis merupkan salah satu hal yang tidak harus ada didalam
penelitian.

Anda mungkin juga menyukai