Anda di halaman 1dari 2

PENGGUNAAN ALAT PELINDUNG DIRI

ALAT PELINDUNG MATA


No. Dokumen Nomor Revisi Halaman
RSU-UB/SPO/PPI/ 00 1/2

Tanggal Terbit Ditetapkan


Direktur RSU Ummi Bengkulu
STANDAR
PROSEDUR
OPERASIONAL
(dr. H. A. Syarifuddin)

PENGERTIAN Alat pelindung mata merupakan penghalang (barrier)


fisik yang digunakan untuk mencegah penyebar infeksi.
Pelindung mata mencakup kacamata (goggles) plastik
bening, kacamata pengaman, pelindung wajah dan visor
TUJUAN Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk
penggunaan alat pelindung diri : alat pelindung mata
KEBIJAKAN 1. Setiap petugas RSU Ummi Bengkulu yang
melaksanakan tugas di tempat yang beresiko dan
membahayakan dirinya selama bekerja harus
menggunakan alat pelindung diri secara benar, dan
disaat melepaskan alat pelindung diri juga harus
benar karena sudah terkontaminasi sehingga tidak
menyebarkan mikroorganisme ke tempat lain.
2. Setiap ruangan harus menyediakan : Masker,
Kacamata pelindung, Gaun/apron, Sarung tangan,
Penututp kepala, dan Pelindung kaki
PROSEDUR Petugas
Seluruh Civitas Rumah sakit
Persiapan Alat
1. Alat pelindung mata
2. Cairan desinfektan
3. Tempat sampah/tempat alat pelindung mata re-
use
Pelaksanaan
1. Petugas melakukan kebersihan tangan
2. Petugas memakai pelindung mata sesuai
kebutuhan
3. Petugas memasang pada wajah dan mata
sesuaikan agar pas
4. Setelah selesai melakukan tindakan petugas
melepaskan pelindung mata dengan memegang
karet atau gagang kacamata
5. Petugas tidak boleh menyentuh bagian luar
pelindung mata karena telah terkontaminasi
PENGGUNAAN ALAT PELINDUNG DIRI
ALAT PELINDUNG MATA
No. Dokumen Nomor Revisi Halaman
RSU-UB/SPO/PPI/ 00 2/2

6. Petugas membuang pelindung mata ke tempat


sampah, bila pelindung mata bisa di re-use
letakkan di tempat yang telah disediakan
7. Petugas melakukan kebersihan tangan
UNIT TERKAIT SELURUH CIVITAS RUMAH SAKIT

Anda mungkin juga menyukai