Anda di halaman 1dari 8

PROPOSAL

PENGADAAN ALAT HADROH


Kelompok Hadroh Remaja Masjid Darussalam

TAHUN 2017
Remaja Masjid Darussalam
Pengadaan Alat Hadroh
Banjarharjo,Pondokrejo,Tempel,
Sleman ,Yogyakarta,55552
No : 01
Lampiran :-
Perihal : Permohonan Pengadaan Alat Hadroh

Kepada Yth : Bp.Takmir Masjid ASH-SHOLLIHUN

Assalamu’alaikum Wr,wb.

Puji syukur kehadirat Allat SWT yang telah memberikan rahmat dan karunia-Nya kepada
kita semua, dan mudah-mudahan dalam melaksanakan tugas sehari-hari selalu mendapatkan
ridho-Nya. Sholawat dan salam semoga selalu terlimpahkan kepada junjungan nabi besar kita
Nabi Muhammad SAW.

Dengan ini maka kami mengajukan permohonan pengadaan alat hadroh satu set, program
remaja masjid ini salah satunya Hadroh ,tujuan yang faild untuk memakmurkan dan
meramaikan masjid Ash-Shollihun. Dengan sekretariat masjid Ash-
Shollihun,Banjarharjo,Pondokrejo,Tempel,Sleman,YK., Yang beranggotakan Remaja Masjid
Darussalam. Sebagai kelompok kesenian tentunya dibutuhkan peralatan di dalam melakukan
kegiatan. Untuk menunjang terlaksananya kegiatan tersebut maka kami sangat membutuhkan
dukungan yang berupa danan guna pengadaan alat hadroh untuk Remaja Masjid Darussalam.

Demikian permohonan ini kami sampaikan, semoga menjadi harapan sepenuhnya dan
atas segala perhatiannya kami ucapkan terima kasih.
Wasalamu’alaikum Wr,wb.

24 Mei 2017
Praktikan :
Permohonan Alat hadroh

Riski Ferianto
A. LATAR BELAKANG
Puji syukur kehadirat Allat SWT yang telah memberikan rahmat dan karunia-Nya kepada
kita semua, dan mudah-mudahan dalam melaksanakan tugas sehari-hari selalu mendapatkan
ridho-Nya. Sholawat dan salam semoga selalu terlimpahkan kepada junjungan nabi besar kita
Nabi Muhammad SAW.

Dengan pertimbangan ini maka kami membentuk kelompok seni tradisional keagamaan
dalam bentuk hadroh . Dengan sekretariat Remaja Masjid Darussalam
Banjarharjo.Pondokrejo,Tempel,Sleman . Yang beranggotakan remaja masjid Darussalam .
Sebagai kelompok kesenian tentunya dibutuhkan peralatan dan perlengkapan di dalam
melakukan kegiatan.

Dan seiring perkembangan zaman maka tentunta dalam pengadaan alat pun harus
mengikuti perkembangan jaman. Akan tetapi dikarenakan keterbatasan dana yang kami miliki,
hal itu menjadi salah satu permasalahan bagi kelompok kami. Dari berbagai faktor di atas maka
kegiatan kelompok kami belum bisa berjalan dengan baik. Untuk itu maka kami berharap
kepada Takmir Masjid Ash-Shollihun maupun pihak terkait agar Remaja Masjid Darussalam
kami dalam melestarikan budaya seni dapat berjalan dengan baik.

Dan bantuan yang kami harapkan untuk saat ini adalah pengadaan alat hadroh . Mak kami
mengajukan permohonan dana sebesar Rp 2.500.000 untuk pengadaan alat tersebut.

B. TUJUAN
1. Mempersatukan dari berbagai kelompok untuk meramaikan Masjid Ash-Shollihun
2. Memperlancar kegiatan atau program Remaja Masjid Darussalam untuk aktifitas dalam
pelestarian kebudayaan dan kesenian islami.
3. Meningkatkan kreatifitas dan produktifitas seyogyanya di Kalangan Remaja untuk Hal yg lebih
produktif di Masjid Ash-Shollihun.
C. KEPANITIAAN
Pelindung : Bp. Marwoto
Ketua : Riski ferianto
Sekretaris : Septi Dwi Pujilestari
Bendahara : Afri Budi Isnanto
Anggota : Remaja Masjid Darussalam
1. Riski 6. Fiyan 11. Desta
2. Bagus 7. Oye 12. Lia
3. Udin 8. Afri 13. Feby
4. Sipras 9. Angga 14. Feny
5. Sepnu 10.Azka 15. Dll ( Anggota Remaja Masjid Ash- Shollihun)
D. ANGGARAN

1. 4 set rebana @Rp.850.000


2. bass @Rp. 750.000
3. Jimbe / ketipung @Rp. 850.000
4. tam-tam mika @Rp. 250.000
Total = Rp. 2.700.000;
1 2

4
3 5

Keterangan ALAT HADROH :

1. & 5 Darbuka
2. Tam-tam
Jumlah harga total
3. Bass
Rp; 2.700.000
4. Terbang
+ keprak
NB : Real picture survey
E. PENUTUP
Demikian proposal permohonan dana ini kami ampaikan. Semoga Program Remaja Masjid
Darussalam , trencana sampai penerus adik adik kelak, semoga amal ibadah kita dapat diterima
Allah SWT.
Allah SWT dalam Al-Qur’an berfirman :
َ ‫ل س ْنبلَةُ ِمائ َةُ َحبَّةُ َوهللا ُِ ي‬
ُْ ‫ضا ِعفُ ِل َم‬
‫ن َيشَاءُ َوهللا‬ ُِ ‫ل ِفي ك‬
َُ ‫سنَا ِب‬
َ ‫س ْب َُع‬ ُْ ‫ل َحبَّةُ ُأ َ ْن َبت‬
َ ‫َت‬ ُِ َ ‫ِ َك َمث‬
ُِ ‫ل هللا‬ َ ‫َمثَلُ الَّذِينَُ ي ْن ِفقونَُ أ َ ْم َوالَه ُْم ِفي‬
ُِ ‫س ِبي‬
. ُ‫ُِ َوا ِسعُ َع ِليم‬
Artinya:
”Perumpamaan (nafkah yang dikeluarkan oleh) orang-orang yang menafkahkan hartanya di
jalan Allah adalah serupa dengan sebutir benih yang menumbuhkan tujuh bulir, pada tiap-tiap
bulir: seratus biji. Allah melipat gandakan (ganjaran) bagi siapa yang Dia kehendaki. Dan Allah
Maha Luas (kurnia-Nya) lagi Maha Mengetahui”. (Q.S. Al-Baqarah: 261). Amien Ya Rabbal
Alamin…

REMAJA MASJID DARUSSALAM PENGADAAN ALAT HADROH


Banjarharjo,Pondokrejo,Tempel,Sleman,Yogyakarta 55552

24 Mei 2017
Praktikan:

Lembar Pengesahan
Ketua Pelaksana

Dwiyanto

Mengetahui,

Dukuh Banjarharjo Remaja Masjid Darussalam

Bp.Taufik Dwipanama Riski Ferianto

Anda mungkin juga menyukai