Anda di halaman 1dari 6

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Mata Pelajaran : Fisika


Kelas/Semester :X
Sekolah : SMA
Materi : Alat-alat Optik
Alokasi Waktu : 1x15 menit

A. Kompetensi Inti (KI)

KI 1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.


KI 2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab,
peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, response
dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas
berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan
lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai
cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
KI 3 : Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual,
konseptual, prosedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu
pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan
kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait
penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan
prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan
minatnya untuk memecahkan masalah.
KI 4 : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah
abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di
sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan metoda sesuai
kaidah keilmuan.
B.Kompetensi Dasar Dan Indikator

Kompetensi Dasar Indikator

3.2 Menganalisis cara kerja alat-alat  Menganalisis pengertian dari alat optik
optik

4.2 Menyajikan macam-macam dari  Melakukan percobaan menggunakan salah


alat-alat optic sati dari alat optik (lup)

C. Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti proses pembelajaran, peserta didik diharapkan dapat:
1. Menganalisis pengertian dari alat optik.
2. .Melakukan percobaan menggunakan salah satu dari alat optik (lup).
D. Materi Pembelajaran
Alat-alat Optik
E. Media, Alat dan Bahan
 Media
- Power Point
 Alat dan Bahan
- Lup, sapu lidi
F. Model dan Metode Pembelajaran
 Model Pembelajaran : Problem Based Learning

 Metode Pembelajaran : demonstrasi, tanyajawab, diskusi, presentasi, dan ceramah

 Pendekatan : scientific approach


G. Langkah-langkah Pembelajaran
Pertemuan Pertama 1x15 menit
Fase Kegiatan Belajar Alokasi
Guru Siswa waktu
Pra pendahuluan  Mengucapkan salam  Menjawab salam.
dan menanyakan kabar.
 Meminta ketua kelas  Ketua kelas memimpin 2

memimpin berdo’a berdo’a.


 Mempresensi siswa  Siswa angkat tangan,

Mengorientasikan  Menyiapkan siswa  Menyiapkan diri untuk


siswa pada untuk belajar belajar
masalah  Menjelaskan kejadian  Mengamati penjelasan
asing yaitu melihat guru
tulisan yang sangat 
kecil menggunakaan 
lup dan jarak divariasi. 
Menyuruh siswa maju 3
 Salah satu siswa maju.
untuk melakukan apa 
yang di jelaskan.

 Mengajukan
 Menjawab pertanyaan
pertanyaan:Apa yang
dari guru.“tulisan menjadi
terlihat dalam lup?
sangat besar jika
Mengapa hal tersebut

bisa terjadi?

 Menunjukkan materi
 Memperhatikan yang
yang akan dibahas,
disampaikan oleh guru
yaitu alat-alat optik.
 Memperhatikan yang
 Menyampaikan tujuan
disampaikan oleh guru
pembelajaran.
Mengorganisasi  Membagi siswa Melakukan
siswa untuk dalam 6 kelompok  Berkelompok sesuai
belajar dengan masing- intruksi dari guru
masing kelompok
beranggotakan 5-6
siswa
 Memberitahukan
tentang proses  Mendengarkan
diskusi yang akan penjelasan guru
dilaksanakan dan lama 2
waktu diskusi, yaitu
20 menit
 Setelah siswa
berkelompok, guru  Perwakilan kelompok
meminta perwakilan mengambil lembar
kelompok untuk diskusi
mengambil lembar
diskusi

Membimbing  Memberikan Mengkomunikasikan


penyelidikan permasalahan  Menyelesaikan
individu ataupun yang sama pada permasalahan secara
kelompok setiap individu individu
3
mengenai alat- Menalar
alat optik  Mendiskusikan
 Membimbing dan permasalahan bersama
mengarahkan anggota kelompok
diskusi kelompok  Menanyakan tentang
hal yang belum
dimengerti pada guru

Menganalisis dan  Meminta Melakukan
mengevaluasi perwakilan  Perwakilan
proses kelompok kelompok
pemecahan mempresentasik mempresentasikan
masalah an hasil diskusi hasil diskusi
 Meminta siswa  Menanggapi hasil
lain untuk presentasi
menanggapi kelompok lain 2
presentasi
kelompok  Melakukan
 Membimbing diskusi kelas
siswa dalam
melakukan
diskusi kelas

Menganalisis dan Penguatan dari 


mengevaluasi guru 
proses  Menjelaskan Memperhatikan
pemecahan alat-alat optik penjelasan guru
masalah  Meminta siswa
untuk  Menanyakan materi
memperbaiki yang belum
hasil diskusi dimengerti 3
kelompoknya  Memperbaiki hasil
dan memberikan diskusi
solusi kelompoknya dan
Membimbing memberikan solusi
siswa  Menyimpulkan
menyimpulkan hasil diskusi
hasil diskusi
 Memberikan  Mencatat tugas
tugas rumah yang diberi oleh
berupa latihan guru
soal  Menjawab salam
 Menutup
kegiatan
pembelajaran
dengan
mengucapkan
salam

H. SUMBER BELAJAR

- Kanginan, Marthen. 2013. Fisika untuk SMA/MA Kelas X. Jakarta: Erlangga.


- Internet.

I. Penilaian
1. Jenis : tes dan non tes
2. Kompetensi, teknik dan bentuk penilaian :
Kompetensi Teknik penilaian Bentuk penilaian

Pengetahuan Tes tertulis Tes Tertulis

Sikap Observasi Sikap mampu bekerja


sama ketika melakukan
suatu percobaan
Keterampilan Penilaian kinerja Keterampilan merangkai
alat, serta ketelitian dalam
mengamt data hasil
percobaan

Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mapel

Reza Saputra Embisa Nurjunia Umaternate


NPM : 03061611037 NPM : 03091611041

Anda mungkin juga menyukai