Anda di halaman 1dari 1

2.

Standar Proses
Standar proses adalah sesuatu yang menyangkut semua aspek pelaksanaan kegiatan layanan
kesehatan, melakukan prosedur dan kebijaksanaan . Standar proses akan menjelaskan apa yang
dilakukan, bagaimana melakukannya dan bagaimana sistem bekerja. Dengan kata lain standar
proses adalah Playing the game. Beberapa pengertian tentang proses:
a. Interaksi profesional antara pemberi pelayanan dengan konsumen (pasien/masyarakat).
(Depkes RI, 2001).
b. Suatu bentuk kegiatan yang berjalan dengan dan antara dokter dan pasien. (Donabedian,
1980).

Anda mungkin juga menyukai