Anda di halaman 1dari 2

PENGANGKUTAN SAMPAH NON MEDIS

(ORGANIK DAN ANORGANIK)

RUMAH SAKIT PELABUHAN No. Dokumen: No. Revisi : Halaman :

JAKARTA 1/2

Ditetapkan oleh

KEPALA RUMAH SAKIT PELABUHAN


Tanggal Terbit :
SPO JAKARTA

dr. Syaiful Huda, MARS

NIPRS.

Pengangkutan sampah non medis (organik dan


anorganik) adalah proses pemindahan sampah rumah
Pengertian sakit yang terdiri dari sampah organik dan anorganik
dari ruangan sumber sampai tempat pembuangan
sementara (TPS)

Menjamin sampah non medis (organik dan anorganik)


yang dihasilkan tidak tercecer disepanjang jalur jalan
pengankutan gerobag pengangkut sampah non medis
Tujuan (organik dan anorganik) sehingga tidak menyebabkan
gangguan kebersihan dan kenyamanan lingkungan luar
(outdoor)

SK Ka. Rumah Sakit Pelabuhan Jakarta tentang


Kebijakan pemberlakuan pedoman pencegahan dan pengendalian
infeksi di Rumah Sakit Pelabuhan Jakarta

1. Peralatan yang disiapkan


a. Gerobag khusus sampah non medis (organik
dan anorganik)
b. Pakaian kerja dan sarung tangan
c. Kantong plastik hitam
Prosedur d. Sepatu

2. Pelaksaan kerja
a. Petugas memakai peralatan yang disiapkan
b. Letakkan gerobag sampahnon medis (organik
dan anorganik) sedekat mungkin ditempat
PENGANGKUTAN SAMPAH NON MEDIS
(ORGANIK DAN ANORGANIK)

RUMAH SAKIT PELABUHAN No. Dokumen: No. Revisi : Halaman :

JAKARTA 2/2

SPO Tanggal Terbit :

Pengumpulan sampah ruang sumber sampah non


medis
Angkat kantong plastik hitam yang berisi sampah non
medis (organik dan anorganik) dari tempat
pengumpulan dan pastikan tidak ada ceceran cairan
sampah dari kantong sehingga dijamin kantong tidak
bocor
Bila bocor, angkat bagian bawah kantong plastik
tersebut sedikit, sehingga pada kemiringan tertentu
cairan yang menetes dapat dihindarkan
Sampai dengan volume tertentu , segera ikat kantong
Prosedur plastik kuning dengan kuat
Angkat kantong yang sudah terikat tersebut dari
tempat sampah non medis (organik dan anorganik)
dan dipindahkan dihalaman belakang ruangan untuk
ditempatkan ditempat pengumpulan sampah ruangan
sumber
Selanjutnya sampah medis siap diagkut ke
TPS/kontainer sampah dengan gerobag oleh petugas
cleaning servise
Selesai melakukan pengangkutan, petugas diharuskan
mencuci tangan dengan air yang mengalir (air kran)
dengan dibasuh sabun/desinfetkan

Unit terkait Seluruh ruangan kerja di RS pelabuhan

Anda mungkin juga menyukai