Anda di halaman 1dari 4

Rundown Acara

Peringatan Hari Kemerdekaan Republik Indonesia Ke 72


“Dengan Semangat Kemerdekaan Kita Wujudkan Tenaga Keperawatan Yang Unggul,
Profesional Dan Siap Terjun Ke Medan Perang”

Rabu, 16 Agustus 2017


Acara Pagi
No. Waktu Acara PJ
1. 06.30-07.00 Briefing panitia dan persiapan lokasi Risky gusher saputro
2. 07.00-07.15 Pemberangkatan jalan sehat Ivan gilang pratama
3. 07.15-08.15 Jalan sehat Yuna brina
Lomba makan kerupuk Caesar
Menghias nasgor Anggraini
Mengupas nanas Elok
Balap kelereng estafet Hidayatul mufida
Masukan paku dalam botol Yuna brina
4. 08.15-12.00
Tusuk air Lyon
Gigit uang Rizal pribadi
Lomba karaoke Selly ningtyas
Bola terong Yunda susi
Volly air Ana nurlaili

Malam tirakatan
16 Agustus 2017
No. Waktu Acara PJ
1. 18.00-19.00 Briefing panitia + persiapan lokasi Risky gusher saputro
2. 19.00-19.10 Pembukaan acara Anggraini
3. 19.10-19.25 Laporan ketupel Yuna brina
4. 19.25-19.40 Sambutan kaprodi Elok
5. 19.40-20.10 Doa bersama Caesar
6. 20.10-20.20 Prosesi pemotongan tumpeng Hidayatul mufida
7. 20.20-21.00 Ramah tamah dan hiburan Ivan gilang pratama

17 Agustus 2017
No. Waktu Acara PJ
1. 06.00-07.00 Briefing panitia+persiapan lokasi Risky gusher saputro
2. 07.00-07.30 Persiapan upacara Caesar
3. 07.30-09.00 Upacara Hdayatul mufida
Panitia Peringatan Hari Kemerdekaan Republik Indonesia Ke 72
“Dengan Semangat Kemerdekaan Kita Wujudkan Tenaga Keperawatan Yang Unggul,
Profesional Dan Siap Terjun Ke Medan Perang”

Ketentuan jalan sehat


1. Setiap kelas membawa 1 buah banner dengan ukuran 2x1 yang berisi semangat
kemerdekaan
2. Peserta berjalan sesuai dengan kelasnya
3. Seluruh mahasiswa diwajibkan untuk mengikuti kegiatan ini
4. DC mahasiswa adalah pakaian olahraga
5. Setiap mahasiswa memakai pita merah putih di lengan kanan ukuran lebar pita minimal 1
inch
6. Setiap mahasiswa wajib berpartisipasi dana sebesar Rp. 10.000 demi keberlangsungan
acara ini

Peraturan Lomba
1. Lomba makan kerupuk
a. Setiap kelas diwakili minimal oleh 2 orang delegasi
b. Kerupuk tidak diperbolekan untuk dipegang
c. Tangan akan dikondisikan dibelakang
d. Jika kerupuk belum habis namun sudah jatuh maka peserta akan didiskualifikasi
2. Menghias nasi goreng
a. Setiap kelas minimal mendelegasikan 2 tim (laki laki)
b. 1 tim terdiri dari 2 orang laki laki
c. Waktu menghias adalah 15 menit
d. Panitia tidak menyediakan peralatan apapun
e. Segi penilaian adalah dari segi rasa, penampilan, kerapihan dan kebersihan
f. Diutamakan makanan sehat No MSG
3. Mengupas nanas
a. Setiap kelas minimal mendelegasikan 2 orang untuk mewakili kelasnya
b. Nanas yang digunakan adalah nanas yang dibawa oleh peserta sendiri
c. Panitia tidak menyediakan perlengkapan apapun
d. Segi penilaian adalah penampilan, kebersihan, kesegaran buah, dan kerapihan
dalam pengupasan
e. Lokasi perlombaan adalah di gazebo kampus
4. Balap kelereng estafet
a. Setiap kelas minimal mendelegasikan 2 tim untuk mewakili kelasnya
b. setiap tim terdiri dari 3 orang
c. kelereng akan diletakkan disendok yang digigit
d. jika kelereng jatuh maka perlombaan akan diulangi dari orang pertama
e. yang sampai finish terlebih dahulu maka akan menjadi pemenang

5. memasukkan paku dalam botol


a. Setiap kelas minimal mendelegasikan 2 orang untuk mewakili kelasnya
b. Paku akan digantungkan di antara kedua kaki
c. 1 orang mendapatkan 1 botol
d. Yang tercepat memasukan kedalam botol akan menjadi juara
6. Tusuk air
a. Setiap kelas minimal mendelegasikan 2 orang untuk mewakili kelasnya
b. Peserta akan ditutup matanya
c. Peserta akan berjalan dari garis start menuju lokasi air yang digantungkan
d. Plastik berisi air harus ditusuk dan tidak boleh dipukul
e. Jika plastik dipukul maka akan didiskualifikasi
7. Gigit uang
a. Setiap kelas minimal mendelegasikan 2 orang untuk mewakili kelasnya
b. Koin akan ditancapkan kedalam jeruk bali yang digantung
c. 1 buah akan dipereutkan oleh 4 orang
d. Koin yang didapat akan menjadi hak milik peserta
e. Tangan tidak boleh bermain dalam permainan ini
8. Lomba karaoke
a. Setiap kelas minimal mendelegasikan 2 orang untuk mewakili kelasnya
b. Genre lagu adalah bebas no Punk no HC
c. Durasi lagu maksimal 7 menit
d. Isi lagu bersiat sopan dan tidak mengandung sara
e. Sebelum acara harus sudah mengumpulkan file musik
f. File berformat karaoke
9. Bola terong
a. Setiap kelas minimal mendelegasikan 2 orang untuk mewakili kelasnya
b. Peserta akan menggiring bola dengan menggunakan terong yang digantungkan
diantara kedua kaki
c. Yang bolanya paling cepat melewati garis finish maka akan menjadi juara
d. Bola tidak boleh digiring menggunakan kaki
10. Volly air
a. Setiap kelas minimal mendelegasikan 2 tim untuk mewakili kelasnya
b. Setiap tim terdiri dari 6 orang (bebas)
c. Setiap 2 orang akan memegang 1 buah kain yang akan digunakan untuk menerima
dan melempar balon berisi air
d. Jika gagal menerima balon maka tim lawan mendapatkan 1 point

Anda mungkin juga menyukai