Anda di halaman 1dari 40

3/8/2018 UBK RASYIIDU - CETAK ASSESMENT REPORT DAFTAR

SOAL DAN PEMBAHASAN


SIMULASI UJIAN NASIONAL BERBASIS KOMPUTER
TAHUN PELAJARAN 2017/2018
TRY OUT UNBK JATENG

Tingkatan : SMA/MA Paket : PAKET-1

Mata Pelajaran : KIMIA Jurusan : IPA

No. Soal

http://ubk.rasyiidu.com/assesment_report/load_soal/21/print?id_assesment=21&radiotingkat=1&jurusan=27&mataujian=189&paket=76 1/40
3/8/2018 UBK RASYIIDU - CETAK ASSESMENT REPORT DAFTAR
No. Soal

Unsur M dinotasikan sebagai berikut:

Konfigurasi elektron dan letak unsur M pada tabel periodik unsur berturut–turut adalah....

A. Konfigurasi Elektron Golongan Periode


[Ne] 4s2 3d6 VI A 3

B. Konfigurasi Elektron Golongan Periode


[Ne] 4s2 3d8 XB 4

C. Konfigurasi Elektron Golongan Periode


[Ar] 4s2 3d6 VI B 3
1
D. Konfigurasi Elektron Golongan Periode
[Ar] 4s2 4d8 VIII B 4

E. Konfigurasi Elektron Golongan Periode


[Kr] 4s2 3d8 VIII B 4

PEMBAHASAN : KUNCI D

Konfigurasi elektron dari:


2 8
28M : [Ar] 4s 3d

Elektron valensi : 10

Golongan : VIII B

Periode :4

2 Perhatikan ilustrasi tabel periodik unsur berikut:

http://ubk.rasyiidu.com/assesment_report/load_soal/21/print?id_assesment=21&radiotingkat=1&jurusan=27&mataujian=189&paket=76 2/40
3/8/2018 UBK RASYIIDU - CETAK ASSESMENT REPORT DAFTAR
No. Soal

Berikut nomor atom dan konfigurasi yang paling tepat untuk unsur U adalah….

A. Harga keempat bilangan


Nomor Atom Konfigurasi Elektron
kuantum elektron terakhir

5 1s2 2s2 2p1 n = 2; l = 1; m = -1; s = +1/2

B. Harga keempat bilangan


Nomor Atom Konfigurasi Elektron
kuantum elektron terakhir

10 1s2 2s2 2p6 n = 2; l = 0; m = +1; s = -1/2

C. Harga keempat bilangan


Nomor Atom Konfigurasi Elektron
kuantum elektron terakhir

12 1s2 2s2 2p6 3s2 n = 3; l = 0; m = 0; s = -1/2

D. Harga keempat bilangan


Nomor Atom Konfigurasi Elektron
kuantum elektron terakhir

12 1s2 2s2 2p6 3s2 n = 3; l = 0; m = +1; s = -1/2

E. Harga keempat bilangan


Nomor Atom Konfigurasi Elektron
kuantum elektron terakhir

13 1s2 2s2 2p6 3s2 3p1 n = 3; l = 1; m = -1; s = +1/2

PEMBAHASAN : KUNCI C

Konfigurasi elektron U dengan nomor atom = 12


2 2 6 2
12U = 1s 2s 2p 3s

Harga keempat bilangan kuantum elektron terakhir unsur U:


http://ubk.rasyiidu.com/assesment_report/load_soal/21/print?id_assesment=21&radiotingkat=1&jurusan=27&mataujian=189&paket=76 3/40
3/8/2018 UBK RASYIIDU - CETAK ASSESMENT REPORT DAFTAR
No. Soal

n = 3; l = 0; m = 0; s = -1/2

Perhatikan data percobaan berikut:

No Sifat Fisik Senyawa X Senyawa Y


1 Wujud zat Padat Padat
2 Kelarutan dalam air Tidak Larut Larut
3 Daya hantar listrik larutan Isolator Konduktor
4 Titik didih dan titik leleh Rendah tinggi
Berdasarkan data tersebut dapat disimpulkan bahwa jenis ikatan yang terdapat pada senyawa X dan Y berturut–turut adalah.…

A. Ionik dan kovalen non polar

B. Kovalen non polar dan ionik

C. Kovalen non polar dan kovalen polar

D. Kovalen polar dan ionik


3
E. Kovalen polar dan kovalen non polar

PEMBAHASAN : KUNCI B

Senyawa X memiliki ikatan kovalen non polar dengan ciri:

Tidak larut dalam pelarut air/pelarut polar


Tidak dapat menghantarkan listrik dalam larutannya/bersifat isolator.
Memiliki titik didih dan titik leleh rendah.

Senyawa Y memiliki ikatan ionik dengan ciri:

Larut dalam pelarut air/pelarut polar


Dapat menghantarkan listrik dalam larutannya/bersifat konduktor.
Memiliki titik didih dan titik leleh tinggi.

http://ubk.rasyiidu.com/assesment_report/load_soal/21/print?id_assesment=21&radiotingkat=1&jurusan=27&mataujian=189&paket=76 4/40
3/8/2018 UBK RASYIIDU - CETAK ASSESMENT REPORT DAFTAR
No. Soal

Perhatikan struktur Lewis senyawa NH4Cl berikut:

Jenis ikatan yang terdapat pada nomor 2, 4, dan 5 berturut – turut adalah….

4 A. Kovalen koordinat, kovalen tunggal, dan kovalen tunggal

B. Kovalen tunggal, kovalen koordinat, dan kovalen tunggal

C. Kovalen tunggal, kovalen tunggal, dan kovalen koordinat

D. Ikatan hidrogen, kovalen tunggal, dan kovalen tunggal

E. Ikatan hidrogen, kovalen tunggal, dan kovalen koordinat

PEMBAHASAN : KUNCI A

Ikatan kovalen tunggal terjadi karena pemakaian sepasang elektron secara bersama–sama (nomor 1, 3, 4, dan 5).

Ikatan kovalen koordinat terjadi apabila pasangan elekron hanya berasal dari salah satu atom yang berikatan (nomor 2).

http://ubk.rasyiidu.com/assesment_report/load_soal/21/print?id_assesment=21&radiotingkat=1&jurusan=27&mataujian=189&paket=76 5/40
3/8/2018 UBK RASYIIDU - CETAK ASSESMENT REPORT DAFTAR
No. Soal

Konfigurasi unsur X= 1s2 2s2 2p2 dan Y= 1s2 2s2 2p6 3s2 3p5 apabila membentuk senyawa memiliki tipe hibridisasi dan bentuk molekul berturut–turut.…

A. sp, linear

B. sp3, tetrahedral

C. sp3, trigonal piramida

D. sp3d, trigonal bipiramida

E. sp3d, seesaw

PEMBAHASAN : KUNCI B

5 Senyawa yang dihasilkan: XY4

X sebagai atom pusat, maka:

X= 1s2 2s2 2p2 : elektron valensi: 2s2 2p2

1* I, 1* 1*

__ __ __ __

Tipe hibridisasi : sp3

1* 1* 1* 1*

_ _ _ _

Bentuk molekul : tetrahedral

6 Perhatikan grafik titik didih berikut:

http://ubk.rasyiidu.com/assesment_report/load_soal/21/print?id_assesment=21&radiotingkat=1&jurusan=27&mataujian=189&paket=76 6/40
3/8/2018 UBK RASYIIDU - CETAK ASSESMENT REPORT DAFTAR
No. Soal

Berdasarkan grafik tersebut, senyawa yang memiliki ikatan hidrogen adalah….

A. AsH3 dan H2Se

B. H2O dan H2Se

C. H2O, AsH3 dan H2Se

D. H2O, HF, dan H2S

E. H2O, HF, dan NH3

PEMBAHASAN : KUNCI E

Ikatan Hidrogen

Ikatan yang terjadi antara molekul yang sangat polar seperti:

N : NH3

O : H2O

F : HF

A : Alkohol dan Asam Karboksilat

Ikatan hidrogen bersifat sangat kuat sehingga memiliki titik didih yang tinggi.

Contoh: Antar molekul H2O

d- d+ d- d+

H – O ---H – O --- H – O ---

http://ubk.rasyiidu.com/assesment_report/load_soal/21/print?id_assesment=21&radiotingkat=1&jurusan=27&mataujian=189&paket=76 7/40
3/8/2018 UBK RASYIIDU - CETAK ASSESMENT REPORT DAFTAR
No. Soal

| | |

H H H

_ : ikatan kovalen

---: ikatan hidrogen

http://ubk.rasyiidu.com/assesment_report/load_soal/21/print?id_assesment=21&radiotingkat=1&jurusan=27&mataujian=189&paket=76 8/40
3/8/2018 UBK RASYIIDU - CETAK ASSESMENT REPORT DAFTAR
No. Soal

Apabila terdapat ion berikut:

Na+; K+; Ca2+; Cl-; SO42-; dan PO43-

Pasangan senyawa yang dihasilkan dengan nama yang benar adalah….

A. Senyawa Nama senyawa


NaSO4 Natrium sulfat

B. Senyawa Nama senyawa


CaCl2 Kalsium (II) klorida

C. Senyawa Nama senyawa


Na3PO4 Natrium fosfat

D. Senyawa Nama senyawa


7 K2SO4 Kalsium sulfat

E. Senyawa Nama senyawa


Ca2(SO4)3 Kalium sulfat

PEMBAHASAN : KUNCI C

Data yang seharusnya benar (dicetak merah):

Jawaban Senyawa Nama senyawa

A Na2SO4 Natrium sulfat

B CaCl2 Kalsium klorida

C Na3PO4 Natrium fosfat

D K2SO4 Kalium sulfat

E CaSO4 kalsium sulfat

http://ubk.rasyiidu.com/assesment_report/load_soal/21/print?id_assesment=21&radiotingkat=1&jurusan=27&mataujian=189&paket=76 9/40
3/8/2018 UBK RASYIIDU - CETAK ASSESMENT REPORT DAFTAR
No. Soal

Hidrokarbon (CxHy) dibakar menurut persamaan berikut:

CxHy(g) + O2(g) CO2(g) + H2O(g) (belum setara)

Pada pembakaran sempurna 10 liter hidrokarbon dibutuhkan 250 liter udara (diasumsikan udara mengandung 20 % gas oksigen) sehingga terbentuk 30 liter CO2. Rumus empiris
senyawa hidrokarbon tersebut adalah….

A. C3H8

B. C3H6

C. C3H4

D. C2H6

E. C2H4

8 PEMBAHASAN : KUNCI A

CxHy(g) + 5 O2(g) Â Â Â Ã Â Â 3 CO2(g) + 4 H2O(g)

10 LÂ Â Â Â Â Â Â Â Â Â Â Â Â Â Â Â 30 L

      ÂÂ

      1/5 (250) L = 50 L

Jumlah oksigen (pereaksi) Â Â Â Â Â Â Â Â Â Â = 10

Jumlah oksigen (hasil reaksi) Â Â Â Â Â = 6 + x = 10

ÂÂÂÂÂÂÂÂÂÂÂÂÂÂÂÂÂÂÂÂÂÂÂÂÂÂÂÂÂÂÂÂÂÂÂÂÂÂÂÂÂÂÂÂÂÂÂÂÂÂÂÂÂÂÂÂÂÂÂÂÂÂÂÂÂÂ x=4

Rumus CxHy = C3H8 ( rumus empiris sama dengan rumus molekulnya)

http://ubk.rasyiidu.com/assesment_report/load_soal/21/print?id_assesment=21&radiotingkat=1&jurusan=27&mataujian=189&paket=76 10/40
3/8/2018 UBK RASYIIDU - CETAK ASSESMENT REPORT DAFTAR
No. Soal

Seorang siswa memasukkan logam natrium ke dalam air yang telah ditetesi dengan fenolftalein (pp), ternyata diperoleh suatu larutan yang berwarna merah muda disertai gelembung
gas hidrogen dan sedikit percikan api. Reaksi yang paling tepat menggambarkan percobaan siswa tersebut adalah….

A. 2 Na (𝓁 ) + H2O (g) Na2O (aq) + H2 (g) + energi

B. 2 Na (s) + H O (𝓁 ) Na2O (aq) + H2 (g) + energi


2

C. Na (s) + H2O (g) NaOH (aq) + H2 (g) + energi

D. 2 Na (s) + 2 H O (𝓁 ) 2 NaOH (aq) + 2 H2 (g) + energi


2
9 E. 2 Na (s) + 2 H O (𝓁 )
2 2 NaOH (aq) + H2 (g) + energi

PEMBAHASAN : KUNCI E

Logam natrium + air à ….. + gas hidrogen

2 Na (s) + 2 H2O (l) à 2 NaOH (aq) + H2 (g) + energi

merah muda

http://ubk.rasyiidu.com/assesment_report/load_soal/21/print?id_assesment=21&radiotingkat=1&jurusan=27&mataujian=189&paket=76 11/40
3/8/2018 UBK RASYIIDU - CETAK ASSESMENT REPORT DAFTAR
No. Soal

Sebanyak 8,6 gram mineral yang tersusun dari kalsium sulfat hidrat, CaSO4. xH2O, jika dipanaskan menghasilkan 6,8 gram kalsium sulfat, CaSO4 (Ar Ca = 40; S = 32; O = 16; dan H
= 1), maka rumus mineral tersebut adalah….

A. CaSO4. H2O

B. CaSO4. 2 H2O

C. CaSO4. 5 H2O

D. CaSO4. 6 H2O

E. CaSO4. 7 H2O

10 PEMBAHASAN : KUNCI B

CaSO4. x H2O CaSO4 + x H2O

8,6 gram

0,05 0,1

mol mol

1 2

Rumus mineral : CaSO4. 2 H2O

http://ubk.rasyiidu.com/assesment_report/load_soal/21/print?id_assesment=21&radiotingkat=1&jurusan=27&mataujian=189&paket=76 12/40
3/8/2018 UBK RASYIIDU - CETAK ASSESMENT REPORT DAFTAR
No. Soal

Perhatikan reaksi berikut:

CH3 – CH = C – CH2 – CH3 + HCl → Y

CH3

Senyawa Y yang dihasilkan dominan dan jenis reaksi yang terjadi adalah….

A. 3 – kloro – 3 – metil pentana, reaksi adisi

B. 3 – kloro – 3 – metil pentana, reaksi substitusi

C. 3 – metil – 3 – kloro pentena, reaksi adisi

11 D. 3 – metil – 3 – kloro pentana, reaksi substitusi

E. 3 – metil – 3 – kloro pentana, reaksi eliminasi

PEMBAHASAN : KUNCI A

Cl

Reaksi adisi: |

CH3 – CH = C – CH2 – CH3 + HCl à CH3 – CH2 – C – CH2 – CH3

| |

CH3 CH3

3 – kloro – 3 – metil pentana

http://ubk.rasyiidu.com/assesment_report/load_soal/21/print?id_assesment=21&radiotingkat=1&jurusan=27&mataujian=189&paket=76 13/40
3/8/2018 UBK RASYIIDU - CETAK ASSESMENT REPORT DAFTAR
No. Soal

12 Berikut ilustrasi pengolahan minyak bumi menjadi fraksi-fraksinya melalui proses destilasi bertingkat minyak bumi:

Fraksi LPG dan bensin dihasilkan berturut–turut nomor….

A. 1 dan 2

B. 1 dan 3

C. 2 dan 4

D. 3 dan 5

E. 4 dan 6

PEMBAHASAN : KUNCI B

Fraksi Jumlah Atom C Titik Didih (˚C) Kegunaan

Gas C1 – C5 < 30 LPG, bahan bakar

Petroleum eter C5 – C7 30 – 90 Pelarut

Bahan bakar kendaraan be


Bensin C5 – C12 40 – 180
motor

Kerosin C11 – C14 180 – 250 Bahan bakar dan bahan Avtur/bahan bakar pesawat

2
Solar C14 – C18 Bahan bakar kendaraan bermesin diesel
0 – 300

Minyak pelumas C18 – C20 300 – 350 Pelumas mesin kendaraan bermotor

Lilin/parafin > 20 > 350 Bahan lilin/wax, kertas pembungkus berlapis

Minyak bakar > 20 > 350 Bahan bakar kapal

Bitumen/residu > 25 > 350 Aspal dan bahan atap


http://ubk.rasyiidu.com/assesment_report/load_soal/21/print?id_assesment=21&radiotingkat=1&jurusan=27&mataujian=189&paket=76 14/40
3/8/2018 UBK RASYIIDU - CETAK ASSESMENT REPORT DAFTAR
No. Soal

Sebanyak 100 mL larutan KOH x M direaksikan dengan 400 mL larutan HNO3 0,5 M dalam kalorimeter volume tetap. Suhu larutan naik dari 25 ËšC menjadi 30 ËšC. Bila kalor jenis
larutan yang terbentuk adalah 4,2 J. mL-1.ËšC-1, dan kalor penetralan KOH oleh HNO3 adalah 52,5 kJ/mol, maka nilai x adalah....

A. 0,2

B. 0,4

C. 0,8

D. 2,0

E. 3,0

PEMBAHASAN : KUNCI D

13

mol = 0,2 mol

pada KOH :

52500 = 500 x 4,2x 5mol

mol = 0,2 mol

pada KOH:

http://ubk.rasyiidu.com/assesment_report/load_soal/21/print?id_assesment=21&radiotingkat=1&jurusan=27&mataujian=189&paket=76 15/40
3/8/2018 UBK RASYIIDU - CETAK ASSESMENT REPORT DAFTAR
No. Soal

Diketahui daftar energi ikatan:

CC 347 kJ/mol
C=C 612 kJ/mol
C – Cl 331 kJ/mol
C–H 414 kJ/mol
Cl – Cl 242 kJ/mol
Perubahan entalpi reaksi:

H2C = CH – CH3 (g) + Cl2 (g) → ClH2C – CHCl – CH3 (g) adalah….

A. – 155 kJ

B. – 105 kJ

C. + 95 kJ

D. + 155 kJ

E. + 105 kJ
14

PEMBAHASAN : KUNCI A

H H H H H H

| | | | | |

C = C – C – H (g) + Cl – Cl (g) → Cl – C – C – C – H (g)

| | | | |

H H H Cl H

∆H = kiri – kanan

∆H = [6(C – H) + (C=C) + (C – C)+ (Cl – Cl)] – [6(C – H) + 2(C – C) + 2(C – Cl)]

∆H = [612 + 242] – [347 + 2(331)] = 854 – 1009

∆H = - 155 kJ

http://ubk.rasyiidu.com/assesment_report/load_soal/21/print?id_assesment=21&radiotingkat=1&jurusan=27&mataujian=189&paket=76 16/40
3/8/2018 UBK RASYIIDU - CETAK ASSESMENT REPORT DAFTAR
No. Soal

Gambar berikut merupakan percobaan reaksi antara batu pualam (CaCO3) dengan larutan HCl:

Laju reaksi yang hanya dipengaruhi oleh konsentrasi larutannya terdapat pada gambar nomor....

15
A. (1) dan (2)

B. (1) dan (3)

C. (2) dan (3)

D. (2) dan (4)

E. (4) dan (5)

PEMBAHASAN : KUNCI D

Percobaan 2 dan 4, laju reaksinya hanya dipengaruhi oleh konsentrasi larutannya.

http://ubk.rasyiidu.com/assesment_report/load_soal/21/print?id_assesment=21&radiotingkat=1&jurusan=27&mataujian=189&paket=76 17/40
3/8/2018 UBK RASYIIDU - CETAK ASSESMENT REPORT DAFTAR
No. Soal

Pada reaksi: H2 (g) + SO3 (g) →H2SO3 (g)

Dengan data percobaan berikut:

Konsentrasi Awal
No Waktu (s)
H2 SO3

1 0,1 0,4 36

2 0,2 0,4 18

3 0,4 0,2 18

Berdasarkan data tersebut, persamaan reaksi yang paling tepat adalah….

A. V = k [H2] [SO3]

B. V = k [H2]2 [SO3]

C. V = k [H2] [SO3]2

16 D. V = k [H2]2 [SO3]2

E. V = k [H2]2 [SO3]3

PEMBAHASAN : KUNCI A

Orde reaksi terhadap H2, percobaan 1 dan 2

(0,2/0,1)x = 36/18

(2)x = 2; x = 1

Orde reaksi terhadap SO3, percobaan 2 dan 3

(0,4/0,2) . (0,2/0,4)y = 18/18

(1/2)y = ½; y = 1

Persamaan laju reaksi:

V = k [H2] [SO3]

17 Pada reaksi kesetimbangan pembuatan gas amoniak:

N2(g) + 3H2(g) 2NH3(g)

Berikut ini gambar molekul sesaat pada saat kesetimbangan:


http://ubk.rasyiidu.com/assesment_report/load_soal/21/print?id_assesment=21&radiotingkat=1&jurusan=27&mataujian=189&paket=76 18/40
3/8/2018 UBK RASYIIDU - CETAK ASSESMENT REPORT DAFTAR
No. Soal

Gambar keadaan kesetimbangan yang baru apabila pada suhu tetap, tekanan sistem diperbesar adalah….

A.

B.

C.

D.

E.

PEMBAHASAN : KUNCI B

Pada reaksi kesetimbangan:

N2(g) + 3 H2(g) 2 NH3(g)

Apabila pada suhu tetap, tekanan sistem diperbesar maka reaksi kesetimbangan akan bergeser ke arah mol yang lebih kecil (kanan), sehingga [NH3] akan bertambah, [N2] dan [H2]
akan berkurang, gambar yang sesuai:
http://ubk.rasyiidu.com/assesment_report/load_soal/21/print?id_assesment=21&radiotingkat=1&jurusan=27&mataujian=189&paket=76 19/40
3/8/2018 UBK RASYIIDU - CETAK ASSESMENT REPORT DAFTAR
No. Soal

http://ubk.rasyiidu.com/assesment_report/load_soal/21/print?id_assesment=21&radiotingkat=1&jurusan=27&mataujian=189&paket=76 20/40
3/8/2018 UBK RASYIIDU - CETAK ASSESMENT REPORT DAFTAR
No. Soal

Sebanyak 24 gram gas SO3 (Mr = 80) dimasukkan kedalam bejana 0,5 L dan terurai menurut reaksi:

2 SO3(g) 2 SO2(g) + O2(g)

Apabila pada saat kesetimbangan masih terdapat 0,1 mol SO3, dan tekanan total sistem sebesar 1,2 atm, maka harga Kp nya adalah….

A. 0,4

B. 0,8

C. 1,2

D. 1,8

E. 2,4

PEMBAHASAN : KUNCI C

Mol SO3 = 24/80 = 0,3 mol

18 Reaksi : 2 SO3(g) 2 SO2(g) + O2(g)

M : 0,3 mol 0 0

R : 0,2 mol 0,2 mol 0,1 mol

_________________________________________________

S : 0,1 mol 0,2 mol 0,1 mol

mol total = 0,1 + 0,2 + 0,1 = 0,4 mol

PSO3 = (0,1/0,4)x1,2 = 0,3 atm

PSO2 = (0,2/0,4)x1,2 = 0,6 atm

PO2 = (0,1/0,4)x1,2 = 0,3 atm

Kp = (PSO2)2.( PO2)/( PSO3)2

Kp = (0,6)2.(0,3)/(0,3)2

Kp = 1,2

http://ubk.rasyiidu.com/assesment_report/load_soal/21/print?id_assesment=21&radiotingkat=1&jurusan=27&mataujian=189&paket=76 21/40
3/8/2018 UBK RASYIIDU - CETAK ASSESMENT REPORT DAFTAR
No. Soal

Perhatikan data berikut:

Indikator Trayek Perubahan Warna Perubahan Warna Perubahan Warna Limbah A

Metil jingga 3,1 – 4,4 Merah – jingga Jingga

Metil merah 4,2 – 6,3 Merah – kuning Kuning

Bromtimol biru 6,0 – 7,6 Kuning – biru Hijau

fenolftalein 8,3 – 10,0 Tak berwarna – merah Tak berwarna

Berdasarkan data tersebut, perkiraan pH limbah A adalah….

A. 4 4 – 7,0

B. 4,4 – 7,6

C. 6,0 – 7,6

D. 6,3 – 7,6
19
E. 7,6 – 8,3

PEMBAHASAN : KUNCI D

pH limbah A:

http://ubk.rasyiidu.com/assesment_report/load_soal/21/print?id_assesment=21&radiotingkat=1&jurusan=27&mataujian=189&paket=76 22/40
3/8/2018 UBK RASYIIDU - CETAK ASSESMENT REPORT DAFTAR
No. Soal

Berikut data hasil titrasi larutan H2SO4 dengan larutan NaOH 0,2 M

Percobaan Volume H2SO4 yang digunakan Volume NaOH yang digunakan

1 20 mL 15 mL

2 20 mL 14 mL

3 20 mL 16 mL

Berdasarkan data tersebut, konsentrasi larutan H2SO4 adalah ….

A. 0,070 M

B. 0,075 M
20 C. 0,080 M

D. 0,133 M

E. 0,143 M

PEMBAHASAN : KUNCI B

Titrasi Asam–Basa:

V1. M1. Valensi 1 = V2. M2. Valensi 2

20. M H2SO4. 2 = 15. 0,2. 1

M H2SO4 = 0,075 M

http://ubk.rasyiidu.com/assesment_report/load_soal/21/print?id_assesment=21&radiotingkat=1&jurusan=27&mataujian=189&paket=76 23/40
3/8/2018 UBK RASYIIDU - CETAK ASSESMENT REPORT DAFTAR
No. Soal

Perhatikan ilustrasi kurva titrasi asam format/HCOOH dengan larutan NaOH berikut:

Berdasarkan ilustrasi kurva, daerah penyangga ditunjukkan oleh nomor….


21

A. 5

B. 4

C. 3

D. 2

E. 1

PEMBAHASAN : KUNCI D

Pada titrasi HCOOH dengan NaOH:

Larutan penyangga terjadi karena adanya sisa asam lemah (HCOOH) bercampur dengan garamnya (HCOONa), artinya volume NaOH yang ditambahkan baru sedikit/sebelum titik
ekuivalen. (daerah penyangga: nomor 2)

http://ubk.rasyiidu.com/assesment_report/load_soal/21/print?id_assesment=21&radiotingkat=1&jurusan=27&mataujian=189&paket=76 24/40
3/8/2018 UBK RASYIIDU - CETAK ASSESMENT REPORT DAFTAR
No. Soal

Berikut ini adalah hasil uji sifat asam dan basa dari beberapa garam:

Uji Lakmus
No Rumus Garam
Merah Biru

1 NH4Cl merah merah

2 (CH3COO)2Ca biru biru

3 (NH4)2S merah biru

4 KCl merah biru

5 (NH4)2SO4 merah merah

Garam yang mengalami hidrolisis sebagian dan sesuai dengan uji lakmusnya adalah....

A. 1, 2, dan 4

B. 1, 2, dan 5
22
C. 2, 3, dan 4

D. 2, 3, dan 5

E. 3, 4, dan 5

PEMBAHASAN : KUNCI B

Uji Lakmus
No Rumus Garam Keterangan
Merah Biru

1 NH4Cl merah merah Hidrolisis sebagian, bersifat asam

2 (CH3COO)2Ca biru biru Hidrolisis sebagian, bersifat basa

3 (NH4)2S merah biru Hidrolisis sempurna/total, sifat mengikuti Ka/Kb

4 KCl merah biru Tak terhidrolisis

5 (NH4)2SO4 merah merah Hidrolisis sebagian, bersifat asam

http://ubk.rasyiidu.com/assesment_report/load_soal/21/print?id_assesment=21&radiotingkat=1&jurusan=27&mataujian=189&paket=76 25/40
3/8/2018 UBK RASYIIDU - CETAK ASSESMENT REPORT DAFTAR
No. Soal

Apabila harga Ksp Mg(OH)2 = 4 x 10-12, larutan 0,04 M MgCl2 ditetesi dengan KOH sedikit demi sedikit sehingga terbentuk endapan Mg(OH)2. Harga pH larutan pada saat mulai
terbentuknya endapan adalah….

A. 5 – log 2

B. 5

C. 5 – log 2

D. 9

E. 9 + log 2

23 PEMBAHASAN : KUNCI D

Menentukan pH pada saat terbentuknya endapan:

Qc           =  ksp

[Mg2+].[OH-]2 Â Â Â =Â Â 4 x 10-12

[OH-]2Â Â Â Â Â Â Â Â Â Â Â =Â

[OH-] Â Â Â =Â Â Â Â 10-5

pOH Â Â Â Â =Â Â Â Â 5

pHÂ Â Â Â =Â Â Â Â 9

http://ubk.rasyiidu.com/assesment_report/load_soal/21/print?id_assesment=21&radiotingkat=1&jurusan=27&mataujian=189&paket=76 26/40
3/8/2018 UBK RASYIIDU - CETAK ASSESMENT REPORT DAFTAR
No. Soal

Perhatikan data berikut:

Fase
No Medium Pendispersi Jenis Koloid
Terdispersi

1 Cair Gas Emulsi

2 Padat Cair Sol cair

3 Padat Padat Sol padat

4 Gas Gas Aerosol

5 Gas Cair Aerosol cair

Pasangan yang memiliki hubungan paling tepat adalah….

A. 1 dan 2

B. 1 dan 3

C. 2 dan 3
24
D. 3 dan 4

E. 4 dan 5

PEMBAHASAN : KUNCI C

No Fase Terdispersi Medium Pendispersi Jenis Koloid

1 Cair Gas Aerosol cair

2 Padat Gas Aerosol padat

3 Gas Cair Buih/busa cair

4 Cair Cair Emulsi

5 Padat Cair Sol cair

6 Gas Padat Busa padat

7 Cair Padat Emulsi padat

8 Padat Padat Sol padat

25 Perhatikan beberapa proses pembuatan koloid berikut:

1). Nitroselulosa dipeptisasi dalam aseton


http://ubk.rasyiidu.com/assesment_report/load_soal/21/print?id_assesment=21&radiotingkat=1&jurusan=27&mataujian=189&paket=76 27/40
3/8/2018 UBK RASYIIDU - CETAK ASSESMENT REPORT DAFTAR
No. Soal

2). Al(OH)3 dibuat melalui reaksi hidrolisis

3). Sol As2S3 dibuat melalui reaksi dekomposisi rangkap

4). Sol NiS dibuat melalui penambahan hidrogen sulfida ke dalam endapan NiS

5). Sol AgCl dengan mencampurkan larutan perak nitrat dengan asam klorida

Contoh koloid yang dibuat dengan cara dispersi adalah.…

A. 1 dan 2

B. 1 dan 4

C. 2 dan 3

D. 3 dan 5

E. 4 dan 5

PEMBAHASAN : KUNCI B

Pembuatan koloid dengan cara kondensasi: (3 dan 4)

http://ubk.rasyiidu.com/assesment_report/load_soal/21/print?id_assesment=21&radiotingkat=1&jurusan=27&mataujian=189&paket=76 28/40
3/8/2018 UBK RASYIIDU - CETAK ASSESMENT REPORT DAFTAR
No. Soal

Perhatikan reaksi berikut:

HPO42-(aq) + H2O(l)⇔PO43-(aq) + H3O+(aq)

Berdasarkan persamaan reaksi tersebut yang merupakan pasangan asam–basa konjugasi menurut teori Bronsted Lowry adalah….

A. HPO42-(aq) dan PO43-(aq)

B. H3O+(aq) dan PO43-(aq)

C. H2O(l) dan PO43-(aq)

D. HPO42-(aq) dan H3O+(aq)

E. HPO42-(aq) dan H2O(l)

PEMBAHASAN : KUNCI A

Melepas proton (H+)


26

Menangkap proton (H+)

Pasangan asam-basa konjugasi:

v HPO42-(aq) dan PO43-(aq)

v H2O(l) dan H3O+(aq)

http://ubk.rasyiidu.com/assesment_report/load_soal/21/print?id_assesment=21&radiotingkat=1&jurusan=27&mataujian=189&paket=76 29/40
3/8/2018 UBK RASYIIDU - CETAK ASSESMENT REPORT DAFTAR
No. Soal

Ilustrasi berikut ini menggambarkan jumlah partikel zat terlarut dalam pelarut yang sama pada ruangan tertutup.

Berdasarkan ilustrasi gambar tersebut, titik didih paling tinggi terdapat pada larutan....

A. 1
27
B. 2

C. 3

D. 4

E. 5

PEMBAHASAN : KUNCI A

Larutan yang memiliki titik didih tertinggi harus memiliki molalitas larutan yang besar, artinya jumlah partikel zat terlarutnya banyak (nomor 1).

Larutan urea/CO(NH2)2 membeku pada suhu –3,72 0C, jika Kf air = 1,86 0C/m dan Kb air = 0,52 0C/m. maka titik didih larutan tersebut adalah….(Ar C = 12; O = 16; N = 14; H = 1)

A. 0,5200 0C

B. 1,0400 0C

C. 100,52 0C

D. 101,04 0C
28
E. 102,08 0C

PEMBAHASAN : KUNCI D

∆Tb = 1,04 ˚C; Tb = 101,04 ˚C

http://ubk.rasyiidu.com/assesment_report/load_soal/21/print?id_assesment=21&radiotingkat=1&jurusan=27&mataujian=189&paket=76 30/40
3/8/2018 UBK RASYIIDU - CETAK ASSESMENT REPORT DAFTAR
No. Soal

Perhatikan reaksi berikut:

3Cl2(g) + 6 NaOH(aq)→5 NaCl(aq) + NaClO3(aq) + 3H2O(l)

Zat yang berperan sebagai oksidator dan hasil oksidasi berturut–turut adalah …

A. Cl2 dan NaCl

B. Cl2 dan NaClO3

C. Cl2 dan H2O

D. NaOH dan NaCl

E. NaOH dan NaClO3

29 PEMBAHASAN : KUNCI B

Oksidator: mengalami reduksi: Cl2

Hasil oksidasi: NaClO3

http://ubk.rasyiidu.com/assesment_report/load_soal/21/print?id_assesment=21&radiotingkat=1&jurusan=27&mataujian=189&paket=76 31/40
3/8/2018 UBK RASYIIDU - CETAK ASSESMENT REPORT DAFTAR
No. Soal

Perhatikan reaksi redoks berikut:

aCu(s) + bHNO3(aq)→cCu(NO3)2(aq) + dNO2(g) + eH2O(l)

Setelah disetarakan, harga a, b, c, d, dan e berturut–turut adalah….

A. 1 : 1 : 1 : 2 : 2

B. 1 : 2 : 2 : 1 : 1

C. 1 : 2 : 1 : 2 : 2

D. 1 : 4 : 1 : 2 : 2

E. 2 : 4 : 1 : 2 : 2

PEMBAHASAN : KUNCI D

30

Jumlah N (kanan panah) = 4, maka jumlah n di kiri panah harus menyesuaikan:

Cu(s) + 4HNO3(aq) à Cu(NO3)2(aq) + 2NO2(g) + 2H2O(l)

Harga a, b, c, d, dan e berturut – turut= 1 : 4 : 1 : 2 : 2

http://ubk.rasyiidu.com/assesment_report/load_soal/21/print?id_assesment=21&radiotingkat=1&jurusan=27&mataujian=189&paket=76 32/40
3/8/2018 UBK RASYIIDU - CETAK ASSESMENT REPORT DAFTAR
No. Soal

Perhatikan bagan rangkaian sel volta berikut:

Apabila diketahui:

Cu2+/Cu Eo= + 0,34 V

31 Ag2+/Ag Eo= + 0,80 V

Besarnya potensial standar yang dihasilkan berdasar rangkaian tersebut adalah….

A. – 1,14 V

B. – 0,46 V

C. + 0,36 V

D. + 0,46 V

E. + 1,14 V

PEMBAHASAN : KUNCI D

Eo sel = Eo reduksi - Eo oksidasi

Eo sel = + 0,80 – (+ 0,34) = + 0,46 V

http://ubk.rasyiidu.com/assesment_report/load_soal/21/print?id_assesment=21&radiotingkat=1&jurusan=27&mataujian=189&paket=76 33/40
3/8/2018 UBK RASYIIDU - CETAK ASSESMENT REPORT DAFTAR
No. Soal

Pada elektrolisis larutan AgNO3 dengan elektroda perak, reaksi yang terjadi pada anoda adalah….

A. Ag+ + e → Ag(s)

B. 2H2O(l) + 2e → 2OH-(aq) + H2(g)

C. Ag(s) → Ag+(aq) + e

32 D. 2H2O(l) → 4H+(aq) + O2(g) + 4e

E. NO3-(aq) → NO2(g) + O2(g)

PEMBAHASAN : KUNCI C

Elektroda yang digunakanbersifat non inert (Ag), sehingga reaksi pada anoda:

Ag (s) → Ag+(aq) + e

Pada elektrolisis larutan AgNO3 dengan elektroda grafit terbentuk endapan 21,6 g logam perak di katoda. Apabila Ar Ag = 108, maka volume gas yang terbentuk di anoda pada suhu
0 ËšC dan tekanan 1 atm adalah….

A. 0,56 L

B. 1,12 L

C. 2,24 L

D. 5,60 L

E. 11,2 L
33

PEMBAHASAN : KUNCI B

Berlaku Hukum II Faraday:

Mol. n1 = Mol. n2

= MolO2. 4

Mol O2 = 0,05 mol

V O2 (STP) = 0,05 x 22,4 = 1,12 L

http://ubk.rasyiidu.com/assesment_report/load_soal/21/print?id_assesment=21&radiotingkat=1&jurusan=27&mataujian=189&paket=76 34/40
3/8/2018 UBK RASYIIDU - CETAK ASSESMENT REPORT DAFTAR
No. Soal

Perhatikan beberapa sifat unsur berikut:

1) Merupakan unsur yang sangat reaktif

2) Dalam keadaan bebas berupa molekul diatomik

3) Energi ionisasi pertamanya rendah

4) Mempunyai keelektronegatifan besar

5) Bersifat reduktor

Di antara pernyataan tersebut yang merupakan sifat unsur halogen adalah….

A. 1, 2, dan 4

B. 1, 3, dan 5

C. 2, 3, dan 4

34 D. 2, 4, dan 5

E. 3, 4, dan 5

PEMBAHASAN : KUNCI A

Pembahasan :

1. Merupakan unsur yang sangat reaktif

2. Dalam keadaan bebas berupa molekul diatomik

3. Energi ionisasi pertamanya tinggi

4. Mempunyai keelektronegatifan besar

5. Bersifat oksidator kuat

http://ubk.rasyiidu.com/assesment_report/load_soal/21/print?id_assesment=21&radiotingkat=1&jurusan=27&mataujian=189&paket=76 35/40
3/8/2018 UBK RASYIIDU - CETAK ASSESMENT REPORT DAFTAR
No. Soal

Reaksi berikut yang dapat berlangsung adalah….

A. Cl2 + NaF→

B. HCl + Br2 →

C. I2 + HF →

35 D. Br2 + KI →

E. NaCl + I2 →

PEMBAHASAN : KUNCI D

Syarat reaksi antar halogen dapat berlangsung: molekul diatomik pereaksi berada di atas ion halogen dalam golongannya, seperti:

Br2 + 2 KI à 2 KBr + I2

Senyawa 2 – metil pentanol berisomer posisi dengan….

A. 1 – metil pentanol

B. 3 – metil pentanol

C. 2 – metil – 2 – pentanol

D. Metoksi pentana

36 E. heksanal

PEMBAHASAN : KUNCI C

Isomer Posisi

Isomer posisi adalah senyawa-senyawa dengan posisi gugus fungsinya diubah posisinya, tetapi rantai C nya dibuat tetap.

Contoh:

2 – metil pentanol berisomer posisi dengan 2 – metil – 2 – pentanol

http://ubk.rasyiidu.com/assesment_report/load_soal/21/print?id_assesment=21&radiotingkat=1&jurusan=27&mataujian=189&paket=76 36/40
3/8/2018 UBK RASYIIDU - CETAK ASSESMENT REPORT DAFTAR
No. Soal

Senyawa X memiliki sifat dan ciri berikut:

1. Memiliki rumus molekul C3H8O

2. Bereaksi dengan logam golongan alkali menghasilkan gas hidrogen

3. Dapat dioksidasi menghasilkan aseton, yang digunakan sebagai pelarut cat kuku

Berdasarkan data tersebut, senyawa X yang paling tepat adalah….

A. Propanol

B. 2 – propanol

37 C. Metoksi etana

D. Propanal

E. Asam propanoat

PEMBAHASAN : KUNCI B

Senyawa X :

1) Memiliki rumus molekul C3H8O (alkohol/eter)

2) Bereaksi dengan logam golongan alkali menghasilkan gas hidrogen (alkohol)

3) Dapat dioksidasi menghasilkan aseton, yang digunakan sebagai pelarut cat kuku (alkohol sekunder: 2 – propanol)

http://ubk.rasyiidu.com/assesment_report/load_soal/21/print?id_assesment=21&radiotingkat=1&jurusan=27&mataujian=189&paket=76 37/40
3/8/2018 UBK RASYIIDU - CETAK ASSESMENT REPORT DAFTAR
No. Soal

Senyawa turunan benzena dengan ciri sebagai berikut:

1. Memiliki gugus OH tetapi bersifat asam lemah

2. berfungsi sebagai desinfektan

3. Sering digunakan dalam kehidupan sehari – hari dengan nama karbol

Berdasarkan ketiga ciri tersebut, senyawa yang dimaksud adalah….

A. Anilina

B. Toluena

C. Benzaldehida

D. Asam benzoat

E. Fenol

38
PEMBAHASAN : KUNCI E

Senyawa Fenol:

Sifat : asam lemah

Kegunaan :

Desinfektan/pembunuh kuman (karbol)


Digunakan sebagai pelarut
Pengawet kayu

Bahan baku obat-obatan

http://ubk.rasyiidu.com/assesment_report/load_soal/21/print?id_assesment=21&radiotingkat=1&jurusan=27&mataujian=189&paket=76 38/40
3/8/2018 UBK RASYIIDU - CETAK ASSESMENT REPORT DAFTAR
No. Soal

Perhatikan data pada tabel berikut, data yang berhubungan paling tepat terdapat pada….

Polimer Monomer Kegunaan

A teflon tetrafluoroetilena Pelapis anti lengket

B PVC propilena Pipa pralon

C SBR butadiena melamin

D polistirena stirena Peralatan elektronik

E bakelit Etilen glikol Peralatan listrik

A. Polimer Monomer Kegunaan


teflon tetrafluoroetilena Pelapis anti lengket

B. Polimer Monomer Kegunaan


PVC propilena Pipa pralon

C. Polimer Monomer Kegunaan


SBR butadiena melamin
39

D. Polimer Monomer Kegunaan


polistirena stirena Peralatan elektronik

E. Polimer Monomer Kegunaan


bakelit Etilen glikol Peralatan listrik

PEMBAHASAN : KUNCI A

Data yang benar:

Polimer Monomer Kegunaan

A teflon tetrafluoroetilena Pelapis anti lengket

B PVC Vinyl chlorida Pipa pralon

C SBR Stirena dan butadiena Ban sintetis

D polistirena stirena sterofoam

E bakelit Metanal dan fenol Peralatan listrik

http://ubk.rasyiidu.com/assesment_report/load_soal/21/print?id_assesment=21&radiotingkat=1&jurusan=27&mataujian=189&paket=76 39/40
3/8/2018 UBK RASYIIDU - CETAK ASSESMENT REPORT DAFTAR
No. Soal

Perhatikan data uji protein berikut:

Larutan Uji Biuret Uji Xantoproteat Uji Pb (II) asetat

1 Ungu jingga jernih

2 Ungu jernih hitam

3 Jernih ungu kehitaman

4 Ungu jingga hitam

5 biru ungu kuning

Protein yang didalamnya mengandung cincin benzena sekaligus belerang adalah….

A. 1

B. 2
40
C. 3

D. 4

E. 5

PEMBAHASAN : KUNCI D

Suatu protein apabila diuji menggunakan biuret harus menunjukkan warna biru tua/ungu. Uji lain:

1) Uji Xantoproteat

Uji Xantoproteat adalah uji terhadap protein yang mengandung gugus fenil/cincin benzena. Apabila suatu protein mengandung cincin benzena di dalamnya akan menunjukkan perubahan warna
dari kuning (B) yang kemudian menjadi jingga (A).

2) Uji Timbal (II) Asetat/Uji Timbal Asetat

Uji Timbal Asetat digunakan untuk menguji protein yang mengandung belerang. Apabila suatu protein di dalamnya mengandung belerang, akan menunjukkan perubahan warna menjadi
kehitaman atau bahkan menghasilkan endapan hitam.

http://ubk.rasyiidu.com/assesment_report/load_soal/21/print?id_assesment=21&radiotingkat=1&jurusan=27&mataujian=189&paket=76 40/40

Anda mungkin juga menyukai