Anda di halaman 1dari 2

STANDART OPERASIONAL PROSEDUR

JENIS PELAYANAN DI POLI GIGI

SOP PELAYANAN PEMERIKSAAN KESEHATAN GIGI DAN MULUT


PELAKSANA Dokter gigi/ Perawat gigi
. Persiapan Ruangan dan Alat :
I. Persiapan *Meja, kursi dan dental unit.
*Alat-alat Gigi.(Sterilisasi instrument)
*Bahan-bahan / obat-obatan untuk gigi
PROSEDUR *Kompresor.
*Bor gigi.
b. Persiapan Petugas :
*Perlindungan diri (Jas lab, masker dan sarung tangan)

Persiapan pasienaa. a. PemeriksaanPasien :


*Anamnesa. (Keluhan utama dan Riwayat Kesehatan)
*Pemeriksaan ekstra oral (pipi,bibir dan kelenjar
limphe)
*Pemeriksaan intra oral (gigi, lidah,mukosa pipi, dasar
mulut)

b.Klasifikasi Diagnosa
c.PersiapanTindakan :
*Menjelaskan tentang tindakan yang akan dilakukan

*Mengatur posisi pasien yang nyaman

a. MelakukanTindakan :
*Konservasi (Penambalan sementara/tetap).
*Pencabutan (Gigi tetap/Sulung)
Pelaksanaan
*Pembersihan karang gigi/Scalling

*Pengobatan gigi

b.Konseling dan Rujukan

c.Pencatatan dan pelaporan :

*Kartu rawat jalan.(Catat tindakan :Premedikasi,


Medikasi dan Post medikasi).
*Register rawat jalan.
*Sensus harian penyakit (Laporan GILUT)
I. PELAYANAN DI LOKET

SOP PENERIMAAN PASIEN KUNJUNGAN BARU

PELAKSANA Petugas LOKET


Nomor antrian
Sound sistem
Family folder , Buku nomor register keluarga
Kartu rawat jalan, Kartu pengenal pasien
Register kunjungan harian
Buku bukti pelayanan dan kunjungan pasien JPKMB, Jamkesmas
PROSEDUR a. Persiapan alat Kartu rawat jalan, bukti pelayanan, bukti kunjungan pasien
Pasien datang mengambil nomor antrian
Panggilan nomor antrian
Memasukkan data awal pasien ke dalam SIMPUS
Pemberian nomor register dan pembuatan Kartu Pengenal kunjungan dengan
alamat ( desa/ Kel )
Pengisian identitas kartu rawat jalan pasien
Pencacatan nama pasien dalam buku register kunjungan harian berdasarkan jenis
layanan ( Askes, JPKMB, Jamkesmas ) dengan tujuan :
- Poli umum , Poligigi , KIA , Laboratorium
Pencacatan bukti pelayanan dan bukti kunjungan untuk pasien dengan
layanan JPKMB dan Jamkesmas
b. Pelaksanaan Penyerahan kartu rawat jalan kepada pasien untuk dibawa Poli yang dituju

Anda mungkin juga menyukai