Anda di halaman 1dari 11

KOMANDO DAERAH MILITER XVI/PATTIMURA

KESEHATAN

RENCANA PELAKSANAAN KEGIATAN


PROGRAM DENTAL FITNESS TA. 2018

Tim Penyusun:
1. Lettu Ckm Ma’ruf Satria, A.Md, Kep. Nosis 201811
2. Letda Ckm Kukuh Maulana, S.Si Nosis 201812
3. Lettu Khilmi Istajib Nosis 201813
4. Lettu Ckm Hidayat Nosis 201814
5. Letda Ckm drg. Shalahuddin Maulidi Nosis 201815

Ambon, April 2018


2
KOMANDO DAERAH MILITER XVI/PATTIMURA
KESEHATAN

RENCANA PELAKSANAAN KEGIATAN


PROGRAM DENTAL FITNESS TAHUN 2018

1. Dasar

a. Program kerja Kesdam XVI/Pattimura dalam bidang Keskureh TA. 2018; dan
b. Buku petunjuk administrasi tentang PDF nomor Skep/261/VI/1990 tanggal 30
Juni 1990.

2. Maksud dan Tujuan

a. Maksud. Sebagai pertanggungjawaban Kakesdam XVI/Pattimura


kepada pimpinan dalam pelaksanaan tugas dan tanggungjawab selama kegiatan
program kesehatan gigi dan mulut TA. 2018.

b. Tujuan agar dijadikan sebagai bahan masukan bagi eselon pimpinan dalam
proses evaluasi guna menentukan langkah kebijakan selanjutnya.

3. Sasaran

a. Satpur dan Banpur serta Sat Banmin di Jajaran Kodam XVI/Pattimura; dan
b. Satpur dan Satbanpur serta Sat Banmin dalam areal service Kesdam
XVI/Pattimura.

4. Materi Pemeriksaan

a. Pemeriksaan gigi dan mulut; dan


b. Pengobatan gigi dan mulut

5. Macam, Metode dan Sifat Kegiatan

a. Macam : Pemeriksaan kesehatan


b. Metode : Penyuluhan & Audiensi Kesehatan Gigi dan Mulut
Pemeriksaan Kesehatan Gigi dan Mulut

6. Waktu dan Tempat

a. Waktu : Tahun 2018


b. Tempat : Yonif 731/Kabaresi di Masohi
Yonif 732 RK/Banau di Jailolo
Yonif 733 R/Masariku di Ambon
Yonif 734/SNS di Saumlaki
3

7. Organisasi

a. Struktur Organisasi. Terlampir

b. Susunan Organisasi
1) Ketua PDF : Kakesdam XVI/Pattimura
2) Koordinator PDF : Kasi Keskureh Kesdam XVI/Pattimura
3) Ketua Tim Pelaksana PDF : Kaur Kesgilut Kesdam XVI/Pattimura
4) Ketua Seksi Logistik : Kasi Minlog Kesdam XVI/Pattimura
5) Tim Sekretaris : Turmin Urkesgilut Sikeskureh
Kesdam XVI/Ptm
6) Ketua Pelayanan & Urdal : Paurdal Situud Kesdam XVI/pattimura
7) Ketua Seksi Pengamana : Kaurpam Situud Kesdam XVI/Pattimura

c. Pelaksanaan.

1) Tahap Perencanaan.
a) Mempelajari tugas dan referensi;
b) Menyusun organisasi kegiatan;
c) Koordinasi dengan instansi terkait;
d) Menyusun rencana kegiatan.

2) Tahap Persiapan.
a) Pembentukan Tim Kesehatan Gigi dan Mulut TA. 2018
b) Pengajuan dukungan logistik kepada Kakesdam XVI/Pattimura
sesuai pelaksanaan program kesehatan gigi dan mulut TA. 2018; dan
c) Pengadaan logistik program kesehatan gigi dan mulut TA. 2018.

3) Tahap Pelaksanaan.

a) Persiapan :
(1) Persiapan administrasi program kesgilut TA. 2018;
(2) Persiapan personel program kesgilut TA. 2018;
(3) Persiapan logistik; dan
(4) Persiapan sarana dan prasarana kegiatan.

b) Palaksanaan :
(1) Personel yang diperiksa didaftar secara nomor urut;
(2) Personel yang diperiksa melaksanakan pemeriksaan gigi dan
mulut;
(3) Apabila personel yang diperiksa memerlukan tindakan
pengobatan maka akan langsung dilakukan tindakan
pengobatan.
(4) Apabila personel yang diperiksa masih memerlukan tindakan
pengobatan lanjutan akan diberikan surat rujukan ke Rumkit
Tk.II Prof. Dr. J.A Latumeten Ambon untuk tindakan lebih
lanjut; dan
(5) Bila diperlukan, setelah dilakukan pemeriksaan atau tindakan
pengobatan personel yang diperiksa akan mendapat obat.

c) Pengakhiran. Pemeliharaan, inventarisasi dan rekapitulasi hasil


kegiatan serta pembuatan laporan pelaksanaan program kesehatan
gigi dan mulut.
4

4) Tahap Evaluasi dan Pelaporan. Pengumpulan data, mengevaluasi


dan melaporkan hasil pelaksanaan kegiatan program kesehatan gigi dan
mulut TA. 2018.

d. Dukungan Administrasi, Personel dan Logistik

1) Adminstrasi.
a) Dukungan anggaran dari satuan atas; dan
b) Sarana penunjang tambahan didukung satuan pelaksana lapangan.

2) Personel.
Personel terdiri dari 2 (dua) tim terdiri dari :
a) Tim Medis
(1) 2 orang dokter gigi;
(2) 2 orang perawat gigi; dan
(3) 1 orang petugas obat.

b) Tim Pendukung
(1) 1 tenaga administrasi ; dan
(2) 1 sopir personel

c) Jumlah tim dapat berubah sesuai dengan cakupan.

3) Logistik. terlampir

e. Perhubungan dan Pengendalian

1) Perhubungan
a) Komunikasi menggunakan alat komunikasi satuan; dan
b) Menggunakan prosedur perhubungan yang berlaku.
c) No. HP para petugas Program Dental Fitnes:
(1) Kakesdam XVI/Pattimura : 0811-7419-94
(2) Kasi Keskureh Kesdam XVI/Pattimura : 0813-1548-8488
(3) Letda Ckm drg. Shalahuddin Maulidi : 0812-3388-2627
5

2) Pengendalian
a) Pengendalian di lapangan oleh ketua tim; dan
b) Posko taktis di kesatuan kesehatan jajaran Kesdam sesuai dengan
lokasi sasaran.

Dikeluarkan di Ambon,
Pada Tanggal April 2018

Kepala Kesdam XVI/Pattimura,

dr. Setia Budhi, M.M.,M.A.R.S


Kolonel Ckm NRP 32096
Lampiran :

1. Struktur Organisasi
2. Skenario Kegiatan
3. Rencana Jadwal Kegiatan
4. Rencana Kebutuhan
6

KOMANDO DAERAH MILITER XVI/PATTIMURA Lampiran “1” Struktur Organisasi


KESEHATAN Kegiatan Program Kesgilut TA. 2018

STRUKTUR ORGANISASI

Ketua PDF
Kepala Kesdam XVI/Pattimura

Koordinator PDF
Kasi Keskureh

Koordinator Tim Lak. PDF


Kaur Kesgilut

Rumkit Tk. II Prof. Dr. J.A


Latumeten Ambon

Kepala Kesdam XVI/Pattimura,

dr. Setia Budhi, M.M.,M.A.R.S


Kolonel Ckm NRP 32096
7

KOMANDO DAERAH MILITER XVI/PATTIMURA Lampiran “2” Skenario Kegiatan


KESEHATAN Kegiatan Program Kesgilut TA. 2018

SKENARIO KEGIATAN

ADMINISTRASI

PENDAFTARAN

PEMERIKSAAN

RUJUKAN :
RUMKIT Tk. II Prof. Dr.
TINDAKAN J.A Latumeten Ambon

EVALUASI

Kepala Kesdam XVI/Pattimura,

dr. Setia Budhi, M.M.,M.A.R.S


Kolonel Ckm NRP 32096
8

KOMANDO DAERAH MILITER XVI/PATTIMURA


Lampiran “3” Rencana Jadwal Kegiatan
KESEHATAN
Kegiatan Program Kesgilut TA. 2018

RENCANA JADWAL KEGIATAN

RENCANA
NO SATUAN WAKTU TARGET KET
PELAKSANAAN
1 Yonif 731/Kabaresi TW 1 80 %
2 Yonif 732 RK/Banau TW 2 80 %
3 Yonif 733 R/Masariku TW 3 80 %
4 Yonif 734/SNS TW 4 80 %

Kepala Kesdam XVI/Pattimura,

dr. Setia Budhi, M.M.,M.A.R.S


Kolonel Ckm NRP 32096
9

KOMANDO DAERAH MILITER XVI/PATTIMURA Lampiran “4” Rencana Kebutuhan


KESEHATAN Kegiatan Program Kesgilut TA. 2018

RENCANA KEBUTUHAN

a. Alkesgi Inventaris

NO MACAM BARANG SATUAN BANYAKNYA KET


1 2 3 4 5
I ALAT KONSERVASI :
1 Kaca Mulut Buah 21
2 Dental Pinset Buah 5
3 Anatomi Pinset Buah 3
4 Chirurgis Pinset Buah 3
5 Sonde ½ lingkar Buah 8
6 Sonde lurus Buah 3
7 Exavator Buah 11
8 Plastik Filling Instrumen Buah 3
9 Cement Filing Instrumen Buah 4
10 Stoper Instrument Buah 5
11 Boorniser Instrument Buah 2
12 Scalling Instrument Buah 2
13 Gips Spatel Buah 5
14 Alginate Spatel Buah 1
15 Mortir & Stanper Buah 1
16 Glass Plate Buah 2
17 Gunting Buah 3
18 Nier Beken Buah 2
19 Bak Instrumen Buah 2
20 Korentang Buah 2
21 Arteri Pean Buah 2
22 Arteri Kocher Buah 2
II ALAT EXTRAKSI
1 Tang Insisivus Atas Buah 1
2 Tang Kaninus Atas Buah 1
3 Tang Molar Atas (ka/ki) Buah 2
4 Tang Sisa Atas Akar (Bayonet) Buah 1
5 Tang Molar Tiga Atas Buah 2
6 Tang Rahang Bawah Insisipus Buah 1
7 Tang Rahang bawa Caninus Buah 1
8 Tang Rahang bawa Premolar Buah 1
9 Tang Rahang Bawa Molar Buah 2
10 Tang Rahang Bawa Molar 3 Buah 2
11 Tang Rahang bawa Bayonet Buah 2
12 Tang Knabel (T. Tulang) Buah 1
13 Tang anak R. A Molar Buah 1
10

1 2 3 4 5
14 Tang anak Bayonet Buah 1
15 Tang anak R. B Insisivus Buah 1
16 Tang anak R. B Bayonet Buah 1
17 Tang anak R. B Molar Buah 1
18 Cytoject Buah 2
19 Cryer Set 2
20 Bein Lurus Buah 3
21 Bein Bengkok Set 1

b. Obat-Obatan

1 Calsium Hydroxide, calcidor Box 9


Base 13 gr, Catalyst 11 gr
2 Eugenol, Botol 10 ml Botol 10
3 Chresophene, Botol 10 ml Botol 10
4 Zinc Phospat Cement Multifix Set 10
Powder 30 gr, Liquid 10 ml
5 Citodur, Botol 30 gr Botol 10
6 Celluloid Strip, 100's Pack 5
7 Composite Light Cure/Estelite Kit 5
Sigma Quick System Kit (A2,A3,5)
@ 3,8 gr
+ Bond, Force, Kit 5 ml
8 Alvogyl, Botol 12 gr Botol 5
9 Chlorethyl, Botol 100 ml Botol 5
10 Injkt Disposable Syringe 3 ml Pcs 737
11 Glass Ionomer Cement, Ketac Set 5
Molar
Easymix P 12,5 gr. L 8,5 ml
12 Injeksi Pehacain Dus 10 amp @ 2 Ampul 1000
ml
13 Sarung tangan Pcs 500
14 Masker, Box 50 pcs Pcs 69
15 Alkohol 96% Botol 3
16 Bur Diamond 3's (round kecil, Pack 11
fissure, tapered)
17 Amoxicilin tab 500mg Box 30
18 Metronidazole tab 500 mg Box 20
19 Clindamycin tab 300 mg Box 20
20 Amoxiclav tab 500 mg Box 30
21 Asam Mefenamat 500 mg Box 40
22 Natrium diclofenac tab 50 mg Box 40
23 Ibuprofen tab 400 mg Box 50
24 Neuralgad tab Box 100
11
25 Selkom Gold C tab Box 200
26 Vit K tab Box 200
27 Methylprednisolon tab Box 30

c. Transportasi & Akomodasi


1 2 3 4 5
1 Sewa Mobil Unit 3
2 Sewa Speedboat Unit 2
3 BBM Liter 3000

d. Alsintor

1 Kertas Rim 10
2 Bolpoin Box 10
3 Staples Buah 5
4 Isi Staples Buah 5
5 Penggaris Buah 4
6 Gunting Buah 4
7 Lem Botol 5
8 Map Buah 10
9 Etiket Pak 3
10 Spidol marker Box 3
11 Lakban Buah 10
12 Pembolong kertas Unit 2
13 Paper Klip Box 5

Kepala Kesdam XVI/Pattimura,

dr. Setia Budhi, M.M.,M.A.R.S


Kolonel Ckm NRP 32096

Anda mungkin juga menyukai