Anda di halaman 1dari 5

1

KRITERIA JALAN
 Jalan terletak di Kecamatan Ngadirojo Wonogiri. Jalan ini merupakan jalan yang
menghubungkan antara desa Blimbing ke desa Tenglek.
 Jalan yang digunakan adalah jalan Kolektor IIIA, dengan lebar jalan 7 meter. ( 2 jalur 2 arah )

Data Lalu Lintas tahun 2010 sebagai berikut :

- Kendaraan ringan 2 ton : 1027 Kendaraan


- Bus 8 ton : 367 Kendaraan
- Truk 2 as 13 ton : 67 kendaraan
- Truk 3 as 20 ton : 47 Kendaraan
- Truk 5 as 30 ton : 27 Kendaraan

Jadi total LHR 2011 = 1535 Kendaraan/hari/2 jalur

- Perkembangan Lalu Lintas selama pelaksanaan ( i ) = 7%


- Perkembangan Lalu Lintas untuk umur rencana 20 tahun = 9%
- Curah Hujan > 900 mm/tg
- Kelandaian < 9%

Bahan – bahan perkerasan :

1. Asbuton ( MS 744 ) a1 = 0,37


2. Batu pecah ( CBR 100 ) a2 = 0,21
3. Sirtu ( CBR 50 ) a3 = 0,19

Data CBR
Jumlag yang sama atau Persen ( % ) yang sama
CBR
Lebih besar atau lebih besar
7 11 100.00
7 -
8 9 80,72
8 - -
9 7 62,52
10 6 53,75
10 - -
10 - -
10 - -
11 2 16,19
12 1 7,52
2

GRAFIK CBR DATA CBR YANG MEWAKILI 7,5 %


Menghitung LHR ( Lintas Harian Rata – Rata )

1. LHR pada tahun 2011 ( awal umur rencana )


LHR awal = LHR pada awal tahun pelaksanaan x ( 1 + 1 )𝑛
Dimana : i = angka pertumbuhan lalu lintas selama masa pelaksanaan ( % )
n = waktu pelaksanaan ( tahun )
Kendaraan ringan 2 ton = 1027 ( 1 + 7% )4 1346,2

Bus 8 ton = 367 ( 1 + 7% )4 481,06


Truk 2 as 13 ton = 67 ( 1 + 7% )4 87,82
Truk 3 as 20 ton = 47 ( 1 + 7% )4 61,61
Truk 5 as 30 ton = 27 ( 1 + 7% )4 35,39
3

2. LHR pada tahun 2015 ( akhir umur rencana )


LHR awal = LHR pada awal tahun pelaksanaan x ( 1 + 1 )𝑛
Dimana : I = Angka pertumbuhan lalu lintas selama 20 tahun
n = Waktu pelaksanaan ( tahun )
Kendaraan ringan 2 ton = 1346,2 ( 1 + 9% )20 7544,66
Bus 8 ton = 481,06 ( 1 + 9% )20 2696,05

Truk 2 as 13 ton = 87,82 ( 1 + 9% )20 492,18

Truk 3 as 20 ton = 61,61 ( 1 + 9% )20 345,29

Truk 5 as 30 ton = 35,39 ( 1 + 9% )20 198,34

Menghitung LHR ( Lintas Harian Rata-Rata )

Kendaraan ringan 2 ton = 0,002 + 0,002 0,0004


Bus 8 ton = 0,0183 + 0,1410 0,1593

Truk 2 as 13 ton = 0,1410 + 0,9238 1,0648


Truk 3 as 20 ton = 0,2923 + 0,7452 1,0375

Truk 5 as 30 ton = 1,0375 + 2 ( 0,1410 ) 1,3195

Menghitung LEA ( Lintas Ekivalen Akhir )

Kendaraan ringan 2 ton = 0,5 x 7544,66 x 0,0004 1,508


Bus 8 ton = 0,5 x 2696,05 x 0,1593 214,74

Truk 2 as 13 ton = 0,5 x 492,18 x 1.0648 262,036

Truk 3 as 20 ton = 0,5 x 345,29 x 1.0375 179,12

Truk 5 as 30 ton = 0,5 x 198,34 x 1.3195 130,85

TOTAL LEA 788,25


4

Menghitung LEP ( Lintas Ekivalen Pertama )

Kendaraan ringan 2 ton = 0,5 x 1346,2 x 0,0004 0,269


Bus 8 ton = 0,5 x 481,06 x 0,1593 38,32

Truk 2 as 13 ton = 0,5 x 87,82 x 1,0648 46,75

Truk 3 as 20 ton = 0,5 x 61,61 x 1,0375 31,96


Truk 5 as 30 ton = 0,5 x 35,39 x 1,3195 23,35

TOTAL LEP 140,65

Menghitung LET ( Lintas Ekivalen Tengah )

𝐿𝐸𝑇20 = ½ ( LEP + LEA )

𝐿𝐸𝑇20 = ½ ( 140,65 + 788,25 ) = 464,45

Mencari Nilai ITP

 CBR Tanah Dasar = 7,5 %


 IP = 2 (Sesuai Tabel Indeks Permukaan)
 FR = 2 (Sesuai Tabel Faktor Regional)
 DDT = 4,3 log (7,5) + 1,7

= 5,5

Menghitung LER ( Lintas Ekivalen Rencana )

𝐿𝐸𝑅20 = LET x UR/10

𝐿𝐸𝑅20 = 464,45 x 20/10 = 928,9

Berdasarkan monogram 4, Ipo = (3,9 – 3,5)

Nilai ITP = 8,6


5

Menerapkan Tabel Perkerasan

Diketahui : Dari Tabel

D1 = 7,6 cm D2 = 20 cm D3 = ?

ITP = a1 . D1 + a2 . D2 + a3 . D3

8,6 = 0,37 . 7,6 + 0,21 . 20 + 0,19 . D3

0,19.D3 = 2,812 + 4,2

0,19.D3 = 8,6 – 7,012

1,588
𝐷3 =
0,19

= 8,35 𝐶𝑀

Anda mungkin juga menyukai