Anda di halaman 1dari 2

KEPUTUSAN KEPALA ......

NOMOR : 423.7 / / 2015

TENTANG
PEMBENTUKAN PANITIA PENULISAN IJAZAH
SMP .......
TAHUN PELAJARAN 2014 / 2015

KEPALA SEKOLAH ..............................

Menimbang : Bahwa untuk penulisan ijazah peserta didik lulus tahun pelajaran 2014 / 2015 ,
perlu Pembentukan Panitia Penulisan Ijazah.

Mengingat :
1. Petunjuk Umum Dan Petunjuk Khusus Pengisian Blangko Khusus Pengisian Blangko Ijazah
SMP,SMPLB,SMA,SMALB, dan SMK Tahun Pelajaran 2014/ 2015
2. Hasil keputusan rapat tanggal 1 Juni 2015

MEMUTUSKAN

Menetapkan :
PERTAMA : Membentuk Panitia Penulisan Ijazah tahun pelajaran 2014 / 2015
sebagaimana terlampir dalam keputusan ini
KEDUA : Yang bersangkutan mempertanggungjawabkan segala kegiatan dan hasil kerjanya
kepada Kepala Sekolah berdasarkan peraturan yang berlaku.
KETIGA : Biaya yang diperlukan dalam pelaksanaan ini dibebankan pada anggaran yang
sesuai
KEEMPAT : Segala sesuatu akan diubah sebagaimana mestinya apabila dikemudian
hari ternyata terdapat kekeliruan didalam penetapan ini
KELIMA : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan .

Ditetapkan di : ....
Pada tanggal : .....
Kepala

.....

Lampiran I : Keputusan Kepala Sekolah


Nomor : 423.7 / /
Tanggal : 1 Juni 2015

PANITIA PENULISAN IJAZAH


SMP ………………..
TAHUN PELAJARAN 2015 / 2016
NO NAMA / NIP JABATAN DALAM JABATAN DALAM
DINAS
PANITIA
1 Ketua Kepala Sekolah

2 Kepala Tata Usaha


Sekretaris

3 Konseptor Guru
4. Korektor I Guru
5 Korektor II Guru
5 Penulis I Guru
6 Penulis II Guru
7 Penulis III Guru
8 Wali Kelas Seksi Penempelan Guru
Pasfoto
9. Wali Kelas Seksi Pembubuhan Guru
Stempel Sekolah
10. Wali Kelas Seksi Guru
Pembubuhan cap tiga
jari tengah peserta

Download Contoh SK Panitia Penulis Ijasah

Anda mungkin juga menyukai