Anda di halaman 1dari 2

PENILAIAN HARIAN d.

Samudera Hindia dan samudera Artik


SMP SARIPUTRA
TAHUN PELAJARAN 2017/2018 8. Letak suatu tempat/wilayah berdasarkan garis lintang dan garis bujur disebut ......
a. letak geografis c. letak geologis
NAMA : .......................................................... b. letak astronomis d. letak strategis
KELAS : VII
9. Negara Indonesia terletak di antara dua benua yaitu benua ....
MATA PELAJARAN : ILMU PENGETAHUAN SOSIAL a. Asia dan Afrika c. Asia dan Australia
_____________________________________________________________________ b. Afrika dan Amerika d. Australia dan Amerika
I. Pilihlah Ganda.
1. Garis khayal yang melintang melingkari bumi disebut ..... 10. Malaysia, Singapura, Brunai, Palau, Filipina dan Laut China Selatan adalah batas
a. garis khatulistiwa c. garis bujur negara Indonesia di sebelah ......
b. garis lintang d. garis batas a. barat c. utara
b. timur d. selatan
2. Secara astronomis negara Indonesia terletak/berada di ........
a. 60 LS - 110 LU & 950 BT - 1410 BT 11. Timor Leste, Australia, dan Samudra Hindia adalah batas negara Indonesia di
b. 60 LU - 110 LS & 950 BT - 1410 BT sebelah ....
c. 60 LU - 110 LS & 950 BB - 1410 BB a. barat c. utara
d. 60 LS - 110 LS & 950 BT - 1410 BB b. timur d. selatan

3. Letak suatu negara di permukaan bumi disebut .... 12. Musim Kemarau dan Musim Hujan di Indonesia dipengaruhi oleh ....
a. letak geografis c. letak geologis a. Angin laut c. Angin puting beliung
b. letak astronomis d. letak strategis b. Angin darat d. Angin muson

4. Garis khayal yang menghubungkan Kutub Utara dan Kutub Selatan disebut ..... 13. Samudra Hindia adalah batas negara Indonesia di sebelah ....
a. garis khatulistiwa c. garis bujur a. barat c. utara
b. garis lintang d. garis batas b. timur d. timur laut

5. Garis khayal yang membelah bumi menjadi bagian Utara dan bagian Selatan 14. Papua Nugini dan Samudra Pasifik adalah batas negara Indonesia di sebelah ....
disebut ..... a. barat c. utara
a. garis khatulistiwa c. garis bujur b. timur d. selatan
b. garis lintang d. garis batas
15. Berikut ini yang tidak termasuk relief permukaan bumi di daratan adalah .......
6. Secara astronomis negara Indonesia terletak/berada di wilayah yang beriklim .... a. ngarai, dataran rendah, dataran tinggi, pegunungan
a. tropis c. sedang b. ngarai, dataran rendah, dataran tinggi, palung laut
b. sub tropis d. dingin c. ngarai, dataran rendah, gunung, pegunungan
d. ngarai, dataran rendah, pegunungan, dataran tinggi
7. Negara Indonesia terletak di antara dua samudra yaitu samudera ....
a. Samudera Hindia dan Samudera Fasifik
b. Samudera Hindia dan Samudera Atlantik
c. Samudera Fasifik dan samudera Atlantik
16. Orangutan adalah jenis fauna yang terdapat di pulau ....
a. Sumatera dan Jawa c. Sulawesi dan Papua
b. Sumatera dan Kalimantan d. Nusa Tenggara

17. Komodo adalah jenis fauna yang terdapat di pulau ....


a. Sumatera dan Jawa c. Sulawesi dan Papua
b. Sumatera dan Kalimantan d. Nusa Tenggara

18. Daratan yang ketinggiannya antara 0 - 200 m dpl dan biasanya berada di dekat
pantai disebut .....
a. gunung c. dataran tinggi
b. dataran rendah d. sungai

19. Gejala gerakan kerak bumi / lempeng bumi dinamakan ….


a. vulkanisme c. seisme
b. tektonisme d. diastropisme

Anda mungkin juga menyukai