Anda di halaman 1dari 8

TUGAS PRAKTIK MANAJEMEN PERSONALIA RS

Dosen : Agus Sugiharto MARS

Disusun oleh :

Sri Utanti (1706075230)

RS-2

Perumahsakitan

Program Pendidikan Vokasi

Universitas Indonesia
URAIAN TUGAS FISIOTERAPIS
1. Pelaksana Fisioterapis Senior
A. Uraian Tugas
1. Melakukan persiapan alat { Quality Control )
2. Mengukur alat bantu jalan kruk
3. Melakukan teknik latihan jalan dengan alat bantu (kruk, walker, tripod )
4. Mengukur ROM ( Range Of Motion )
5. Melakukan teknik ambulasi pasien
6. Melakukan teknik breathing exercise
7. Melakukan teknik postural drainage sesuai segmen lobus paru-paru
8. Melakukan operasional modalitas fisioterapi
a) Alat Infra Red
b) Alat Short Wave Diatermi
c) Alat Ultrasound Terapi
d) Alat Electrical Stimulasi
e) Alat TENS
9. Mampu melakukan Assesmen pada kondisi Kardiorespirasi
10. Mampu melakukan Assesmen Neuromuskular
11. Mampu menegakkan diagnosa sesuai assesmen
12. Mampu menjelaskan bentuk terapi/tindakan fisioterapi yang diberikan ,
meliputi cara , fungsi/tujuan dan dampaknya kepada pasien/keluarga
13. Mampu mempersiapkan pelaksanaan fisioterapi baik yang berhubungan
dengan pasien, alat dan tempat.
14. Mampu membuat program fisioterapi sesuai dengan diagnosa termasuk
edukasi terhadap pasien/keluarga
15. Mampu menangani komplain pasien dengan skala sistemik
16. Mengoperasionalkan sistem billing komputer
B. Persyaratan Jabatan
1. Pendidikan
a. Min. D3 FIsioterapi
b. Masa Kerja >5 tahun
2. Kemampuan
a. Mampu mengoperasikan alat fisioterapi.
b. Memiliki kompetensi dalam teknik latihan jalan dengan alat bantu
c. Memiliki kompetensi dalam Mengukur ROM ( Range Of Motion )
d. Memiliki kompetensi dalam Melakukan teknik ambulasi pasien
e. Memiliki kompetensi dalam Melakukan teknik breathing exercise
f. Memiliki kompetensi dalam Melakukan teknik postural drainage sesuai
segmen lobus paru-paru
g. Memiliki kompetensi dalam Melakukan teknik latihan/exercises
3. Karakter
a. Jujur
b. Ramah
c. Memiliki komunikasi yang baik
d. Dapat bekerjasama dengan orang lain
e. Loyalitas dan dedikasi yang tinggi
f. Mampu mengoperasikan SIM yang ada.
g. Disiplin Kerja yang tinggi
4. Sertifikasi
a. Memiliki STR (Surat Tanda Registrasi)
b. Memiliki sertifikasi Fisioterapi
c. Memiliki minimal 3 sertifikat pelayanan teknis Fisioterapi
C. Tanggung Jawab
1. Bertanggung jawab atas kelancaran pelayanan di Instalasi Rehabilitasi Medis
2. Bertanggung jawab atas pemeliharaan sarana dan prasarana serta kebersihan,
kerapihan ruang rehabilitasi medis
3. Menjalin kerjasama dengan gugus tugas yang terkait demi kelancaran kerja
D. Wewenang
1. Mengajukan usulan kepada Kalahar Rehabilitasi Medis untuk perbaikan system
kerja/pelayanan.
2. Menjalin kerjasama dengan gugus tugas yang terkait demi kelancaran pelayanan
E. Hak
1. Berhak atas imbalan, fasilitas kerja dan pengembangan profesi sesuai ketentuan
yang ada
F. Kondisi Kerja
1.Tempat kerja di dalam ruangan
2.Luas ruangan sedang
3.Suhu dingin
4.Keadaan ruangan ber AC
5.Penerangan Cukup
6.Suara Tenang
7.Keadaan tempat kerja baik
8.Getaran tidak ada

2. Pelaksana Fisioterapi Madya


A. Uraian Tugas
1. Mengukur alat bantu jalan kruk
2. Melakukan teknik latihan jalan dengan alat bantu (kruk, walker, tripod )
3. Mengukur ROM ( Range Of Motion )
4. Melakukan teknik ambulasi pasien
5. Melakukan teknik breathing exercises
6. Melakukan teknik postural drainage sesuai segmen lobus paru-paru
7. Melakukan pemeriksaan sensasi sesuai dermatom/nervinal
8. Melakukan teknik latihan/exercise
9. Melakukan operasional modalitas fisioterapi
a. Alat Infra Red
b. Alat Short Wave Diatermi
c. Alat Ultrasound Terapi
d. Alat Electrical Stimulasi
e. Alat TENS
10. Mampu melakukan Assesmen pada kondisi Muskoloskletal
11. Mampu melakukan Assesmen pada kondisi Kardiorespirasi
12. Mampu melakukan Assesmen Neuromuskular
13. Mampu menangani komplain pasien dengan skala terbatas
14. Mengoperasionalkan sistem biling komputer
B. Persyaratan Jabatan
1. Pendidikan
c. Min. D3 FIsioterapi
d. Masa Kerja > 3tahun
2. Kemampuan
a. Mampu mengoperasikan alat fisioterapi.
b. Memiliki kompetensi dalam teknik latihan jalan dengan alat bantu
c. Memiliki kompetensi dalam Mengukur ROM ( Range Of Motion )
d. Memiliki kompetensi dalam Melakukan teknik ambulasi pasien
e. Memiliki kompetensi dalam Melakukan teknik breathing exercise
f. Memiliki kompetensi dalam Melakukan teknik postural drainage sesuai
segmen lobus paru-paru
g. Memiliki kompetensi dalam Melakukan teknik latihan/exercises
3. Karakter
a. Jujur
b. Ramah
c. Memiliki komunikasi yang baik
d. Dapat bekerjasama dengan orang lain
e. Loyalitas dan dedikasi yang tinggi
f. Mampu mengoperasikan SIM yang ada.
g. Disiplin Kerja yang tinggi
4. Sertifikasi
a. Memiliki STR (Surat Tanda Registrasi)
b. Memiliki sertifikasi Fisioterapi
c. Memiliki minimal 3 sertifikat pelayanan teknis Fisioterapi
C. Tanggung Jawab
a. Bertanggung jawab atas kelancaran pelayanan di Instalasi Rehabilitasi Medis
b. Bertanggung jawab atas pemeliharaan sarana dan prasarana serta kebersihan,
kerapihan ruang rehabilitasi medis
D. Wewenang
1. Mengajukan usulan kepada Kalahar Rehabilitasi Medis untuk perbaikan system
kerja/pelayanan.
2. Menjalin kerjasama dengan gugus tugas yang terkait demi kelancaran pelayanan
E. Hak
1. Berhak atas imbalan, fasilitas kerja dan pengembangan profesi sesuai ketentuan
yang ada
F. Kondisi Kerja
1. Tempat kerja di dalam ruangan
2. Luas ruangan sedang
3. Suhu dingin
4. Keadaan ruangan ber AC
5. Penerangan Cukup
6. Suara Tenang
7. Keadaan tempat kerja baik
8. Getaran tidak ada
3. Pelaksana Fisioterapi Yunior
A. Uraian Tugas
1. Mengukur alat bantu jalan kruk
2. Melakukan teknik latihan jalan dengan alat bantu (kruk, walker, tripod )
3. Mengukur ROM ( Range Of Motion )
4. Melakukan teknik ambulasi pasien
5. Melakukan teknik breathing exercise
6. Melakukan teknik postural drainage sesuai segmen lobus paru-paru
7. Melakukan teknik latihan/exercises
8. Melakukan operasional modalitas fisioterapi
a. Alat Infra Red
b. Alat Short Wave Diatermi
c. Alat Ultrasound Terapi
d. Alat Electrical Stimulasi
e. Alat TENS
9. Mengoperasionalkan sistem biling komputer
B. Persyaratan Jabatan
1. Pendidikan
e. Min. D3 Fisioterapi
f. Masa Kerja < 3tahun
2. Kemampuan
h. Mampu mengoperasikan alat fisioterapi.
i. Memiliki kompetensi dalam teknik latihan jalan dengan alat bantu
j. Memiliki kompetensi dalam Mengukur ROM ( Range Of Motion )
k. Memiliki kompetensi dalam Melakukan teknik ambulasi pasien
l. Memiliki kompetensi dalam Melakukan teknik breathing exercise
m. Memiliki kompetensi dalam Melakukan teknik postural drainage sesuai
segmen lobus paru-paru
n. Memiliki kompetensi dalam Melakukan teknik latihan/exercises
3. Karakter
a. Jujur
b. Ramah
c. Memiliki komunikasi yang baik
d. Dapat bekerjasama dengan orang lain
e. Loyalitas dan dedikasi yang tinggi
f. Mampu mengoperasikan SIM yang ada.
g. Disiplin Kerja yang tinggi
4. Sertifikasi
a. Memiliki STR (Surat Tanda Registrasi)
b. Memiliki sertifikasi Fisioterapi
c. Memiliki minimal 3 sertifikat pelayanan teknis Fisioterapi
C. Tanggung Jawab
a. Bertanggung jawab atas kelancaran pelayanan di Instalasi Rehabilitasi Medis
b. Bertanggung jawab atas pemeliharaan sarana dan prasarana serta kebersihan,
kerapihan ruang rehabilitasi medis
D. Wewenang
1. Mengajukan usulan kepada Kalahar Rehabilitasi Medis untuk perbaikan system
kerja/pelayanan.
2. Menjalin kerjasama dengan gugus tugas yang terkait demi kelancaran pelayanan
E. Hak
1. Berhak atas imbalan, fasilitas kerja dan pengembangan profesi sesuai ketentuan
yang ada
F. Kondisi Kerja
1. Tempat kerja di dalam ruangan
2. Luas ruangan sedang
3. Suhu dingin
4. Keadaan ruangan ber AC
5. Penerangan Cukup
6. Suara Tenang
7. Keadaan tempat kerja baik
8. Getaran tidak ada

Anda mungkin juga menyukai