Anda di halaman 1dari 3

1.

Formasi 4-4-2 adalah formasi palig dasar dalam sepakbola, yang


biasanya mengutamakan ...
a. Penyerangan
b. Pertahanan
c. Siasat
d. Penguasaan bola
e. Keseimbangan antar lini

2. Formasi 4-3-3 adalah salah satu formasi turunan 4-4-2, yang biasanya
memiliki kelemahan di posisi ... lapangan.
a. Belakang
b. Tengah
c. Depan
d. Sisi / sayap
e. a dan c benar

3. Tujuan utama ditempatkannya empat orang peyerang di formasi 4-2-4


adalah...
a. Meningkatkan penguasaan bola
b. Meredam serangan lawan
c. Bermain lebih ke tengah
d. Meningkatkan peluang menciptakan gol
e. Bermain lebih melebar

4. Untuk mencetak gol dari formasi 5-3-2, strategi yang paling umum untuk
digunakan adalah...
a. Serangan balik
b. Penguasaan bola
c. Direct football
d. Bola panjang
e. Parkir bus
5. Manfaat utama dari formasi 4-3-3 adalah ...
a. Memperkuat keseimbangan antar lini
b. Memperkuat pertahanan
c. Memperkuat penyerangan
d. Mempercepat serangan balik
e. Merapikan lini belakang

6. Salah satu cara mengendalikan permainan adalah ...


a. Memainkan bola dari kaki ke kaki
b. Menggocek pemain lawan satu per satu sampai ujung
lapangan
c. Melakukan operan panjang ke rekan satu tim yang jauh
d. Melakukan backpass ke penjaga gawang
e. Menyerang dengan 5 pemain atau lebih

7. Salah satu pertimbangan yang harus dipikirkan saat melakukan


penyerangan adalah ...
a. Perintah dari penjaga gawang
b. Arah serangan lawan
c. Arah tiupan angin
d. Celah-celah pertahanan lawan
e. Pergerakan penyerang lawan

8. Untuk melakukan penyerangan, dibutuhkan seorang pemain yang


mampu mengatur penyerangan. Pemain yang ditugaskan untuk
mengatur penyerangan biasanya disebut ...
a. Jangkar
b. Playmaker
c. Libero
d. Regista
e. Kiper

9. Salah satu taktik dalam bertahan adalah Zone defence. Zone defence
memfokuskan penjagaan ...
a. Pemain lawan
b. Gawang
c. Keseimbangan penyerangan
d. Arah menggiring bola rekan satu tim
e. Bagian-bagian daerah pertahanan tertentu

10. Prinsip utama dari man to man marking adalah ...

a. Melakukan operan panjang ke penyerang

b. Membuang bola ke luar lapangan

c. Menjaga satu pemain lawan dengan satu pemain bertahan

d. Meninggalkan garis pertahanan dan ikut membantu penyerangan dalam


waktu berkala

e. Mengepung lawan yang menggiring bola dengan 4 pemain atau lebih

Anda mungkin juga menyukai