Anda di halaman 1dari 6

PERSATUAN DOKTER GIGI INDONESIA

CABANG KAB. SUMBAWA DAN KAB. SUMBAWA BARAT


NUSA TENGGARA BARAT

CABANG SUMBAWA DAN SUMBAWA BARAT

PROPOSAL SEMINAR “KODE ETIK


KEDOKTERAN GIGI”
Disusun oleh sie ilmiah dan litbang
KATA PENGANTAR

Dengan memanjat puji syukur kehadirat Allah SWT atas berkat dan rahmatNya
sehingga proposal seminar yang bertajuk “Kode Etik Kedokteran Gigi”, sebagai salah satu
perhelatan PDGI cabang Kabupaten Sumbawa dan Kabupaten Sumbawa Barat. Seminar yang
akan diselenggarakan di Aula RM Utan Sumbawa Besar, pada tanggal 22 April 2018.

Demikianlah proposal ini, kami mengucapkan terima kasih yang tak terhingga kepada
berbagai pihak yang telah berkontribusi baik langsung maupun tidak langsung sehingga acara
ini dapat berjalan dengan baik. Akhir kata, kami mengucapkan mohon maaf apabila terdapat
kekurangan dalam penyelenggaraan seminar ini.

Penyusun
I. LATAR BELAKANG

Kedokteran gigi tidak terlepas dari fungsi kemanusiaan dalam bidang kesehatan, maka

perlu memiliki suatu kode etik yang dijiwai oleh nilai-nilai Pancasila dan UUD 1945.

II. TUJUAN
Kita sebagai Dokter Gigi harus mengetahui kode etik dokter gigi, agar kita bisa berfikir
kritis lalu memiliki kepekaan sosial serta solidaritas sosial dalam kehidupan
masyarakat.

III. PELAKSANAAN

Kegiatan akan dilaksanakan pada :


Hari : Minggu
Tanggal : 22 April 2018
Jam : 08.00 WIB – Selesai
Tempat : RM Utan
Bentuk Kegiatan : Seminar Kode Etik Kedokteran Gigi
Skala Kegiatan : Seluruh dokter gigi yang bertugas di wilayah regional lokal
Sumbawa dan Sumbawa Barat

IV. SUSUNAN KEPANITIAAN

Pelindung : Ketua PDGI cabang Kabupaten Sumbawa dan Kabupaten Sumbawa


Barat
Ketua : drg. Hj. Memiek Aprianditah

Sekretaris : drg. Youvanka Arsy Winmirrah

Bendahara : drg. Irma Fauziah

Sie acara : drg. Irma Ardi


- drg. Krisna Wijayanti
- drg. Nadiya Prihantini U.P
- drg Gita Rizki Ananda
- drg. Fatmasari Purba
- drg. Kusuma Adhi Brata
- drg. Annisa Wiraprasti
Sie Hands On : drg. Yunita Puspaningsih
- drg.Asih Riyanti Sari
- drg. Shincia Purnamasari
- drg. Dwi Purmamalasari
- drg. Ni Nyoman Wulan Sari
- drg I.G.A. Ariani Sp.KG
- drg. Fitri Susanti

Sie Konsumsi : drg. Luh Ketut A Suryasih


- drg.Ririn Hayati H.S
- drg. Renny Fitryawati
- drg. Purwanisiwi Asriningtyas, MM.
- drg. Shinta Apriliandini
- drg. Titi Arianti

Sie Dana Usaha : drg. Caelica Riska


- drg.Widya Pratiwy
- drg.Renina Kardila
- drg. Endah Rahayu
- drg. T. Tri Waluyo, MPH

Sie Pubdekdok : drg. Ni Putu Indah Suryadewi


- drg. Hanif Nur Rasyid
- drg. Moh. Ali Mashar Sp. Prost
- drg. Ida Bagus Putu Yoga H.
- drg. Puspita Ayuningtyas
- drg. Yuanita Prabawati
- drg. Tyara
- drg. Luh Kade Rosiani
V. RANGKAIAN ACARA
Hari/Tanggal : 22 April 2018
WAKTU ACARA PEMBICARA
09.00 – 09.30 Pembukaan :
Sambutan selamat datang drg. C. Endang Suwastini,
ketua PDGI Cabang Sp.KGA
Sumbawa dan KSB.

09.30 – 11.00 Seminar “Kode Etik drg. C. Endang Suwastini,


Kedokteran Gigi” Sp.KGA
Diskusi Umum langsung
dipandu moderator
11.00 Penutup Panitia
V. PENUTUP

Keberhasilan kegiatan Seminar “Kode Etik Kedokteran Gigi” diharapkan


akan menambah kualitas dokter gigi, secara tidak langsung juga akan
meningkatkan derajat kesehatan masyarakat kita. Oleh karena itu kami
mengharapkan bantuan dan kerja sama dari semua pihak agar acara ini bisa
terlaksana dengan lancar. Atas bantuan dan kerjasamanya kami mengucapkan
terima kasih.

Mengetahui,

Ketua Ketua PDGI Cabang Kabupataen


Sumbawa dan Sumbawa Barat

drg. Hj. Memiek AprianditaH Drg. C. Endang Suwastini, Sp.KGA

Anda mungkin juga menyukai