Anda di halaman 1dari 10

SOAL LATIHAN UN SMP

(KELAS 7 TOPIK UNSUR, SENYAWA, DAN, CAMPURAN)


Pilihlah salah satu jawaban yang dianggap benar dan tulislah pada tempat yang telah
disediakan.
1. Perhatikan gambar berikut.

Wadah (P) gelas berisi 200 ml air, wadah (Q) tabung Erlenmeyer dengan volume 300 ml
tertutup rapat berisi gas oksigen. Wadah (R) berupa botol tertutup volume 400 ml dan wadah
(S) berupa tabung tertutup volume 500 ml. Apabila kedua zat pada wadah (P) dan (Q)
dipindahkan ke wadah (R) dan (S), maka pernyataan yang sesuai dengan sifat benda setelah
dipindahkan pada tabel di bawah ini adalah ....
Zat (P) Alasan Zat (Q) Alasan
A. Bentuk berubah Jarak antar partikel Bentuk berubah Gaya tarik antar partikel
volume berubah sangat berjauhan volume berubah sangat lemah
B. Bentuk berubah Jarak antar partikel Bentuk berubah Gaya tarik antar partikel
volume berubah sangat berjauhan volume tetap lemah
C. Bentuk berubah Gaya tarik antar Bentuk berubah Jarak antar partikel
volume tetap partikel lemah volume tetap sangat berjauhan
D. Bentuk tetap Gaya tarik antar Bentuk berubah Jarak antar partikel
volume tetap partikel sangat kuat volume berubah sangat berdekatan
2. Perhatikan sifat-sifat zat berikut.
(1) Volume tetap
(2) Susunan partikel teratur
(3) Gaya tarik antar partikelnya kuat
(4) Bentuk berubah
(5) Jarak antar partikel agak renggang
Berdasarkan data tersebut, sifat zat cair ditunjukkan oleh nomor....
A. (1), (2), dan (3)
B. (1), (4), dan (5)
C. (2), (3), dan (4)
D. (2), (4), dan (5)

Unsur, Senyawa, dan Campuran Page 1


3. Perhatikan beberapa pernyataan berikut!
1) Molekulnya bergerak sangat bebas ke seluruh ruangan
2) Gaya tarik antar moelekul sangat lemah
3) Mudah berubah bentuk dan volume
4) Bentuknya mudah berubah tetapi volumenya tetap
5) Molekulnya tidak mudah lepas dari kelompoknya
Sifat asap ditunjukkan oleh pernyataan….
A. 1), 2), 3)
B. 1), 3), 5)
C. 2), 3), 5)
D. 2), 4), 5)
4. Perhatikan gambar susunan partikel berikut!

Zat yang sesuai dengan partikel di atas yang tepat pada suhu kamar adalah ....
Pilihan P Q R
A Au H2O Cu
B Fe H2SO4 N2
C He Hg Na
D C HCl Fe

5. Perhatikan diagram perubahan wujud berikut!

Perubahan wujud yang ditunjukkan no (1), (3) dan (6) berturut-turut adalah ….
A. Menyublim, membeku, menguap
B. Menyublim, mencair, mengembun
C. Menyublim, membeku, mengembun
D. Mencair, menguap, menyublim

Unsur, Senyawa, dan Campuran Page 2


6. Zat tunggal yang tidak dapat diuraikan lagi menjadi zat lain dengan reaksi kimia biasa
disebut ….
A. Senyawa
B. Unsur
C. Campuran
D. Larutan
7. Berikut ini yang termasuk unsur adalah ....
A. Air (H2O)
B. Garam (NaCl)
C. Tembaga (Cu)
D. Belerang dioksida (SO2)
8. Perhatikan beberapa rumus kimia pada tabel berikut!
No. Nama Unsur Rumus Kimia
1 Tembaga Cu
2 Nikel Ni
3 Belerang S
4 Kalium Ca
5 Seng Sn
Nama unsur dan rumus kimia yang benar adalah ….
A. 1,2,3
B. 1,3,4
C. 2,3,4
D. 3,4,5

9. Perhatikan model molekul berikut!

Model molekul senyawa ditunjukkan oleh nomor ....


A. I dan II
B. I dan III
C. II dan IV
D. III dan IV

Unsur, Senyawa, dan Campuran Page 3


10. Perhatikan model molekul berikut!

Gas methan dan amonia memiliki rumus molekul CH4 dan NH3, bila digambarkan
partikelnya sesuai nomor ....
A. I dan III
B. I dan IV
C. II dan III
D. II dan IV
11. Perhatikan gambar berikut!

Pasangan yang tergolong ke dalam molekul unsur adalah ….


A. (1) dan (2)
B. (1) dan (3)
C. (2) dan (3)
D. (3) dan (4)
12. Berikut ini yang termasuk molekul senyawa adalah ....
A. S8
B. H2SO4
C. O2
D. Cl2
13. Gabungan dari dua unsur atau lebih melalui reaksi kimia disebut ....
A. Senyawa
B. Unsur
C. Campuran
D. Larutan

Unsur, Senyawa, dan Campuran Page 4


14. Perhatikan pernyataan berikut.
1. Terbentuk tanpa melalui reaksi kimia
2. Tersusun dari beberapa unsur
3. Perbandingan massa unsur dan senyawa tidak tetap
4. Terbentuk melalui reaksi kimia
Ciri yang dimiliki oleh senyawa berdasarkan pernyataan tersebut, ditunjukkan oleh nomor
....
A. (1) dan (2)
B. (1) dan (3)
C. (2) dan (3)
D. (2) dan (4)
15. Perhatikan beberapa jenis materi berikut!
1) Gula
2) Emas
3) Garam
4) Pupuk Urea
5) Kuningan
Zat yang tergolong dalam senyawa adalah…..
A. 1), 2), 3)
B. 1), 2), 4)
C. 1), 3), 4)
D. 1), 3), 5)
16. Perhatikan contoh-contoh materi di bawah ini.
1. Asam asetat 5. Susu
2. Hidrogen 6. Besi
3. Arang 7. Perunggu
4. Udara 8. Karbon dioksida
Berdasarkan beberapa contoh materi di atas, pengelompokan unsur, senyawa, campuran yang
benar ditunjukkan oleh nomor ....
Unsur Senyawa Campuran
A. 1, 2 4, 5 3, 6, 7
B. 2, 3, 6 1, 8 4, 5, 7
C. 2, 4 5, 6, 7 4, 6, 8
D. 2, 5 2, 5, 8 5, 6, 7

Unsur, Senyawa, dan Campuran Page 5


17. Perhatikan beberapa pernyataan berikut!
1) Terbentuk dari beberapa zat sembarang
2) Sifat masing-masing zat penyusun tidak berubah
3) Perbandingan masing-masing zat pembentuknya tetap
4) Terbentuk secara kimia
Ciri-ciri campuran ditunjukkan oleh pernyataan ….
A. I) dan 2)
B. 1) dan3)
C. 2) dan 4)
D. 3) dan 4)
18. Pasir yang dicampurkan ke dalam air ternyata tidak larut ke dalam air sehingga masih dapat
dibedakan antara pasir dan air. Maka jenis materi yang terbentuk merupakan……
A. Campuran homogen
B. Campuran heterogen
C. Senyawa
D. Unsur
19. Perhatikan beberapa jenis zat berikut!
1) Es kelapa muda, sayur asem
2) Rujak, es gula
3) Kolak, rujak campur
4) Susu, air gula
Jenis zat diatas yang tergolong campuran heterogen adalah....
A. 1 dan 2
B. 1 dan 3
C. 1 dan 4
D. 3 dan 4
20. Perhatikan pernyataan berikut
(1) Tersusun dari dua zat atau lebih
(2) Perbandingan massa unsur dan senyawa tetap
(3) Tidak terdapat endapan saat didiamkan
(4) Keruh dan tidak tembus cahaya
Ciri yang dimiliki oleh campuran heterogen berdasarkan pernyataan tersebut, ditunjukkan
oleh nomor ....
A. (1) dan (3)
B. (1) dan (4)
C. (2) dan (3)
D. (2) dan (4)

Unsur, Senyawa, dan Campuran Page 6


21. Berikut adalah beberapa contoh campuran yang sering ditemui pada kehidupan sehari-hari.
1. Air gula
2. Asap
3. Sirop
4. Susu
5. Darah
Berdasarkan contoh di atas yang tergolong campuran heterogen adalah ....
A. 1), 2), 4)
B. 2), 3), 5)
C. 2), 4), 5)
D. 3), 4), 5)
22. Sebuah larutan memiliki ciri-ciri seperti dibawah ini:
(1) Mengubah lakmus merah menjadi biru
(2) Dapat menghantarkan arus listrik
(3) Memiliki pH larutan >7
(4) Jika dilarutkan dalam air akan melepaskan ion OH- (hidroksil)
(5) Jika dilarutkan dalam air akan melepaskan ion H+
(6) Memiliki pH <7
Ciri larutan yang bersifat basa adalah ….
A. 1, 2, 3, 4
B. 1, 2, 5, 6
C. 1, 3, 4, 5
D. 1, 4, 5, 6
23. Perhatikan sifat beberapa zat berikut ini:
1) Membirukan lakmus biru
2) Rasanya masam
3) Licin seperti sabun
4) Nilai pH kurang dari 7
5) Dapat menghantarkan arus listrik
Sifat yang dimiliki oleh cuka adalah ….
A. 1), 2) dan 5)
B. 2), 4) dan 5)
C. 3), 4) dan 6)
D. 4), 5) dan 6)

Unsur, Senyawa, dan Campuran Page 7


24. Perhatikan tabel perubahan indikator asam basa berikut ini.
Larutan Warna Kertas Lakmus
yang diuji Merah Biru
K Biru Biru
L Merah Merah
M Biru Biru
N Merah Biru
Berdasarkan tabel, larutan yang bersifat basa adalah ....
A. K dan L
B. K dan M
C. L dan M
D. M dan N
25. Hasil dari percobaan larutan asam dan basa dapat dilihat pada tabel berikut.
Indikator Perubahan warna
Ekstrak kunyit Kuning tua
Kembang sepatu Merah
Kubis merah Merah muda
Perubahan warna yang tunjukkan dari setiap indikator memberikan hasil bahwa jenis
larutan tersebut adalah ....
A. Asam
B. Basa
C. Netral
D. Garam
26. Metode pemisahan campuran yang didasarkan oleh perbedaan titik didih disebut ....
A. Kromatografi
B. Distilasi
C. Filtrasi
D. Sentrifugasi
27. Perhatikan skema pemisahan kamfer (kapur barus) berikut.

Proses pemisahan kamfer seperti skema tersebut menggunakan prinsip ....


A. Filtrasi
B. Sublimasi
C. Sentrifugasi
D. Kromatografi

Unsur, Senyawa, dan Campuran Page 8


28. Untuk memisahkan sel-sel darah merah dengan sel darah putih dengan metode ….
A. Sentrifugasi
B. Filtrasi
C. Distilasi
D. Sublimasi
29. Cara yang paling tepat untuk memisahkan garam dari air laut adalah ….
A. Distilasi
B. Filtrasi
C. Kristalisasi
D. Kromatografi
30. Teknik kromatografi dapat digunakan untuk memisahkan campuran ….
A. Pasir dengan batu
B. Zat warna pada klorofil
C. Air dengan tinta
D. Air teh
31. Teknik pemisahan campuran yang digunakan untuk memisahkan air dengan pasir adalah ....
A. Distilasi
B. Filtrasi
C. Sublimasi
D. Dekantasi
32. Seorang siswa sedang melakukan praktikum pemisahan campuran, ia membawa tiga jenis
campuran yaitu jus jambu, air garam dan alcohol 70%. Metode pemisahan yang tepat
yang dapat digunakan untuk memisahkan campuran tersebut adalah ....
Jus jambu Air garam Alkohol
A. Distilasi Evaporasi Sublimasi
B. Kromatografi Filtrasi Distilasi
C. Filtrasi Evaporasi Distilasi
D. Sentrifugasi Filtrasi Kromatografi
33. Jumlah masing-masing unsur dalam senyawa (CH3COO)2Ba adalah ....
A. Unsur C = 2, Unsur H = 3, Unsur O = 2, Unsur Ba = 1
B. Unsur C = 2, Unsur H = 6, Unsur O = 4, Unsur Ba = 2
C. Unsur C = 4, Unsur H = 6, Unsur O = 4, Unsur Ba = 1
D. Unsur C = 2, Unsur H = 3, Unsur O = 2, Unsur Ba = 2
34. Unsur memiliki proton, elektron, neutron, dan massa atom sebanyak ....
A. Proton = 19, elektron = 39, neutron = 38, dan massa atom = 39
B. Proton = 19, elektron = 19, neutron = 39, dan massa atom = 19
C. Proton = 39, elektron = 19, neutron = 19, dan massa atom = 20
D. Proton = 19, elektron = 19, neutron = 20, dan massa atom = 39

Unsur, Senyawa, dan Campuran Page 9


35. Unsur memiliki proton, elektron, neutron, dan massa atom sebanyak ....
A. Proton = 20, elektron = 22, neutron = 20, dan massa atom = 40
B. Proton = 20, elektron = 18, neutron = 20, dan massa atom = 40
C. Proton = 40, elektron = 20, neutron = 60, dan massa atom = 20
D. Proton = 18, elektron = 18, neutron = 20, dan massa atom = 40

Unsur, Senyawa, dan Campuran Page 10

Anda mungkin juga menyukai