Anda di halaman 1dari 5

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : SMA


Mata Pelajaran : Fisika
Kelas/ Semester : XII/ 1 (satu)
Materi Pokok : Gelombang Bunyi
Waktu : 2 x 45 menit

A. Kompetensi Inti :
KI 1 Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
KI 2 Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli
(gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan
menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam
berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam
menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
KI 3 Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu
pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan
kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena
dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang
spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.
KI 4 Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait
dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak
secara efektif dan kreatif, serta mampu menggunakan metoda sesuai kaidah
keilmuan
B. Kompetensi Dasar (KD) dan Indikator Pencapaian Kompetensi

Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)


1.1Menyadari kebesaran Tuhan yang 1.1.1 Mengenali dan mengagumi kebesaran Tuhan
menciptakan dan mengatur alam jagad Melalui Pengamatan gejala-gejala alami
raya melalui pengamatan fenomena alam gelombang bunyi dan aplikasi gelombang
fisis dan pengukurannya bunyi dalam teknologi
2.1 Menunjukkan perilaku ilmiah (memiliki 2.1.1 Melakuakan kegiatan pengamatan peserta
rasa ingin tahu; objektif; jujur; teliti; didik dapat terbuaka, jujur,hati-hati, disiplin,
cermat; tekun; hati-hati; bertanggung kerjasama dan bertanggung jawab.
jawab; terbuka; kritis; kreatif; inovatif
dan peduli lingkungan) dalam aktivitas
sehari-hari sebagai wujud implementasi
sikap dalam melakukan percobaan ,
melaporkan, dan berdiskusi
3.1 Menerapakan konsep dan prinsip Pertemuan 1
gelombang bunyi dalam teknologi. 3.1.1 Menjelaskan karakteristik gelombang bunyi
3.1.2 Menggunakan persamaan cepat rambat
gelombang pada zat gas, zat padat dan zat
cair untuk penyelesaian masalah.
3.1.3 Menggunakan efek doppler untuk
penyelesaian masalah
3.1.4 Menjelaskan telinga sebagai penerima
bunyi
Pertemuan 2
3.1.5 Menjelaskan fenomena dawai
3.1.6 Menjelaskan fenomena pipa organa
3.1.7 Menjelaskan intensitas gelombang
3.1.8 Menjelaskan taraf intensitas bunyi
4.1 Merancang dan melaksanakan percobaan Pertemuan 1
tentang gelombang bunyi. 4.1.1 Melakukan percobaan untuk menghitung
cepat rambat bunyi di udara
4.1.2 Melakukan percobaan untuk menentukan
asas doppler
Pertemuan 2
4.1.3 Melakukan percobaan untuk menentukan
hubungan antara panjang dawai (L), Gaya
tegangan tali (F), massa dawai (m), dan
cepat rambat gelombang transfersal pada
dawai (v)
C. Tujuan Pembelajaran:
Setelah proses mencari informasi, menanya, berdiskusi, dan melakukan percobaan,
peserta didik dapat memahami pengetahuan faktual, konseptual dan prosedural tentang
gelombang bunyi.
1.1.1.1 Melalui mengamati gejala-gejala alami gelombang bunyi dan aplikasi gelombang
bunyi dalam teknologi peserta didik dapat menyadari kebesaran Tuhan.
2.1.1.1 Sesuda melakukan Kegiatan Mengamati dan mencoba Peserta Didik dapat terbuka,
jujur,hati-hati,aktif,disiplin, kerjasama dan bertanggung jawab.
Pertemuan 1
Melalui kegiatan mengasosiasi data peserta didik dapat :
3.1.1.1 Menjelaskan karakteristik gelombang bunyi
3.1.2.1 Menentukan cepat rambat gelombang bunyi pada zat gas.
3.1.2.2 Menentukan cepat rambat gelombang bunyi pada zat padat,
3.1.2.3 Mentukan cepat rambat bunyi pada zat cair
3.1.3.1 Menjelaskan efek doppler
3.1.4.1 Menjelaskan telinga sebagai penerima bunyi
4.1.1.1 Peserta didik dapat merancang dan melakukan percobaan Tabung resonansi
4.1.1.2 Peserta didik dapat merancang dan melakukan percobaan Efek Doppler
Pertemuan 2
3.1.5.1 Mendefinisikan cepat rambat gelombang transversal pada dawai
3.1.5.2 Menggunakan persamaan melde dalam penyelesaian masalah
3.1.6.1 Menentukan hubungan antara frekuensi nada dasar dan nada atas lainya pada pipa
organa terbuka
3.1.6.2 Menentukan hubungan antara frekuensi nada dasar dan nada atas lainya pada pipa
organa tertutup
3.1.7.1 Mendefinisikan intesitas gelombang
3.1.7.2 Menggunakan persamaan intensitas gelombang untuk penyelesaian masalah.
3.1.8.1 Mengunakan persamaan taraf intensitas bunyi untuk penyelesaiaan masalah.
3.1.8.2 Menerapkan konsep gelombang bunyi pada pembuatan seruling dan gitar.
4.1.1.3 Peserta didik dapat merancang dan melakukan percobaan Melde.

D. Materi Pembelajaran:
Pertemuan Fakta Konsep Prinsip Prosedur
1  Saat berteriak • Sifat-sifat  Perambatan  Perambatan
sambil memegang dasar bunyi bunyi pada bunyi pada
tenggorokan, maka • Cepat zat gas,zat zat gas,zat
kita akan rasakan rambat padatdan padatdan zat
tenggorokan kita bunyi di zat cair cair
bergetar. udara, zat  Efek  Efek doppler
 Ketika senar gitar padat, dan doppler
dipetik maka kita zat gas.
akan mendengar • Kasus efek
bunyi. doppler
 Kilat dan guntur  Bagian-
bergetar secara bagian
bersama-sama telinga.
tetapi kita selalu
melihat kilat lebih
dahulu baru
kemudian
mendengar bunyi
gunturnya.
 Ketika mobil
ambulans bergerak
mendekati kita
maka bunyi
sirenenya makin
tinggi dan semakin
rendah ketika
bergerak menjauhi
kita.
 Dengan telinga
kita bisa
mendengan bunyi
2  ada perbedaan  Formulasi  Hukum  Percobaan
bunyi pada senar frekuensi mersene Melde
gitar yang sama dan  Hukum
ketika dipetik resonansi Melde
dalam keadaan pada senar
kendor dan  Cepat
dipetik dalam rambat
keadaan tegang. gelombang
 Ada perbedaan trasversal
nada pada pipa dalam dawai
organa yang  Frekuensi
tertutup dan atau
yang terbuka resonansi
 Frekuensi
alami pipa
organa
terbuka
 Frekuensi
alami pipa
organa
tertutup.
E. Metode Pembelajaran:
1. Model : Inkuiri
2. Pendekata : Scientific
3. Metode : Eksperimen, Diskusi dan Tanya jawab.

Anda mungkin juga menyukai