Anda di halaman 1dari 104

PROFILE UMUM

HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI


14 PROVINSI

1|Page
Profile Umum
Hakim Pengadilan Tindak Pidana Korupsi di
14 Provinsi

1. Pengadilan Tipikor Yogyakarta


2. Pengadilan Tipikor Surabaya
3. Pengadilan Tipikor Serang
4. Pengadilan Tipikor Semarang
5. Pengadilan Tipikor Samarinda
6. Pengadilan Tipikor Padang
7. Pengadilan Tipikor Medan
8. Pengadilan Tipikor Mataram
9. Pengadilan Tipikor Manado
10. Pengadilan Tipikor Makassar
11. Pengadilan Tipikor Kendari
12. Pengadilan Tipikor Jambi
13. Pengadilan Tipikor Bengkulu
14. Pengadilan Tipikor Bandung

2|Page
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI YOGYAKARTA

PROFIL UMUM

Nama : Hj. Suryawati, S.H


Asal : Hakim Karir
Pekerjaan Sebelumnya : Hakim
Waktu Pelantikan :
Tempat/tanggal Lahir : Palembang, 8‐5‐1957
Alamat : Jalan Retnodumilah No 3, Rejowinangun, Yogyakarta
Pekerjaan/Jabatan : Hakim PN Tipikor (karier), Pembina Tk.I (IV/b)
Riwayat Pendidikan : Formal – 1. SDN Tanjung Karang Tahun 1969
2. SMPN 2 Tanjung Karang tahun 1972
3. SMA San Thomas Yogyakarta Tahun 1975
4. SI Unila Bandar Lampung Tahun 1983

Informal : 1. Pelatihan Hakim Tipikor


2. Pelatihan HAM
3. Pelatihan Peradilan Anak

Organisasi yang pernah


Diikuti : Persatuan Tenis Warga Pengadilan daerah Lampung
Ikatan Hakim Indonesia (IKAHI) Yogyakarta

Riwayat Pekerjaan
Dan Jabatan : 1. Hakim PN Metro Tahun 1986
2. Hakim PN Kotabumi Tahun 1991
3. Hakim PN Purwakarta 1997
4. Hakim PN Malang Tahun 2001
5. Hakim PN Metro Tahun 2000
6. Hakim PN Tanjung Karang Tahun 2003
7. Hakim Anak PN Tanjung Karang Tahun 2004
8. Hakim PHI PN Tanjung Karang Tahun 2006
9. Wakil Ketua PN Demak Tahun 2007
10. Ketua PN Liwa Tahun 2008

3|Page
11. Hakim PN Yogyakarta Tahun 2009
12. Hakim Pengadilan Tipikor Tahun 2011
Pengahargaan yang
Pernah diterima : ‐‐‐
Hobby : Olah raga, tenis, dan baca buku
Nama Suami : Subur Sugiri (Pensiunan Petani)
Nama Anak : Esti (Mahasiswa Fakultas MIPA UGM)
Perkara yang pernah
Ditangani : 1. 02/pid.sus/2011/P. Tipikor Yk (6‐6‐2011) dengan
terdakwa H. Jiyono Ihsan
2. 08/pid.sus/2011/P.Tipikor Yk. dengan terdakwa Paino
Hadi Prayitno

Perkara yang paling


Berkesan : Perkara 02/pid.sus/2011/P. Tipikor Yk (6‐6‐2011)
dengan terdakwa H. Jiyono Ihsan karena sebagai hakim
ketua

4|Page
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI YOGYAKARTA

PROFIL UMUM

Nama : Subachran Hardi Mulyono, SH, MH


Asal : Hakim Karir
NIP : 196101151985121001
Tempat/tanggal lahir : Bantul 15 ‐1 – 1961
Jenis Kelamin : Laki‐laki
Pekerjaan Sebelumnya : Hakim
Waktu Pelantikan :
Alamat : Jl.Merapi beran sleman 55511
Pekerjaan / Jabatan : Hakim PN Tipikor Yogyakarta / Ketua PN Sleman
Riwayat Pendidikan :
1. SD Kanisius Yogyakarta 1972
2. SMP Pengudi luhur 1975
3. SMA Piri bersubsisi 1979
4. FH UII 1984
5. FH UGM (Pasca sarjana/lulus 2009)
Pendidikan informal :
1. Pendidikan calon hakim Departemen Kehakiman (1986)
2. Pelatihan pemandu mitifator simulasi temu sadar
hukum 1990
3. Pelatihan atas hak intelektual kekayaan 1997
4. Pelatihan tehnis yustisial peningkatan pengetahuan
hukum 2000
5. Pelatihan hak asasi manusia deperteman kehakiman
2001
6. Pelatihan mediator 2006

5|Page
7. Pelatihan hakim perkara korupsi angakatan IV hakim
peradilan umum dan militer pertama se‐indonesia
2008
8. Pelatihan sertifikasi hukum pengadilan tinggi se‐
indonesia 2010
Organisasi yang diikuti : Ikatan Hakim Indonesia (IKAHI) dan Persatuan Tenis
Warga Pengadilan Sleman
Riwayat Pekerjaan :
1. Cakim yogyakrta 1987
2. Hakim PN Baturaja 1993
3. Hakim PN Sawahlunto 1995
4. Hakim PN mungkid 1988
5. Hakim PN Surakarta 2002
6. Wakil Ketua PN Blora 2004
7. Ketua PN Blora 2005
8. Hakim PN Jakarta Pusat 2008
9. Wakil ketua PN cilacap 2009
10. Ketua PN Sleman 2010
11. Hakim PN Tipikor Yogyakarta 2011

Pengahargaan Yang
Pernah diterima : ‐‐
Hobby : Tenis, Sepeda
Nama Istri : Siti Syamsiah
Nama Anak : 1. Yuristi Perwita Sari (Calon Panitera PN Sleman) – Suami
bekerja di Mabes TNI AD
2. Wikanto Arif Nugroho (Mahasiswa FH UII)
Perkara yang pernah
Ditangani :
1. No. 01/Tipikor‐Yk/2011, dengan terdakwa Dra. Sri
Hastuti
2. No. 05/Pid.Sus/2011/P.Tipikor Yk (14/7/2011) dengan
terdakwa KARTUTIK

6|Page
3. No. 06/Pid.Sus/2011/P.Tipikor Yk dengan terdakwa
DJATI KUMARA BIN KUMPLUK ISKARYADI
Perkara yang paling
Berkesan : Menurut Hakim ini, semua perkara memiliki beban yang
sama. Tidak ada perkara yang lebih istimewa dari perkara
lain.

7|Page
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI YOGYAKARTA

Nama : Mohammad Nurzaman, S.H. M.Hum


Asal : Hakim Karir
Pekerjaan Sebelumnya : Hakim
Waktu Pelantikan : 2 Mei 2011
Tempat/tanggal Lahir : Cianjur, 7‐2‐1958
Alamat : Jalan Kapas No. 10, Yogyakarta
Pekerjaan/Jabatan : Wakil Ketua Pengadilan Negeri Yogyakarta, Hakim PN
Tipikor (karier), Pembina Utama Muda (IV/C)
Riwayat Pendidikan : Formal – 1. SDN Sukarasa III bandung 1970
2. SMPN XV Bandung tahun 1973
3. SMAN I Bandung tahun 1979
4. S1 Unpar Bandung tahun 1983
5. S2 Unpar Bandung 2003

Informal :

1. Diklat Cakim 1985


2. Pelatihan tehnis yustisial di Jambi 1992
3. Pelatihan hakim di Jakarta 1994
4. Pelatihan tehnis yustisiaL peningkatan pengetahuan hukum di Bandung 2003
5. Pelatihan perluasan kewenangan peradilan niaga di Bandung 2003
6. Pelatihan temu wicara MARI ‐ Bank Indonesian di Surabaya 2006
7. Pelatihan sosialiasai pencegahan pemberantasan narkoba di Surabaya 2007
8. Pembinaan dan pengawasan MARI di tangerang 2007
9. Sosialisasi UU ITE di Jakarta 2008
10. Pelatiahn hakim TIPIKOR di Bogor 2009.
Organisasi yang pernah
Diikuti : Ikatan Hakim Indonesia (IKAHI) Yogyakarta

Riwayat Pekerjaan
Dan Jabatan : 1. Cakim PN Bandung Tahun 1985
2. Hakim PN Singkel Tahun 1987

8|Page
3. Hakim PN Baturaja Tahun 1990
4. Hakim PN Tasikmalaya Tahun 1996
5. Hakim PN Bandung Tahun 2001
6. Wakil Ketua PN Madiun Tahun 2001
7. Ketua PN Stabat Tahun 2007
8. Ketua PN Poso tahun 2008
9. Wakil Ketua PN Yogyakarta Tahun 2010
10. Wakil Ketua pengadilan Tipikor Yogyakarta Tahun
2011

Pengahargaan yang
Pernah diterima : ‐‐‐
Hobby : Traveling dan Berenang

Nama Suami : Erni Sumaryani, Guru (PNS) SMP 12Bandung


Nama Anak : 1. Fauzi S. Wibawa, Bekerja di United Traktor
2. Ikhsan S, Kuliah di Fakultas Hukum Katolik
Parahyangan
3. Iqbal bekerja di Pertamina
4. Erwin Satria Firdaus kuliah dikedokteran
Perkara yang pernah
Ditangani :

1. 06/Pid.Sus/2011/P.Tipikor Yk (18/10/2011) dengan terdakwa Paeno Bin Kardji


Sohtono
2. 10/Pid.Sus/2011/P.Tipikor Yk (20/12/2011) dengan terdakwa Joko Ibnu
Muhamad Bachroen
3. 03/Pid.sus/2011/P. Tipikor Yk (13‐6‐2011) dengan terdakwa Gunadi Wibowo
bin Ismadi Sumarno
4. Perkara Gratifikasi mantan Sekredaris Daerah Kabupaten Bantul, Gendut
Sudharto tahun 2011.
5. Perkara penipuan Koperasi Simpan Pinjam Arta Bhakti Mandiri, tahun 2011.
6. Perkara Narkoba dengan terdak terdakwa Andri Saputra, tahun 2011.

Perkara yang paling


Berkesan : Perkara di Tasikmalaya mengenai SARA

9|Page
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI YOGYAKARTA

PROFIL UMUM

Nama : Samsul Hadi, S.H., M.Sc


Asal : Adhoc
Pekerjaan : Pensiunan PT. Pelabuhan Indonesia IV (Persero)
Sebelumnya
Waktu Pelantikan : 2 Mei 2011
Tempat/Tanggal : Blitar, 10 Februari 1953
Lahir
Alamat : Jalan Perumahan Giya Taman Asri B 507 Pandowoharjo
Sleman,Yogyakarta
Pekerjaan/Jabatan : Hakim adhoc
Riwayat Pendidikan : Formal :
1. SD N Jati Udanawu Blitar tahun 1967
2. SMP N Srengat Blitar tahun 1970
3. SMA N Blitar tahun 1973
4. Fakultas Hukum UGM Yogyakarta tahun 1979
5. General Maritime Administrasi (GMA) World Maritime
University Malmo Saveden tahun 1992
Informal :
Pelatihan Hakim Tipikor oleh Mahkamah Agung
Organisasi yang : ‐
pernah diikuti
Riwayat Pekerjaan : Kerja di PT Pelindo 4 di Makassar (terakhir sebagai manajer
dan jabatan senior)
Penghargaan yang : Penghargaan donor darah 75 kali
pernah diterima
Hobby : Membaca
Nama Istri / Suami : Dwi Yuli Bangun Lestari (Ibu Rumah Tangga)
(pekerjaan)

10 | P a g e
Nama Anak : 1. Ari Wibowo Prasetyo 20 tahun (Notaris).
(pekerjaan) 2. Windi Kurnia Setiawan 26 tahun (Karyawan di Pelabuhan
Pelindo 4 Tarakan)
3. Dewi Rahmawati 15 Tahun (Pelajar/SMP)

Perkara yang pernah : 1. 02/pid.sus/2011/P. Tipikor Yk (6‐6‐2011) dengan


ditangani terdakwa H. Jiyono Ihsan
2. 08/pid.sus/2011/P.Tipikor Yk dengan terdakwa Paino
Hadi Prayitno

Perkaran yang paling : Menangani perkara korupsi dana gempa Bantul dengan
berkesan terdakwa seorang kepala desa bernama Jiyono Ihsan.
Karya Ilmiah ( buku, : 70 artikel di media koran lokal di Makassar (Berdasarkan
opini, makalah wawancara). Berikut sejumlah artikel yang dimuat di situs:
artikel) http://www.pelabuhan4.co.id :

1. Perispindo IV Wadah Pembinaan, Perjuangan, dan


Idealisme Para Istri Pegawai
2. Mengamati aktivitas penumpang dan fasilitas keselamatan
pelayaran di kapal penumpang. Mungkinkah humas kantor
cabang berperan?
3. Perjanjian Tambahan dalam Penutupan Asuransi Kapal
Tunda

11 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI YOGYAKARTA

PROFIL UMUM

Nama : Rina Listyowati, S.H


Asal : Adhoc
Pekerjaan : Advokat
Sebelumnya
Waktu Pelantikan : 2 Mei 2011
Tempat/Tanggal : Pati, 11 Agustus 1965
Lahir
Alamat : Perumahan Timoho Asri 5 No 14 D Yogyakarta
Pekerjaan/Jabatan : Hakim Adhoc Tipikor PN Yogyakarta
Riwayat Pendidikan : Formal
1. SD N Kliwonan Purworejo Tahun 1977
2. SMPN N I Purworejo Tahun 1984
3. SMAN N Purworejo Tahun 1984
4. S1 Hukum UII Yogyakarta Tahun 1991
5. S2 Sejak Tahun 2011 sampai sekarang di Magister Hukum
UII Yogyakarta
Informal
Pelatihan Hakim Tipikor oleh Mahkamah Agung

Organisasi yang : 1. LPM “Keadilan” FH UII tahun 1986‐1988


pernah diikuti 2. HMI wali (KOHTI)
3. Ketua Kohati FH UII tahun 1986‐1988
4. Pengurus Cabang
Riwayat Pekerjaan : 1. LBH “APIK” Yogyakarta tahun 2002‐2004 sebagai
dan jabatan Konsultan/advokat
2. Advokat Tahun 2001 sd 2010
Penghargaan yang : ‐
pernah diterima

12 | P a g e
Hobby : Membaca
Nama Istri / Suami : Rabudin Arsyad (Swasta)
(pekerjaan)
Nama Anak : 1. Latifah Ulfah Mahasiswi Bahasa Prancis UNY Yogyakarta
(pekerjaan) 2. M. Adnan Faturahman Mahasiswa FH UII Yoyakarta
3. Fadillah Ulfah Mahasiswi Akuntansi UII Yogyakarta
Perkara yang pernah : 1. 04/Pid.Sus/2011/P.Tipikor Yk (14/7/2011) dengan
ditangani terdakwa Fransisca Untari Prihartanti
2. 09/Pid.Sus/2011/P.Tipikor Yk (22/11/2011) dengan
terdakwa Lilik Karnaen, M.I.
Perkaran yang paling : Berdasarkan hasil wawancara, hakim Rina mengatakan bahwa
berkesan sampai saat ini belum ada perkara korupsi yang benar‐benar
berkesan. Hal itu dikarenakan ia baru bertugas sebagai hakim
adhoc sehingga belum banyak perkara korupsi.

13 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI YOGYAKARTA

PROFIL UMUM

Nama : Marihot Jan Pieter Hutajulu, S.H. M.Hum


Asal : Adhoc
Pekerjaan : 1. Dosen Fak Hukum Univ. Kristen Satya Wacana 1992‐
Sebelumnya sekarang
2. Advokat/Pengacara Praktek (1996‐2010)
Waktu Pelantikan : 2 Mei 2011
Tempat/Tanggal : Toboli, 20 Maret 1968
Lahir
Alamat : Jalan Surowijoyo No. 3 RT 09 RW 03 Pengilon Salatiga Jateng
Pekerjaan/Jabatan : Hakim adhoc
Riwayat Pendidikan : Formal
1. SD Karya Toboali Tahun 1980
2. SMPN I Toboali Tahun 1983
3. SMAN 1 Pangkal Pinang Tahun 1986
4. SI Hukum UGM Tahun 1992
5. S2 Ilmu Hukum UNDIP Semarang Tahun 1999
6. S3 Ilmu Hukum UNPAD Bandung (disertasi)
Informal
1. Pelatihan Hakim Tipikor oleh Mahkamah Agung

Organisasi yang : PERADI


pernah diikuti
Riwayat Pekerjaan : 1. Dosen Fakultas Hukum UKSW Salatiga
dan jabatan 2. Advokat/Pengacara Praktek (1996‐2010)
3. Pengurus LBH
Penghargaan yang : ‐
pernah diterima
Hobby : Membaca, Musik, Joging
Nama Istri / Suami : Nirmalinda Purba (bekerja di Rumah Sakit TNI)

14 | P a g e
(pekerjaan)
Nama Anak : 1. Ella 15 tahun (Pelajar)
(pekerjaan) 2. Jordan 10 tahun (Pelajar)
3. Ester 7 tahun (Pelajar)
4. Richard 5 tahun

Perkara yang pernah : 1. 06/Pid.Sus/2011/P.Tipikor Yk (18/10/2011) dengan


ditangani terdakwa Paeno Bin Kardji Sohtono
2. 03/Pid.sus/2011/P. Tipikor Yk (13‐6‐2011) dengan
terdakwa Gunadi Wibowo bin Ismadi Sumarno
3. 10/Pid.Sus/2011/P.Tipikor Yk (20/12/2011) dengan
terdakwa Joko Ibnu Muhamad Bachroen

Perkaran yang paling : Perkara dengan terdakwa seorang lurah di Bantul yang
berkesan melakukan korupsi secara sistematis dengan perangkat
kelurahannya dengan modus mengambil Kas desa untuk
dibagikan ke perangkat dengan alasan sebagai kompensasi atas
jerih payah. Ini menunjukan bahwa korupsi terjadi bahkan
sampai level terendah di masyarakat. masyarakat menjadi
sangat permisif terhadap korupsi.

Karya Ilmiah ( buku, : Aspek-Aspek Hukum dalam Praktik. Marihot Jan Pieter Hutajulu,
opini, makalah Penerbit UKSW, 2009
artikel)

15 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI SURABAYA

Nama : Yapi, SH, MH


Asal : Karir
Pekerjaan Sebelumnya : Hakim Pengadilan Negeri Surabaya
Waktu Pelantikan : Desember 2010
Tempat/ Tanggal lahir : Pagar Alam, 1962
NIP : 040053664 ( Pembina Muda Tk I (IV/B))
Agama : Islam
Alamat : a. Rumah / Domisili : Jl. Anggrek Timur No. 23 RT/RW 3/16
Sumedang
b. Kantor : Jl. Raya Arjuno Nomor 16‐18 Surabaya
Pekerjaan/Jabatan : Hakim Pengadilan Negeri Surabaya
Riwayat Pendidikan : Formal (S.1 Fakultas Hukum Univ Brawijaya Malang 1987)
(S2. Iblam 2002)

Informal (Pelatihan Strandarisasi Peradilan Tipikor, MA, 2012)

Riwayat Pekerjaan : 1. Cakim Pengadilan Negeri Sidoarjo (1988‐1992)


2. Hakim Pengadilan Negeri Majene (1992‐1998)
3. Hakim Pengadilan Negeri Lahat (1998‐2000)
4. Wakil Ketua Pengadilan Negeri Pandegelang (2000)
5. Ketua PN Pendegelang
3. Hakim Pengadilan Negeri Surabaya (2011)
4. Hakim Pengadilan Tipikor Surabaya (dari Karir)
Penghargaan yang :‐
Pernah diterima
Hobby : Olahraga dan Membaca
Nama Istri/Suami : Dra. Wiwik Tri Wahyudi
Pekerjaan
Nama Anak : Claudia Marisca dan Clarina Febriyandini

16 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI SURABAYA

A. PROFIL UMUM

Nama : Saipuddin Zahri, SH, MH


Asal : Non Karir
Pekerjaan Sebelumnya : Dosen dan Advokat
Waktu Pelantikan : Desember 2010, SK Nomor : 194/KMA/SK/XII/2010
Tempat/ Tanggal lahir : Palembang,
Agama : Islam
Alamat : a. Rumah / Domisili : Surabaya
b. Kantor : Jl. Raya Arjuno 16‐18 Surabaya – Jawa Timur
Pekerjaan/Jabatan : Hakim Ad hoc Pengadilan Tipikor Surabaya
Riwayat Pendidikan : Formal (SMA Negeri Lahat 1984) (Fakultas Hukum Universitas
Muhammadiyah Palembang) (Pasca Sarjana Ilmu Hukum Univ. Lampung)

Informal (Tidak ada Informasi)


Riwayat Pekerjaan : 1. Advokat
2. Dosen Universitas Muhammadiyah Palembang
3. Hakim Pengadilan Tipikor Surabaya (dari Non Karir)

17 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI SURABAYA

A. PROFIL UMUM

Nama : I Gusti Ngurah Astawa, S.H.


Asal : Karir
Pekerjaan Sebelumnya : Hakim Pengadilan Negeri Surabaya
Waktu Pelantikan : Desember 2010
Tempat/ Tanggal lahir : Tabanan, 22 April 1956
NIP : 040049746
Agama : Hindu
Alamat : a. Rumah / Domisili : Jl. Pemuda III Nomor 1 Denpasar Bali
b. Kantor : Jl. Raya Arjuno Nomor 16‐18 Surabaya
Pekerjaan/Jabatan : Hakim Pengadilan Negeri Surabaya
Riwayat Pendidikan : Formal
‐ SD Candi Kuning Tabanan 1968
‐ SMP Kendang Karangasem 1971
‐ SMAN 2 Denpasar 1974
‐ Fakultas Hukum Universitas Udayana 1985
Informal (Tidak ada Informasi)

Riwayat Pekerjaan : 1. Hakim Pengadilan Negeri Wangaiapu, NTT 1989


2. Hakim Pengadilan Negeri Klungkung
3. Hakim Pengadilan Negeri Singaraja
4. Hakim Pengadilan Negeri Denpasar
5. Hakim Pengadilan Negeri Surabaya
6. Hakim Pengadilan Tipikor Surabaya (dari Karir)
Penghargaan yang :‐
Pernah diterima
Hobby : Main Tenis Lapangan dan Membaca Buku
Nama Istri/Suami : Ni Nyoman Suparmini/ Ibu Rumah Tangga
Pekerjaan
Nama Anak : IGN Dama Galang Devara, IGA Dilla Ening Andita, IGA Dea Ranti Ranita,
Pekerjaan IGA Dana Utami Rantri.

18 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI SURABAYA

A. PROFIL UMUM

Nama : Dr. Gazalbah Saleh, SH, MH


Asal : Non Karir
Pekerjaan Sebelumnya : Dosen dan Advokat
Waktu Pelantikan : Desember 2010, SK Nomor : 194/KMA/SK/XII/2010
Tempat/ Tanggal lahir : Bone, 15 April 1968
NIP :‐
Agama : Islam
Alamat : a. Rumah / Domisili : Komplek Setra Dago, Jl. Setra Dago I No. 12
Antapani Bandung 40291
b. Kantor : Jl. Raya Arjuno 16‐18 Surabaya – Jawa Timur
Pekerjaan/Jabatan : Hakim Ad hoc Pengadilan Tipikor Surabaya
Riwayat Pendidikan : Formal
‐ SDN Sambung Jawa Makassar 1981
‐ SMP PPSP Ikip Makassar 1984
‐ SMA Negeri II Makassar 1987 (IPA)
‐ S.1 Fakultas Hukum Universitas Hasanuddin 1992
‐ S.1 Ilmu Hukum Universitas Padjajaran 2002
‐ S.3 Ilmu Hukum Universitas Padjajaran 2009
Informal (Tidak ada Informasi)

Riwayat Pekerjaan : 1. Peneliti


2. Advokat, Diantika Law Firm
3. Dosen Untag Jakarta
4. Dosen STIH Jakarta
5. Dosen Universitas Sahid Jakarta
6. Dosen Universitas Narotama Surabaya (2011)
7. Konsultan Hukum PT. Telkom
8. Hakim Pengadilan Tipikor Surabaya (dari Non Karir)

Masa Kerja : ‐ 1992 s/d 1993, di The Spring Flower, Sydney Asutralia.
‐ 1998 s/d 2001, di Law Firm Diantika, Jakarta.
‐ 2001 s/d 2002, Konsultan di PT. Telkom (Divpern),
Jakarta.
‐ 2002 ‐2003 Dosen di Pascasariana Institute.Business of
Law, Jakarta.
‐ 1993 s/d Sekarang, Dosen Fakultas Hukum Untaz Jakarta
‐ 2003 s/d Sekarang, Dosen Pascasarjana Ilmu Hukum Di
Universitas 17 Agustus 1945, Jakarta.
‐ 2005 s/d Sekarang, Dosen Luar Biasa di Fakultas Hukum
Universitas Sahid, Jakarta.
‐ 2006 s/d Sekarang, Ketua Program Ilmu Hukum di Fakultas
Hukum Universitas 17 Agustus 1945, Jakarta.

19 | P a g e
Penghargaan yang : Mahasiswa Teladan Universitas Hasanuddin (1991)
Pernah diterima
Hobby : Membaca Buku
Nama Istri/Suami : Hj. Atmasari, SH, LL.M (Senior Officer PT. Telkom, Jakarta)
Pekerjaan
Nama Anak : Fadilla A. Gazalba (Pelajar) dan Mufidah M. Gazalbah (Pelajar)
Pekerjaan

20 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI SURABAYA

Nama : Pdt Dame Pandingan, SH, MH


Asal : Non Karir
Pekerjaan Sebelumnya : Dosen dan Advokat
Waktu Pelantikan : Desember 2010, SK Nomor : 194/KMA/SK/XII/2010
Tempat/ Tanggal lahir : Pematang Siantar, 15 Juni 1959
NIP :‐
Agama : Kristen
Alamat : a. Rumah / Domisili : Jl. Nias Ujung Nomor 65 Kota Pematang Siantar
b. Kantor : Jl. Raya Arjuno 16‐18 Surabaya – Jawa Timur
Pekerjaan/Jabatan : Hakim Ad hoc Pengadilan Tipikor Surabaya
Riwayat Pendidikan : Formal (Tidak ada Informasi)
Informal (Tidak ada Informasi)
Riwayat Pekerjaan : 1. Advokat, Kantor Hukum Dame Pandiangan & Rekan
2. Dosen Sekolah Tinggi YNI (Pembantu Rektor 1)
3. Hakim Pengadilan Tipikor Surabaya (dari Non Karir)

21 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI SURABAYA

Nama : Annas Mustaqim, SH, MH


Asal : Karir
Pekerjaan Sebelumnya : Hakim Pengadilan Negeri Sidoarjo
Waktu Pelantikan : Desember 2010
Tempat/ Tanggal lahir : Situbondo – Jawa Timur, 20 Juni 1966
NIP : 040063829
Agama : Islam
Alamat : a. Rumah / Domisili : Jl. Gunung Batur IV No. 8 Negara – Bali
b. Kantor : Jl. Jaksa Agung R. Suprapto Nomor 10 Sidoarjo – Jawa Timur
Pekerjaan/Jabatan : Hakim Pengadilan Negeri Sidoarjo
Riwayat Pendidikan : Formal
‐ SDN Pekapuran Banjarmasin (1979)
‐ SMPN 1 Semarang (1982)
‐ SMAN 1 Semarang (1985)
‐ Fakultas Hukum Universitas Jenderal Soedirman (1990)
‐ Magister Hukum Universitas Narotama Surabaya (2002)
Informal (Tidak ada Informasi)

Riwayat Pekerjaan : 1. Calon Hakim Pengadilan Negeri (PN) Surabaya (1993)


2. Hakim Pengadilan Negeri Palopo (1996)
3. Hakim Pengadilan Negeri Negara (2000)
4. Hakim Pengadilan Negeri Sidoarjo (sekarang)
5. Hakim Pengadilan Tipikor Surabaya (dari Karir)

Penghargaan yang :‐
Pernah diterima
Hobby : Berenang dan Membaca Buku
Nama Istri/Suami : Dra. Pudji Winarni/ Ibu Rumah Tangga
Pekerjaan
Nama Anak : Raihan Ihsanul Akmal (Pelajar)
Pekerjaan

22 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI SERANG

1.
Nama : Dr H. Sigit Herman Binaji, SH, MH

Asal : Adhoc
Pekerjaan Sebelumnya : ‐Pengacara
Waktu Pelantikan ‐Dosen
Tempat/Tanggal Lahir :
5 Mei 2011
:
: Magelang, 02 November 1966
Alamat : Bintaro Jaya, Sektor V, Jl Perkici XI, Block EB2 Nomor 11 Tangerang
Selatan

Pekerjaan/Jabatan : Hakim Tipikor Pada Pengadilan


Negeri Serang
Riwayat Pendidikan : Formal S1 Fakultas Hukum Univ. Janabadra Yogyakarta
S2 Program Pascasarjana Ilmu Hukum Universitas
Jayabaya, Jakarta
S3 Program Doktor Ilmu Hukum Univ.Jayabaya, Jakarta
Informal
Organisasi yang : LBH Jogya Karta
pernah diikuti Pradi
IKAHI
Riwayat Pekerjaan dan : ‐ Pengacara
jabatan ‐ Dosen di sekolah tinggi ilmu hukum IBLAIM, Depok

Nama Istri (pekerjaan) : Neneng Amelia


:

23 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI SERANG

A Profile Umum
Nama : Paris Edward Nadeak

Asal : Adhoc
Pekerjaan Sebelumnya : Pengacara
Waktu Pelantikan : 5 Mei 2011
Tempat/Tanggal Lahir : Siantar, 29 Juni 1970

Alamat : Babakan Pasir Mas Nomor 1, RT 04/007, Kelurahan Pasir Kuda,


Kecamatan Bogor Barat
Pekerjaan/Jabatan : Hakim Tipikor pada Pengadilan
Negeri Serang
Riwayat Pendidikan : Formal
Informal (termasuk pelatihan yang pernah diikuti)
Organisasi yang : PERADI Jakarta
pernah diikuti

24 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI SERANG

A, PROFIL UMUM

Nama : Muhammad Yusuf, SH

Asal : Karir
Pekerjaan Sebelumnya
Waktu Pelantikan Wakil Ketua PN Rangkasbitung
:

Tempat/Tanggal Lahir : Kuala Tungkal, 05 Juli 1962


Alamat :
Pekerjaan/Jabatan : PNS Hakim PN Serang
Riwayat Pendidikan : Formal ‐ S1 Hukum (Universitas Aminoto)
Informal Diklat PERMILDAS, Direktorat Pendidikan POLRI, Tahun
1992

Organisasi yang :
pernah diikuti
Riwayat Pekerjaan dan : ‐ (CPNS) / Penata Muda PN. Kebumen (1993)
jabatan ‐ (PNS) / Penata Muda PN. Kebumen (1994)
‐ Hakim PN. Sawah Lunto (1996)
‐ Hakim Pratama Muda PN. Sawah Lunto (1997)
‐ Hakim Pratama Madya PN. Sawah Lunto (2001)
‐ Mutasi ke PN. Sowa-siu (2002)
‐ Hakim Pratama Utama PN. Sowa-Siu (2002)
‐ Mutasi ke PN. Batang (2005)
‐ Hakim Madya Pratama PN. Batang (2009)
‐ Mutasi Ke PN. Jambi (2009)
‐ Hakim Madya Pratama PN. Rangkasbitung (2011)
‐ Wakil Ketua PN Rangkasbitung (2012)

25 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI SERANG

Nama : Donny Suwardi, SH


Asal : Ad hoc
Pekerjaan :
Sebelumnya :
Waktu Pelantikan :
Tempat/Tanggal 5 Mei 2011
: Bandung,
Lahir
Alamat : ‐ Jl Sukaati IX, Kav. 36, Bandung, Jawa Barat

Pekerjaan/Jabatan :
Riwayat Pendidikan : Formal - SMP Negeri 5 Bandung Lulus tahun 1983
- SMA Negeri 9 Bandung, Lulus Tahun
1985
- Fakultas Hukum Universitas
Parahiyangan Bandung, masuk tahun
1985

26 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI SERANG

Nama : Cipta Sinuraya, SH

Asal : Karir
Alamat : Kompleks Rumah Dinas Hakim Pengadilan Megeri Serang di Jl
Sochari, Kidang, Kota Serang.

Pekerjaan/Jabatan : PNS Hakim PN Serang


Riwayat Pendidikan : Formal ‐
Informal ‐ Pendidikan Cakim
‐ Pendalaman materi hukum
‐ Pembinaan kesadaran berlalulintas
‐ Pembatasan upaya hukum kasasi
‐ Ind Judicial Trainning
‐ Peningkatan peranan peradilan umum
‐ Tindak pidana perbankan
‐ Wroksop perlindungan anak trafiking

27 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI SERANG

Nama : Anastacia Tias EEN, SH


Asal : Karir
Pekerjaan : Hakim Pengadilan Tondano Kabupaten Minahasa
Sebelumnya

Waktu Pelantikan
Magelang, 27 Februari 1961
Tempat/Tanggal
Lahir

Pekerjaan/Jabatan : Hakim PN Serang


Riwayat Pendidikan : Formal
Informal Pendidikan Cakim
Organisasi yang :
pernah diikuti
Riwayat Pekerjaan : - Hakim di Pengadilan Tondano Kabupaten Minahasa,
dan jabatan Sulawesai Utara

28 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI SEMARANG

(Foto Hakim)

Nama : ASMADINATA,SH,M.Hum
Asal : Ad Hoc
Pekerjaan : Dekan FH Universitas Dharmawangsa Medan/Advokat
Sebelumnya :
Waktu Pelantikan :
31 Desember 2010
Tempat/Tanggal :
Lahir
Alamat : Jl. Kapten Mukhtar Basri, BA Komplek. DEE No.
3/20 Medan
Pekerjaan/Jabatan :
Riwayat Pendidikan : Formal

Informal (termasuk pelatihan yang pernah diikuti)


Organisasi yang :
pernah diikuti
Riwayat Pekerjaan : a. Dosen FH Universitas Dharmawangsa Medan
dan jabatan b. Dekan FH Universitas Dharmawangsa Medan
c. Advokat

29 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI SEMARANG

(Foto Hakim)

A. PROFIL UMUM
Nama : IFA SUDEWI,SH.M.Hum
Asal : Karir
Pekerjaan :
Sebelumnya :
Waktu Pelantikan :
Tempat/Tanggal Tahun 1990
:
Lahir
Alamat :
Pekerjaan/Jabatan : Wakil Ketua PN Semarang
Riwayat Pendidikan : Formal S1 FH Universitas Negeri Solo 1983
Informal (termasuk pelatihan yang pernah diikuti)
Organisasi yang :
pernah diikuti
Riwayat Pekerjaan : 1. Hakim di PN Denpasar (diperbantukan untuk kasus
dan jabatan teroris)
2. Hakim di PN Purwakarta (Wakil dan Ketua)
3. Hakim di PN Jakarta Pusat
4. Wakil Ketua PN Semarang

30 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI SEMARANG

(KARTINI JULIANNA MANDALENA MARPAUNG)

B. PROFIL UMUM
Nama : KARTINI JULIANNA MANDALENA MARPAUNG,SH
Asal : (Ad Hoc)
Pekerjaan : Hakim Pengadilan Tipikor Semarang
Sebelumnya : Advokat

Waktu Pelantikan : 31 Desember 2010


Tempat/Tanggal :
Lahir
Alamat : Jl. Sei Arakundo Gg. Tula No. 12 Medan, Kel. Sei
Kambing, Kec. Medan Petisah
Pekerjaan/Jabatan : Hakim Ad Hoc Tipikor Semarang
Riwayat Pendidikan : 1. SMPN 1 Kisaran
2. SMA Santo Thomas 2 Medan Angkatan 1984
3. S 1 Universitas Medan Area FH Keperdataan
Kota Medan Angkatan 1987
S 2/Pascasarjana Magister Ilmu Hukum Universitas
Diponegoro Angkatan 2011

Organisasi yang
pernah diikuti : Konggres Advokat Indonesi ( KAI ) DPD Sumatera Utara

31 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI SEMARANG

(Foto Hakim)

Nama : LILIK NURAINI,SH


Asal : Karir
Pekerjaan :
Sebelumnya :
Waktu Pelantikan :
Tempat/Tanggal 17 Maret 1989
: Semarang, 18 Februari 1962
Lahir
Alamat :
Pekerjaan/Jabatan : Hakim Tipikor Semarang
Riwayat Pendidikan : Formal
Informal (termasuk pelatihan yang pernah diikuti)
Organisasi yang :
pernah diikuti
Riwayat Pekerjaan : 1. Hakim di PN Amlapura, Karangasem, Bali
dan jabatan 2. Ketua PN Trenggalek, Jawa Timur
3. Hakim di PN Semarang
4. Wakil Ketua PN Tondano (Juni 2012)
Hobby :
Nama Istri / Suami : Teguh Muhammad Abidin
(pekerjaan)

32 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI SEMARANG

(NOOR EDIYONO)

C. PROFIL UMUM
Nama : NOOR EDIYONO, SH.,MH
Asal : (Karir)
Pekerjaan : Hakim Pengadilan Tipikor Semarang
Sebelumnya : 1. Pengadilan Negeri Pekalongan
2. Pengadilan Negeri Balikpapan
3. Pengadilan Negeri Masohi Maluku Utara

Alamat :
Pekerjaan/Jabatan : Hakim
Riwayat Pendidikan : S 1 Ilmu Hukum Universitas Muria Kudus
S 2 Sekolah Tinggi Ilmu Hukum (STIH) IBLAM
Organisasi yang
pernah diikuti :
Riwayat Pekerjaan dan : 1. Hakim PN Pekalongan (2005)
2. Humas PN Balikpapan (2006 ‐ 2008)
3. Wakil Ketua Pengadilan Negeri Masohi, Maluku Utara
(2009)
4. Hakim PN Semarang (2009 – sekarang)
Nama Anak
(pekerjaan) : 1. Dea Avega Editya
2. Dea Monique Laurency (Mahasiswa Undip)

33 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI SEMARANG

Nama : KALIMATUL JUMRO


Asal : (Ad Hoc)
Pekerjaan : Hakim Pengadilan Tipikor Semarang
Sebelumnya : Advokat

Waktu Pelantikan : 31 Desember 2010


Tempat/Tanggal :
Lahir
Alamat : Jl. Bandar RayaNo. 6 B RT. 11 RW. 06 Rawa Makmur Muara
Bengkulu
Pekerjaan/Jabatan : Hakim
Nama Suami
(pekerjaan) : Bambang Eka Putra (Hakim karier di Pengadilan Negeri
Boyolali)
Nama Anak
(pekerjaan) : 1. Kuliah di Fakultas Kedokteran Universitas Sriwijaya
Palembang.
2. SMA
3. SMP
4. SD

34 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI SAMARINDA

Nama : Medan Parulian Nababan, SH


Nip :_
Asal : Ad Hoc
Pekerjaan Sebelumnya : Advokat
Waktu Pelantikan : 12 April 2011
(SK Keperes No 11/P Tahun 2011 ‐ 2 Maret 2011)

Tempat/tanggal Lahir : Medan, 12 Mei 1962


Alamat : Jl. M. Yamin No. 1, Perumahan Hakim PN
Samarinda
Jl Agave No M‐10 Mitra Dago Parahyangan
Antapani
Bandung Jawa Barat

Pekerjaan/Jabatan : Hakim Ad Hoc Tipikor


Riwayat Pendidikan : Formal : ‐

: Informal
: ‐ Diklat Pendalaman Tipikor (19 Nov 2011 di
Jakarta)

35 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI SAMARINDA

Nama : I Gede Suarsana SH


Nip : 19590804 198612 1001
Asal : Karir
Pekerjaan Sebelumnya : Calon Hakim
Waktu Pelantikan :
Tempat/tanggal Lahir : Singaraja, 04 Agustus 1959
Alamat : Jl. M. Yamin No. 1, Perumahan Hakim PN Samarinda
Pekerjaan/Jabatan : Hakim karir Tipikor / Hakim Madya Muda
MK/TH (Masa Kerja) : 25 Tahun 1 Bulan
Pangkat/Golongan : IV/B Pembina Tingkat I
Riwayat Pendidikan : Formal : S1 Universitas Udayana
Tahun : 1985
: Informal
: ‐ Pelatihan Hakim Tipikor tahun 2009 di Jakarta
: ‐ Pelatihan Lingkungan hidup 2008 Makassar
: ‐ Pelatihan Perikanan 2008 di Denpasar
Riwayat Pekerjaan : ‐ Cakim 1986
: ‐ Cakim PN singaraja
: ‐ Hakim PN Praya, Lombok Tengah 1991
: ‐ Di pindahkan Ke PN Raba Bima NTB 1991
: ‐ Pindah PN Singaraja 2004
: ‐ Pindah Ke PN Makassar 2006
: ‐ Wakil Ketua PN Negare Bali 2010
: ‐ Hakim PN Samarinda 2011‐ Sekarang

Hobi : Tenis Lapangan
Nama Istri (Pekerjaan) : NI Putu Sri Handayani, SH (Bekerja sebagai
Notaris)

Nama Anak : I gede Krisna Adhi Dharma


I Made Surya Adhi Dharma

36 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI SAMARINDA

Nama : Polin Tampubolon, SH


Asal : Karir
Nip. 19611216198612001

Pekerjaan : Calon Hakim (cakim)


Sebelumnya :
Waktu Pelantikan :
Tahun 1991 Hakim
Tempat/Tanggal : Pematang Siantar, 16 Desember 1961 Sumatera Utara
Lahir
Alamat : Jl. M. Yamin No.1, Perumahan Hakim Pengadilan Negeri Samarinda
Pekerjaan/Jabatan : Hakim/ Hakim Madya Muda
Pangkat/Golongan : IV/B Pembina Tingkat I

Riwayat Pendidikan : Formal : S1 Universitas Sumatera Utara Tahun (1986)


Informal : Pelatihan Penyuluhan Hukum ( 1992)
Pelatihan Teknis Justisial
Pelatihan Hukum Lingkungan ( 2002)
Pelatihan Hakim Tipikor (2008)

Organisasi yang : GMKI (Gerakan Mahasiswa Kristen Indonesia)


pernah diikuti
Riwayat Pekerjaan : Cakim Pamantang Siantar, Tahun 1986‐1990
dan jabatan ‐ Hakim PN Kaisaran, Tahun 1991‐1995
‐ Hakim Manatuto Tim‐Tim, tahun 1996‐1999
‐ Hakim Rantau Parapat, Tahun 2000‐2009
‐ Hakim Manna, Tahun 2005‐2007 (Wakil Ketua)
‐ Hakim Tipikor PN Samarinda, Tahun 2008

Penghargaan yang : ‐
pernah diterima
Hobby : Tenis

37 | P a g e
Nama Istri / Suami : C Silitonga (Ibu rumah tangga, sebelumnya pernah bekerja sebagai Bidan)
(pekerjaan)
Nama Anak : 1. Markus Tampubolon, SH (Advokat, sedang menempuh pendidikan
(pekerjaan) Pascasarjana di Fak. Hukum UGM)
2. Rolan Tampubolon (Mahasiswa Universitas Sumatera Utara)
3. Teresia Tampubolon (Siswi kelas 2, SMU Santo Thomas I)

38 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI SAMARINDA

Nama : Poster Sitorus, SH


Asal : Adhoc
Pekerjaan : Advokat (1989‐2011)
Sebelumnya :
Waktu Pelantikan :
2 Mei 2011
Tempat/Tanggal : Simarmata, 5 Oktober 1962 Sumatera Utara
Lahir
Alamat : Jl. K.H. Dewantara, No. 11 Samarinda, Rumah Kost Pondok Alam
Dewantara
Pekerjaan/Jabatan : Hakim Adhoc Tipikor
Riwayat Pendidikan : Formal : Universitas Sumatera Utara
Informal (termasuk pelatihan yang pernah diikuti)
Organisasi yang : GMKI (Gerakan Mahasiswa Kristen Indonesia)
pernah diikuti
Riwayat Pekerjaan : Advokat
dan jabatan
Penghargaan yang : ‐
pernah diterima
Hobby : Volly
Nama Istri / Suami : Dra. H.M Simarmata (PNS/Guru SMKN 8 Medan)
(pekerjaan)
Nama Anak : 4. Horlando S. Sitorus (Mahasiswa 2008, Fak. Hukum USU
(pekerjaan) Medan)
5. Hasian E. Sitorus (Mahasiswa Sekolah Tinggi PLN
Jakarta)
6. Rizky H. Sitorus (Siswa kelas 3 SMA)

39 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI SAMARINDA

Nama : Rajali, SH. MH


Asal : Adhoc
Pekerjaan Sebelumnya : ‐ Advokat & Konsultan Hukum, Dosen
Waktu Pelantikan : 2 Mei 2011
Tempat/tanggal Lahir : Kuala Pembrang, Kalteng 12 Januari 1969
Alamat : Jl. K.H. Dewantara, No. 11 Samarinda, Rumah Kost
Pondok Alam Dewantara
Pekerjaan/Jabatan : Hakim adhoc karir Tipikor
Riwayat Pendidikan : Formal : S1 Universitas Merdeka Malang
Tahun : 1985
: Informal

Organisasi Yang Pernah di ikuti : ‐ Ketua Senat/BEM Fak. Hukum Universitas Merdeka
Malang

‐Anggota Satgas PERMAHI UNM Malang

‐Pendiri LBH Borneo Center

‐Ketua LSM Gerakan Penegak Supremasi Hukum (GPSH)

Riwayat Pekerjaan : ‐ Advokat


‐ Dosen
‐ Anggota DPRD (2004‐2009) Kab. Seruyan Kalteng
Dari Partai Amanat Nasional.
Penghargaan Yang Pernah
Diterima : Rekonsiliasi Perdamaian Etnis dari Gubernur
Kalteng
Hobi : Membaca
Nama Istri/(Pekerjaan) : Hj. Nurul (PNS Pemda Sampit, Kalteng)
Nama anak/(Pekerjaan) : ‐ R.Wijaya (Mahasiswa)
Rizky (Mahasiswa)
Rahmi (Siswi SMU)

40 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI SAMARINDA

Nama : Herry Supriyono.SH.M.HUM


Asal : Karir
Pekerjaan Sebelumnya : Calon Hakim
Waktu Pelantikan : 28 September 2011
Tempat/tanggal Lahir : Ponorogo, 7 Juni 1961
Alamat : Jl Ramani A No 99
Pekerjaan/Jabatan : Kepala PN Samarinda
Riwayat Pendidikan : Formal :

:‐ SD Penorogo
:‐ SMP Muhammadiyah Penorogo
:‐ SMA 1 Penorogo
:‐ Universitas Airlngga, Surabaya FH 1980‐1984
:‐ S2 Universitas naratama, FH Bisnis, 2000‐2002

: Informal:
: ‐ Diklat Hakim TIPIKOR tahun 2007
: ‐ Diklat Hakim Perikanan Tahun 2007
: ‐ Diklat KPPU

Organisasi Yang Pernah di ikuti : Osis

Riwayat Pekerjaan : ‐ Cakim 1985‐1987 di PN Madiun


: ‐ 1987‐1992 Hakim PN Kuala tungkal
: ‐ 1992‐1998 Hakim PN Kayajung SumSel
: ‐ 1998‐2002 Hakim PN Banyuwangi
: ‐ 2002‐2003 Hakim PN Jayapura
: ‐ 2003‐2005 Kepala PN Manukwari
:‐ 2005‐2009 Kepala PN Jakarta Timur
:‐ 2009‐2010 Kepala PN Sleman
:- 2010‐2011 Waka PN Samarinda
:‐ 2011‐ Sekarang Kepala PN Samarinda

Penghargaan yang pernah di terimah:


: ‐ Menerimah sertifikasi hakim tipikor tahun 2007
Anggakatan pertama tahun 2007
: ‐ Sertifikasi ketua Panwaslu di banyuwangi
Tahun 1999

41 | P a g e
Hoby : olah raga volley

Nama Istri : Nur Sijaah SH

Nama anak (pekerjaan) : Hendra Kusuma Wardana SH.MM (Cakim PN Yogya)


: Hendry Nur Kusuma Wardani ( Mahasiswa UGM)
: Hario Wibowo( Siswa SMAN1 Yogyakarta )

42 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI KALAS I A PADANG

Nama : Asmudin SH. MH

Asal : Karir

Pekerjaan : Hakim Pengadilan Negeri Padang


Sebelumnya
Waktu Pelantikan :
Tempat/Tanggal :
Lahir Rao, 20 September 1958

Alamat : Blok C. No 10 Komplek Salingka Bunga Permai I Tabing


Padang

Pekerjaan/Jabatan : 2011 Ketua PN Padang


Ketua Pengadilan Perselisihan Hubungan
Industrial
Ketua Pengadilan Tipikor pada PN Padang

Riwayat : Formal Sarjana Hukum Unand (1984)


Pendidikan Magister Hukum Unand (lulus 2004)

Informa 1991 Penemuan hukum dan masalah hukum


l 1992 Penataran hukum
1993 Penataram Hukum
1995 Penyuluhan Hukum
1998 Penataran Yudisial
2001 Environmental Law And Enforcement
Training
2001 Penyuluhan hukum
2001 Penataran lingkungan hidup
2003 Workshop Strategi Menuju Pengelolaan
Sumberdaya Peradilan
2009 pada bulan November Pelatihan khusus
Tipikor VII
2009 pada bulan September Diklat PHI

43 | P a g e
Riwayat Pekerjaan : 01‐12‐1985 Calon Hakim PN Padang
dan jabatan 01‐12‐1987 PNS PN Jambi
19‐08‐1989 Hakim PN Sungai Penuh
20‐10‐1995 Hakim PN Dili
16‐01‐1999 Hakim PN Padang
24‐04‐2003 Hakim PN Denpasar
18‐03‐2004 Wakil PN Sawahlunto
16‐11‐2005 Ketua PN Pelalawan
20‐08‐2007 Hakim PN Medan
26‐11‐2008 Ketua PN Bukittinggi
30‐07‐2009 Wakil PN Padang
Ketua PN Padang Padang
Ketua Hakim Perselisihan Hubungan Industrial
Hakim Tipikor pada PN Padang

Nama Istri / Suami : Rahmilis (Ely Asmudin) pekerjaan Guru SMA 2 Padang
(pekerjaan) Bidang Studi Pendidikan Matematika.

Nama Anak : 1 (satu) orang perempuan nama Mulia Fadilah. Alumni


(pekerjaan) Fakultas Hukum Universitas Andalas angkatan 2005 dan
sekarang bekerja di Kejaksaan Negeri Simpang Empat,
Pedidikan Sarjana Hukum

44 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI KLAS I A PADANG

Nama : Emria Fitria, SH. MH

Asal : (Hakim Adhoc)

Pekerjaan Sebelumnya : Advokat/Pengacara


Waktu Pelantikan
Tempat/Tanggal Lahir :
: 2011
Padang, 1 Febuari 1968

Alamat : Pelangi Indah Korong Gadang RT 01 RW 03 Padang

Pekerjaan/Jabatan : Hakim Ad Hoc Tipikor PN Padang Megister Hukum UNAND


Klas I A / Tipikor Padang 2011. Padang

Riwayat Pendidikan : Formal Pendidikan Trakhir Magister Hukum UNAND

Informal (termasuk pelatihan yang pernah diikuti)

Organisasi yang :
pernah diikuti
Riwayat Pekerjaan dan : Advokad/Pengacara
jabatan Hakim Ad Hoc Tipikor PN Padang Klas I A / Tipikor Padang 2011.

Penghargaan yang
pernah diterima

Hobby :

Nama Istri/ Suami : Afdal/ pekerjaan Karyiawan PT. Semen Padang


(pekerjaan)

Nama Anak : Jumlah anak 3 orang. Anak pertama hakim Emria Fitria adalah
(pekerjaan) laki-laki dan masih duduk di bangku SMA, Anaknya yang kedua
perempuan dan masih duduk di bangku SMP sementara anak
bungsunya belum sekolah.

45 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI KELAS 1 A PADANG

Nama : Jon Efredy, S.H., M.H.

Asal : Karir

Pekerjaan : Pengawai Kanwil Jakarta


Sebelumnya

Waktu Pelantikan 2011

Tempat/Tanggal Pekanbaru, 2 April 1964


Lahir
Alamat : Jl. Cubadak Air No. 28 A RT.02/IV Kel. Lubuk Lintah Kec.
Kuranji Kota Padang

Pekerjaan/Jabatan : Hakim Pengadilan Tipikor Hakim Madya Pratama


Padang Pengadilan Negeri
Padang / Humas PN

Riwayat : Formal 1. SDN


Pendidikan 2. SLTPN
3. SMA Negeri 32 Jakarta 1979
4. Sarjana Hukum Universitas Muhammadiyah
Jakarta (1988)
5. Pasca Sarjana Universitas Andalas Padang
(2004)

Informal 1. Pelatihan teknis Yudisial 1998


2. Diklat Calon Hakim 6 bulan No. 22/
Pusdiklat/Cakim/XI/1999;
3. Environtmental Short Course Judges
Institut Yudicial and Adm tahun 2000;
4. Pelatihan Tipikor tahun 2003;
5. Pelatihan Sertifikasi Hakim PHI 2008;
6. Diklat Tipikor IV 2008
7. Strategic Criminal Justice tahun 2009;
8. Improvement Program tahun 2011

46 | P a g e
Organisasi yang : ‐
pernah diikuti

Riwayat Pekerjaan : Pegawai Kanwil Jakarta


dan jabatan 1985 Cakim PN Tanggerang;
1987 Cakim PN Tanggerang
01‐12‐1993 PNS PN Tanggerang
22‐04‐1996 Hakim PN Payakumbuh
02‐05‐2001 Hakim PN Buntok
06‐05‐2002 Hakim PN Tanjung Pati
06‐07‐2006 WKPN Blangkajeren
30‐01‐2008 KPN Calang
01‐07‐2009 Hakim PN Padang
2011 Hakim Tipikor

Penghargaan yang ; Tidak Diketahui


pernah diterima

Hobby : ‐

Nama Istri / Suami : Apedisnita, S.H., M.H, lahir tanggal 13 Maret 1967
(pekerjaan) Pekerjaan, PNS di Kantor Walikota Padang
Jabatan: Bagian Informasi

Nama Anak : 1. Nama: Aprozaq Ave


(pekerjaan) Tempat/Tanggal Lahir: 28 Januari 1994
Pendidikan: SMP Adzkia
2. Nama: Afida Rasuna Ave
Tempat/Tanggal Lahir: 14 Aguatus 1996
3. Nama: Rafi Muhammad Ave
Tempat/Tanggal Lahir: 8 Juni 2000

47 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI KELAS 1 A PADANG

Nama : Kamijon
Asal : Karir
Pekerjaan : Hakim PN Padang
Sebelumnya
Waktu Pelantikan : 2011
Tempat/Tanggal : Payakumbuh, 24 Maret 1960
Lahir
Alamat : Jl. Wirasakti I No 7 Siteba Kec. Nanggalo Padang
Pekerjaan/Jabatan : Hakim PN Padang Hakim Tipikor pada PN Padang
Hakim Tipikor
Riwayat : Formal 1. SDN No. 2 Koto Tuo Kab. Agam tahun 1979
Pendidikan 2. SLTPN No. IV Koto Kab. Agam tahun 1982
3. SLTA No. 3 Bukittinggi tahun 1985
4. Fakultas Hukum Unand tahun 1991 Padang
Informal 1. Diklat Calon Hakim 6 bulan No. 22/
Pusdiklat/Cakim/XI/1999
2. Diklat Hakim dan Jaksa III 2008
3. Pelatihan hakim tipikor VI2009
4. Pelatihan Khusus Hakim PHI 2011
Organisasi yang : Tidak diketahui
pernah diikuti
Riwayat Pekerjaan : 01‐03‐1992 CP CH PN Padang
dan jabatan 01‐08‐1993 PNS PN Padang
04‐10‐1999 Cakim PN Lubuk Basung
31‐01‐2002 Hakim PN Tanjung Pati
07‐02‐2007 Hakim PN Bangko
01‐03‐2010 Hakim PN Padang

Penghargaan yang : ‐

48 | P a g e
pernah diterima
Hobby : Golf
Nama Istri : Atrita (Almarhum)
(pekerjaan)
Nama Anak : Arsa Laksamana, laki‐laki yang lahir pada 17 Oktober 1995.
(pekerjaan) Sekolah di SMA Adabiyah Padang

49 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI KELAS 1 A PADANG

Nama : Perry Desmarera, S.H.

Asal : Adhoc

Pekerjaan : Pegawai Swasta (Perusahaan Asuransi)


Sebelumnya

Waktu Pelantikan : 2011

Tempat/Tanggal : Muaro Sijunjung, 6 Desember 1967


Lahir

Alamat : RT II/ RW II kelurahan komplek Indo Villa kelurahan


Pampangan kecamatan Lubuk Begalung kota Padang
(Sebelumnya pada saat mendaftar sebagai hakim, Perry
Desmarera mencantumkan alamatnya di Jl. Paus No. 8.
Berdasarkan hasil penelusuran pemantau, alamat ini adalah
rumah kakak iparnya)

Pekerjaan/Jabatan : Hakim Ad Hoc Tipikor

Riwayat : Formal Sarjana Hukum Unand


Pendidikan

Informal (termasuk pelatihan yang pernah diikuti)

Organisasi yang :
pernah diikuti

Riwayat Pekerjaan : 1. Pegawai Perusahaan Asuransi


dan jabatan 2. Hakim Ad Hoc Tipikor Pengadilan Negeri Klas IA Padang
3.
Penghargaan yang ‐
pernah diterima

Hobby : ‐

Nama Istri / Suami : Namanya tidak diketahui tetapi pekerjaannya pegawai


(pekerjaan)

Nama Anak : Anaknya 3 orang SMA, SMP dan dan satu lagi anaknya
(pekerjaan) masih kecil bernama Sukron (SMA di 6 Padang), Faton
(MTSN Parak Laweh) dan yang kecil Ifzan (Belum sekolah)

50 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI KLS 1 A PADANG

Nama : Zalekha HG, S.H.

Asal : (Hakim Ad Hoc)

Pekerjaan Sebelumnya : Komnas HAM Perwakilan Sumbar


Waktu Pelantikan : 2011
Tempat/Tanggal Lahir Padang
7 Mei 1962
:
Alamat : Seberang Padang Selatan 11/19 A-29 Kec. Padang Selatan,
Padang

Pekerjaan/Jabatan : Hakim Ad-Hoc Pengadialan Tindak Pidana Korupsi Pada PN


Padang

Riwayat Pendidikan : Formal - SMAN 1 Padang Tahun 1978


- Fak. Hukum UNAND Tahun 1981
- Magister Hukum Unand (tahunnya tidak diketahui)
“...sudah S2 sudah Magister hukum Unand”

Informal Diklat Pendalaman Tipikor 19 November 2011

Organisasi yang pernah diikuti : LBH Apik


(kemungkinan pernah bergabung di Partai Politik Golkar)

Riwayat Pekerjaan dan jabatan : ‐ LBH apik


‐ Komnas HAM Perwakilan Sumbar
‐ Advokat
‐ Hakim TIPIKOR di PN Kls 1 A Padang

Penghargaan yang pernah diterima : -

Hobby : -

Nama Istri / Suami (pekerjaan) : Belum menikah

Nama Anak (pekerjaan) : Belum menikah

51 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI MEDAN

Erwin Mangatas Malau adalah seorang Hakim karir di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi
Pengadilan Negeri Medan. Memulai karir sejak menjadi calon hakim sejak 01 Maret 1984 di PN
Cianjur. Kemudian menjadi PNS di PN Cianjur; menjadi hakim di PN Sidrap; menjadi hakim di
PN Garut; hakim di PN Bekasi; hakim di PN Jakarta Pusat; hakim di PN Makassar; menjadi Wakil
Ketua PN Sampit; Wakil Ketua PN Medan; dan kini menjadi Ketua PN Medan sejak 20 Juli 2011.
Berikut diuraikan :

Jabatan
Mulai-Sampai
Tempat
Calon Hakim PENGADILAN 1984-1986
NEGERI CIANJUR
Hakim PENGADILAN 1986-1991
NEGERI SIDRAP
Hakim PENGADILAN 1991-1995
NEGERI GARUT
Hakim PENGADILAN 1995-1998
NEGERI BEKASI
Hakim PENGADILAN 1998-2003
NEGERI JAKARTA
PUSAT
Hakim PENGADILAN 2003-2007
NEGERI MAKASAR
Wakil Ketua PENGADILAN 2007-2009
NEGERI SAMPIT
Ketua PENGADILAN 2009-2009
NEGERI SAMPIT
Wakil Ketua PENGADILAN 2009-2011
NEGERI MEDAN
Ketua PENGADILAN 2011-Sekarang
NEGERI MEDAN

52 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI MEDAN

Jonny Sitohang adalah seorang Hakim karir di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi Pengadilan
Negeri Medan. Memulai karir sejak menjadi calon hakim pada 01 Desember 1985 di PN Jakarta
Selatan. Kemudian menjadi PNS di PN Jakarta Selatan; hakim di PN Ketapang; hakim di PN
Singkawang; hakim di PN Bekasi; menjadi Wakil Ketua di PN Lubuk Linggau; hakim di PN
Manado; Ketua PN Kotamobagu; dan kini menjadi hakim di PN Medan sejak 22 Januari 2010.
Berikut adalah

Jabatan Tempat Mulai-Sampai


Calon Hakim PENGADILAN 1985-1987
NEGERI JAKARTA
SELATAN
Hakim PENGADILAN 1987-1989
NEGERI JAKARTA
SELATAN
Hakim PENGADILAN 1989-1995
NEGERI KETAPANG
Hakim PENGADILAN 1995-1999
NEGERI
SINGKAWANG
Hakim PENGADILAN 1999-2005
NEGERI BEKASI
Ketua PENGADILAN 2005-2006
NEGERI LUBUK
LINGGAU
Wakil Ketua PENGADILAN 2006-2009
NEGERI MANADO
Ketua PENGADILAN 2009-2010
NEGERI
KOTAMOBAGU
Hakim PENGADILAN 2010-Sekarang
NEGERI MEDAN

Jonny Sitohang lahir di Samosir pada 25 September 1957. Ia mendapatkan gelar Sarjana Hukum dari
Universitas Parahyangan pada tahun 1983, dan mendapatkan Magister Hukum dari STIH IBLAM
tahun 2003.

53 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI MEDAN

Muhammad Nur lahir di Kotanopan pada 29 Desember 1959. Mendapatkan gelar Sarjana
Hukum dari Universitas Sumatera Utara pada 1985, dan Magister Hukum di almamater yang
sama pada tahun 2001.

Muhammad Nur adalah seorang Hakim karir di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi Pengadilan Negeri
Medan. Memulai karir sejak menjadi calon hakim pada 01 Desember 1986 di PN Cirebon. Kemudian
menjadi PNS di PN Cirebon; hakim di PN Padang Sidempuan; hakim di PN Lhokseumawe; hakim di
PN Sumber; hakim di PN Karawang; Wakil Ketua PN Palopo; menjadi Ketua PN Buol; Ketua PN
Madiun; dan kini mejadi hakim PN Medan sejak 01 November 2010. Adapun riwayat jabatan M Nur
dapat dilihat pada tabel di bawah ini:

Jabatan Tempat Mulai-Sampai


Calon Hakim PENGADILAN 1986-1988
NEGERI CIREBON
Hakim PENGADILAN 1988-1990
NEGERI CIREBON
Hakim PENGADILAN 1990-1996
NEGERI PADANG
SIDEMPUAN
Hakim PENGADILAN 1996-1997
NEGERI
LHOKSEUMAWE
Hakim PENGADILAN 1997-2002
NEGERI
KARAWANG
Wakil Ketua PENGADILAN 2007-2008
NEGERI PALOPO
Ketua PENGADILAN 2008-2010
NEGERI BUOL
Ketua PENGADILAN 2010-2010
NEGERI KAB
MADIUN
Hakim PENGADILAN 2010-Sekarang
NEGERI MEDAN

54 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI MEDAN

Merry Purba lahir di Siparendean, pada 28 September 1963. Merry menyelesaikan


pendidikan di SMA Negeri 4 Medan, dan Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara
(USU) tahun 1987. Merry Purba menjadi hakim Ad Hoc pada Pengadilan Tindak Pidana
Korupsi PN Medan, sejak dilantik pada 02 Mei 2011. Sebelumnya Ia menjalani profesi
sebagai seorang advokat.

55 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI MEDAN

Rodslowny Lumban Tobing lahir di Tarutung, 30 Oktober 1966. Beliau seorang Pegawai Negeri
Sipil (PNS) dengan NIP 19661030 1992031004 di Badan Pertanahan Nasional (BPN) Tahun
1992 sampai 2011, kini dimutasi sementara karena menjadi hakim ad hoc sejak dilantik pada 02
Mei 2011. Rodslowny tinggal di Medan, di Jalan Asrama (Ringroad) Kompleks Bumi Asri Blok G
Nomor 104.

Menjalani pendidikan formal di SD Negeri 060820 Medan Tahun 1973; SMP Negeri 3 Medan
Tahun 1976; SMA Methodist Medan Tahun 1979; Universitas Sumatera Utara (USU) Tahun
1985 (S1); Institut Teknologi Bandung (ITB), Program Studi Teknik Geodesi & Geomatika,
Tahun 2008 (S2). Pendidikan khusus ialah Pelatihan Tipikor, yang dilaksanakan Mahkamah
Agung, di Megamendung, Bogor, Tahun 2011.

Pernah aktif di Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (GMNI), Sebagai Anggota; Gerakan
Mahasiswa Kristen Indonesia (GMKI), Sebagai Anggota; Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia
(PMII), Sebagai Anggota Luar Biasa. Ikatan Hakim Indonesia (IKAHI).
Badan Pertahanan Nasional Bengkulu, Tahun 1992-2001; Kantor Pertanahan Kota Medan, Tahun
2001-2006; Tugas Belajar ke Institut Taknologi Bandung (ITB), Tahun 2006-2008; Badan Pertanahan
Nasional Pusat (Jakarta), Tahun 2008-2010; Kantor Wilayah Badan Pertanahan Nasional Sumatera
Utara, Tahun 2010-2011; Hakim Ad Hoc Tipikor Pengadilan Negeri Medan, Tahun 2011 sampai
sekarang. Hobby Olahraga Sepak Bola dan Catur. Hidup bersama Ester Teodora dan anaknya Rodjosh
Teoputra; Rodjoy Junestio; Rodesti Ploren.

56 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI MEDAN

Sugiyanto Lahir di Kediri pada 5 September 1961. Menjalani pendidikan Formal di SD Sukorame
3 Kediri Tahun 1973; SMP N 4 Kediri Tahun 1976; SMA N 1 Kediri Tahun 1980; Universitas
Erlangga Surabaya Tahun 1984; Universitas Merdeka Malang Tahun 2002.

Sugiyanto, S.H. M.Hum ialah seorang Hakim Karir di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi Pengadilan
Negeri Medan sejak tahun 2011, dan hakim Niaga di PN Medan sejak 2011. Menjadi sejak dilantik
pada Tahun 1985. Sebelumnya pernah menjadi Calon Hakim Pengadilan Negeri Kediri, tahun 1985-
1989; Hakim Pengadilan Negeri Tobelo, Maluku Utara, tahun 1989-1993; Hakim Pengadilan Negeri
Bangli, Bali, tahun 1994-1999; Hakim Pengadilan Negeri Sumenep, Madura, tahun 1999-2005; Wakil
Ketua Pengadilan Negeri Bandung, tahun 2005-2008; Ketua Pengadilan Negeri Sumber, Kabupaten
Cirebon tahun 2008-2009; Hakim Pengadilan Negeri Pandeglang Banten, Januari Sampai November
2009; Hakim Pengadilan Negeri Medan, tahun 2009 sampai sekarang. Pendidikan informal yang
pernah diikuti antara lain; Pendidikan Calon Hakim, yang dilaksanakan oleh Departeman Kehakiman
pada tahun 1985-1989 di Kediri; Pendalaman Calon Hakim yang dilaksanakan oleh Departeman
Kehakiman pada tahun 1986 di Kediri; Pelatihan Tindak Pidana Korupsi, yang dilaksanakan oleh
Mahkamah Agung (MA) pada tahun 2007 di Jakarta.; Pelatihan Niaga, Mahkamah Agung (MA) pada
tahun 2009 di Jakarta. Sugiyanto merupakan anggota Ikatan Hakim Indonesia (IKAHI) sejak tahun
1989. Ia aktif pula di Persatuan Tennis Warga Pengadilan Cabang Medan, sebagai ketua, tahun 2010.
Sugiyanto pernah mendapat penghargaan sebagai Karyawan berprestasi Saat mengikuti calon hakim
di Kediri, Tahun 1987, yang Diberikan Kepala Pengadilan Negeri Kediri. Ia mempunyai Hobby
Olahraga Tennis. Saat ini hidup bersama istrinya Nina Maria, dan anaknya Riska, S.H.; Anasta, SE;
Ginsah Havida, Semester 2 di Universitas Brawijaya; Giyaniva, Kelas 2 SMP; Elsadia Safira, Kelas 5
SD; Arya, masih Bayi dan berumur 2 Bulan.

57 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI MATARAM

Nama : Jon Sarman Saragih,SH,.Mhum


Asal : Kabupaten Simalungun Provinsi Sumatera Utara
Pekerjaan : Hakim Pengadilan Negeri Mataram

Sebelumnya : Hakim Pengadilan Negeri Wates

Tempat/Tanggal : Batu , 1965


Lahir
Alamat : Jl. Sisingamaraja No. 335 Kisaran
Pekerjaan/Jabatan : Hakim Madya Pratama (IV/a)
Riwayat Pendidikan : Formal 1. GKPS Sondi, P.Raya tahun 1984
2. Perguruan Tinggi Medan 1989
3. S2 Universitas Sumatera Utara Medan 2006
Informal (termasuk pelatihan yang pernah diikuti)
Organisasi yang :
pernah diikuti
Riwayat Pekerjaan : 1. Cakim PN Binjai tahun 1992‐1996
dan jabatan 2. Hakim PN Kaban jahe tahun 1996‐2000
3. Hakim PN Kisaran tahun 2000
4. Hakim Pengadilan Negeri Wates tahun ….sampai dengan 2010
5. Hakim Pengadilan Negeri Mataram Tahun 2010‐Sekarang
Penghargaan yang
pernah diterima
Hobby : Membaca dan Olah Raga
Nama Istri / Suami : Rosmani
(pekerjaan)
Nama Anak : 1. Nancy MR Saragih.
(pekerjaan) 2. Yuris EF Saragih.
3. Daniel SP Saragih

58 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI MATARAM

Nama : Edward Samosir, SH

Asal : Bandung
Pekerjaan : Pengacara pada kantor hukum Edward & Partners yang
Sebelumnya beralamat di JL. Riung Damai raya No. 20, Komp. Perumahan
riung Bandung‐Kota Bandung

Waktu Pelantikan : 22 Mei 2011

Alamat : JL. Segara anak lingkungan Taman Kapitan, Ampenan Kota


Mataram.
Pekerjaan/Jabatan : Hakim Ad hoc Pengadilan Tipikor pada Pengadilan Negeri Klas
1A Mataram
Riwayat Pendidikan : Formal 1. SMA 1 Sibolga 1984
2. S1 Universitas Jambi 1987
Informal - Pelatihan Hakim Ad Hoc Tindak Pidana Korupsi
Dalam Pendalaman Materi Hukum Acara bagi
Hakim Ad Hoc Tingkat Pertama Seluruh
Indonesia pada tanggal 13 s.d. 19 November
2011 di Pusdiklat Badan Litbang Diklat Kumdil
Mahkamah Agung RI Megamendung-Bogor
Organisasi yang : Perhimpunan Advokad Indonesia (PERADI)
pernah diikuti
Riwayat Pekerjaan : 1. Pengacara pada Kantor Hukum Edward & Partners
dan jabatan 2. Hakim Ad hoc Tindak Pidana Korupsi pada Pengadilan
Negeri Klas 1A Mataram
Nama Anak : 1. Gloria
(pekerjaan) 2. Junior
3. Daniel

59 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI KLAS 1A MATARAM

Nama : Efendi Pasaribu, SH


Asal : Kabupaten Simalungun Provinsi Sumatera
Pekerjaan : Wakil Ketua Pengadilan Negeri Kelas 1A Mataram

Sebelumnya : Hakim Pengadilan Negeri Samarinda

Waktu Pelantikan :

Tempat/Tanggal :
Lahir Simalungun, 4 Maret 1958

Alamat : Alamat Sekarang : JL. Magelang No.8 Komplek Rumah Dinas


Pengadilan Negeri Mataram Lingkungan Punia Kota Mataram.
Pekerjaan/Jabatan : Wakil Ketua Pengadilan Negeri Plt. Ketua PN Mataram per
Kelas 1A Mataram April 2012
Riwayat Pendidikan : Formal 1. S1 Universitas Sumatera Utara Tahun 1978‐1984.
2.
Informal (termasuk pelatihan yang pernah diikuti)
Organisasi yang : Ketua Pusat Ikatan Alumni SMA 4 Medan
pernah diikuti
Riwayat Pekerjaan : 1. Hakim PN Putusibau tahun 1987‐1990
dan jabatan 2. Hakim PN Singkawang tahun 1990‐1995.
3. Hakim PN Tasikmalaya 1995‐2000.
4. Hakim PN Bekasi tahun 2000‐2007
5. Ketua Pengadilan Negeri Pasir Pangaraiyan Provinsi Riau
Tahun 2007‐2008.
6. Hakim Pengadilan Negri Samarinda Tahun 2008‐2010.
7. Wakil Ketua Pengadilan Negeri Mataram Tahun 2010‐
Sekarang (saat ini sedang menunggu SK untuk pidah ke PN
Kendari dengan jabatan Ketua PN)

60 | P a g e
Penghargaan yang
pernah diterima
Hobby : Catur, Membaca
Nama Istri / Suami : Ny. Rita Farida P (Aktif sebagai Wakil Ketua IV Pengurus
(pekerjaan) Dharmayukti Karini Cabang Mataram) periode 2009‐2012
Nama Anak : 1. Peter Manuer Rizky.
(pekerjaan) 2. Benny Henrico.
3. Putri Desiana.

61 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI MATARAM

Nama : FATHUR RAUZI, SH


Asal : Kabupaten Lombok timur.
Pekerjaan : Pengacara pada Kantor Law Office 108
Sebelumnya
Waktu Pelantikan : 22 Mei 2011

Alamat : JL. Arwana Raya No. 108 Komplek Sandik Permai, Desa
Sandik, Kecamatan Gunung Sari, Kabupaten Lombok Barat
Pekerjaan/Jabatan : Hakim Adhoc Pengadilan Tipikor pada Pengadilan Negeri Klas
1A Mataram
Riwayat Pendidikan : Formal 1. S1 Fakultas Hukum Universitas Mataram 1992
2. Mahasiswa S2 Fakultas Hukum Universitas
Mataram
Informal Pelatihan Hakim Ad Hoc Tindak Pidana Korupsi
Dalam Pendalaman Materi Hukum Acara bagi Hakim
Ad Hoc Tingkat Pertama Seluruh Indonesia pada
tanggal 13 s.d. 19 November 2011 di Pusdiklat Badan
Litbang Diklat Kumdil Mahkamah Agung RI
Megamendung-Bogor
Organisasi yang : 1. Himpunan Advokat dan Pengacara Indonesia (HAPI)
pernah diikuti 2. Kongres Advokad Indonesia (KAI)
3. Perhimpunan Advokad Indonesia (PERADI)
Riwayat Pekerjaan : 1. Pengacara pada kantor Law Office 108
dan jabatan 2. Hakim Adhoc Tipikor Pada PN Mataram 2011‐Sekarang

Hobby : Futsall
Nama Istri / Suami : Sri Hayati Ningsih/ Pengacara pada kantor LBH Lombok Hayat
(pekerjaan)
Nama Anak : Altaire Rauzi Hidayat (Anak Angkat)
(pekerjaan)

62 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI KLAS IA MATARAM

Nama : Hera Kartiningsih, SH,.MH


Asal : Surabaya, Jawa Timur
Pekerjaan : Hakim PN Mataram

Sebelumnya : Hakim PN Pekalongan (Menjabat sebagai Humas PN


Pekalongan)
Waktu Pelantikan :

Tempat/Tanggal :
Lahir
Surabaya/1964
Alamat : JL. Swakarya 18 A Kekalik, Ampenan Kota Mataram (kos‐kosan)
Pekerjaan/Jabatan : Hakim Madya Pratama (III/d)
Riwayat Pendidikan : Formal S1 Unair Surabaya Lulus tahun 1999
S2 Universitas Islam Sultan Agung angkatan 2008
Informal (termasuk pelatihan yang pernah diikuti)
Organisasi yang :
pernah diikuti
Riwayat Pekerjaan : 1. Cakim PN Surabaya 1993‐1996
dan jabatan 2. Hakim PN Gresik 1996‐2000
3. Hakim PN Kraksaan tahun
4. Hakim PN Pekalongan Tahun
5. Hakim PN Mataram tahun 2010‐Sekarang
Penghargaan yang
pernah diterima
Hobby : Membaca
Nama Istri / Suami : Bambang Soegiharto
(pekerjaan)
Nama Anak : 1. Harjuno Herlambang.
(pekerjaan)

63 | P a g e
HAKIM ADHOC PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI KLAS 1A MATARAM

A. PROFIL UMUM
Nama : Muhammad Idris Moh.Amin
Asal :
Pekerjaan : Hakim Adhoc Pengadilan Tindak Pidana Korupsi

Sebelumnya : Panitera Muda Hukum Pengadilan Negeri Sidrap

Waktu Pelantikan : 22 Mei 2011

Alamat : Jl. Udayana Gg Ekajaya


Pekerjaan/Jabatan : Hakim Adhoc
Riwayat Pendidikan : Formal
Informal (termasuk pelatihan yang pernah diikuti)
Organisasi yang :
pernah diikuti
Riwayat Pekerjaan : 1. Panitera Muda Hukum Pengadilan Negeri Sidrap
dan jabatan 2. Hakim Adhoc Pengadilan Tipikor pada Pengadilan Negeri
Klas 1A Mataram Tahun 2011.
Penghargaan yang
pernah diterima
Hobby :
Nama Istri / Suami : Dra. Surya/ PNS
(pekerjaan)

64 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI MANADO

Nama : H.Arizon Megajaya, SH

Asal : (adhoc)
Pekerjaan Sebelumnya : Advokat

Waktu Pelantikan : 7 November 2011

Tempat/Tanggal Lahir : Bandar lampung, 8 juni 1963

Jalan arie lasut No 09 Wawonasa, Manado


Alamat : (kontrakan)

Pekerjaan/Jabatan : Hakim Tipikor PN Manado

Riwayat Pendidikan : Formal 1.SD Bandar lampung (1970‐1976)


2.SMP tanjung karang (1976‐1979)
3.SMA tanjung karang (1979‐1982)
4.UNILA (1982‐1987)
1. Kursus akuntansi
informal 2. Kursus bahasa inggris
3. Kursus computer
4. Kursus bantuan hukum

Organisasi yang pernah : 1. HMI (ketua komisariat)


diikuti 2. Badan nasional narkotika
3. Ikatan advokat Bandar Lampung

Riwayat Pekerjaan dan Advokat sejak tahun 1987 di Lampung

65 | P a g e
jabatan :

Hobby : Menyanyi, Badminton

Nama Istri / Suami : Dra.Hj.dermawati


Guru(PNS)
(pekerjaan) 1.aristama megajaya (mahasiswa)
Nama anak (pekerjaan) 2.becardo prasetya megajaya (pelajar)
3.cakra rakasiwi megajaya (pelajar)
4.dila anggita (pelajar)

66 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI MANADO

Nama : Nich Samara, SH. MH

Asal : Ad Hoc
Pekerjaan : Konsultan Hukum dan Advokat, pada kantor “Nich
Sebelumnya Samara, SH & Partners, Jl. Babaran 59, Yogyakarta, telp
0274-375928
Waktu Pelantikan : 7 Nopember 2011

Tempat/Tanggal : 19 oktober 2011


Lahir
Pekanbaru, 30 April 1969
Alamat Kontrakan di Dendengan Dalam Lingkungan 3 (samping
: rumahnya Verra Lihawa, SH)

Pekerjaan/Jabatan : Hakim Tipikor PN Manado

Riwayat Pendidikan : Formal 1.SD Universitas Islam Indonesia

2.SMP Universitas Islam Indonesia

3.SMA Universitas Islam Indonesia

4.Fakultas Hukum Universitas Islam Indonesia

Informal

Organisasi yang : 1. Wakil IKADIN Jogja


pernah diikuti 2. Dewan Penasehat Hukum

67 | P a g e
3. Lawyer Muhammadiyah

Riwayat Pekerjaan :
1. 1996 IKADIN
dan jabatan
2. 1998 Advokad

3. Ketua Pusat Studi Hukum dan HAM


4. Hakim Ad Hoc Tipikor PN Manado

Penghargaan yang : ‐
pernah diterima
Hobby : Badminton, Tennis, dan Fitness

Nama Istri / Suami : Herlinda, SH


(pekerjaan)
Nama anak 1. Nanda Arisalusi (Pelajar)
(pekerjaan) 2. Nabila Oktalisana (Pelajar)

68 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI MANADO

Nama : Novrry Tammy Oroh, SH


Asal : (karir)
Waktu Pelantikan (Hakim Karir Tak dilantik)

Tempat/Tanggal :
Lahir
Koyawas, Langowan 14 november 1959

Alamat : Perum Minanga Malalayang 2


Lingkungan 5 Malalayang
Pekerjaan/Jabatan : Hakim PN Manado Humas PN Manado
Riwayat Pendidikan Formal 1.SD N 6 Karondoran Langowan, 1971
: 2.SMP Negeri Langowan, 1974
3.SMA Negeri Langowan, 1977
4.Fakultas Hukum UNSRAT S1, 1985

informal 5. Diklat Prajabatan Tkt III, 1987 ‐Jakarta


6. Diklat Cakim 1987‐ Jakarta
7. Penataran Tehnis Yustisial Penemuan dan
Pemecahan Masalah, Ujungpandang 1992
8. Pendalaman Materi Hukum PN 1993
9. Bimbingan Pemantapan Penyuluhan Hukum

69 | P a g e
Terpadu Tk Daerah,Ambon 1996
10. Pelatihan Tehnis Yustisial Hukum Tingkat
Pertama 1996, Manado
11. Pembinaan Peradilan sejalan pengembangan
sistem hukum nasional 1995, Manado
12. Enviromental Law and Enforcement training
di Manado
13. Seminar dan Manfaat bagi Indonesia
memajukan pembangunan, di Manado
14. Pelatihan Hakim Tipikor 2007
15. Pelatihan Hakim Perikanan 2010
16. Diklat Peningkatan Profesi Hakim
17. Pelatihan Calon Pimpinan Pengadilan

Organisasi yang : 1. SMA – Pramuka


pernah diikuti 2. BPM Fakultas Hukum UNSRAT
3. Resimen Mahasiswa
Riwayat Pekerjaan 5. 1986 Tes Calon Hakim
dan jabatan : 6. 1986 – 1990 Hakim di PN Manado
7. 1991 – 1994 Hakim di PN Tobelo
8. 1995 – 1999 Hakim di PN Kotamobagu
9. 1999 – 2000 Hakim di PN Tondano
10. 2005 – 2008 Hakim di PN Bengkulu
11. 2008 – 2009 Wakil Ketua PN Tahuna
12. 2010 Ketua PN Amurang
13. 2011 Hakim PN Manado
14. 2011 Hakim Tipikor PN Manado

Hobby : Menulis, membaca dan jalan‐jalan pagi

Nama Istri / Suami : Mince Adelina Watuseke, S.Pd


Guru SMP Negeri 8 Manado
(pekerjaan)
1. Juriska Cakra Imanuel Oroh, SH
Nama anak 2. Siva Abdo Negara Oroh (mahasiswa Fakultas
(pekerjaan)
Kedokteran)

70 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI Manado

Nama : PARLINDUNGAN SINAGA, SH (19570110 198803 1 003)


Asal : Jl. Cemara No. 42, Sunter Agung, Tanjung Priok, Jakarta Utara
Pekerjaan :
Sebelumnya
Waktu Pelantikan :
Tempat/Tanggal :
Lahir Kabanjahe, 10 Januari 1957

Alamat : Rumah Kos Pal 2, jl. Yos Sudarso No.


Pekerjaan/Jabatan :
Riwayat Pendidikan : Formal SD No 5 Kabanjahe, 1969
SLTP Masehi Kabanjahe, 1972
SMA Negeri Kabanjahe, 1975
Fak Hukum USU Medan, S1(perdata) (1978-1985)

Informal 1. Diklat Perikanan Tahun 2009


2. Diklat Tipikor 2009
Organisasi yang : KORPRI Jakarta Utara, Anggota tahun 1998
pernah diikuti
Riwayat Pekerjaan : 1. Cakim PN Jakarta Utara (1988 – 1992)
dan jabatan
2. Pengangkatan Pertama sebagai Hakim : Keppres Tgl 13
Januari 1992, Nomor : 16/M Tahun 1992
3. Pengadilan Negeri Sidikalang, Penata III/c/Hakim
Pratama Utama (1992 -1998)
4. Hakim PN Palangkaraya (2006 – 2009) (gol IV A)
5. Hakim PN Manado 18 agt 2009 – skrg

71 | P a g e
6. Hakim Mediator di PN Manado

7. Hakim Tipikor Pengadilan Tipikor Manado,


2011
Penghargaan yang ‐
pernah diterima
Hobby : Volley Ball, Badminton
Nama Istri / Suami : Belum beristri
(pekerjaan)

72 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI MANADO

Nama : Verra Lynda Lihawa, SH.MH


(NIP : 19641111 199212 2 002)
Asal : (Karir)
Pekerjaan :
Sebelumnya
Waktu Pelantikan : Hakim Karir tidak dilantik
Tempat/Tanggal : Manado, 11 November 1964
Lahir
Alamat : Jl. Mangga No.63 Kel. Girian Indah Lingk II Kota Bitung

Pekerjaan/Jabatan : Hakim PN Manado (IV A) Hakim Pengadilan Tipikor


Tingkat Pertama pada
Pengadilan Negeri Manado
Riwayat Pendidikan : Formal 6. SD Negeri Luwoo II, 1976
7. SMP Kristen Thabita I, Manado, 1980
8. SMA Negeri I, Manado, 1983
9. Sarjana Fak. Hukum Unsrat, Manado, 1989
10. Magister , Univ Sebelas Maret, Solo 2006

Informal 18. Diklat Cakim


19. Diklat Prajab Tkt III
20. Pelatihan Tehnis Yustisial
21. Semiloka Bank Indonesia
22. Legal English Course

73 | P a g e
23. Enviromental Law and Enforcement
24. Pelatihan Hakim Tipikor

Organisasi yang :
pernah diikuti
Riwayat Pekerjaan : 15. Cakim Pengadilan Negeri Manado 1 Des 1992 (SK Pertama
dan jabatan No. D.223.KP.03.10.93 tanggal 18 Maret 1993)
16. Hakim PN Kotamobagu, 01 Jan 1996
17. Hakim PN Bitung, 01 April 1997
18. Hakim PN Limboto, 01 Maret 2000
19. Hakim PN Tondano, 14 Maret 2007
20. Hakim PN Manado, 11 Oktober 2010 – sekarang
21. Hakim Mediator pada PN Manado
22. Hakim PHI Pada PHI Sulut
23. Hakim Tipikor pada PN Tipikor Manado

Penghargaan yang ‐
pernah diterima
Hobby : Olah raga
Nama Suami : Deky Velix Wagiu, SH (Hakim PN Tondano – Sulut)
(pekerjaan)
Nama Anak : 1. Justisi Devli Wagiu (Mahasiswa Fak. Hukum, Unsrat‐
(pekerjaan) Mdo, 2011)
2. Juan Rudolf Wagiu, (Pelajar SMA)

74 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI MANADO

B. PROFIL UMUM

Nama : Wennynanda, SH

Asal : Ad Hoc
Pekerjaan : Advokat
Sebelumnya

Waktu Pelantikan : 7 November 2011

Tempat/Tanggal : Kab 50 Kota, 7 Juni 1968


Lahir
Alamat : Asal : Jl. Bermawi No. 17 Kel. Pakan Labuah Kec. A.B.T.B Kota
Bukittinggi, Sumatera Barat
Sekarang : kontrak di belakang Nasi Kuning Saroja, Kampung
Kodo‐Manado

Pekerjaan/Jabatan : Hakim Ad Hoc Tipikor PN Manado

Riwayat Pendidikan : Formal Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat

Organisasi yang : 1. PMII


pernah diikuti 2. NU
3. Organisasi Kemasyarakatan Adat Hukum

Riwayat Pekerjaan : 1. Advokat


dan jabatan

75 | P a g e
2. Hakim Ad Hoc Tipikor

Penghargaan yang :
pernah diterima
Hobby :

Nama Istri / Suami : Istri : Yulia Sesmita,S.Pd, ttl : 21 Juli 1969, Pekerjaan Guru
(pekerjaan) Matematika pada SMP N 1 Banuhampu
Nama anak Anak :
(pekerjaan) 1. Hasnal Wenes, 30 Jan 1997, Pelajar
2. Gufran Wenes, 1 Juni 2001, Pelajar
3. Alfikri Wenes, 8 Mei 2006, TK

76 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI MAKASSAR

Nama : M Damis SH. MH


Asal : Hakim karir pengadilan Tipikor Makassar
Pekerjaan : Hakim
Sebelumnya :
Senin 02 April 2011
Waktu Pelantikan :
Tempat/Tanggal :
Lahir
Alamat :
Pekerjaan/Jabatan :
Riwayat : Formal
Pendidikan
Informal (termasuk pelatihan yang pernah diikuti)
Organisasi yang : IKAHI
pernah diikuti
Riwayat Pekerjaan : Hakim pengadilan negeri Makassar 2010‐Sekarang
dan jabatan Wakil ketua Pengadulan Negeri Sidrap 2008
Hakim Pengadila Negeri Sungguminasa 2007
Penghargaan yang
pernah diterima
Hobby : Bermain Tenis Lapangan

77 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN TIPIKOR MAKASSAR

(Foto Hakim)

Nama : Maringan Marpaung


Asal : Hakim Karir Pengadilan Tipikor Makassar
Pekerjaan :
Sebelumnya : Hakim
Waktu Pelantikan : 02 Februari 2012
Tempat/Tanggal :
Lahir
Alamat : Jl. Amanangappa, Hotel Surya, Makassar
Pekerjaan/Jabatan :
Riwayat :
Pendidikan
Informal (termasuk pelatihan yang pernah diikuti)
Organisasi yang : IKAHI
pernah diikuti
Riwayat Pekerjaan : Hakim Pengadilan Tipikor Makassar
dan jabatan

78 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN TIPIKOR MAKASSAR

(Foto Hakim)

Nama : DR H Zulfahmi SH MHum


Asal : Hakim Karir
Pekerjaan : Wakil Ketua Pengadilan Negeri/HAM/Niaga/Tipikor makassar
Sebelumnya Ketua Pengadilan Negeri Kelas I B Pamekasan
:
Tanggal 2 mei 2011
Waktu Pelantikan :
Tempat/Tanggal : Jakarta 17 Mei 1961
Lahir
Pekerjaan/Jabatan : Wakil Ketua Pengadilan Negeri Makassar
Riwayat : • S1 di Fakultas Hukum Universitas Bung Hatta 1981
Pendidikan • S2 Program Pascasarjana Unand thn 2003
• S3 Program Pascasarjana Univ Padjadjaran 2010

Organisasi yang : IKAHI


pernah diikuti
Riwayat Pekerjaan : • Tahun 1987 mengikuti seleksi dan lulus sebagai
dan jabatan Calon Hakim di Jakarta.
• Tahun 1988‐1992 mulai bekerja sebagai
CPNS/Calon Hakim pad Pengadilan Negeri Jakarta
Utara
• Tahun 1992‐1998 bertugas sebagai Hakim pada
Pengadilan Negeri Sabang NAD.
• Tahun 1998‐2002 sebagai Hakim pada Pengadilan
Negeri Padang.
• Tahun 2002‐2004 diangkat sebagai Wakil Ketua
pada Pengadilan Negeri Sawah Lunto.
• Tahun 2004‐2008 dimutasi sebagai Hakim pada
Pengadilan Negeri/Niaga/HAM/TPKOR/PHI Jakarta
Pusat dengan Spesialisasi Hakim Niaga.
• Tahun 2008‐2011 sebagai Ketua PN Kelas IB Palopo
Sulawesi Selatan.

79 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI MAKASSAR

(Foto Hakim)

Nama : Abdur Razak.SH.MH


Asal : Adhoc
Pekerjaan : Hakim Adhock Pengadilan Tipikor Makassar
Sebelumnya : Advokat/Dosen Fakultas Hukum Universitas Saweringading
Makasssar
Waktu Pelantikan : Senin 02 April 2011
Tempat/Tanggal : Sumenep, Jawa Timur 27 April 1967
Lahir
Alamat :
Pekerjaan/Jabatan : Hakim Adhock
Riwayat : Formal
Pendidikan
Informal (termasuk pelatihan yang pernah diikuti)
Organisasi yang :
pernah diikuti
Riwayat Pekerjaan : Sebelum menjadi hakim non karir pada pangadilan tipikor
dan jabatan makassar Abdul Razak adalah advokat yang telah kurang
lebih 15 tahun menggeluti profesi tersebut.

80 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI MAKASSAR

(Foto Hakim)

Nama : Rostansar.SH
Asal : Adhoc
Pekerjaan : Hakim Adhock Pengadilan Tipikor Makassar
Sebelumnya Panitera Pengganti pada PN Soppeng
:
Senin 02 April 2011
Waktu Pelantikan :
Tempat/Tanggal :
Lahir
Alamat :
Pekerjaan/Jabatan : Hakim Adhock
Riwayat : Formal
Pendidikan
Informal (termasuk pelatihan yang pernah diikuti)
Organisasi yang : IKAHI
pernah diikuti
Riwayat Pekerjaan : Sesbelum Menjadi Hakim Non Karir Pada Pangadilan
dan jabatan Tipikor Makassar Abdul Razak Adalah Panitera Pengganti
Pada Pengadilan Negeri Watansoppeng. Dengan Nip. 040
071 316

81 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI MAKASSAR

Nama : Paleori. SH
Asal : Hakim Adhoc
Pekerjaan :
Sebelumnya : PNS Dinas Perhubungan Kab. Bulukmba
Waktu Pelantikan : 02 Februari 2011

82 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI KENDARI

Nama : Aminuddin, S.H.


Asal : Karir
Pekerjaan : Pegawai Negeri Sipil / Hakim
Sebelumnya
Waktu Pelantikan :
Tempat/Tanggal : Palembang, 03 September 1965
Lahir
Alamat : Jalan Mayjend Sutoyo No. 37 Kel. Kemaraya Kec. Kendari Barat
Kota Kendari. (Kompleks Perumahan Pengadilan Negeri
Kendari)
Pekerjaan/Jabatan : Hakim Pengadilan Negeri Kendari Hakim
Riwayat Pendidikan : Formal 1. Sekolah Dasar, Tahun 1971
2. Sekolah Menengah Pertama, Tahun 1974
3. Sekolah Menengah Atas, Tahun 1979
4. S1, Tahun 1985
Informal 1. Prajabatan Calon Pegawai Negeri Sipil
2. Pendidikan Calon Hakim
3. Pelatihan Hakim Pengadilan Hubungan Industrial
4. Pelatihan Hakim Tindak Pidana Korupsi
Organisasi yang : Tidak ada data
pernah diikuti
Riwayat Pekerjaan : 1. Calon Hakim Pengadilan Negeri Lubuk Linggau
dan jabatan 2. Hakim Pengadilan Negeri Batu Raja
3. Hakim Pengadilan Negeri Calang
4. Hakim Pengadilan Negeri Blora
5. Hakim Pengadilan Negeri Blora
6. Hakim Pengadilan Negeri Andoolo
Penghargaan yang : Tidak ada data
pernah diterima
Hobby : Jogging
Nama Istri : Rusmanelli, SH / Ibu Rumah Tangga
(pekerjaan)
Nama Anak : Tidak ada data
(pekerjaan)

83 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI KENDARI

Nama : Kusdarwanto, S.H., SE


Asal : Adhoc
Pekerjaan ‐ : Karyawan Swasta
Sebelumnya
Waktu Pelantikan : 4 November 2011
Tempat/Tanggal‐ : Nganjuk, 04 Maret 1963
Lahir
Alamat : Sebelumnya:
Jalan Pengantin Ali Gang Asen No. 143 RT. 04/RW.06 Kec.
Caracas Jakarta Timur.
Sekarang:
Jalan Chairil Anwar No. 21 Kel. Mataiwoi Kec. Wua‐wua Kota
kendari
Pekerjaan/Jabatan : Hakim Adhoc Tindak Pidana Hakim
Korupsi Pengadilan Negeri
Kendari
Riwayat Pendidikan : Formal 1. Sekolah Dasar Tahun, tamat tahun 1976
2. Sekolah Menengah Pertama, tamat tahun
1979
3. Sekolah Menengah Atas, tamat tahun 1981
4. S1 Ilmu Hukum, tamat tahun 1986
5. S1 Ilmu Ekonomi, tamat tahun 1988
Informal 6. Seminar UU Tentang Perusahaan Terbatas
7. Seminar UU Tentang Hak Tanggungan
8. Seminar Peraturan Pengganti Undang‐
undang No. 1 Tahun 1998
9. Pelatihan Hakim Tindak Pidana Korupsi
Tahun 2011
10. Pelatihan Hakim Adhoc Tindak Pidana
Korupsi Tahun 2011
Organisasi yang‐ : Tidak ada data
pernah diikuti
Riwayat Pekerjaan‐ : 1. Pengajar di Universitas Gajahyana Malang
dan jabatan 2. Account Officer di Bank Duta
3. Assisten Manager di Deutsche Bank
4. Direktur di Bank Perkreditan Rakyat Perdana Nusantara
5. Manager Credit Control Manager PT. Cheil Jedang Superfeed

84 | P a g e
Penghargaan yang‐ : Tidak ada data
pernah diterima
Hobby : Olahraga / Jogging
Nama Istri‐ : Anis Anik Herliyati / Ibu Rumah Tangga
(pekerjaan)
Nama Anak‐ : 1. Dika Pratama Darisanto
(pekerjaan) 2. Dila Riesta Herlinasari

85 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI KENDARI

Nama : Yon Efri, S.H.


Asal : Adhoc
Pekerjaan ‐ : 1. Dosen di Bukittinggi Sumatera Barat
Sebelumnya 2. Advokat
Waktu Pelantikan : 4 November 2011
Tempat/Tanggal‐ : Bansa Kab. Agam/ 3 Juni 1968
Lahir
Alamat : Sebelumnya:
Jln. Prof. Hamka No. 16 RT/RW 03/06 Kel. Tarok Dipo Bukit
Tinggi Sumatera Barat.
Sekarang:
Jalan Chairil Anwar No. 21 Kel. Mataiwoi Kec. Wua‐wua Kota
kendari
Pekerjaan/Jabatan : Hakim non karir Tindak Pidana Hakim
Korupsi Pengadilan Negeri
Kendari
Riwayat Pendidikan : Formal 1. Sekolah Dasar Tahun, tamat tahun 1982
2. Sekolah Menengah Pertama, tamat tahun 1985
3. Sekolah Menengah Atas, tamat tahun 1988
4. S1 Ilmu Hukum, tamat tahun 1993
5. S2 Ilmu Hukum, tamat tahun 2005
: Informal 1. Pelatihan Hakim Tindak Pidana Korupsi Tahun
2011
2. Pelatihan Hakim Adhoc Tindak Pidana Korupsi
Tahun 2011
Organisasi yang‐ : 1. Anggota Perhimpunan Advokat Indonesia (PERADI)
pernah diikuti 2. Anggota Asosiasi Advokat Indonesia (AAI)
3. Pengurus Lembaga Bantuan Hukum (LBH) Nusantara
Bukittinggi Sumatera Barat
Riwayat Pekerjaan‐ : 1. Direktur Lembaga Bantuan Hukum di Bukittinggi
dan jabatan 2. Penasehat Hukum Koperasi IKABE Bukittinggi
3. Pendiri dan Advokat di Kantor Hukum Yon Efri, S.H, MH. Dkk
Penghargaan yang‐ : Tidak ada data
pernah diterima
Hobby : Membaca

86 | P a g e
Nama Istri‐ : Ardawati, S.H. / Pegawai negeri Sipil
(pekerjaan)
Nama Anak‐ : 1. Wafik Arrahman (Pelajar)
(pekerjaan) 2. Taufik Hidayaturrahman (Pelajar)
3. Uhalilurahman (Pelajar)
4. M. Arif Rahman (Pelajar)
5. Habiburahman (Pelajar)

87 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI KENDARI

Nama : Moch. Mawardi, S.H., MH


Asal : Karir
Pekerjaan ‐ : Pegawai Negeri Sipil / Hakim
Sebelumnya Hakim Pengadilan Negeri Jakarta Utara (Gol. IV b)
Waktu Pelantikan :
Tempat/Tanggal – : Sleman, 26 November 1958
Lahir
Alamat : Jalan Balai Kota I Kota Kendari
Pekerjaan/Jabatan : Hakim Pengadilan Negeri Kendari Wakil Ketua
Riwayat Pendidikan : Formal 1. Sekolah Dasar Tahun, tamat tahun 1970
2. Sekolah Menengah Pertama, tamat tahun 1973
3. Sekolah Menengah Atas, tamat tahun 1976
4. S1 Hukum, tamat tahun 1983
5. S2 Hukum, tamat tahun 2007
Informal 6. Prajabatan Calon Pegawai Negeri Sipil
7. Pendidikan Calon Hakim
8. Pelatihan Hakim Tindak Pidana Korupsi
Organisasi yang‐ : Tidak ada data
pernah diikuti
Riwayat Pekerjaan‐ : 1. Hakim Pengadilan Negeri Calang
dan jabatan 2. Hakim Pengadilan Negeri Waingapu
3. Hakim Pengadilan Negeri Madiun
4. Hakim Pengadilan Negeri Yogyakarta
5. Hakim Pengadilan Negeri Jakarta Utara
Penghargaan yang‐ : Tidak ada data
pernah diterima
Hobby : Olahraga / Jogging
Nama Istri‐ : Dra. Nurismiati / Ibu Rumah Tangga
(pekerjaan)
Nama Anak‐ : 1. Iman Purjabati
(pekerjaan) 2. Ridha Nurul
3. Danang

88 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI KENDARI

Nama : Nelson Samosir, S.H., MH


Asal : Karir
Pekerjaan ‐ : Pegawai Negeri Sipil / Hakim
Sebelumnya
Waktu Pelantikan :
Tempat/Tanggal‐ : Hutabarat, 25 Januari 1958
Lahir
Alamat : Jalan Mayjend Sutoyo No. 37 Kel. Kemaraya Kec. Kendari Barat
Kota Kendari. (Kompleks Perumahan Pengadilan Negeri Kelas
I.A Kendari)
Pekerjaan/Jabatan : Hakim Pengadilan Negeri Kendari Ketua
Riwayat Pendidikan : Formal 1. Sekolah Dasar Negeri Lumban Garaga, tamat
tahun 1970
2. Sekolah Menengah Pertama Negreri Onang
Hasang, tamat tahun 1973
3. Sekolah Menengah Atas Negeri 2 Pematang
Siantar, tamat tahun 1976
4. S1 Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara,
tamat tahun 1983
5. S2 Sekolah Tinggi Ilmu Hukum IBLAM, tamat
tahun 2007
Informal 1. Prajabatan Calon Pegawai Negeri Sipil
2. Pendidikan Calon Hakim
3. Pelatihan Hakim Tindak Pidana Korupsi
4. Pelatihan Hakim Pengadilan Hubungan Industrial

Riwayat Pekerjaan‐ : 1. Hakim Pengadilan Negeri Tanjung Pinang


dan jabatan 2. Wakil Ketua Pengadilan Negeri Tembilahan
3. Ketua Pengadilan Negeri Putussibali
4. Hakim Pengadilan Negeri Jakarta Utara (Gol. IV b)
5. Wakil Ketua Pengadilan Negeri Kendari Tahun 2007‐2009
6. Ketua Pengadilan Negeri Kendari, tahun 2009 – sekarang.
Penghargaan yang‐ : Tidak ada data
pernah diterima
Hobby : Tenes Lapangan
Nama Istri‐ : Dewi Rita Borunainggolan / Ibu Rumah Tangga

89 | P a g e
(pekerjaan)
Nama Anak‐ : 1. Manatar Binsar Samosir, S.H.
(pekerjaan) 2. Onli Intan Sari Samosir
3. Tandi Samosir

90 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI KENDARI

Nama : Syamsul Bahri, S.H.


Asal : Adhoc
Pekerjaan‐ : Pegawai Negeri Sipil
Sebelumnya
Waktu Pelantikan : 4 November 2011
Tempat/Tanggal‐ : Bukittinggi / 01 Juni 1955
Lahir
Alamat : Sebelumnya:
Jalan Simpang Datar No. 36 Kampung Baru, Sumatera Barat
Sekarang:
Jalan Chairil Anwar No. 21 Kel. Mataiwoi Kec. Wua‐wua Kota
kendari
Pekerjaan/Jabatan : Hakim non karir Tindak Pidana Hakim
Korupsi di Pengadilan Negeri
Kendari
Riwayat Pendidikan : Formal 5. Sekolah Dasar Tahun, di Candung, tamat tahun
1969
6. Sekolah Menengah Pertama, di Candung, tamat
tahun 1972
7. Sekolah Menengah Atas, di Batusangkar, tamat
tahun 1981
8. S1 Ilmu Hukum, di Bukittinggi, tamat tahun 1994
: Informal 3. Pelatihan Hakim Tindak Pidana Korupsi Tahun
2011
4. Pelatihan Hakim Adhoc Tindak Pidana Korupsi
Tahun 2011
Organisasi yang ‐ : Tidak ada data
pernah diikuti
Riwayat Pekerjaan ‐ : 1. Pegawai Negeri Sipil di Pengadilan Negeri Batusangkar.
dan jabatan 2. Kepala Sub Bagian Personalia di Pengadilan Negeri
Batusangkar
3. Panitera Pengganti di Pengadilan Negeri Batusangkar
4. Panitera Muda Pidana di Pengadilan Negeri Batusangkar
Penghargaan yang‐ : Tidak ada data
pernah diterima
Hobby : Membaca, memelihara burung dan koleksi batu hiasan
Nama Istri‐ : Roslaini / Pensiunan Pegawai negeri Sipil
(pekerjaan)

91 | P a g e
Nama Anak‐ : 1. Aprio Rabadi, S.IP (Wiraswasta)
(pekerjaan) 2. Veronich Vamecia Rabadi (Karyawan Bank Swasta)
3. Yulindri Trymadiya (Mahasiswa)
4. Dina Pelbabri (Siswa)

92 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI BENGKULU

Nama : P. COKRO HENDRO MUKIT, S.H.


Asal : Hakim Karier
Pekerjaan Sebelumnya : Hakim Pengadilan Negeri Bengkulu
Waktu Pelantikan : 24 November 2011
Tempat/Tanggal Lahir : ‐
Alamat : Jl. Beringin RT. 5 Kel. Padang Jati Kota Bengkulu
Hakim Tipikor Pengadilan Negeri
Pekerjaan/Jabatan : ‐
Bengkulu
Riwayat Pendidikan : Formal ‐
Informal ‐
Organisasi yang
: ‐
pernah diikuti
Riwayat Pekerjaan dan ‐ Hakim Pengadilan Negeri Bengkulu, 2009
:
jabatan ‐ Hakim Pengadilan Negeri Bukit Tinggi, 2008

93 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI BENGKULU

: H. FIRDAUS, S.H., M.H.


Nama
Asal : Hakim Karier
Pekerjaan Sebelumnya : Hakim Pengadilan Negeri Bengkulu
Waktu Pelantikan : 24 November 2011
Tempat/Tanggal Lahir : ‐
Alamat : Jl. Sukarno Hatta Tembok Baru Anggut Bawah Kota Bengkulu
Hakim Tipikor Pengadilan Negeri Ketua Pengadilan Negeri
Pekerjaan/Jabatan :
Bengkulu Bengkulu
Riwayat Pendidikan : Formal ‐
Informal ‐
Organisasi yang
: ‐
pernah diikuti
Riwayat Pekerjaan dan ‐ Ketua/Hakim Pengadilan Negeri Bengkulu
:
jabatan ‐ Hakim Pengadilan Negeri Jakarta Timur

94 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI BENGKULU

: MIMI HARYANI, S.H.


Nama
Asal : Hakim Karier
Pekerjaan Sebelumnya : Hakim Pengadilan Negeri Bengkulu
Waktu Pelantikan : 24 November 2011
Tempat/Tanggal Lahir : ‐
Alamat : Jl. Beringin RT. 5 Kel. Padang Jati Kota Bengkulu
Hakim Tipikor Pengadilan Negeri
Pekerjaan/Jabatan : Humas PN Bengkulu
Bengkulu
Riwayat Pendidikan : Formal ‐
‐ Pelatihan Hakim Dalam Perkara Korupsi
Informal
Angkatan VI Tahun 2009
Organisasi yang
: ‐
pernah diikuti
Riwayat Pekerjaan dan ‐ Hakim Pengadilan Negeri Bengkulu, 2010
:
jabatan ‐ Hakim Pengadilan Negeri Lubuk Linggau, 2008

95 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI BENGKULU

Nama : AGUS SALIM, S.H., M.Hum


Asal : Hakim Adhoc
Pekerjaan Sebelumnya : Dosen Fakultas Hukum Universitas Bengkulu, 01 Maret 1989
Waktu Pelantikan : 24 November 2011
Tempat/Tanggal Lahir : Manna, Bengkulu Selatan, 17 September 1960
Jl. Bhakti Husada Komplek Pepabri Lingkar Barat
Alamat :
Kota Bengkulu
Hakim Adhoc Pengadilan Negeri
Pekerjaan/Jabatan : ‐
Tipikor Bengkulu
‐ SD Negeri I Darat Sawah Kec. Manna
(17‐09‐1973)
‐ SMP Negeri Manna (06 Desember 1976)
Riwayat Pendidikan : Formal ‐ SMU Negeri Manna ( 06 Mei 1980)
‐ Fakultas Hukum Universitas Lampung, Bandar
Lampung ( 22 Mei 1986)
‐ Pascasarjana Ilmu Hukum Universitas Sriwijaya
(18 Desember 2000)
Informal ‐ Pelatihan Dosen Kriminologi
Organisasi yang
: ‐
pernah diikuti
‐ Dosen Tetap Fakultas Hukum Univ. Bengkulu
Riwayat Pekerjaan dan
: ‐ Ketua Bidang Jurusan Hukum Pidana dan Perlindungan
jabatan
Masyarakat Fakultas Hukum Univ. Bengkulu
Penghargaan yang
‐ Dosen Pengajar Kriminologi terbaik
pernah diterima
Hobby : ‐
Nama Istri : Dra. Sri Asminah (Ibu Rumah Tangga)
1. Mildi Ari Oksawijaya, S.H. (Alumni FH Univ. Bengkulu)
Nama Anak : 2. Ria Milda Gusevten (Pelajar)
3. Thirata Agriani (Pelajar)

96 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI BENGKULU

Nama : HENNY ANGGRAINI, S.H., M.H.


Asal : Hakim Adhoc
Pekerjaan Sebelumnya : Advokat
Waktu Pelantikan : 24 November 2011
Tempat/Tanggal Lahir : Bengkulu, 5 Januari 1971
Alamat : Jl. Merawan Sawah Lebar Kota Bengkulu
Hakim Adhoc Pengadilan Negeri
Pekerjaan/Jabatan : ‐
Tipikor Bengkulu
‐ SD Bengkulu
‐ SMP Bengkulu
‐ SMU Sint Carolus, 1987
Riwayat Pendidikan : Formal
‐ Fakultas Hukum Universitas Bengkulu, 1990
‐ Pascasarjana Hukum Pidana Universitas 17
Agustus, 2009
‐ Kursus Pengacara HAM diselenggarakan oleh
Informal ELSAM
‐ Traning Analisis Sosial, PKBH Bengkulu
Organisasi yang
: ‐
pernah diikuti
Riwayat Pekerjaan dan
: Advokat
jabatan
Penghargaan yang

pernah diterima
Hobby : ‐
Nama Suami : Belum Bersuami

97 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI BENGKULU

Nama : TOTON, S.H., M.H


Asal : Hakim Adhoc
Pekerjaan Sebelumnya : Advokat/Mantan Anggota DPRD Kabupaten Seluma
Waktu Pelantikan : 24 November 2011
Tempat/Tanggal Lahir : ‐
Alamat : Jl. Pelabuhan Pagardewa Kota Bengkulu
Hakim Adhoc Pengadilan Negeri
Pekerjaan/Jabatan : ‐
Tipikor Bengkulu
‐ SD Bengkulu
‐ SMP Bengkulu
Riwayat Pendidikan : Formal
‐ SMU Bengkulu
‐ Fakultas Hukum Universitas Bengkulu
Informal ‐
Organisasi yang
: ‐
pernah diikuti
‐ Advokat
Riwayat Pekerjaan dan
: ‐ Anggota DPRD Kabupaten Seluma dari Partai PKPI, 2004‐
jabatan
2009

98 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI Klas 1A Bandung

C. PROFIL UMUM
Nama : R. Azhariyadi Priakusumah ,S.H, M.H.
Asal : Karir
Tempat/Tanggal :
Lahir Cianjur, 1 Januari 1965
Alamat : Komplek Bumi Adipura Jl. Cemara A.26 Gedebage Bandung
Pekerjaan/Jabatan : 1. Hakim Pengadilan Negeri Tasikmalaya Tahun 1992-1995
2. Hakim Pengadilan Negeri Kota Bumi Lampung Utara Tahun 1995-
2000
3. Hakim Pengadilan Negeri Cibadak Sukabumi Tahun 2000-2006
4. Hakim Pengadilan Negeri Pamekasan Tahun 2006-2009
5. Hakim Pengadilan Negeri Kelas 1 A Bale Bandung Tahun 2009-
Sekarang
6. Hakim Tipikor Jawa Barat Tahun 2011-Sekarang

Riwayat Pendidikan : 1. SD : SD Negeri 4 Awi gombong Bandung Tahun 1978


2. SMP : SMP Negeri 14 Bandung Tahun 1981
3. SMA : SMA Negeri 12 Bandung Tahun 1984
4. S‐1 : UNINUS Bandung Tahun 1989
5. S‐2 : UNINUS Malang Tahun 2008

Hobby : Dari beberapa aktifitas facebook pribadinya saudara Azharyadi


menunjukan aktifitasnya berteman dengan MERCEDESBENZ BOXER CLUB
INDONESIA dan beberapa cabang club tersebut di Indonesia,

99 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI KELAS 1 A BANDUNG

Nama : Basari Budhi Pardiyanto S.H., M.H.


Asal : Cirebon
Pekerjaan : Hakim
Pekerjaan Sebelumnya : Advokat/Konsultan hukum
Jabatan Pekerjaan : Hakim Ad Hoc Tipikor PN Bandung
Waktu Pelantikan : Hakim Ad Hoc Tipikor PN Bandung pada 27
Desember 2010

Alamat : Cirebon

100 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI Klas 1A Bandung

Nama : Eka Saharta Winata L, SH.


Asal : Karir
Pekerjaan : ‐
Sebelumnya :
Waktu Pelantikan :
Tempat/Tanggal : 19‐05‐1960
Lahir

101 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI Klas 1A Bandung

Nama : H. RAMLAN COMEL,S.H


Asal : Ad Hoc
Pekerjaan : Advokat
Sebelumnya :
Waktu Pelantikan :
Tempat/Tanggal : Bagan Siapi‐api, 6 Maret 1951
Lahir
Pekerjaan/Jabatan : Hakim Ad hoc tipikor PN Bandung
Riwayat Pendidikan : Lulusan Tahun 2000 Universitas Pembangunan Panca Budi, Kota Medan

102 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI Klas 1A Bandung

Nama : DANIEL PANJAITAN,S.H,LL.M

Asal : ADHOC

Pekerjaan : Advokat
Sebelumnya :
Selasa 28/12/2010
Waktu Pelantikan :

Alamat : Kebanyakan hakim yang berasal dari luar bandung kost di daerah BNI 46
jalan Riau termaksud Daniel Panjaitan.pemantau sempat bertanya ketukang
parkir,tukang becak dan orang yang biasa didekat kostan itu dan didapatkan
bahwa daniel panjaitan selalu berjalan kaki dari kantor dan daniel hanya
sebatas makan ditempat sekitar seperti jalan cihapit,tidak diketahui mobil
daniel panjaitan

Pekerjaan/Jabatan : Hakim Tipikor Ad hoc Bandung dari Januari 2010 Sampai


Desember 2011

Riwayat :
Pendidikan 1. Sarjana Hukum ‐ Fakultas Hukum Universitas
Indonesia;
2. Class of 2001 Magister Hukum ‐ USA‐Chicago,
International HRs' Courts Evanston, Illinois;
3. Class of 1987 Sekolah Menengah Umum (SMU),
Perguruan Sultan Agung Pemantang Siantar;
4. Sekolah Dasar (SD), Sekolah Dasar Swasta RK No. 6

Nama Anak : 1. FANYA MARI 13 TAHUN


(pekerjaan) 2. Justine Basza 10 TAHUN

103 | P a g e
HAKIM PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI
PADA PENGADILAN NEGERI Klas 1A Bandung

Nama : SINGGIH BUDI PRAKOSO,S.H,M.H

Asal : Karir

Pekerjaan : Ketua PN Jember 2009

Sebelumnya Hakim PN Pandeglang


:
Tahun Menjabat:2003 s/d 2006

Alamat : Komplek HAKIM jalan Buah batu

Pekerjaan/Jabatan : Ketua PN Bandung

Riwayat Pendidikan : Universitas Diponegoro


Class of 1977 · S1 Ilmu Hukum Pidana , Magister Hukum · Semarang,
Indonesia
SMU 12 SEMARANG

Nama Istri / Suami


(pekerjaan) EDDY ROCKETIYADI PANGGILANNYA BU YETTI

Nama Anak : 3. YUZALL LEGOWO


(pekerjaan) 4. GRADITO EDITIA RACHMAN

104 | P a g e

Anda mungkin juga menyukai