Anda di halaman 1dari 9

BAB II

PROGRAM KERJA

A. PENJELASAN
Dalam penyusunan Program Kerja HMP Keperawatan mengunakan dua metode yaitu
penyusunan Program Jangka Pendek dan Program Jangka Panjang agar pengajuan anggaran
bertahap sehingga program kerja bisa berjalan dengan efektif dan efisien. Untuk mencapai visi,
misi dan tujuan organisasi yang telah ditetapkan maka perlu dibuat program kegiatan untuk
menjadi pedoman pelaksanaan Pengurus HMP Keperawatan Pontianak. Adapun program
kegiatan tersebut sebagai berikut:I

No Jabatan/ Nama Kegiatan Tujuan

Departemen

1. KETUA 1. Memimpin rapat-rapat (Sudah Jelas)


HMP dan pertemuan-
pertemuan mahasiswa
lainnya.
2. Bertanggung jawab
secara keseluruhan
terhadap aktivitas
organisasi dan
memegang
kebijaksanaan umum
organisasi baik didalam
maupun diluar kampus
serta bertindak untuk dan
atas nama seluruh
mahasiswa Prodi DIV
Keperawatan Pontianak.
3. Mengkoordinasikan dan
mengkomunikasikan
aspirasi dan kepentingan
mahasiswa dan
organisasi
4. Bersama wakil ketua
menangani surat-surat
yang masuk.
2. WAKIL KETUA 1. Mewakili rapat-rapat (Sudah Jelas)
HMP dan pertemuan-
pertemuan mahasiswa
lainnya.
2. Bertanggung jawab
secara keseluruhan
terhadap aktivitas
organisasi dan
memegang
kebijaksanaan umum
organisasi baik didalam
maupun diluar kampus
serta bertindak untuk dan
atas nama seluruh
mahasiswa Prodi DIV
Keperawatan Pontianak.
3. Mengkoordinasikan dan
mengkomunikasikan
aspirasi dan kepentingan
mahasiswa dan
organisasi
4. Bersama ketua
menangani surat-surat
yang masuk.
3. SEKRETARIS 1. Mengatur administrasi (Sudah Jelas)
HMP Keperawatan.
2. Menjalankan fungsi
administrasi di HMP
Keperawatan.
3. Melaksanakan tugas
harian yang berkaitan
dengan tata laksana
pemeliharaan
kesekretariatan,
pengadaan,
kesekretariatan dan
kearsipan HMP
Keperawatan.
4. Membuat rencana,
agenda dan mengatur
administratif.
5. Mempertanggung
jawabkan segala bentuk
kegiatan
pengadministrasian
organisasi kepada Ketua
HMP Keperawatan.
4. BENDAHARA 1. Menerima dan (Sudah Jelas)
membukukan arus kas
masuk, baik yang berasal
dari iuran HMP maupun
pihak lain kedalam kas
organisasi.
2. Mengeluarkan dan
membukukan arus kas
keluar yang telah
mendapat persetujuan
dari ketua terlebih
dahulu ke dalam kas
3. Membuat laporan secara
periodik baik laporan
bulanan, maupun
tahunan.
4. Menandatangani bukti-
bukti pengeluaran dan
penerimaan uang.
5. Membuat dan
mengumpulkan bukti-
bukti tertulis
pengeluaran uang yang
berupa kwitansi dan lain
sebagainya.
6. Bertanggung jawab atas
administrasi keuangan
organisasi

5. LITBANG 1. Mengadakan “Seminar 1. Meningkatkan pengetahuan dan


(PENELITIAN Etika Profesi” pemahaman mahasiswa tentang
DAN etika profesi keperawatan
PENGEMBANGA sehingga dapat diterapkan dalam
N) membentuk mahasiswa yang
berkarakter.
2. Meningkatkan pengetahuan dan
kemampuan mahasiswa dalam
melakukan perawatan luka
sehingga dapat melatih
2. Mengadakan “ Lomba
mahasiswa dalam memberikan
Keperawatan Luka ”
tindakan keperawatan yang tepat
untuk membantu kesembuhan
3. Melakukan persiapan
pasien luka.
menuju “DIES
NATALIS 18”
( DEBAT, DLL)
6. MENPORA 1. Mengadakan “Nurse 1. a. Sebagai sarana pengembangan
(MENTERI Day Event“ minat dan bakat Mahasiswa.
PENDIDIKAN b. Sebagai sarana mencari
OLAH RAGA) bibit-bibit baru yang handal
dalam bidang olahraga
khususnya futsal dan Volly.
c. Sebagai Persiapan untuk
mengikuti Tournament-
Tournament kedepan .
2. a. Memperingati Hari
Perawat tahun 2018
b. Menumbuhkan kesadaran
mahasiswa untuk menjaga
kesehatan dan kebugaran
dengan olah raga secara
rutin.
c. Memberikan kegiatan positip
bagi mahasiswa.

2. Mengadakan “Lomba
Senam Terampil
Keperawatan (S,Tr.
Kep)”
3. Melakukan persiapan
menuju “DIES
NATALIS 18”
(VOLLY, FUTSAL,
TENIS MEJA,
BADMINTON, DAN
CATUR)
7. JARKOM 1. Lomba Fotografi Dengan 1. Berfungsi sebagai media
(JARINGAN Caption Terunik Dan informasi dan komunikasi
KOMUNIKASI) Menarik mahasiswa Keperawatan
DAN MEDIA Pontianak
SOSIAL 2. Mempublikasikan segala 2. Menjalin dan mempererat tali
kegiatan HMP serta silaturahmi antara mahasiswa
Jurusan Keperawatan dan mahasiswi Keperawatan
Pontianak
8. DOKUMENTASI 1. Mengadakan
1. Mempererat tali persaudaraan
“Pembuatan Film
antar anggota organisasi.
Dokumenter”
2. Meningkatkan kreatifitas
2. Membuat spanduk
mahasiswa dalam IT
kegiatan.
3. Sebagai hiburan bagi mahasiswa
3. Mempublikasikan
acara/kegiatan.
4. Mendokumentasikan
acara/kegiatan.
5. Menyimpan nomor
kontak peserta dan
panitia.
6. Spanduk
Membuat
design,tema,nama
instansi.
a) Publikasi Kegiatan
(Pamplet,Facebook,
Instagram,Selembaran,S
urat
kabar,Dokumentasi,Foto,
Video,Nomor Kontak.
7. Mempublikasikan setiap
kegiatan (update) kepada
seluruh peserta.
8. Mempublikasikan setiap
kegiatan (update) kepada
seluruh panitia.

9. KEGIATAN 1. Mengkoordinir seluruh 1. Agar terlaksananya kegiatan


kegiatan-kegiatan. kegiatan dan terarah
2. Mengelolah dana-dana 2. Memperkuat soidaritas antar
dari HMP sesama
3. Menjadikan setiap
mahsiswa/mahasiswi
bertanggung dan dapat
dipercaya

10. HUMAS 1. Pembinaan mental dan 1. Mempererat tali persaudaraan


(Hubungan Sosial karakter ke Panti Asuhan antar anggota organisasi.
Masyarakat) 2. Meningkatkan keimanan dan
ketakwaan.
3. Menjalin Ukhuwah.
4. Meningkatkan rasa kepedulian
terhadap orang lain.
5. Meningkatkan derajat kesehatan
jasmani dan rohani.
11. PERLENGKAPAN 1. Melakukan Penjagaan (Sudah Jelas)
barang barang milik
HMP agar tetap aman
dan lengkap.
2. Dalam proses
peminjaman,di wajibkan
harus taat administrasi.
3. Pendataan barang masuk
dan keluar(Hilang)
4. Bagi peminjam,wajib
mengisi form yang telah
kami sediakan
5. Jika terjadi kerusakan
barang yang di pinjam
maka pihak yang
bersangkutan wajib
menggantinya .
12. KESENIAN 1. Mengadakan “Pentas 1. Untuk menjadikan kegiatan
Karya Seni” pentas seni ini sebagai wadah
kreatifitas yang positif bagi
mahasiswa.
2. Untuk memperkenalkan
2. Melakukan kegiatan kreatifitas mahasiswa.
persiapan menuju 3. Untuk melestarikan dan
“DIES NATALIS mengembangkan kesenian
18” daerah
( TARI, AKUSTIK, 4. Untuk mempromosikan pihak
STAND UP sponsor
COMEDY, DAN
SOLO )
13. AGAMA (ISLAM ISLAM
& NON ISLAM)
1. Mengadakan “Sahur On 1. Meningkatkan iman dan
The Road” memperkokoh tali persaudaraan
2. Mengadakan “Buka antara umat muslim
Bersama” 2. Menjalin kebersamaan keluarga
3. Megadakan Infaq dalam jurusan keperawatan Pontianak
seminggu sekali suka 3. Mempererat tali persaudaraan
rela atau seikhlasnya. keluarga jurusan keperawatan
Pontianak
4. Memeriahkan bulan suci
ramadhan 1439H

1. Meningkatkan solidaritas dan


saling peduli antar sesama
NON ISLAM khususnya bagi siswa

1. Mengadakan Bakti keperawatan , dan membangun

Sosial “Pembinaan karakter yang solid

Mental Dan KarakterDi


Yayasan Panti Jompo.

Anda mungkin juga menyukai