Anda di halaman 1dari 3

Nama : Siti Susanti

Nim : 1610211023
KD : 3.7 kelas XII (hereditas pada manusia )
Analisis Kompetensi dan Pengembangan IPK
Kompetensi Dasar
3.7. Menganalisis hereditas pada manusia
4.7. Menyajikan data hereditas pada manusia
Tabel 1. Pemisahan Kemampuan Berpikir dengan Materi
KD KOMPETENSI/ KATA KERJA MATERI

3.4 Menganalisis hereditas pada manusia

4.7 Menyajikan Hereditas pada manusia

Tabel 2. Termasuk jenjang HOTS


Jenjang HOTS Kemampuan Kata Kerja
Analisis mengelompokkan dalam bagian- -mediferensiasi kelompok informasi
bagian [enting dari sebuah sumber -memilih informasi berdasarkan kelompok
infprmasi/benda yang -menentukan fokus penting suatu informasi
diamati/fenomena sosial alam-budaya

Menentukan Keterkaitan antar -mengorganisasi keterkaitan antar


komponen kelompok/menyusun
-menentukan koherensi antar kelompok
-membuat struktur (baru) untuk kelompok
informasi
Menetukan pikiran -memberi label untuk kelompok yang
pokok/bias/nilai penulis atau dikembangkan
pemberi informasi -menemukan bias penulis/pemberi informasi

Evaluasi Menentukan kesesuaian antar -mencek keisnambungan


masalah, uraian dan kesimpulan/ -mendeteksi unsur yang sama
proporsi suatu penyajian drama-tari -memonitoring kegiatan
-mentes/menguji

Menetukan kesesuaian -mengeritik kelebihan dan kelemahan


metoda/prosedur/teknik/rumus/prinsip informasi atau bagiannya
dengan masalah -memberikan penilaian berdasarkan kriteria

Mencipta Mengembangkan hipotesis -mengebangkan

Merencenakan -merencanakan
penelitian/proyek/kegiatan/ciptaan -mendesain

Mengembangkan produk baru -menghasilkan


-mekonstruksi
-merekonstruksi
Tabel 3. Tahapan kemampuan berpikir

Kompetensi Kata Kerja Materi

3.7 menganalisis 1. menjelaskan  proses pewarisan penyakit menurun


2. membuat pada manusia yang terpaut pada
3. menganalisis gonoso, dan autosom.
 Bagan penentuan jenis kelamin
manusia
 Proses pewarisan golongan darah
sistem A-B-O,MN, dan Rhesus
1. membuat  peta silsia keluarga masing-masing
4.7 menyajikan untuk sifat dan ciri yang tampak

Dari tabel 3 diatas dapat disusun IPK sebagai berikut:

IPK untuk KD 3.7 adalah :


3.7.1 Menjelaskan proses pewarisan penyakit menurun pada manusia yang terpaut gonosom
3.7.2 Menjelaskan proses pewarisan penyakit menurun pada manusia yang terpaut pada autosom
3.7.3 Menganalisis proses pewarisan penyakit menurun pada manusia.
3.7.4 Membuat bagan penentuan jenis kelamin pada manusia
3.7.5 Menganalisis proses pewarisan jenis kelamin pada manusia.
3.7.6 Membuat bagan pewarisan golongan darah sistem A-B-O, MN, dan Rhesus
3.7.7 Menganalisis proses pewarisan golongandarahsistem A-B-O, MN, dan Rhesus
IPK untuk KD 4.7 adalah :
4.7.1Membuat laporanpetasilsilahkeluargamasing-masinguntuksifatdanciri yang tampak (rambut,
dauntelinga, lidahmenggulung, golongandarah, matasipit, bentukhidung, telapak kaki)
Materi reguler Materi Muatan Lokal Materi yang Materi tekait
pengayaan dapat penguatan
diaktualisasikan karakter
dalam kegiatan
kepramukaan
Hereditas pada penyakit Upaya
manusia menurun pada X X mengatasi
manusia yang penurunan
terpaut pada penyakit pada
Mekanisme gonoso, dan manusia
pewarisan autosom.
penyakit
menurun pada
manusia

pewarisan
golongan darah
sistem A-B-O,
MN, dan
Rhesus

Anda mungkin juga menyukai