Anda di halaman 1dari 1

Etiologi trauma

1. Berdasarkan etiologinya dapat di bagi menjadi 2 :


Luka mekanik: Trauma tumpul, Trauma tajam, Trauma tembak
Luka termis: Temperatur panas, Temperatur dingin
Luka chemis: Zat korosif, zat iritan
Luka lainnya: Petir, listrik, Baro trauma
Trauma berdasarkan derajat kualifikasi luka: Luka ringan, Luka sedang, Luka berat
(Ilmu & Forensik, n.d.)
2. kecelakaan lalu lintas, terjatuh maupun pukulan keras
(Juni & Liwe, 2014)
3. Cavum thoraks (rongga dada) yang disebabkan oleh benda tajam atau tumpul dan
dapat menyebabkan keadaan sakit pada dada
(Juni & Liwe, 2014)

Daftar pustaka

Ilmu, B., & Forensik, K. (n.d.). No Title, 1(2), 29–36.


Juni, P. J., & Liwe, N. (2014). POLA TRAUMA TUMPUL TORAKS DI INSTALASI
RAWAT DARURAT BEDAH RSU PROF . DR . R . D . KANDOU MANADO, 2, 2–4.

Anda mungkin juga menyukai