Anda di halaman 1dari 2

Soal Fisika

Kelas X

1. Mobil bergerak dengan kecepatan tetap 108 km/jam. Hitung perpindahan


mobil selama 15 detik!

2. Rosi berada 150 meter di sebelah utara stadion. Dia bergeak dengan
kecepatan konstan sebesar 12 m/s selama 1 menit ke arah utara. Tentukan
posisi Rosi terhadap stadion dan jarak yang ditenpuh selama waktu
tersebut!

3. Sebuah mobil bergerak pada lintasan lurus dengan kecepatan tetap 72


km/jam. Jarak yang ditempuh mobil setelah melaju 20 menit adalah…

4. Seorang pengendara sepeda bersepeda selama 2,5 jam sepanjang lintasan


lurus. Berapa jarak yang ditempuh jika diketahui kecepatannya sebesar 18
km/jam?

5. Mobil massa 800 kg bergerak lurus dengan kecepatan awal 36 km.jam–


1
setelah menempuh jarak 150 m kecepatan menjadi 72 km. jam–1. Waktu
tempuh mobil adalah …
Soal Biologi

Kelas XI

1. Jelaskan Perbedaan Utama Sel Prokariotik dan sel eukariotik!

2. Jelaskan perbedaan utama sel hewan dan sel tumbuhan!

3. Apakah yang dimaksud dengan jaringan Meristem dan jaringan

permanen?

4. Gambarkan Struktur daun Monokotil dan Dikotil , serta sebutkan dan

jelaskan letak perbedaan diantara keduanya.

5. Apakah yang dimaksud dengan Transpor Aktif?

Anda mungkin juga menyukai