Anda di halaman 1dari 2

KERANGKA ACUAN

TAHAPAN, JADWAL KEGIATAN UKM

A. PENDAHULUAN

Puskesmas adalah penanggung jawab penyelenggara upaya kesehatan untuk jenjang tingkat
pertama. Puskesmas memiliki peranan penting sebagai ujung tombak pelayanan kesehatan di indonesia.
Pada Perpes 72 tahun 2012 tentang Sistem Kesehatan Nasional (SKN) diuraikan dua komponen SKN
adalah Upaya Kesehatan dan Sumberdaya Kesehatan. Secara umum Kesehatan terdiri dari dua unsur
utama, yaitu upaya kesehatan masyarakat (UKM) dan upaya kesehatan perorangan (UKP). Upaya
Kesehatan Masyarakat adalah setiap kegiatan yang dilakukan pemerintah dan atau masyarakat, untuk
memelihara dan meningkatkan kesehatan serta mencegah dan menanggulangi timbulnya masalah
kesehatan masyarakat.

B. LATAR BELAKANG

Puskesmas merupakan pusat pengembangan kesehatan masyarakat yang juga membina peran serta
masyarakat disamping memberikan pelayanan secara menyeluruh dan terpadu kepada masyarakat di
wilayah kerja. Untuk itu diperlukan pedoman pelaksanaan kesepakatan cara dan waktu pelaksanaan
kegiatan program UKM dengan masyarakat serta dikomunikasikan dengan lintas program dan sektor.

C. TUJUAN

Untuk membina komunikasi dan tata hubungan kerja lintas program dan lintas sektor untuk
pelaksanaan dan pencapaian hasil yang optimal.

D.SASARAN

Pihak-pihak terkait lintas program dan lintas sektor

E. WAKTU DAN TEMPAT

Waktu : Disesuaika

Tempat : UPT Puskesmas Poris Pelawad, Jl.Benteng betawi no.1 Poris pelawad

F. METODA

a. Presentasi

b. Diskusi dan tanya jawab

G. MASUKAN / INFUT

Narasumber :
a. Kepala UPT

b. Kepala TU

c. Pemegang Program

d. Bidan Koordinator

e. Pembina desa

Peserta / sasaran : Pihak-pihak terkait lintas program dan lintas sektor

Sarana :

Materi Pertemuan

H. PROSES

1. Persiapan

Anda mungkin juga menyukai