Anda di halaman 1dari 3

Klinik Insani

Melayani Sepenuh Hati

Melayani Sepenuh Hati


No Izin: 445.5/IOK/00008/DPMPTSP/2017

SURAT KEPUTUSAN PENANGGUNGJAWAB KLINIK INSANI


Nomor : INS/SK/000/II/2019

TENTANG
KEBIJAKAN TENTANG PENETAPAN AREA PRIORITAS KLINIK INSANI

DENGAN RAHMAT ALLAH SUBHANAHU WATA’ALA

PENANGGUNGJAWAB KLINIK INSANI

Menimbang : a. Bahwa dalam upaya meningkatkan pelayanan puskesmas


terhadap tuntutan masyarakat akan pelayanan kesehatan
yang lebih bermutu, perlu disusun kebijakan tentang
Penetapan Area Prioritas.
b. Bahwa untuk merealisasi hal tersebut di atas perlu di atur
dengan Surat Keputusan Kepal Klinik Insani.

Mengingat : 1. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 290 Tahun 2008


tentang Persetujuan Tindakan Kedokteran;Undang–undang
Nomor 23 Tahun 1992 tentang Kesehatan (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 1992 Nomor 100,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor
3459);
2. Undang-undang Republik Indonesia Nomor 25 Tahun 2009
tentang Pelayanan Publik, Lembar Negara Republik
Indonesia Tahun 2009 Nomor 112;
3. Undang-undang Republik Indonesia Nomor 36 Tahun 2009
tentang Kesehatan (Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 2009 Nomor 144, Tambahan Lembaran Negara
Republik Indonesia Nomor 5063);
4. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor
951/Menkes/SK/VI/2000 tentang Upaya Kesehatan Dasar di
Klinik Insani.
5. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor
574/Menkes/SK/IV/2001 tentang Pembangunan Kesehatan
Menuju Indonesia Sehat 2010;
Jl. Pahlawan No. 80-81 Karang Asem Barat - Citeureup Bogor Tlp/Fax (021) 87975653/54
SMS CENTER 08111180030, email to : klinik.insani@gmail.com
MELAYANI SEPENUH HATI 
Klinik Insani
Melayani Sepenuh Hati

Melayani Sepenuh Hati


No Izin: 445.5/IOK/00008/DPMPTSP/2017

MEMUTUSKAN :

Menetapkan : KEBIJAKAN TENTANG PENETAPAN AREA PRIORITAS


KLINIK INSANI

Kesatu : Kepala Klinik Insani Tetap menetapkan prioritas klinik dalam


kegiatan evaluasi;

Kedua : kepala Klinik Insani menetapkan prioritas Klinik dalam kegiatan


peningkatan dan keselamatan pasien;

Ketiga : Penerapan Sasaran Keselamatan Pasien di tetapkan sebagai


salah satu prioritas;

Kempat : Tata naskah yang telah ada di unit Klinik Insani secara bertahap
agar disesuaikan dengan pedoman Tata Naskah Klinik Insani ini
paling lambat 3 (tiga) bulan sejak Surat Keputusan ini ditetapkan.

Surat Keputusan ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan.

Ditetapkan di : Citeureup
Pada tanggal 1 Februari 2019

PENANGGUNGJAWAB KLINIK INSANI

Jl. Pahlawan No. 80-81 Karang Asem Barat - Citeureup Bogor Tlp/Fax (021) 87975653/54
SMS CENTER 08111180030, email to : klinik.insani@gmail.com
MELAYANI SEPENUH HATI 
Klinik Insani
Melayani Sepenuh Hati

Melayani Sepenuh Hati


No Izin: 445.5/IOK/00008/DPMPTSP/2017

Restu Amalia

Jl. Pahlawan No. 80-81 Karang Asem Barat - Citeureup Bogor Tlp/Fax (021) 87975653/54
SMS CENTER 08111180030, email to : klinik.insani@gmail.com
MELAYANI SEPENUH HATI 

Anda mungkin juga menyukai