Anda di halaman 1dari 1

Evaluasi Harian Pemeliharaan Mesin Sepeda Motor (PMSM)

Kerjakan soal berikut sesuai pengetahuan anda dilapangan !


1. Jelaskan apa fungsi komponen yang terdapat pada kepala silinder seasuai huruf dibawah ….
A. Katup. B. Pegas. C. Rocker arm D. Poros nok. E. Busi. F. Gear Timing

SKOR 30

2. Komponen yang berfungsi untuk meneruskan putaran poros engkol ke putaran poros nok
disebut….dan komponen apa saja yang ada dalam satu satuan sistem tersebut ?

SKOR 10

3. Bagaimana cara penyetelan kopling manual sepeda motor jenis cub/bebek dan bagaimana cara
penyetelan kopling sepeda motor jenis sport ….

SKOR 5

4. A. Apa fungsi sirip pada pendingin udara yang ada pada mesin sepeda motor ….
B. Apa fungsi thermostat pada sistem pendingin air yang ada pada sepeda motor …….

SKOR 20

5. A. Serangkaian pekerjaan yang meliputi pemeriksaan dan penyetelan komponen untuk menjaga
agar kendaraan dapat bekerja dengan baik, adalah pengertian dari Tune up, Sebut dan jelaskan
urutan pekerjaan tune up yang anda ketahui !
B. Apa perbedaan Tune Up sepeda motor Konvensional dan Tune Up sepeda motor Injeksi ?

SKOR 35

Anda mungkin juga menyukai