Anda di halaman 1dari 9

NAMA : Gusti Ngurah Agus Hariane

NO. PESERTA : 19121018010048


SEKOLAH : SMPN 1 MESUJI TIMUR
KISI-KISI PENULISAN SOAL

Jenjang Pendidikan : SMP


Mata Pelajaran : Matematika
Kurikulum : 2013
Kelas/Semester : VIII/2
Jumlah Soal : 10
Bentuk Soal : Pilihan Ganda (PG)

No Kompetensi Dasar Kelas Materi Indikator Level No Bentuk


Soal Kognitif Soal Soal
1. 3.7 Menjelaskan VIII Lingkar Disajikan Menging 1 PG
sudut pusat, sudut an yaitu soal at (L1)
keliling, panjang busur pernyataan
busur, dan luas dan tali tentang tali
juring lingkaran, busur busur, peserta
serta hubungannya didik dapat
memilih
jawaban
tentang tali
busur.
VIII Lingkar Disajikan Menafsir 2 PG
an yaitu sebuah benda kan (L1)
keliling yang
lingkar berbentuk
an lingkaran,
peserta didik
dapat
menghitung
panjang
lintasan
benda
tersebut.
VIII Lingkar Disajikan Pemaha 3 PG
an yaitu gambar man (L1)
busur lingkaran
lingkar yang terdapat
an 2 busur
lingkaran,
peserta didik
dapat
menghitung
busur
lingkaran
yang lainnya
VIII Lingkar Disajikan Memaha 4 PG
an yaitu gambar mi (L1)
luas lingkaran
juring yang terdapat
lingkar juring,
an peserta didik
dapat
menghitung
luas juring
lingkaran
VIII Lingkar Disajiakan Pemaha 5 PG
an yaitu gambar suatu man (L1)
busur ligkaran
dan tali beserta tali
busur busur, peserta
didik dapat
menghitung
panjang tali
busur.
VIII Lingkar Disajikan Pemaha 6 PG
an yaitu gambar suatu man (L1)
juring lingkaran
dan beserta
tembere tembereng,
ng peserta didik
dapat
menghitung
luas
tembereng
2. 4.7 Menyelesaikan VIII Lingkar Disajikan Menerap 7 PG
masalah yang an yaitu soal dalam kan (L2)
berkaitan dengan luas dunia nyata
sudut pusat, sudut lingkar yang
keliling, panjang an berkaitan
busur, dan luas dengan
juring lingkaran, lingkaran,
serta hubungannya. peserta didik
dapat
menghitung
hubungan
biaya yang
dikeluarkan.
VIII Lingkar Disajikan Menerap 8 PG
an yaitu gambar kan (L2)
sudut lingkaran
pusat yang
dan berkaitan
keliling dengan sudut
pusat dan
sudut
keliling,
peserta didik
menghitung
sudut yang
dalam
lingkaran.
VIII Lingkar Disajikan Menerap 9 PG
an yaitu gambar kan (L2)
sudut lingkaran,
pusat peserta didik
dan menghitung
keliling nilai sudut
dalam
lingkaran
VIII Lingkar Peserta didik Pemaha 10 PG
an yaitu menyelesaika man (L1)
panjang n soal
busur. lingkaran
yang
berhubungan
dengan
panjang
busur
SOAL PILIHAN GANDA

1. Yang merupakan tali busur terpanjang dalam sebuah lingkaran adalah…

A. Diameter B. jari-jari C. Apotema D. Juring

2. Panjang jari- jari sebuah roda 21 cm. Jika roda itu berputar atau menggelinding sebanyak
600 kali. Panjang lintasannya adalah..

A. 794 m B. 793 m C. 792 m D. 791 m

3. Pada gambar di bawah ini, panjang busur AB = 30 cm, AOB = 400, dan COD = 600.
Panjang busur CD adalah..

A. 40 cm B. 45 cm C. 50 cm D. 55 cm

4. Pada gambar di bawah, panjang jari-jari = 21 cm, AOB = 600. Luas juring OAB adalah…

A. 231 cm2 B. 232 cm2 C. 233 cm2 D. 234 cm2

5. Perhatikan gambar disamping! jika jari-jari lingkaran 15 cm dan panjang apotema OR = 9

cm, maka panjang tali busur PQ adalah ...

A. 21 cm

B. 24 cm

C. 28 cm

D. 30 cm
6. Perhatikan gambar disamping! diketahui jari-jari lingkaran 14 cm, maka luas tembereng
KL adalah...

A. 154 cm2

B. 98 cm2

C. 56 cm2

D. 42 cm2

7. Ayah akan membuat taman berbentuk lingkaran dengan jari-jari 35 m. Di dalam taman

akan ditanami rumput. Jika 1 m2 rumput memerlukan biaya

Rp25.000 seluruh biaya penanaman rumput tersebut adalah….

A. Rp.96.250.000,00
B. Rp.95.520.000,00
C. Rp.94.620.000,00
D. Rp.92.520.000,00

8. Perhatikan gambar berikut

600
C B
O

Jika CB adalah diameter dan O adalah titik pusat lingkaran tersebut, maka  OAC
adalah …

A. 100 B. 200 C. 300 D. 400


9. Perhatikan gambar berikut
B

450

C
O E
0
55
A

maka  BDC adalah …

A. 1000 B. 900 C. 800 D. 550

10. Diameter sebuah lingkaran adalah 56 cm. Panjang busur dihadapan sudut pusat 45o

pada lingkaran tersebut adalah…

A. 22 cm B. 78 cm C. 156 cm D.308 cm

KUNCI JAWABAN

No Jawaban

1. Tali busur akan mencapai panjang maksimum jika tali busur tersebut adalah diameter
Jawabanya : A
2. Diketahui :

Panjang jari- jari = 21 cm

Jumlah putaran = 600 kali

Keliling roda = 2  r

= 2 x 22/7 x 21

= 2 x 66 = 132 cm.

Panjang lintasannya = 600 x 132 cm


= 79.200 cm
= 792 meter.
Jawabanya : C
3. Diketahui :

 AB = 30 cm, AOB = 400, dan COD = 600

 𝐴𝑂𝐵 𝑃𝑎𝑛𝑗𝑎𝑛𝑔 𝐵𝑢𝑠𝑢𝑟 𝐴𝑃


=
 𝐶𝑂𝐷 𝑃𝑎𝑛𝑗𝑎𝑛𝑔 𝐵𝑢𝑠𝑢𝑟 𝐶𝐷

400 30 𝑐𝑚
0
=
60 𝑃𝑎𝑛𝑗𝑎𝑛𝑔 𝐵𝑢𝑠𝑢𝑟 𝐶𝐷

𝑃𝑎𝑛𝑗𝑎𝑛𝑔 𝐵𝑢𝑠𝑢𝑟 𝐶𝐷 = ( 30 x 60 ) : 40 = 45 cm.

Jawabanya : B
4.

Jawabanya : A

5. Diketahui: panjang OP = 15 cm, OR = 9 cm, PR = …?

𝑃𝑅 = √𝑂𝑃2 − 𝑂𝑅2 = √152 − 92 = √225 − 81 = √144 = 12𝑐𝑚

Tali busur PQ = 2 x PR = 2x 12 cm = 24 cm
Jawabanya : B
6. Diketahui jari-jari lingkaran = 14 cm

Jawabanya : C
7. Diketahui jari-jari taman = 35 m
Luas Taman = 𝜋𝑟 2
= 22/7.35.35
= 3.850 m2
1 m2 besar biayanya Rp.25.000
Jadi biaya seluruhnya = 3.850 x 25.000
= 96.250.000
Jawabanya : A
8.
 CAB adalah sudut keliling yang menghadap diameter CB, maka

 CAB = 900 Dan ∆ AOB adalah segitiga sama kaki, maka  OAB = 600,
sehingga
 OAC =  CAB -  OAB
= 900 - 600
= 300
Jawabanya : C
9.
 ABE adalah sudut keliling yang menghadap busur AD , dan  ACD
adalah sudut keliling yang juga menghadap busur A, maka  ABE = 
ACD = 450. Sehingga,

 BDC = 1800 - (450+550)


= 1800 - 1000
= 800
Jawabanya : C
10.

Jawabanya : A

Anda mungkin juga menyukai