Anda di halaman 1dari 28

BAB III

LAPORAN KASUS

A. Asuhan Keperawatan
1. Pengkajian
a. Data Umum Keluarga
1) Identitas Kepala Keluarga
Nama kepala keluarga : Tn. K
Jenis kelamin : Laki-laki
Umur : 37 tahun
Pendidikan : SLTP
Pekerjaan : Wiraswasta
Agama : Islam
Suku : Sunda
Alamat : Kp. Pagerageung Tengah RT/RW
01/05, Desa Pagerageung, Kec.
Pagerageung, Kab. Tasikmalaya.
Status Perkawinan : Menikah
Tanggal pengkajian : 15 Maret 2019

21
2) Komposisi keluarga dan Genogram
No Nama Hub. P/L Usia Pendidikan Pekerjaan Agama Suku
Kel
Kamal Kepala
1. L 37 SMP Wiraswasta Islam Sunda
Saepudin keluarga
Mimin Mengurus
2. Istri P 34 SD rumah Islam Sunda
tangga
3. Nurkabila Anak P 12 SD Pelajar Islam Sunda
Fitriani
Alika Putri Belum -
4. Anak P 3 Islam Sunda
Salsabila sekolah

Genogram :

Keterangan :
= Perempuan = Klien = meninggal

= Laki - laki = Serumah

22
3) Tipe Keluarga

Keluarga Tn. K merupakan tipe keluarga nuclear family yang


tinggal bersama istri dan kedua anaknya dalam satu rumah.
4) Suku Bangsa
Seluruh anggota kelurga Tn.K bersuku sunda. Komunikasi sehari-
hari yang digunakan berbahasa sunda. Keluarga Tn.K tidak
memiliki kebiasaan atau budaya yang khusus yang berhubungan
atau berpantangan dengan kesehatan.
5) Agama

Seluruh anggota keluarga Tn.K beragama Islam. Kegiatan ibadah


keluarga Tn.K biasa dilakukan dirumah atau berjamaah di masjid.
Tidak ada kebiasaan atau kepercayaan tertentu yang dianut
keluarga Tn.K yang berhubungan atau bertentangan dengan agama
Islam.
6) Status Sosial dan Ekonomi Keluarga

Tn.K merupakan seorang karyawan yang bekerja di suatu


perusahaan di Bekasi. Sedangkan Ny.M tidak bekerja dan hanya
mengurus rumah tangga. Penghasilan keluarga Tn. K dapat
dikatakan mencukupi dengan pemasukan per bulan ± 3 juta.
7) Aktivitas Rekreasi Keluarga

Keluaga Tn.K biasa melakukan rekreasi bersama keluarga seiap 1


bulan sekali. Kegiatan yang biasa dilakukan yaitu bepergian ke
rumah sanak saudara di Kecamatan Taraju Kab. Tasikmalaya.
Setiap 2 minggu sekali biasanya keluarga Tn.K pergi berjalan
santai di Kecamatan Ciawi.

23
b. Riwayat dan Tahap Perkembangan Keluarga

1) Tahap Perkembangan Keluarga Yang Belum Terpenuhi

Berdasarkan hasil wawancara dan observasi kepada keluarga Tn.K,


tahap perkembangan keluarga Tn.K sudah terpenuhi. Tn.K dan
Ny.M dapat berperan sebagai orang tua bagi kedua anaknya yang
masih dalam usia sekolah dan balita. Kebutuhan tempat tinggal
dan rasa aman mereka sudah terpenuhi.
2) Riwayat Keluarga Inti

Tn.K dan Ny.M tidak memiliki riwayat penyakit keturunan dari


keluarganya, namun saat ini Ny.M memiliki riwayat hipertensi,
sedangkan An.A sering mengalami demam disertai batuk.
3) Riwayat Keluarga Sebelumnya

Ny.M mengalami hipertensi sejak kehamilan kedua yaitu pada


tahun 2015 dan sudah beberapa kali menjalani pengobatan di
mantri dan klinik terdekat. Tekanan darahnya mencapai 170/100
mmHg kemudian turun menjadi 130/90 mmHg setelah
mengonsumsi obat penurun tekanan darah (Amlodipine) yang
diberikan pihak klinik saat Ny.M berobat dengan keluhan pusing.
Selain itu An.A sering mengalami demam tinggi dengan suhu
mencapai 39o C disertai batuk. An.A mengalami hal tersebut sejak
usia 1 tahun. Pada tanggal 8-11 Februari 2019 An.A melakukan
pemeriksaan laboratorium dan rontgen dengan diketahui hasil LED
tinggi dan terdapat endapan/flek di paru-paru.

24
c. Pengkajian Lingkungan
1) Karakteristik Rumah

Karakteristik rumah keluarga Tn.K adalah milik pribadi dengan


bangunan permanen dan dan lantai keramik. Luas rumah keluarga
Tn.K sekitar 56 m2. Pencahayaan rumah bagian dalam dan
ventilasi sudah mencukupi. Pintu rumah hampir setiap saat terbuka
karena Ny.M sering mengawasi An.A yang senang bermain di
depan rumah. Rumah Tn.K terdiri atas 1 lantai dan di bagian
samping kanannya ±6 m terdapat kandang hewan milik
tetangganya.
Sumber air bersih yang digunakan oleh keluarga Tn.K
menggunakan sumur baik untuk memasak atau mencuci. Tempat
pembuangan akhir keluarga Tn.K langsung menuju septik tank.
Penanganan sampah rumah tangga biasanya dibakar dikebun
berjarak ±7 m dari rumah. Jamban di rumah Tn.O berjumlah 1 dan
langsung ke septik tank.
2) Karakteristik Tetangga dan Komunitas RW

Tempat tinggal keluarga Tn.K berada di lingkungan sebagian


besar penghuninya merupakan karyawan dan buruh tetapi selalu
diadakan perkumpulan di wilayah tersebut seperti adanya
pengajian dan kegiatan ronda serta gotong royong. Warga di
lingkungan tersebut saling mengenal satu sama lain dan Ny. M
biasa mengikuti acara-acara tertentu seperti Pengajian, masak-
masak serta senam aerobik. Keluarga Tn.K merasa aman dan
nyaman berada di komunitasnya karena tetangga-tetangganya
bersikap baik dan tidak saling mengganggu privasi keluarga.

25
3) Mobilitas Geografis Keluarga

Keluarga Tn.K tidak sering bepergian ke luar kota karena


kesibukan Tn.K bekerja di luar kota dan hanya pulang ke rumah
sekitar 3 minggu sekali. Keluarga Tn.K sudah 3 tahun menempati
tempat tinggalnya yang sekarang. Tempat tinggal Tn.K berada
dekat dengan jalan raya sehingga akses menuju kendaraan umum
sangat mudah. Kendaraan yang biasa digunakan untuk bepergian
oleh keluarga Tn.K yaitu motor.
4) Perkumpulan Keluarga dan Interaksi dengan Masyarakat

Keluarga Tn.K biasa berkumpul dengan anak atau sanak


saudaranya di rumah karena masih dalam satu desa dan
berdekatan. Ny.M aktif bermasyarakat di lingkungannya dan
berperan aktif jika sedang ada perkumpulan di masyarakat.
5) Sistem Pendukung Keluarga

Keluarga Tn.K selalu mendukung satu sama lain. Begitu pun jika
ada sanak saudara yang kesulitan biasanya saling bantu baik moril
atau materil.

d. Struktur Keluarga

1) Pola Komunikasi Keluarga

Pola komunikasi yang digunakan dalam keluarga Tn.K adalah


komunikasi langsung dan terbuka dengan menggunakan bahasa
Sunda, sehingga apabila ada masalah dalam keluarga langsung
dibahas secara terbuka.
2) Struktur Kekuatan Keluarga

Dalam pengambilan keputusan atau orang yang berpengaruh dalam


keluarga Tn.K adalah Tn.K sendiri yang biasanya didiskusikan lagi

26
dengan istrinya. Apabila ada suatu masalah dalam keluarga maka
akan dibicarakan untuk mencari solusi dan mengambil keputusan.
3) Struktur Peran

Struktur peran dalam keluarga Tn.K sudah sesuai dengan perannya


sebagai kepala keluarga yang menafkahi keluarganya. Ny.M yang
menjadi ibu rumah tangga yang ikut juga membantu suaminya
menjalankan bisnis yaitu dengan berjualan pulsa. Anak-anak yang
tinggal bersama Tn.K juga berperan sebagai anak di rumah.
4) Nilai atau norma Keluarga

Nilai dan norma yang diterapkan oleh keluarga Tn.K berdasarkan


atas aturan agama dan budaya yang berlaku di masyarakat yang
tidak bertentangan dengan agama.
5) Fungsi Keluarga

a) Fungsi Afektif

Fungsi afektif keluarga Tn.K sudah baik. Dalam keluarga


sudah baik karena saling menyayangi dan menghargai anggota
keluarga yang lain.
b) Fungsi Sosialisasi
Keluarga Tn.K berinteraksi secara terbuka di dalam
keluarganya sehingga apabila memiliki masalah, keluarga
dapat mengatasinya dengan baik.
c) Fungsi Perawatan Kesehatan

(1) Kemampuan keluarga mengenal masalah kesehatan

Keluarga Tn.K secara umum sudah mengenal masalah


kesehatan apa yang dialaminya, seperti istrinya yang
mengalami hipertensi. Namun keluarga Tn.K belum begitu
paham apa bahaya dan akibatnya dan mengatakan ingin

27
mengetahui lebih jelas tentang penyakit yang dialami
keluarganya. Tetapi, keluarga Tn.K belum begitu mengenal
masalah kesehatan An.A anak balitanya. Ny.M juga
mengatakan seharusnya An.A melakukan pemeriksaan
ulang seminggu setelah hasil rontgen dan laboratorium
keluar tetapi sudah lewat beberapa minggu An.A belum
diperiksa ulang dikarenakan Ny.M melihat An.A sudah
sehat.
(2) Kemampuan keluarga mengambil keputusan mengenai
tindakan kesehatan yang tepat
Apabila ada yang sakit dalam keluarga Tn.K, keputusan
keluarga yang diambil biasanya diobati dulu sendiri atau
diistirahatkan, namun jika semakin terasa baru berobat ke
pelayanan kesehatan.
(3) Kemampuan keluarga merawat anggota keluarga yang
sakit

Keluarga Tn.K bisa melakukan perawatan sederhana


seperti kompres jika ada anggota keluarganya yang sakit,
sehingga keluarga saling merawat satu sama lain jika ada
yang jatuh sakit.
(4) Kemampuan keluarga memodifikasi lingkungan

Modifikasi lingkungan yang dilakukan keluarga Tn.K


untuk meminimalisir penyakit yang dimiliki yaitu seperti
modifikasi halaman depan rumah dengan mencegah adanya
genangan air sebagai sumber penyakit.

28
(5) Kemampuan keluarga memanfaatkan fasilitas
kesehatan

Keluarga Tn.K biasa memeriksakan anggota keluarganya


yang sakit ke mantri ataupun klinik di dekat rumahnya.
6) Fungsi Reproduksi

Ny.M memiliki dua orang anak dan saat ini menggunakan KB


jenis AKDR. Ny.M menggunakan KB AKDR yaitu setelah
kelahiran anak keduanya melalui bedah sesar pada tahun 2015.
7) Fungsi Ekonomi

Fungsi ekonomi keluarga Tn.M terpenuhi dari hasil bekerja


sebagai karyawan. Untuk masalah keuangan seluruhnya diatur oleh
istrinya.

e. Stress Dan Koping Keluarga

1) Stressor jangka pendek dan jangka panjang

(a) Stresor jangka pendek

Ny.M mengatakan terkadang merasa gelisah ketika kedua


anaknya sering mengalami sakit.
(b) Stresor jangka panjang

Keluarga Tn.K mengatakan jika ada masalah baisanya


diselesaikan secepat mungkin sehingga tidak menjadi baban
berkepanjangan.
2) Kemampuan keluarga berespon terhadap situasi atau stressor

Dalam menghadapi suatu situasi, keluarga Tn.K menyikapinya


dengan tenang dan melakukan musyawarah dengan anggota
keluarga yang lain.

29
3) Strategi koping yang digunakan

Untuk menghadapi masalah, strategi yang digunakan dalam


keluarga Tn.K yaitu melakukan musyawarah dengan anggota
keluarga untuk menyelesaikan masalah tersebut.
4) Strategi adaptasi disfungsional

Tidak ada strategi adaptasi disfungsional yang khusus. Biasanya


keluarga Tn.K mengatasi masalah dengan musyawarah dengan
keluarga.

f. Pemeriksaan Fisik (semua anggota keluarga)


Pemeriksaan Hasil
No Fisik
Tn. K Ny. M Nn. N An. A
1. Penampilan Rapi dan bersih Rapi dan bersih Rapi dan bersih Rapi dan bersih
2. Kesadaran Compos mentis Compos mentis Compos mentis Compos mentis
3. TTV
 TD 120/80 mmHg 130/90 mmHg 100/70 mmHg -
 Nadi 80x/menit 92x/menit 68x/menit 90x/menit
 Respirasi 20x/menit 20x/menit 18x/menit 23x/menit
 Suhu tubuh - - - 36,8oC
4. Antropometri
 BB 86 kg 70 kg 35 kg 14 kg
 TB 168 cm 155 cm 140 cm 95 cm
 IMT 30,19 29,16 17,8 15,51

30
Pemeriksaan Fisik Hasil
No
Tn. K Ny. M Nn. N An. A
5. Kepala
 Bentuk Simetris Simetris Simetris Simetris
 Distribusi Merata, warna Merata, warna Merata, warna Merata, warna
rambut, warna hitam hitam hitam hitam
 Lesi Tidak ada Tidak ada Tidak ada Tidak ada

6. Mata
 Bentuk Bentuk simetris, Bentuk simetris, Bentuk simetris, Bentuk simetris,
 Konjungtiva konjungtiva tidak konjungtiva tidak konjungtiva tidak konjungtiva

 Sklera anemis, fungsi anemis, fungsi anemis, fungsi ananemis, fungsi

 Fungsi penglihatan baik, penglihatan baik, penglihatan baik, penglihatan baik,

penglihatan tidak tidak tidak tidak


menggunakan menggunakan menggunakan menggunakan
alat bantu alat bantu alat bantu alat bantu
kacamata saat kacamata saat kacamata saat kacamata saat
membaca membaca membaca membaca
7. Hidung
 Bentuk Bentuk hidung Bentuk hidung Bentuk hidung Bentuk hidung
hidung simetris, tidak simetris, tidak simetris, tidak simetris, tidak
 Fungsi ada pergerakan ada pergerakan ada pergerakan ada pergerakan
penciuman cuping hidung, cuping hidung, cuping hidung, cuping hidung,
tidak ada tidak ada tidak ada tidak ada
perdarahan, perdarahan, perdarahan, perdarahan,
fungsi penciuman fungsi penciuman fungsi penciuman fungsi penciuman
baik baik baik baik

31
8. Telinga
 Bentuk Bentuk simetris, Bentuk simetris, Bentuk simetris, Bentuk simetris,
telinga bersih, tidak ada bersih, tidak ada bersih, tidak ada bersih, tidak ada
 Fungsi sumbatan sumbatan sumbatan sumbatan
pendengaran telinga, tidak ada telinga, tidak ada telinga, tidak ada telinga, tidak ada
keluaran cairan, keluaran cairan, keluaran cairan, keluaran cairan,
fungsi fungsi fungsi fungsi
pendengaran baik pendengaran baik pendengaran baik pendengaran baik
9. Mulut
 Bentuk Simetris Simetris Simetris Simetris
 Bibir Warna bibir Warna bibir Warna bibir Warna bibir

 Gigi merah muda, merah muda, merah muda, merah muda,


sedikit kering, lembab, tidak ada lembab, tidak ada lembab, tidak ada
tidak ada lesi. lesi. Gigi bersih lesi. Gigi bersih lesi. Gigi susu
Gigi bersih dan dan lengkap dan lengkap mulai tanggal
lengkap
10. Leher
 Bentuk Bentuk simetris, Bentuk simetris, Bentuk simetris, Bentuk simetris,
 JVP tidak tampak tidak tampak tidak tampak tidak tampak

 KGB peningkatan peningkatan peningkatan peningkatan

 Pergerakan JVP, pergerakan JVP, pergerakan JVP, pergerakan JVP, pergerakan


bebas bebas bebas bebas

Pemeriksaan Fisik Hasil


No
Tn. K Ny. M Nn. N An. A
11. Dada
 Pergerakan Pergerakan dada Pergerakan dada Pergerakan dada Pergerakan dada
 Bunyi nafas simetris, suara simetris, suara simetris, suara simetris, suara

 Bunyi nafas vesikuler, nafas vesikuler, nafas vesikuler, nafas vesikuler,

jantung bunyi jantung bunyi jantung bunyi jantung bunyi jantung

32
reguler reguler reguler reguler

12. Abdomen
 Bentuk Klien agak Klien agak Bentuk normal, Bentuk normal,
 Bising usus gemuk, tidak ada gemuk, tidak ada tidak ada keluhan, tidak ada keluhan,
keluhan, tidak ada keluhan, tidak ada tidak ada nyeri tidak ada nyeri
nyeri tekan. nyeri tekan. tekan. tekan. Bising usus
Bising usus Bising usus Bising usus normal
normal normal normal
13. Ekstremitas
1. Atas Ekstremitas atas Ekstremitas atas Ekstremitas atas Ekstremitas atas
 Pergerakan dan bawah utuh, dan bawah utuh, dan bawah utuh, dan bawah utuh,
ekstremitas kekuatan otot kekuatan otot kekuatan otot kekuatan otot
atas ekstremitas atas ekstremitas atas ekstremitas atas ekstremitas atas
 Kulit maupun bawah maupun bawah maupun bawah maupun bawah
2. Bawah 5/5 5/5 5/5 5/5

 Pergerakan 5/5 5/5 5/5 5/5


ekstremitas
bawah
 Kekuatan otot
 Kulit
14. Genitalia Tidak ada keluhan Tidak ada keluhan Tidak ada keluhan Tidak ada keluhan

15. ADL
Makan
 Frekuensi 3x/hari 3x/hari 3x/hari 3x/hari
 Jenis Nasi, lauk pauk, Nasi, lauk pauk, Nasi, lauk pauk, Nasi, lauk pauk,
 Porsi sayur 1 porsi sayur 1 porsi sayur 1 porsi sayur 1 porsi

33
Minum
 Jumlah ± 7 gelas/hari ± 7 gelas/hari ± 8 gelas/hari ± 5 gelas/hari
 Jenis Air putih Air putih Air putih Air putih
BAK
 Frekuensi Normal Normal Normal Normal
 Warna Kuning jernih Kuning jernih Kuning jernih Kuning jernih
BAB
 Frekuensi 1x/hari 1x/hari 1x/hari 1x/hari
 Warna Normal Normal Normal Normal
 Konsistensi
Istirahat tidur 6-7 jam/hari 6-7 jam/hari ± 8 jam/hari ± 8 jam/hari
Kebersihan diri
 Mandi 2x/hari 2x/hari 2x/hari 2x/hari
 Keramas 1x/2 hari 1x/2 hari 1x/2 hari 1x/2 hari
 Gunting kuku 1x/minggu 1x/minggu 1x/minggu 1x/minggu
 Gosok gigi 2x/hari 2x/hari 2x/hari 2x/hari
 Olahraga Tidak rutin 2x/minggu 1x/minggu Tidak rutin

34
g. Harapan Keluarga terhadap Petugas Kesehatan

Keluarga Tn.K berharap perawat dapat membantu menangani masalah


kesehatan yang dialami oleh dirinya dan istrinya. Keluarga Tn.K
menganggap bahwa perawat adalah petugas kesehatan yang lebih bisa
diajak untuk berdiskusi tentang masalah kesehatan karena biasanya
lebih dekat dengan pasien dan mengetahui kondisi pasiennya.
Keluarga Tn.K berharap perawat dapat membantu memberikan
pelayanan kesehatan dan informasi-informasi yang bermanfaat untuk
kesehatan keluarganya.

h. Tingkat Kemandirian Keluarga

NAMA KK : Tn. K

Kriteria
Masalah Masalah Keluarga Kategori/
No.
Kesehatan Keperawatan Mandiri Simpulan
1 2 3 4 5 6 7
Risiko terjadinya Kemandirian
1. Hipertensi komplikasi      II
hipertensi
Sistem Defisiensi Kemandirian
2.  
Pernafasan Pengetahuan II

Kriteria keluarga mandiri :

1. Menerima petugas puskesmas

2. Menerima pelayanan kesehatan sesuai rencana

3. Menyatakan masalah kesehatan dengan benar

35
4. Memanfaatkan fasilitas kesehatan sesuai anjuran

5. Melaksanakan perawatan sederhana sesuai anjuran

6. Melaksanakan tindakan pencegahan secara aktif

7. Melaksanakan tindakan promotif secara aktif

Kategori Keluarga Mandiri

Kemandirian I : Jika memenuhi kriteria 1 dan 2

Kemandirian II : Jika memenuhi kriteria 1-5

Kemandirian III : Jika memenuhi kriteria 1-6

Kemandirian IV : Jika memenuhi kriteria 1-7

i. Analisa Data
No. Data Etiologi Masalah
1. DS :
- Ny.M mengatakan sering terasa pusing dan Ketidaktahuan Risiko
pundak berat disertai kelopak mata yang sulit keluarga dalam terjadinya
dibuka mengenal komplikasi
- Ny.M mengatakan senang makan makanan hipertensi pada hipertensi
asin dan gurih Ny.M
DO :
TD 130/90 mmHg
Nadi 92x/menit
RR 20x/menit
IMT 29,16 (BB lebih)
Tingkat kemandirian II

36
2. DS : Kurang tindak Ketidakpatuhan
- Ny.M mengatakan ±1 bulan yang lalu An.A lanjut ke
mengalami demam mencapai suhu 39oC penyedia
disertai batuk layanan
- Ny.M mengatakan tidak melakukan check up kesehatan
sesuai anjuran dokter
- Ny.M mengatakan tidak mengetahui masalah
kesehatan yang bisa berakibat pada anaknya

DO :
- Pada tanggal 8-11 Februari 2019 An.A
melakukan pemeriksaan rontgen dan
laboratorium di RSUD Singaparna Medika
Citrautama
- LED : 75 mm/jam (Nilai normal <15)

j. Prioritas Masalah

No Kriteria Skor Bobot Skoring Dx. 1 Skoring Dx. 2


1. Sifat Masalah
Skala:
• Aktual (Tidak/Kurang 3
1 3/3 x 1 = 1 3/3 x 1 = 1
Sehat)
• Ancaman Kesehatan 2
• Keadaan Sejahtera 1

2. Kemungkinan masalah
2/2 x 2 = 2 2/2 x 2 = 2
dapat diubah Skala: 2

37
• Mudah 2
• Sebagian 1
• Tidak Dapat 0
3. Potensial masalah
untuk dicegah Skala:
• Tinggi 3
1 2/3 x 1 = 0,6 3/3 x 1 = 1
• Cukup 2
• Rendah 1

4. Menonjolnya masalah
Skala:
• Masalah berat, harus 2
segera ditangani
1 1/2 x 1 = 0,5 1/2 x 1 = 0,5
• Ada masalah, tetapi 1
tidak perlu segera
ditangani
• Masalah tidak dirasakan 0

Total 4,1 4,5

2. Diagnosa Keperawatan

a. Ketidakpatuhan berhubungan dengan kurang tindak lanjut ke penyedia


layanan kesehatan
b. Risiko terjadinya komplikasi hipertensi berhubungan dengan
ketidaktahuan keluarga dalam mengenal hipertensi pada Ny.M.

38
3. Intervensi Keperawatan Keluarga
No Diagnosa Tujuan Kriteria evaluasi Intervensi
Keperawatan Umum Khusus Kriteria Standar
1. Ketidakpatuhan Berperilaku Setelah dilakukan Respon 1. Membina trust
berhubungan patuh asuhan keperawatan verbal: dengan
dengan kurang melakukan selama 5 berjanji keluarga
tindak lanjut ke aktifitas yang pertemuan, keluarga melakukan 2. Kaji pengetahuan
penyedia layanan disarankan mampu : aktivitas yang klien dan keluarga
kesehatan. 1. Mengenal disarankan mengenai masalah
masalah kesehatan An.A
kesehatan yang 3. Gunakan
dialami An.A komunikasi yang
2. Menepati janji sesuai dan jelas
dengan 4. Identifikasi
profesional tingkat dukungan
kesehatan Respon keluarga,
3. Bersama psikomotor: dukungan
profesional pengendalian keuangan, dan
kesehatan perilaku sumber daya
menetapkan lainnya.
tujuan aktivitas 5. Bantu pasien
jangka panjang untuk
yang bisa mengidentifikasi
dicapai. dampak dari

39
penyakit.

2. Risiko terjadinya Hipertensi Setelah dilakukan Respon verbal Hipertensi adalah 1. Diskusikan
komplikasi dapat asuhan keperawatan : tekanan darah dengan
hipertensi ditangani selama 5 Pengertian tinggi lebih dari keluarga
berhubungan atau tidak pertemuan, keluarga hipertensi dan 140/90 mmHg mengenai
dengan mampu : Penyebabnya yang disebabkna pengertian,
terjadi
ketidaktahuan 1. Mengambil oleh : penyabab, tanda
komplikasi
keluarga dalam keputusan - Stress gejala, dan cara
mengenal dalam Respon - Usia yang mengontrol
hipertensi pada meningkatkan verbal: tanda bertambah hipertensi
Ny.M. perilaku sehat dan gejala - Keturunan 2. Mengajarkan
2. Melakukan hipertensi - Obesitas klien cara-cara
perawatan pada - Kurang yang dapat
anggota aktivitas dilakukan untuk
keluarga yang - Kehamilan mengontrol
sakit - Konsumsi hipertensi
3. Memanfaatkan garam 3. Libatkan
fasilitas berlebihan dukungan
kesehatan untuk Respon keluarga dalam
meningkatkan psikomotor: Tanda dan gejala : perencanaan
perilaku pengendalian pusing atau sakit modifikasi
kesehatan hipertensi kepala, jantung perilaku

40
berdebar-debar, kesehatan:
penglihatan kabur, mengatur pola
gelisah rasa sakit makan.
di dada, mudah 4. Lakukan
lelah, mual pemeriksaan
muntah, tekanan darah
emosional 5. Anjurkan klien
dan keluarga
P : periksa rutin
kesehatan memeriksakan
secara rutin kesehatannya.
A : atasi penyakit
dengan
pengobatan
yang tepat
dan teratur
T : tetap diet
dengan gizi
seimbang
U : upayakan
aktifitas fisik
dengan aman
H : hindari
merokok,

41
alkohol, dan
zat
karsinogenik
lainnya.

42
d. Implementasi Keperawatan Keluarga
Dx Tanggal Implementasi Respon Paraf

1 15 Maret 1. Melakukan pengkajian keluarga DS :


2019 2. Mengkaji pengetahuan keluarga - Ny.M mengatakan sering terasa pusing dan
3. Melakukan pemeriksaan tanda-tanda vital pundak berat disertai kelopak mata yang sulit
dibuka
- Ny.M mengatakan senang makan makanan
asin dan gurih
- Ny.M dan keluarga mengatakan tidak
mengetahui penyebab dirinya sering
mengalami hipertensi
DO :
TD 130/90 mmHg
Nadi 92x/menit
RR 20x/menit
IMT 29,16 (BB lebih)

1.2 17 Maret 1. Melakukan pengkajian lanjutan pada keluarga DS :


2019 2. Melakukan pemeriksaan fisik (antropometri, TTV, - Ny.M mengatakan selama ini jarang
haed to toe) memeriksakan tekanan darahnya secara rutin
- Ny.M mengatakan anaknya sering mengalami
demam disertai batuk

43
- Ny.M mengatakan 1 bulan yang lalu An.A
menjalani pemeriksaan rontgen dan laboratorium
di RSUD Singaparna Medika Citrautama
- Ny.M mengatakan seharusnya 1 minggu setelah
pemeriksaan dokter menyarankan untuk datang
lagi melakukan pemeriksaan ulang tetapi
keluarga Tn.K tidak melakukannya
- Ny. M beserta keluarga belum mengetahui
masalah kesehatan anaknya.
DO :
Ny.M
TD 120/90 mmHg
Nadi 80x/menit
RR 22x/menit
IMT 29,16
An.A
TD –
Nadi 90x/menit
RR 23x/menit
Suhu 36,8o C
BB 14 kg, TB 95 cm, IMT 15,51

44
1 21 Maret 1. Menanyakan keluhan DS:
2019 2. Melakukan pemeriksaan TTV - Ny.M mengatakan sudah tidak merasa
3. Memberikan penjelasan tentang hipertensi secara pusing lagi
umum - Ny.M mengatakan sudah paham
4. Menganjurkan klien untuk rutin memeriksakan
mengenai masalah kesehatannya
kesehatan ke fasilitas kesehatan
DO:
5. Menganjurkan klien untuk mengurangi konsumsi
Ny.M
makanan gurih dan rajin olahraga
TD 120/80 mmHg
6. Memberikan klien kesempatan pada klien untuk
Nadi 82x/menit
bertanya dan berdiskusi
RR 22x/menit
IMT 29,16
An.A
TD –
Nadi 92x/menit
RR 24x/menit
Suhu 37o C
BB 14 kg, TB 95 cm, IMT 15,51
2 23 Maret 1. Menanyakan kondisi klien dan keluarga DS :
2019 2. Meminta izin untuk melihat hasil laboratorium - Ny.M mengatakan An.A sudah terlihat
dan rontgen An..A sehat setelah dilakukan pemeriksaan dan
3. Menanyakan alasan mengapa An.A tidak diberi pengobatan sehingga tidak perlu
diperiksakan ulang sesuai anjuran dokter
diperiksa ulang
4. Membantu keluarga untuk memahami masalah
- Ny.M mengatakan jarak dari rumah ke
kesehatan An.A serta dampak penyakitnya

45
5. Memberikan klien kesempatan pada klien untuk Rumah sakit sangat jauh sehingga Ny.M
bertanya dan berdiskusi merasa kasihan jika anaknya harus dibawa
naik motor.
DO :
- Ny.M tampak sangat terbuka dan bisa
diajak berdiskusi
- Ny.M memperlihatkan hasil pemeriksaan
rontgen dan laboratorium An.A
- LED : 75 mm/jam (Nilai Normal <15)

1,2 25 Maret 1. Menanyakan kondisi klien dan keluarga DS :


2019 2. Melakukan pemeriksaan TTV - Klien mengatakan jika ada waktu akan
3. Memotivasi klien dan keluarga untuk rutin memeriksakan kesehatannya
4. Memeriksakan kesehatan terutama jika ada - Ny.M mengatakan akan mengupayakan
keluhan untuk memeriksakan ulang masalah
5. Memotivasi dan menganjurkan keluarga untuk kesehatan anaknya
memeriksakan ulang masalah penyedia layanan - Ny.M dan keluarga mengatakan sudah mulai
kesehatan memahami tentang masalah kesehatannya
6. Mengevaluasi materi yang telah diberikan mengenai materi hipertensi yang
7. Melakukan terminasi dengan keluarga disampaikan
DO :
- Klien terlihat terbuka dan antusias dengan
materi yang disampaikan

46
e. Evaluasi

Diagnosa
No Hari/Tanggal Catatan Perkembangan Paraf
Keperawatan
1. Senin, 25 Ketidakpatuhan S:
Maret 2019 berhubungan dengan - Ny.M mengatakan akan mengupayakan
kurang tindak lanjut
untuk memeriksakan ulang masalah
ke penyedia layanan
kesehatan anaknya
kesehatan
O:
An.A
TD –
Nadi 95x/menit
RR 25x/menit
Suhu 37,2o C
BB 14 kg, TB 95 cm, IMT 15,51
Keadaan umum baik
A:
Pengetahuan Ny.M sudah mulai meningkat
P:
Lanjutkan intervensi
2. Senin, 25 Risiko terjadinya S:
Maret 2019 komplikasi - Ny.M dan keluarga sudah dapat

hipertensi mengenal masalah kesehatan yang ada

berhubungan - Ny.M mengatakan akan rutin


memeriksakan kesehatannya
dengan
- Ny.M mengatakan akan mengurangi
ketidaktahuan
konsumsi makanan gurih
keluarga dalam
O:
mengenal
TD 120/80 mmHg
hipertensi pada N 80x/menit
Ny.M RR 23x/menit
A:
Komplikasi hipertensi berpotensi untuk
dicegah

47
P:
Lanjutkan intervensi

48

Anda mungkin juga menyukai