Anda di halaman 1dari 3

PUSAT LABORATORIUM FORENSIK BARESKRIM POLRI

LABORATORIUM FORENSIK CABANG PALEMBANG


“Pro Justitia”

BERITA ACARA
PEMERIKSAAN LABORATORIS KRIMINALISTIK BARANG BUKTI
--------------------------------NO.LAB.: 115/FKF/2017---------------------------------
--

I.---------- HASIL PEMERIKSAAN DI TKP DAN BARANG BUKTI


------------ KEBAKARAN: ----------------------------------------------------------------------
---1. ------ Tempat Kejadian Perkara dalam keadaan tertutup untuk umum dengan
------------ dipasang garis Polisi (lihat foto no.1). ---------------------------------------------
Tim Labfor didampingi oleh Kasat Reskrim dan 5 (lima) orang anggota
Reskrim Polres Bangka. -------------------------------------------------------------
---2. ------ Objek yang terbakar adalah gudang bahan bakar dan gudang peralatan
------------ tambang timah milik PT Berkah Santika Fitri yang terjadi pada hari Senin
------------ tanggal 17 April 2017 sekitar jam 12.30 WIB, di Jalan Singayudha No. 22,
------------ Kelurahan Kuto Panji, Kecamatan Belinyu, Kabupaten Bangka, Kepulauan
------------ Bangka Belitung, mengalami kerusakan parah akibat api kebakaran (lihat
------------ foto No. 1). ----------------------------------------------------------------------------
---3. ------ Objek yang terbakar adalah gudang bahan bakar dan gudang peralatan
------------ tambang timah milik PT Berkah Santika Fitri yang terjadi pada hari Senin
------------ tanggal 17 April 2017 sekitar jam 12.30 WIB, di Jalan Singayudha No. 22,
------------ Kelurahan Kuto Panji, Kecamatan Belinyu, Kabupaten Bangka, Kepulauan
------------ Bangka Belitung, mengalami kerusakan parah akibat api kebakaran (lihat
------------ foto No. 1). ----------------------------------------------------------------------------
---4. ------ Dari hasil pemeriksaan tingkat kerusakan dan arah penjalaran api kebakaran
------------ bahwa api merambat hingga ke arah utara, tepatnya pada gudang
------------ penyimpanan bahan bakar dan gudang peralatan tambang timah (lihat foto
------------ No. 2). ----------------------------------------------------------------------------------
---5. ------ Di Lokasi api pertama kebakaran tidak ditemukan adanya : -------------------
------------ a. --- Bahan kimia yang dapat terbakar dengan sendirinya. --------------------
------------ b. --- Proses Biokimia yang menimbulkan panas. -------------------------------
------------ c. --- Barang-barang elektronik dan kabel listrik yang mengalami hubung
------------ singkat listrik (short circuit) dan hubung longgar listrik (lost contact).
---6. ------ Di lokasi api pertama kebakaran diambil barang bukti sebagai berikut : -----
------------ a. --- Beberapa drum, potongan puntung rokok, dan potongan besi dari
------------ peralatan tambang sisa kebakaran. -------------------------------------------------
------------ b. --- Abu/arang sisa kebakaran. ----------------------------------------------------
---7. ------ Pemeriksaan kandungan bahan bakar hidrokarbon pada barang bukti
------------ abu/arang sisa kebakaran menggunakan instrumen GC-MC adalah Negatif,
------------ tidak ditemukan residu bahan bakar hidrokarbon. -------------------------------
II. -------- ANALISIS TEKNIS PENYEBAB KEBAKARAN : -------------------------
------------ Berdasarkan hasil pemeriksaan tersebut diatas, maka terjadinya api pertama
------------ kebakaran dapat dianalisis sebagai berikut : --------------------------------------
------------ Dengan tidak ditemukannya penyebab teknis timbulnya api pertama
------------ kebakaran, maka penyebab timbulnya api pertama kebakaran karena
------------ tersulutnya barang-barang yang mudah terbakar di tempat sampah yang
------------ letaknya berada di sebelah selatan gudang bahan bakar dan gudang peralatan
------------ berupa plastik, kayu, dan dus berbahan karton di lokasi api pertama
------------ kebakaran oleh nyala api terbuka (open flame). -----------------------
III.------- KESIMPULAN : --------------------------------------------------------------------
------------ 1. --- Dari Pemeriksaan tingkat kerusakan dan penjalaran api kebakaran
------------ ditemukan lokasi api pertama kebakaran berada di tempat sampah
------------ bagian tenggara tepatnya, di sebelah selatan gudang bahan bakar dan
------------ gudang peralatan (lihat pada sket/denah terlampir). ---------------------
------------ 2. --- Penyebab timbulnya api pertama kebakaran adalah karena tersulutnya
------------ barang-barang yang mudah terbakar seperti, plastik, kayu, dan dus
------------ berbahan karton di lokasi api pertama kebakaran oleh nyala api
------------ terbuka (open flame). ---------------------------------------------------------
IV.-------- PENUTUP : --------------------------------------------------------------------------
------------ Demikian Berita Acara Pemeriksaan Teknis Kriminalistik TKP kebakaran
------------ ini dibuat dengan sebenarnya atas kekuatan sumpah jabatan, kemudian
------------
------------ ditutup dan ditandatangani di Palembang pada hari dan tanggal tersebut
diatas.-----------------------------------------------------------------------------------

Mengetahui PEMERIKSA
KEPALA LABORATORIUM FORENSIK KEPALA LABORATORIUM FORENSIK
CABANG PALEMBANG CABANG PALEMBANG

AKBP MADE SWETRA JOKO SURYANTO, S.Si.


1
KOMISARIS BESAR POLISI NRP 61121097 AJUN KOMISARIS BESAR POLISI NRP 74110889

JOKO SURYANTO, S.Si.


2
KOMISARIS BESAR POLISI NRP 61121097
ZAENAL ARIFIN, S.Kom..
3
KOMISARIS POLISI NRP 83081647

Anda mungkin juga menyukai