Anda di halaman 1dari 5

HIMPUNAN MAHASISWA ARSITEKTUR (HIMARS)

FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS 17 AGUSTUS 1945 SAMARINDA
Program Studi Teknik Arsitektur Terakreditasi B
Nomor : (1647/SK/BAN-PT/Akred/S/VI/2018) Tanggal 26 Juni 2018
Alamat : Jl. Ir. H. Juanda Kotak Pos No. 1025 Telp (0541) 743390-751113 Samarinda

BAB I
PROPOSAL KEGIATAN
1.1 Latar Belakang
Manusia sebagai makhluk sosial yang tentunya memerlukan satu sama lain.
Setiap diri terikat dengan berbagai bentuk ikatan, hubungan emosional, sosial, ekonomi,
hubungan kemanusiaan lainnya , selalu senantiasa untuk saling menjaga tali silaturahmi
dan saling mengenal satu sama lain.
Sama halnya dengan acara yang ada di Program Studi Teknik Arsitektur, Di Teknik
Arsitektur perlu juga diadakannya acara yang membuat para Mahasiswa Arsitektur
berkumpul untuk membahas suatu studi kasus atau suatu permasalahan Arsitektur yang
ada di Desa Bensamar, Kel. Loa Ipuh Darat, Kec. Tenggarong.
ASA tahun ini berupa kegiatan Pengabdian Masyarakat tetapi juga melakukan
diskusi antar senior dan para mahasiswa baru agar terjun langsung kelapangan. AJANG
SILATURAHMI ARSITEKTUR dilaksanakan di Desa Bensamar, Kel. Loa Ipuh Darat,
Kec. Tenggarong.
Dengan diadakannya acara ini bertujuan agar para Mahasiswa Teknik Arsitektur
bisa menjadi Mahasiwa yang lebih kompeten dan lebih mengenal budaya sekitar. Selain
kegiatan Pengabdian Masyarakat kami juga berinisiatif melaksanakan diskusi di daerah
sekitar dengan mata kuliah yang berhubungan di semester ini.
HIMPUNAN MAHASISWA ARSITEKTUR (HIMARS)
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS 17 AGUSTUS 1945 SAMARINDA
Program Studi Teknik Arsitektur Terakreditasi B
Nomor : (1647/SK/BAN-PT/Akred/S/VI/2018) Tanggal 26 Juni 2018
Alamat : Jl. Ir. H. Juanda Kotak Pos No. 1025 Telp (0541) 743390-751113 Samarinda

1.2 Tujuan
a. Memperkokoh hubungan antar Mahasiswa, Dosen, Alumni Program studi
Arsitektur dan Masyarakat,
b. Meningkatkan komunikasi, wawasan dan pola pikir sebagai peningkatan mutu
mahasiswa,
c. Menerapkan Tri Dharma Perguruan Tinggi Pada Kegiatan Mahasiswa Arsitektur
Universitas 17 Agustus 1945 Samarinda.

1.3 Sasaran
a. Seluruh mahasiswa program studi Arsitektur Universitas 17 Agustus 1945
Samarinda,
b. Praktisi terkait dan Akademisi Universitas 17 Agustus 1945 Samarinda
c. Alumni Program Studi Arsitektur Universitas 17 Agustus 1945 Samarinda,
d. Masyarakat umum dan Partisipasi terkait

1.4 Bentuk Kegiatan


Kegiatan yang diselenggarakan berupa
a. Pengabdian Masyarakat, berupa mengutamakan kegiatan lebih kepada aktivitas nyata
yang dilakukan oleh mahasiswa, sehingga keberadaannya di tengah masyarakat dapat
memberikan manfaat, khususnya warga masyarakat yang berada di lokasi pengabdian
masyarakat.
b. Muatan Lokal, berupa kegiatan Mengakrabkan peserta ASA, anak-anak dan remaja
atau pemuda desa pada nilai-nilai sosial budaya dan lingkungan desa serta
mengembangkan keterampilan fungsional melalui lomba permainan tradisional,
mewarnai, menggambar, membuat basic maket dan kesenian tari.
c. Pendidikan, dalam rangka meneruskan pengetahuan atau kata lainnya dalam rangka
transfer of knowledge dan penelitian oleh mahasiswa kepada masyarakat
HIMPUNAN MAHASISWA ARSITEKTUR (HIMARS)
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS 17 AGUSTUS 1945 SAMARINDA
Program Studi Teknik Arsitektur Terakreditasi B
Nomor : (1647/SK/BAN-PT/Akred/S/VI/2018) Tanggal 26 Juni 2018
Alamat : Jl. Ir. H. Juanda Kotak Pos No. 1025 Telp (0541) 743390-751113 Samarinda

BAB II
URAIAN KEGIATAN

2.1 Nama Kegiatan


“ Ajang Silahturahmi Arsitektur Ke Sembilan (Asa 09) Teknik Arsitektur Universitas 17
Agustus 1945 Samarinda Yang Bertema (Desa Inspirasi)”

2.2 Uraian Tema Kegiatan


Kegiatan ini bertemakan “Desa Inspirasi” sebagai desa yang berpotensi dari segi
wisata dan budaya. Membawa banyak perubahan pada suatu desa, baik dari segi ekonomi,
sosial, dan masyarakatnya. Akan tetapi, saat ini beberapa desa di Indonesia belum dapat
menghidupkan potensi wisata dan budaya, faktor antara lain fasilitas, sarana ataupun
kemampuan masyarakat yang kurang memadai.
Hendaknya mahasiswa arsitektur merespon isu ini, dengan mencanangkan untuk
kegiatan menjadi desa yang memiliki produktivitas yang berpola industri kreatif dan
inovatif, yang nanti manfaatnya bisa dinikmati oleh masyarakat desa tersebut bahkan
sebagai dasar dalam menghidupkan potensi wisata dan budaya kepada masyarakat luar
serta sebagai inspirasi kepada desa lainnya diindonesia.

2.3 Waktu dan Pelaksanaan


Hari : Jumat - Minggu
Tanggal : 1-3 November 2019
Waktu : 8.00 wita - selesai
Tempat : Desa Bensamar, Kel. Loa Ipuh Darat, Kec. Tenggarong

2.4 Pelaksana Kegiatan


Seluruh panitia pelaksana Ajang Silahturahmi Arsitektur ke Sembilan (ASA 09)
Angkatan tahun 2017. (Susunan Struktur Panitia Terlampir)
HIMPUNAN MAHASISWA ARSITEKTUR (HIMARS)
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS 17 AGUSTUS 1945 SAMARINDA
Program Studi Teknik Arsitektur Terakreditasi B
Nomor : (1647/SK/BAN-PT/Akred/S/VI/2018) Tanggal 26 Juni 2018
Alamat : Jl. Ir. H. Juanda Kotak Pos No. 1025 Telp (0541) 743390-751113 Samarinda

BAB III
AGENDA KEGIATAN
3.1 Agenda Acara

HARI / TANGGAL WAKTU KEGIATAN

08.00 – 08.30 Registrasi Peserta

09.00– 11.00 PEMBUKAAN

Penyambutan Selamat Datang

Sambutan Ketua Panitia

Sambutan Kepala Program Studi Arsitektur

Sambutan Kepala Adat Desa Bensamar

Sambutan Karang Taruna Desa Bensamar

5 Menit SPONSOR

Jumat, 1 November 2019 5 Menit Pembacaan Doa

9.25 – 10.00 BREAK TIME

10.00 – 10.15 Moderator

10.15 – 11.00 Pemateri Nasional

11.00 – 11.15 Moderator

11.15 – 12.00 Pemateri Local

12.00 – 12.30 Tanya Jawab Peserta

12.30 - .13.00 ISHOMA

13.00 – Pembagian Hadiah AFL

- PENUTUP

Anda mungkin juga menyukai