Anda di halaman 1dari 3

PEMBERIAN LABEL

PADA PEMAKAIAN OBAT HIGH ALERT DAN


ELEKTROLIT KONSENTRAT
No. Dokumen : No. Revisi Halaman
178/SPO/KPRS/RSUAR/ 1 1/3
VII/2018
Ditetapkan :
Direktur RSU Al-Rohmah
SPO TanggalTerbit
24 Juli 2018

dr.YesiKurnia D,ST.
NIK : 2008.07.0028
Tata cara dalam memberi label obat pada pemakaian obat-
PENGERTIAN obatan high alert dan elektrolit konsentrat pada pasien di

rumah sakit.
Petugas adalah perawat/bidan Rumah Sakit UmumAl-Rohmah.
Memberi informasi nama dan konsentrasi obat-obatan yang
TUJUAN masuk kategori high alert dan elektrolit konsentrat sebelum
diberikan kepada pasien di ruang pelayanan.
KEBIJAKAN SK Direktur RSU Al-Rohmah Tentang Kebijakan Sasaran
Keselamatan Pasien.
(SK Direktur No : 109/SK-DIR/RSUAR/VI/2018
PROSEDUR 1. Petugas menyiapkan obat high alert atau elektrolit konsentrat
yang akan diberikan kepada pasien sesuaiperintah/advist
dokter
2. Petugas menuliskan nama, konsentrasi obat, kecepatan
pemberian, rute pemberian, frekuensi pemberiandan nama
petugaspada stiker identitas pasien.
3. Petugas menempelkan stiker identitas pasien pada botol
infus yang akan digunakan pasien.
PEMBERIAN LABEL OBAT
PADA PEMAKAIAN OBAT HIGH ALERT DAN
ELEKTROLIT KONSENTRAT
No. Dokumen No. Revisi Halaman
178/SPO/KPRS/RSUAR/ 1 2/3
VII/2018

4.
5. Apabila kecepatan pemberian obat berubah/ diganti oleh dokter,
maka petugas harus mengganti label yang terterasesuai dengan
petunjuk terakhir dokter.
6. Obat-obatan yang dihentikan pemakaiannya oleh dokter segera
dikembalikan ke unit farmasi.
UNIT UGD, Rawat Inap ,Kamar operasi,HCU,VK
TERKAIT
PEMBERIAN LABEL OBAT
PADA PEMAKAIAN OBAT HIGH ALERT DAN
ELEKTROLIT KONSENTRAT
No. Dokumen No.Revisi Halaman
178/SPO/KPRS/RSUAR/
VII/2018 1 3/3

BAGAN ALUR :
Mulai

Petugas menyiapkan
obat sesuai perintah
dokter
)

Petugasmenuliskan nama obat,kecepatan pemberian


obat,konsentrasi obat pada stiker identitas pemberian obat

Petugas menempelkan stiker identitas pasien


pada botol infus.

Ganti stiker bila ada perubahan kecepatan pemberian obat sesuai


perintah terakhir

SELESAI

UNITTERKAIT : UGD, Rawat Inap ,Kamar operasi,VK

Anda mungkin juga menyukai