Anda di halaman 1dari 2

NO.

ISU AKTUAL DATA DAN FAKTA DAMPAK / PIHAK TERKENA


DAMPAK

1 Rendahnya upaya a. Obat diterima dari Dinas Dampak:


pencegahan obat Kesehatan memiliki tanggal
kadaluarsa yang dekat 1. Banyak Obat yang tidak
kadaluarsa
b. Belum tersedianya stiker terpakai dikarenakan waktu
pengingat obat dengan penggunaan yang sebentar
tanggal kadaluarsa dekat 2. Pasien tidak menerima obat
c. Belum adanya sistem sesuai dengan terapi
informasi yang menghitung 3. Kerugian financial
mundur tanggal kadaluarsa kabupaten
obat 4. Menimbulkan penurunan
d. Belum tersedianya daftar alokasi dana obat tahun
obat yang mendekati berikutnya
kadaluarsa di unit pelayanan
Pihak terkena dampak:

1. Pasien: tidak dapat


menerima obat yang sesuai
2. Dokter: tidak dapat
meresepkan obat sesuai
dengan tatalaksana terapi
3. Bagian Farmasi:
Penumpukan obat
kadaluarsa di ruang
penyimpanan.
NO. ISU AKTUAL DATA DAN FAKTA DAMPAK / PIHAK TERKENA
DAMPAK

2 Belum optimalnya a. Belum dijalankannya SOP Dampak:


proses pengkajian pengkajian resep
b. Belum tersedianya resep 1. Kemungkinan kesalahan
resep
yang berisi kolom verifikasi pemberian obat tinggi
c. Selama ini Farmasi hanya 2. Kemungkinan kesalahanan
terdiri satu SDM, Tenaga pemberian dosis
Teknis Kefarmasian 3. Kemungkinan kesalahan
frekuesi pemberian

Pihak terkena dampak:


1. Pasien beresiko mengalami
Drug Related Problems

NO. ISU AKTUAL DATA DAN FAKTA DAMPAK / PIHAK TERKENA


DAMPAK

3 Kurang optimalnya a. Belum dijalankannya SOP Dampak:


pengisian kartu stok penyiapan obat 1. Obat keluar tanpa memiliki
b. Di bagian pelayanan farmasi jejak
rawat jalan Kartu stok tidak 2. Beresiko kehilangan obat
diisi setiap pengambilan 3. Stok obat tidak sesuai
obat dengan sistem
c. Selama ini Farmasi hanya 4. Data perencanaan obat tidak
terdiri satu SDM, Tenaga sesuai
Teknis Kefarmasian
Pihak terkena dampak:
1. Bagian Farmasi tidak dapat
mengontrol keluarnya obat
2. Bagian Farmasi tidak
memiliki data pengeluaran
obat yang valid
3. Bagian Farmasi tidak
memiliki data perencanaan
yang sesuai

Anda mungkin juga menyukai