Anda di halaman 1dari 6

CONTOH MEMBUAT CHECKLIST AUDIT

ANNEX A, ISO 27001:2013

Buatlah Checklist untuk Klausul/Annex ISO27001 di bawah ini:

Kelompok 1:

Checklist A.8.1.1-A.81.4:
1.
2.
3.
4.
5.
6.
Kelompok 2:

Checklist A.8.2.1-A.8.2.3:
1. Aset tidak hanya fisik, tapi juga bisa seperti lisensi software.
2.
3.
4.
5.
6.
Kelompok 3:

Checklist A.8.3.1-A.8.3.3:
1.
2.
3.
4.
5.
6.
Kelompok 4:

Checklist A.11.1.1-A.11.1.5:
A.11.1.1
1. Apakah ruang DC terdapat perimeter/dinding pembatas yg dapat melindungi
aset/fasilitas di dalam DC ?
2. Apakah perimeter tsb. dapat efektif melindungi informasi ataupun fasilitas di
dalam DC ?

A.11.1.2
1. Apakah ada pendefinisian secure area ?
2. Apakah ruang DC terlindungi sehingga hanya personil yang berwenang saja
yang dapat mengaksesnya ?
3. Bagaimana prosedur/aturan dan siapa saja yang bisa masuk ke dalam ruang
DC ?

A.11.1.3
1. Apakah ada pengamanan fisik untuk area offices/fascility ? (ex. : security, cctv,
alarm)
2. Bagaimana prosedur/aturan dan siapa saja yang bisa masuk ke dalam ruang
office ?
3. Apakah ada policy ataupun prosedur saat meninggalkan ruangan ? clean desk,
tulisan-tulisan hasil rapat, pakah computer kalua ditinggal ada log out otomatis.
Gembok PC ?
Ruang DC jangan diberi label di depan ruangan

A.11.1.4
1. Apakah terdapat perencanaan proteksi DC dalam menghadapi bencana alam,
serangan berbahaya, ataupun kecelakaan ?
2. Bagaimana pengaman fisiknya dalam menghadapi bencana alam, serangan
berbahaya ataupun kecelakaan ?
3. Apa saja fasilitas yang ada/kegiatan yang dilakukan dalam bersiap
menghadapi bencana alam (kebakaran, banjir, gempa bumi) ? Apakah ada early
warning system-nya ?
4. Apakah ada perencanaan tindakan korektif dalam menghadapi bencana alam,
serangan berbahaya, ataupun kecelakaan ?

A.11.1.5
1. Apakah ada prosedur untuk bekerja di dalam ruang DC ? (apakah ada
pengesahan, penomoran, revisi)
2. Apakah ada pengawasan atas PIC yang bekerja di dalam ruang DC ?
3. Apakah ada monitoring & evaluasi atas prosedur bekerja di dalam ruang DC ?
Apakah ada larangan untuk memotret atau merekam, bahan mudah
terbakar/flammable.
Apakah ada di secure area kita harus didampingi ?

WiFi untuk pelanggan harus benar2 terpisah dan kalua perlu vlan terpisah dan
ada firewall serta port jaringannya harus mati, kecuali saat dibutuhkan.

GUNAKAN 5W dan 1H (pertanyaan terbuka, jangan pertanyaan tertutup).


Contoh : A.12.1.3
Apakah ada threshold penggunaan/utilisasi kapasitas  untuk trigger pengadaan

Contoh : A.12.1.4
Apakah ada segregasi antara pekerjaan development, testing, operation ?
Jika dikerjakan oleh org yg sama, apakah ada supervise akses ?

Satu buah policy Akses control bisa diberlakukan untuk fisik dan logic ( annex 9 dan
11) (A9 -> akses ke sistm, missal admin)
Penanganan bencana, APAR (untuk office saja, bukan DC).

Anda mungkin juga menyukai