Anda di halaman 1dari 7

PEMERINTAH KABUPATEN SANGGAU

DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS BATANG TARANG
Jalan Angkasapuri nomor 41, Dusun Melaban Desa Hilir Kecamatan Balai (78563)
Halo Puskesmas : 085349531202 Email : Puskesmasbatara@gmail.com

KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS BATANG TARANG


NOMOR : SK/PKM-BATANG TARANG/ ... /2018

TENTANG

PENETAPAN INDIKATOR PRIORITAS UNTUK MONITORING DAN MENILAI


KINERJA PUSKESMAS BATANG TARANG

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

KEPALA PUSKESMAS BATANG TARANG

Menimbang : a. bahwa dalam rangka memelihara mutu dan kinerja pelayanan


di Puskesmas Batang Tarang, perlu ditetapkan indikator
prioritas untuk monitoring dan menilai kinerja di Puskesmas
Batang Tarang;
b. bahwa untuk melaksanakan maksud point a, perlu ditetapkan
Keputusan Kepala Puskesmas Batang Tarang.
Mengingat : 1. Undang-undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan;
2. Undang-undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan
Daerah sebagaimana telah beberapa kali diubah terakhir
dengan Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014;
3. Peraturan Pemerintah Nomor 23 Tahun 2005 tentang
Pengelolaan Keuangan Badan Layanan Umum sebagaimana
telah diubah dengan Peraturan Pemerintah Nomor 74 Tahun
2012;
4. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 61 Tahun 2007
tentang Pedoman Teknis Pengelolaan Keuangan Badan
Layanan Umum Daerah;
5. Peraturan Menteri Pemberdayaan dan Aparatur Negara
Nomor 13 tahun 2009 tentang Pedoman Peningkatan
Pelayanan Publik dengan Partisipasi Masyarakat;
6. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 75 Tahun 2014 tentang
Pusat Kesehatan masyarakat;
7. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 43 Tahun 2016 tentang
Standar Pelayanan Minimal Bidang Kesehatan;
MEMUTUSKAN :

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS BATANG TARANG


TENTANG PENETAPAN INDIKATOR PRIORITAS UNTUK
MONITORING DAN MENILAI KINERJA DI PUSKESMAS
BATANG TARANG;
KESATU : Penetapan indikator prioritas adalah standar atau target capaian
indikator standar pelayanan minimal (SPM) Puskesmas Batang
Tarang;

KEDUA : Hasil pengukuran mutu dan kinerja setiap bulan dilakukan


analisa tingkat ketercapaian setiap tri bulan untuk memperoleh
informasi tentang faktor penyebab dan upaya mengatasi;
KETIGA : Segala biaya yang dikeluarkan sehubungan dengan
pelaksanaan kegiatan dibebankan pada Rencana Bisnis
Anggaran (RBA) Puskesmas Batang Tarang;
KEEMPAT : Surat keputusan ini mulai berlaku sejak ditetapkan dan apabila
terdapat kekeliruan dalam keputusan ini, akan dilakukan
perubahan sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di Batang Tarang


Pada tanggal 1 Maret 2018

Kepala Puskesmas Batang Tarang

HELENA
LAMPIRAN I : KEPUTUSAN KEPALA
PUSKESMAS BATANG
TARANG
NOMOR : SK/PKM-BATANG TARANG/ ...
/2018
TENTANG : INDIKATOR PRIORITAS
UNTUK MONITORING DAN
MENILAI KINERJA DI
PUSKESMAS BATANG
TARANG

INDIKATOR PRIORITAS UNTUK MONITORING DAN MENILAI KINERJA DI


PUSKESMAS BATANG TARANG

A. INDIKATOR KINERJA UPAYA KESEHATAN PERORANGAN (UKP)

JENIS
NO INDIKATOR TARGET
PELAYANAN
1 PENDAFTARAN Kelengkapan penulisan identitas pasien di rekam 100 %
medis
Kepuasan pelanggan 80%
2 UMUM Kelengkapan penulisan prosedur tindakan medis 80%
jahit luka dan cabut kuku

Kepuasan pelanggan 80%


3 GIGI DAN MULUT Komplikasi pasca pencabutan gigi tetap ≤ 20 % 80%

Kepuasan pelanggan 80%


4 KIA Semua ibu hamil yang berkunjung dilakukan 90%
penilaian skor puji rochyati
Kepuasan pelanggan 80%
5 KB Kejadian abses pada akseptor KB 3 bulanan ≤ 20 80%
%
Kepuasan pelanggan 80%
6 IMUNISASI Kesesuaian suhu lemari pendingin dengan standar 80%

Kepuasan pelanggan 80%


7 LABORATORIUM Pemeriksaan HB ≤ 10 menit 90%
Kepuasan pelanggan 80%
8 KEFARMASIAN Kesalahan pengambilan obat oleh petugas ≤ 10 % 90%
Kepuasan pelanggan 80%
9 KONSELING Kelengkapan penulisan konseling di buku register 100%
KESEHATAN
LINGKUNGAN
Kepuasan pelanggan 80%
10 KONSELING GIZI Penanganan koseling semua bumil KEK 80%
Kepuasan pelanggan 80%

B. INDIKATOR KINERJA UPAYA KESEHATAN MASYARAKAT (UKM)

NO INDIKATOR TARGET 2018


A GIZI
1 Persentase bayi baru lahir mendapat Inisiasi Menyusu 41%
Dini (IMD)
2 Prevalensi Bumil KEK 2,75%
3 Persentase bayi usia kurang dari 6 bulan yang mendapat 74%
ASI eksklusif
4 Prevalensi Gizi Buruk Pada Balita 0,01%
5 Prevalensi kekurangan gizi (underweight) pada anak 1,93%
balita
6 Prevalensi stunting (pendek dan sangat pendek) anak 5,65%
baduta
7 Cakupan balita gizi buruk mendapat perawatan 100%
B KESEHATAN LINGKUNGAN
8 Proporsi Tempat-tempat Umum (TTU) memenuhi syarat 96%
9 Proporsi TPM memenuhi syarat 93,50%
10 Desa/kalurahan melakukan STBM 17 desa/kalurahan
11 Pelayanan Hogiene Sanitasi Pangan Setiap Anak di 100%
Satuan Pendidikan Dasar
12 Presentase makanan yang memenuhi syarat 87,71%
C KIA
13 Angka kematian ibu 52,28 per 100.000 kelahiran
hidup
14 Cakupan pelayanan antenatal pada ibu hamil 100%
15 Cakupan kunjungan Ibu hamil K4 93%
16 Cakupan komplikasi kebidanan yang ditangani 99%
17 Cakupan pelayanan persalinan di puskesmas & 100%
jaringannya
18 Prosentase persalinan di fasilitas pelayanan kesehatan 83,80%
19 Cakupan pertolongan persalinan oleh tenaga kesehatan 93%
yang memiliki kompetensi kebidanan
20 Cakupan pelayanan nifas 93%
21 Angka kematian bayi 2,72 per 1.000 kelahiran
hidup
22 Cakupan Pelayanan Kesehatan Bayi Baru Lahir sesuai 100%
standar di Puskesmas dan Jaringannya
23 Cakupan neonatus dengan komplikasi yang ditangani 83,50%
24 Cakupan kunjungan bayi 96%
25 Angka kematian balita 3,45 per 1.000 kelahiran
hidup
26 Cakupan pelayanan anak balita 76%
27 Cakupan Pelayanan Kesehatan untuk Balita di 100%
Puskesmas dan Jaringannya
28 Prevalensi anemia pada ibu hamil 35%
29 Bayi dengan Berat Badan Lahir Rendah (BBLR) 2,73%
D PPP
30 Angka Kematian DBD ≤1 %
31 Angka kesakitan DBD 70 Per 100.000 penduduk
32 Cakupan penemuan dan penanganan penderita penyakit 100%
DBD
33 Angka kesakitan malaria 0 per 1.000 penduduk.
34 Prevalensi Tuberkulosis (TB) 125 per 100.000 penduduk
35 Angka Penemuan kasus Baru TB (CDR) 70%
36 Cakupan pemeriksaan Terduga TB di Puskesmas & 100%
RSUD
37 Proporsi kasus Tuberkulosis yang berhasil diobati dalam 94,61%
program DOTS (success rate)
38 Cakupan Pemeriksaan HIV dan AIDS di Puskesmas dan 100%
RSUD
39 Angka penemuan kasus baru kusta <5 per 100.000 penduduk
40 Angka penemuan kasus diare balita 40,50%
41 Persentase Diare KLB dapat ditangani < 24 jam 100%
42 Angka penemuan kasus Pneumonia Balita 20%
43 Persentase anak usia 0 sampai 11 bulan yang mendapat 97.5 %
imunisasi dasar lengkap
44 Cakupan Desa/ kelurahan Universal Child Immunization 100%
(UCI)
45 Cakupan Desa/Kelurahan Mengalami KLB yang 100%
Dilakukan Penyelidikan Epidemiologi <
24 jam
46 Proporsi kasus hipertensi di fasilitas pelayanan 25%
kesehatan
47 Proporsi kasus Diabetes Melitus (DM) di Fasilitas 25%
Pelayanan Kesehatan dasar
48 Prevalensi berat badan lebih dan obesitas pada 20%
penduduk usia 18+ tahun
49 Prevalensi merokok pada usia ≤ 18 tahun 6,40%
E PROMKES
50 Cakupan Skrining Kesehatan Siswa Pendidikan Dasar 100%
kelas 1 dan klas 7
51 Cakupan Skrining Kesehatan & pelayanan kesehatan 100%
Reproduksi penduduk dewasa (usia 15-59 th)
52 Cakupan skrining kesehatan lansia 100%
53 Persentase remaja puteri yang mendapat Tablet Tambah 15%
Darah (TTD)
54 Persentase rumah tangga berperilaku hidup bersih dan 55%
sehat (PHBS).
55 Cakupan Kalurahan Siaga Aktif 100%
56 Persentase Balita ditimbang berat badannya (D/S) 76.5 %
C. INDIKATOR KINERJA ADMINISTRASI

NO. JENIS INDIKATOR STANDAR


PELAYANAN
1. Pemeliharaan Pengambilan sampah padat non 95%
Lingkungan medis maksimal jam 14.00
2. Pengelolaan Ketepatan jadwal kalibrasi alat ukur 80%
Barang kesehatan
3. Pengadaan Realisasi permintaan barang yang 70%
Barang telah disetujui maksimal 10 hari
4. Kepegawaian Ketepatan kedatangan pegawai per 70%
bulan

Ditetapkan di Batang Tarang


Pada tanggal 1 Maret 2018

Kepala Puskesmas Batang Tarang

HELENA

Anda mungkin juga menyukai