Anda di halaman 1dari 3

PENANGANAN LUKA BAKAR

No. Dokumen : 001/SOP-14/PKM-S/2022


SOP No. Revisi : 00
Tanggal Terbit : 09 Maret 2022

Halaman : 1/3
Puskesmas Tanda tangan
dr.R.A. Emiria UK, M.Kes
Sekip Kepala Puskesmas
NIP.198012272009032002
1. Pengertian Suatu kegiatan/proses untuk. anamnesis, pemeriksaan fisik sampai dengan terapi
pasien dengan keluhan luka, kulit kemerahan sampai melepuh, rasa nyeri dan panas
setelah terkena benda panas / terbakar.
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk membuat diagnosa yang tepat dan
terapi yang rasional.
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas No. 440/ /SK/PKM-S/III/2022 tentang Pedoman
Pelayanan Ruangan Tindakan Puskesmas Sekip.

4. Referensi Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor HK.02.02/


Menkes/514/2015 tentang Panduan Praktik Klinis Bagi Dokter di Fasilitas Pelayanan
Kesehatan Tingkat Pertama
5. Prosedur/ a. Persiapan Alat dan Bahan:
Langkah- langkah 1. Stetoskop
2. Tensimeter
3. Termometer
4. Senter
5. APD sesuai kewaspadaan standar
6. Alat tulis
7. Rekam medis
8. Buku register
9. Blangko resep
10. Blangko rujukan
11. Komputer
b. Petugas yang melaksanakan:
1. Dokter
2. Perawat
c. Langkah-langkah:
1. Petugas memanggil pasien masuk keruang tindakan.
2. Petugas melakukan anamnesis :
- Luka, kulit kemerahan sampai melepuh, rasa nyeri dan panas setelah terkena
benda panas/terbakar
3. Petugas melakukan pemeriksaan fisik:
- Luka bakar derajat I : hanya terjadi di epidermis (kulit ari) dengan tanda
kemerahan di kulit
- Luka bakar derajat II : mencapai sebagian dermis ( jaringan bawah kulit ),kulit
melepuh membentuk bulla. Bila bulla pecah tampak luka bakar agak
kemerahan yang nyeri bila disentuh.
- Luka bakar derajat III : melukai seluruh lapisan dermis, kulit sekitar tampak
pucat dengan dasar yang cekung, kulit kehilangan daya rasanya.
4. Petugas menentukan kemungkinan diagnosa Luka Bakar
5. Petugas memberikan tata laksana:
Luka bakar derajat I :
- bersihkan dengan larutan PK / NaCl 0,9 %
- kemudian olesi dengan salep levertran atau burnazin

SOP Penanganan Luka Bakar Hal 1 dari 3


- Analgesik, dewasa : Paracetamol 3 x 500 mg atau
Asam mefenamat 3 x 500 mg atau
Antalgin 3 x 500 mg.
Anak : Paracetamol 10 mg /kgbb/x bila nyeri
- Amoxicillin, dewasa : 3 x 500 mg untuk 5 hari
Anak : 20 – 40 mg/kgbb/hr dalam 3 dosis selama 5 hari
Luka bakar derajat I : Luka bakar di daerah wajah dan leher
Luka bakar yang terhirup
Luka bakar di daerah kelamin Rujuk ke
Luka bakar di daerah mata rumah sakit
Luka bakar pada anak
Luka bakar derajat II : rujuk ke rumah sakit
Luka bakar derajat III : rujuk ke rumah sakit
6. Petugas menginput data rujukan diaplikasi Pcare JKN(untuk pasien JKN),
petugas menuliskan rujukan (untuk pasien umum)
7. Petugas memberi tahu pasien bahwa rujukan telah terhubung dalam jaringan
dan pasien bisa langsung ke Rumah Sakit (untuk pasien JKN), memberikan
blangko rujukan (untuk pasien umum)
8. Petugas menuliskan resep dan meberika pada pasien
9. Petugas mengarahkan pasien mengambil obat di unit farmasi
10. Petugas mendokumentasikan kegiatan didalam rekam medis

7. Bagan Alir Petugas memanggil Rekam medis


Pasien masuk keruang
tindakan

Anamnesis : luka, kulit kemerahan Pemeriksaan Fisik


sampai melepuh, rasa nyeri dan
panas setelah terkena benda panas /
terbakar.

Kemungkinan
diagnosa

Luka Bakar Bukan Luka Bakar

Blangko resep

Luka Bakar Luka Bakar Luka Bakar


Derajat I Derajat II Derajat III

Rujuk ke RS
Petugas menulis dan Penatalaksanaan
memberikan resep pada
Petugas menginput data
pasien
rujukan atau menulis rujukan
untuk pasien
Petugas mengarahakn Blangko rujukan
pasien mengambil obat di
unit farmasi
Petugas memberitahu
rujukan sudah terhubung
atau memberikan blangko
rujukan pada pasien
Petugas mendokumentasikan
kegiatan dalam rekam medis

SOP Penanganan Luka Bakar Hal 2 dari 3


8. Hal-hal yang 1. Keadaan pasien
perlu 2. Timbul keluhan/gejala Penyakit lain
diperhatikan 3. Rujuk apabila diperlukan

9. Unit terkait 1. Unit Pendaftaran


2. Unit Tindakan
2. Unit Rujukan
3. Unit Farmasi

10. Dokumen 1. rekam medis


terkait 2. balngko resep
3. blanko Rujukan

11. Rekaman NO Yang Isi Perubahan Tanggal Mulai Diberlakukan


historis Diubah
perubahan

SOP Penanganan Luka Bakar Hal 3 dari 3

Anda mungkin juga menyukai