Anda di halaman 1dari 1

Satuan Pendidikan : SMAK PENABUR Kota JABABEKA

Mata Pelajaran : Matematika Wajib


Hari/ Tanggal : Selasa/06 Agustus 2019
Materi : Induksi Matematika
KD 3.1 : Menjelaskan metode pembuktian Pernyataan matematis
berupa barisan, ketidaksamaan, keterbagiaan dengan induksi
matematika.

KELAS : XI IPS
KKM : 75
NAMA :
Indikator 3.1.2 menerapkan pembuktian secara induksi matematika dalam
menghitung suatu pernyataan matematis

1. Buktikan dengan induksi matematika untuk semua bilangan asli :


1
12  32  52  7 2  ....  ( 2n  1) 2  n( 2n  1)( 2n  1)
3 (skor 20)

2. Buktikan dengan induksi matematika untuk semua bilangan asli


2 + 4 + 8 + 16 + ….+ 2 n  2 n 1  2
(skor 20)

Indikator 3.1.2 Menerapakan metode pembuktian pernyataan matematika


ketidaksamaan dengan induksi matematika

3. Buktikan dengan induksi matematika bahwa berlaku 6n  1  3n , untuk


bilangan asli (20)

Indikator 3.1.4 Mengidentifikasikan metode pembuktian pernyataan matematika


keterbagiaan dengan induksi matematika

4. Buktikan dengan induksi matematika bahwa berlaku 2 4n 1 habis dibagi 8,


untuk bilangan asli (20)

5. Buktikan dengan induksi matematika bahwa berlaku 5 n  1 habis dibagi 4


untuk bilangan asli (20)

Anda mungkin juga menyukai