Anda di halaman 1dari 5

LAPORAN AKADEMIS

MAHASISWA KERJASAMA PROVINSI SUMATERA


SELATAN DENGAN UNIVERSITAS SRIWJAYA

Laporan dibuat guna untuk menerangkan bahwa mahasiswa


kerjasama Provinsi Sumatera Selatan telah menyelesaikan proses
perkuliahan dengan pihak Universitas Sriwijaya

Nama : Danny Setyawan


NIM : 05041181520003
Jurusan : S1 Peternakan
Tahun : 2015 - 2019

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


PEMERINTAH PROVINSI SUMATERA SELATAN
2019
LAPORAN AKADEMIS
PENERIMA BANTUAN BIAYA PENDIDIKAN
BEASISWA PENERIMA KULIAH GRATIS (PKG)
PROVINSI SUMATERA SELATAN

I. PENDAHULUAN
Assalamualaikum Wr. Wb
Sehubungan dengan diadakannya program Beasiswa Penerima Kuliah Gratis
(PKG) dari Provinsi Sumatera Selatan, saya ucapkan terima kasih kepada semua
pihak yang telah berpartisipasi dalam penyelenggaraan program Beasiswa ini,
karena telah memberikan kesempatan dan kepercayaan kepada saya untuk
menerima beasiswa PKG ini. Saya membuat laporan akademis penerima bantuan
biaya pendidikan beasiswa PKG yang berisi tentang prestasi akademik, non
akademik, kegiatan keorganisasian dan kepanitiaan. Laporan ini saya buat untuk
memenuhi salah satu syarat yang telah diajukan oleh pihak bersangkutan dengan
program Beasiswa Penerima Kuliah Gratis. Laporan ini saya buat dengan sebaik-
baiknya dan sejujur-jujurnya beserta lampiran beberapa surat keterangan sebagai
bukti pendukung.

II. BIODATA MAHASISWA


Nama : Danny Setyawan
Tempat / Tanggal lahir : Tebing Tinggi, 6 Juli 1997
Jenis Kelamin : Laki-laki
Agama : Islam
Alamat : Prumnas Cross RT.01 RW.03 No.48 Kel.Tanjung Kupang
Kec.Tebing Tinggi Kab. Empat Lawang
No HP : 081373975116
Email : dannysetyawan8833@gmail.com
III. LATAR BELAKANG PENDIDIKAN
 Sekolah Asal Sebelumnya
Asal Sekolah : SMAN 1 Tebing Tinggi
Jurusan : IPA
Nilai Rata-rata : 86,1
Tahun :2012 – 2015
 Universitas Sriwijaya
Universitas : Universitas Sriwijaya
Jurusan : Peternakan
IPK : 3,49
Tahun : 2015 – 2019

IV. KEGIATAN AKADEMIS


a). Keikutsertaan pada kegiatan organisasi kemahasiswaan intra kampus selama
menjadi mahasiswa Universitas Sriwijaya :
No Nama Organisasi Aktif Sejak Jabatan
.
1 Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas 2015 Staf Dinas Sosmas
Pertanian Unsri (BEM KM FP) Kabinet
Bersinar
2 Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas 2016 Staf Dinas Sosmas
Pertanian Unsri (BEM KM FP) Kabinet
Metamorfosis
3 HIMAPETRI (Himpunan Mahasiswa 2017 Kepala Dinas
Peternakan Universitas Sriwijaya) Akademik dan
Profesi

b). Keikutsertaan pada kegiatan kepanitiaan yang diikuti selama menjadi


mahasiswa Universitas Sriwijaya :
No Kegiatan Waktu Jabatan
. Pelaksanaan
1 Training Farm Peternakan Unsri 2015 2015 Peserta
2 Seminar dan Talkshow Kewirausahaan “To Be 2015 Peserta
Successful Entrepreneur”
3 Pelatihan Desain Komunikasi Visual 2016 Peserta
4 Training Farm Peternakan Unsri 2016 2016 Panitia
5 Seminar Nasional “Regenerasi Entrepreneur 2017 Peserta
Muda Berbasis Pertanian Untuk Negeri”
6 Pelatihan Soft skills “Know Your Self, Get Your 2019 Peserta
Future”
7 Seminar Nasional “Optimalisasi Sumbar Daya 2019 Peserta
Lokal untuk Mewujudkan Kemandirian Pangan
di Indonesia Melalui Revolusi Industri 4,0”
8 Pelatihan “Being Top Leader” 2019 Peserta

V. DESKRIPSI MATA KULIAH


 Praktek Lapangan
Pelaksanaan Agustus s/d September 2018
Lokasi Desa Pulau Harapan Kecamatan Sembawa
kabupaten Banyuasin
Judul Manajemen Perkandangan Ayam Broiler di
Desa Pulau Harapan Kecamatan Sembawa
kabupaten Banyuasin
 Skripsi
Pelaksanaan Mei s/d Agustus 2018
Lokasi Penelitian Laboratorium Nutrisi dan Makanan Ternak
Program Studi Peternakan Fakultas Pertanian
Universitas Sriwijaya
Judul Penelitian Pengaruh Imbangan Soluble Carbohydare
dan Protein dalam Ransum Basal Silase Total
Mixed Fiber Terhadap Karakteristik Kondisi
Rumen Kerbau Secara In Vitro
 Sidang Sarjana
Tanggal : 14 Maret 2019
 Yudisium
Tanggal : 23 April 2019
 Wisuda
Tanggal : 24 April 2019

VI. LAMPIRAN
1. KHS (Kartu Hasil Studi)
2. Ijazah
3.Transkip Nilai
4. Sertifikat – sertifikat
VII. PENUTUP
Demikianlah laporan ini saya buat dengan sebenar-benarnya agar dapat
dijadikan bahan pertimbangan untuk program Beasiswa Penerima Kuliah Gratis
Selanjutnya. Atas perhatiannya saya ucapkan terima kasih.
Wassalamualaikum Wr. Wb

Indralaya, April 2019


Pembuat Laporan

Danny Setyawan
NIM. 05041181520003

Anda mungkin juga menyukai