Anda di halaman 1dari 3

Matriks dan Ruang Vektor Name:

Time Limit: 100 Minutes Teaching Assistant

D. VEKTOR DI BIDANG DAN DIRUANG

1. Diketahui:

A(1, 1)
B(−1, −1, 2)
~u = (1, 2)
~v = (1, 1, 3)

dimana A adalah titik di R2 , B adalah titik di R3 , sedangkan ~u , ~v secara berturut-turut


adalah vektor di R2 dan R3 . Maka
(a) Tentukan titik akhir sebuah vektor yang memiliki titik awal A dan ekuivalen dengan
vektor ~u
(b) Tentukan titik awal sebuah vektor yang memiliki titik akhir B dan ekuivalen dengan
vektor ~v

2. Tentukan titik awal dari vektor ~k jika diketahui titik akhir dari vektor tersebut Q(3, 0, 5)
dimana
(a) ~k memiliki arah yang sama dengan ~a = (4, −2, −1)
(b) ~k memiliki arah yang berlawanan dengan ~a = (4, −2, −1)

3. Diketahui:
~a = (5, 12) d~ = (6, 2, 9)
~b = (2, −1) ~e = (2, 7, 8)
~c = (0, 1) f~ = (3, 4, 7)

dimana ~a , ~b , ~c merupakan vektor di R2 sedangkan d~ , ~e , f~ merupakan vektor di R3 . Maka


~a ~
(a) Tentukan kak, kdk, , d
kak kdk

(b) Tentukan 4~b − ~c (jika ada)


(c) Tentukan 3~a − d~ (jika ada)
(d) Tentukan 3~e − f~ (jika ada)
Matriks dan Ruang Vektor Responsi 3 - Page 2 of 3

4. Tentukan vektor ~x
(a) Nyatakan vektor ~x dalam vektor ~a , ~b , ~c

(b) Nyatakan vektor ~x dalam vektor ~u , ~v , w


~

5. Diketahui:
A(1, 1) D(1, 1, 1)
B(6, 5) E(1, 1, 9)
C(2, 4) F (1, 14, 5)

dimana A, B, C merupakan titik-titik di R2 sedangkan D, E, F merupakan titik-titik di


R3 . Maka
~ dan DF
(a) Tentukan CA ~
(b) Tentukan projAC ~
~ AB

(c) Tentukan projAB ~


~ AC

~
(d) Tentukan 3 buah vektor yang tegak lurus dengan BC
Matriks dan Ruang Vektor Responsi 3 - Page 3 of 3

~
(e) Tentukan 3 buah vektor yang tegak lurus dengan DE
~ dan EF
(f) Tentukan vektor yang tegak lurus dengan DE ~
(g) Tentukan luas segitiga DEF

Anda mungkin juga menyukai