Anda di halaman 1dari 1

RUMAH SAKIT UMUM NATALIA

Jl. Teratai No. 15 Pulisen Boyolali


Tlp/Fax (0276)325302
Email : rsunataliaboyolali@gmail.com

SURAT KEPUTUSAN DIREKTUR RSU NATALIA


NOMOR : 06/SK.PND/RSU.N/VII/2017
TENTANG
PEMBERLAKUAN PANDUAN PENGGUNAAN CCTV
DI RSU NATALIA BOYLALI

DIREKTUR RSU NATALIA


Menimbang : a. Bahwa dengan berlakunya peraturan perundang-undangan yang
mengatur secara eksplisit mengenai hak dan kewajiban pasien, maka
rumah sakit berkewajiban menjamin bahwa ada mekanisme pemenuhan
hak dan kewajiban pasien dan keluarga di RSU Natalia;
b. Bahwa salah satu pemenuhan hak dan kewajiban tersebut adalah
Perlindungan Terhadap Kekerasan Fisik Selama di Rumah Sakit;
c. Bahwa sehubungan dengan tujuan poin a, dan b, diperlukan panduan
yang mengatur tentang perlindungan dari kekerasan fisik sebagai acuan
dalam rangka perlindungan kepada semua orang selama berada di
lingkungan RSU Natalia;
d. Bahwa agar panduan perlindungan terhadap kekerasan fisik mempunyai
kekuatan hukum, perlu ditetapkan melalui Surat Keputusan Direktur
RSU Natalia.

Mengingat : 1. Undang-undang Republik Indonesia Nomor 36 Tahun 2009 tentang


Kesehatan.
2. Undang-undang Republik Indonesia nomor 44 Tahun 2009 tentang
Rumah Sakit.
3. Permenkes RI No 1691/Menkes/PER/VIII/2011 tentang Keselamatan
Pasien.

MEMUTUSKAN
Menetapkan : PEMBERLAKUAN PANDUAN PENGGUNAAN CCTV
DI RSU NATALIA BOYLALI
Kesatu : Memberlakukan Panduan Perlindungan Pasien dari Kekerasan Fisik di
RSU Natalia,sebagai acuan dalam pelayanan Perlindungan Pasien dari
Kekerasan Fisik di RSU Natalia.
Kedua : Surat Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan apabila
dikemudian hari ternyata terdapat hal-hal yang perlu penyempurnaan
akan diadakan perbaikan dan penyesuaian sebagaimana mestinya

Ditetapkan di :Boyolali
Tanggal : Juli 2018
Direktur,

Dr. Yulika Putri Dasa Panjuis


NIK.198707102016062937
Tembusan:
1. Kabid.Adminstrasi, Umum dan Personalia
2. Satuan Keamanan / Satpam
3. Arsip

Anda mungkin juga menyukai