Anda di halaman 1dari 15

PROPOSAL

STUDY EXCURSIE 2019 MAHASISWA TEKNIK KONSTRUKSI


PERKAPALAN FT-UJ

(SE_2019)

TEMA

Menjadikan Program Studi Teknik Konstruksi Perkapalan Universitas


Jember Berwawasan Maritim Yang Luas

HIMPUNAN MAHASISWA MESIN (HMM)


FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS JEMBER
2019
KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS JEMBER
FAKULTAS TEKNIK
HIMPUNAN MAHASISWA MESIN (HMM)
Jl. Kalimantan No. 37 Kampus Tegal Boto Kotak Pos 159 Jember 68121
Telepon (0331) 484977Faximile (0331) 339029
Laman : www.teknik.unej.ac.id

HALAMAN PENGESAHAN

USULAN KEGIATAN
1.Bentuk Kegiatan : “STUDY EXCURSIE 2019 MAHASISWA TEKNIK
KONSTRUKSI PERKAPALAN FT-UJ (SE_2019)”
2. Ketua
a. Nama : Nuzulul Iman
b. NIM : 171910101035
c. Fakultas : Fakultas Teknik
d. Jurusan : Teknik Mesin
e. Universitas : Universitas Jember
3. Waktu Pelaksanaan : 12-15 November 2019
4. Tempat Kegiatan : - BMKG Cabang Denpasar, Bali
- YAMAHA Immak Marine
-Perawatan Kapal Pesiar Bali
5. Biaya Kegiatan : Rp. 41.000.000
6. Sumber Anggaran : - Fakultas Teknik Universitas Jember Rp. 2.500.000
-Biaya Akomodasi Pribadi peserta Rp. 38.500.000

Jember, 13 September 2019

Ketua BEM Ketua HMM Ketua Pelaksana


Fakultas Teknik Fakultas Teknik Study Excursie 2019
Universitas Jember Universitas Jember

Gillang Krisna Wijaya Geza Sandhiyoga Nuzulul Iman


NIM. 181910301184 NIM. 161910101086 NIM. 171910101035

Mengetahui,
Dekan Ketua Jurusan Teknik Mesin
Fakultas Teknik Fakultas Teknik
Universitas Jember Universitas Jember

Dr. Ir. Entin Hidayah, M.U.M Hari Arbiantara, S.T., M.T.


NIP. 19661215 199503 2 001 NIP. 19670924 199412 1 001
KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS JEMBER
FAKULTAS TEKNIK
HIMPUNAN MAHASISWA MESIN (HMM)
Jl. Kalimantan No. 37 Kampus Tegal Boto Kotak Pos 159 Jember 68121
Telepon (0331) 484977Faximile (0331) 339029
Laman : www.teknik.unej.ac.id

E. LATAR BELAKANG
Sebuah keharusan bagi seorang manusia untuk belajar. Belajar tentang banyak hal,
duniawi maupun surgawi. Seseorang yang ingin ‘sukses’ baik di dunia maupun di akhirat,
haruslah menjadi seorang pembelajar. Pembelajaran yang tak akan pernah henti, kita jumpai
dalam kehidupan ini, sejak lahir sampai meninggal nanti.
Sebagai salah satu komponen perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi,
mahasiswa yang dikenal sebagai kaum intelektual bangsa haruslah tanggap terhadap arah
perkembangan zaman dan diharapkan mampu mengontrolnya untuk perkembangan ilmu
pengetahuan dan teknologi itu sendiri. Kedepan, persaingan tidak hanya terjadi antar anak
bangsa, namun engineers dari luar negeri pun dapat memperoleh kesempatan yang sama.
Mahasiswa Teknik Konstruksi Perkapalan sebagai kader yang mandiri diharapkan mampu dan
matang bukan hanya sebagai pekerja, namun juga sebagai konseptor sehingga dapat
memenangkan dan menguasai aspek industri tersebut.
Jurusan Teknik Mesin FT–UNEJ sebagai bagian dari penyelenggara pendidikan tinggi
telah membantu memberikan dasar yang cukup kuat kepada mahasiswanya. Menjadi
mahasiswa atau pada masa kuliah ini, merupakan masa transisi dari abstrak ke nyata. Abstrak
dalam artian dalam bangku sekolah yang sudah dilalui, hanyalah diperkenalkan tentang
gambaran kondisi luar, bakal dunia yang akan dihadapi, namun amat minim dengan contoh
yang nyata. Sekaranglah waktu yang tepat untuk melihat secara langsung, seperti apakah
kondisi luar itu?. Apakah memang sesuai dengan yang digemborkan?. Apakah kita siap untuk
menyongsongnya kelak setelah menjadi mantan mahasiswa?. Pertanyaan-pertanyaan yang
sangat perlu untuk dijawab.
Hubungan antar perguruan tinggi, mahasiswa dengan industri, instansi pemerintahan
ataupun swasta dan masyarakat mutlak diperlukan agar terjalin komunikasi yang baik untuk
menghasilkan suatu jaringan kerjasama yang berlanjut dan bermanfaat. Kerjasama ini tidak
boleh diperhatikan secara sepihak namun harus mendapatkan dukungan dari semua pihak
sehingga dapat memperoleh hasil yang maksimal. Dalam hal ini dunia industri turut berperan
dalam meningkatkan kualitas sumber daya manusia Indonesia, melalui penyediaan wadah
KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS JEMBER
FAKULTAS TEKNIK
HIMPUNAN MAHASISWA MESIN (HMM)
Jl. Kalimantan No. 37 Kampus Tegal Boto Kotak Pos 159 Jember 68121
Telepon (0331) 484977Faximile (0331) 339029
Laman : www.teknik.unej.ac.id

pembelajaran untuk mengetahui fakta dan aplikasi teknologi di industri, pemberian kesempatan
mahasiswa untuk magang dan kerja praktek, serta kondisi kerja di suatu perusahaan.
A. LANDASAN KEGIATAN
Berdasarkan ketentuan Jurusan Teknik Mesin Fakultas Teknik Universitas Jember prodi
Teknik Konstruksi Perkapal yang berisi tentang agenda tahunan kegiatan Study Excursie yang
bertujuan untuk membuka wawasan mahasiswa mesin terhadap gambaran dunia kerja ke depan.

B. NAMA KEGIATAN
Kegiatan ini bernama “STUDY EXCURSIE 2019 TEKNIK KONSTRUKSI
PERKAPALAN FT - UNEJ” yang selanjutnya disingkat menjadi SE_2019.

C. TUJUAN KEGIATAN
Dengan adanya kegiatan yang menghubungkan dunia pendidikan dan dunia industri ini,
serta instansi-instansi terkait, maka kegiatan SE_2019 bertujuan :
1. Menjalin hubungan dan kerjasama yang erat dan harmonis antara Prodi Teknik Konstruksi
Perkapalan FT-UNEJ dengan pihak industri yang dituju, perguruan tinggi yang lain serta
instansi pemerintah dan swasta.
2. Menjadi media pembelajaran bagi mahasiswa Teknik Konstruksi Perkapalan untuk
mengetahui aplikasi ilmu pengetahuan dan teknologi yang didapatkan di bangku kuliah
Teknik Konstruksi Perkapalan di dunia industri, dan mengetahui fakta di lapangan.
3. Mempersiapkan mahasiswa Teknik Konstruksi Perkapalan sebagai calon sarjana Teknik
Konstruksi Perkapalan yang mampu menghadapi pasar bebas dan globalisasi dengan
membentuk kepercayaan diri dalam proses penyesuaian di lingkup kerjanya.

D. MANFAAT KEGIATAN
Manfaat yang di dapatkan dari terselenggaranya kegiatan SE_2019 adalah sebagai
berikut :
1. Memperoleh informasi mengenai perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi dalam
segala aspek.
KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS JEMBER
FAKULTAS TEKNIK
HIMPUNAN MAHASISWA MESIN (HMM)
Jl. Kalimantan No. 37 Kampus Tegal Boto Kotak Pos 159 Jember 68121
Telepon (0331) 484977Faximile (0331) 339029
Laman : www.teknik.unej.ac.id

2. Meningkatkan kemampuan mahasiswa dalam cara-cara pemecahan masalah di industri


baik perencanaan, proses, manajemen, penelitian dan pengembangan industri.

E. TEMA KEGIATAN
Tema kegiatan ini adalah : Menjadikan Program Studi Teknik Konstruksi Perkapalan
Universitas Jember Berwawasan Maritim Yang Luas

F. BENTUK KEGIATAN
Bentuk kegiatan yang kami lakukan adalah kunjungan ke galangan kapal. Kunjungan
ke pabrik industri, meliputi kegiatan penjelasan dari pihak pabrik dengan disertai diskusi,
dilanjutkan dengan peninjauan pabrik materi pembahasan meliputi proses produksi, design,
manufacturing, peralatan pabrik, manajemen rekayasa, manajemen industri, evaluasi ekonomi,
research and development, laboratorium, control room, dan pengolahan limbah serta dampak
lingkungan yang terjadi selama ini.

G. WAKTU DAN TEMPAT KEGIATAN


Waktu : 8-11 0ktober 2019
Tempat :
1. YAMAHA Immak Marine
Jl. Pratama No.57 Tanjung Benoa.
Telepon: (0361) 7433467
2. BMKG Cabang Denpasar
Jl. Pulau Tarakan No.1, Dauh Puri Klod, Kec. Denpasar Bar., Kota Denpasar, Bali
80113
Telepon: (0361) 226157

Alternatif Industri yang akan dikunjungi :


1. PT. Indonesia Power Unit Pembangkitan Bali
Jl. Pesanggaran Jl. By Pass Ngurah Rai No.535, Pedungan, Kec. Denpasar Sel., Kota
Denpasar, Bali 80222
KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS JEMBER
FAKULTAS TEKNIK
HIMPUNAN MAHASISWA MESIN (HMM)
Jl. Kalimantan No. 37 Kampus Tegal Boto Kotak Pos 159 Jember 68121
Telepon (0331) 484977Faximile (0331) 339029
Laman : www.teknik.unej.ac.id

Telepon: (0361) 720421


2. Perusahaan Perawatan Kapal Pesiar Bali
H. PESERTA SE_2019
Peserta SE_2019 adalah mahasiswa Teknik Konstruksi Perkapalan FT-UJ angkatan
2018, Himpunan Mahasiswa Mesin FT-UJ, beserta dosen pembimbing yang berjumlah dua
orang.

I. TOLOK UKUR KEBERHASILAN


Tolok ukur keberhasilan SE_2019 adalah :
1. Peserta memiliki gambaran tentang dunia industri serta pembuatan produk dari industri
yang dikunjungi.
2. Terjalin kerja sama yang erat dan harmonis antara industri-industri di Bali dengan Prodi
Teknik Konstruksi Pekapalan FT-UNEJ.
3. Diharapkan industri yang dikunjungi dapat menjadi tempat Kerja Praktek peserta SE_2019
.
J. SUMBER DANA
Sumber dana SE_2019 adalah :
1. Fakultas Teknik Universitas Jember Rp. 2.500.000
2. Biaya Akomodasi Pribadi Peserta (@Rp.1.100.000 x35)Rp.38.500.000
Jumlah Rp.41.000.000

K. SUSUNAN KEPANITIAAN
Terlampir pada lampiran 1

L. ANGGARAN DANA
Terlampir pada lampiran 2

M. SUSUNAN ACARA
Terlampir pada lampiran 3
KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS JEMBER
FAKULTAS TEKNIK
HIMPUNAN MAHASISWA MESIN (HMM)
Jl. Kalimantan No. 37 Kampus Tegal Boto Kotak Pos 159 Jember 68121
Telepon (0331) 484977Faximile (0331) 339029
Laman : www.teknik.unej.ac.id

N. PENUTUP
Salah satu arah pendidikan nasional Indonesia adalah mengembangkan dan
mengarahkan perguruan tinggi untuk membentuk mahasiswa yang berkualitas sebagai manusia
pembangunan yang berwawasan budaya bangsa, bermoral dan berkepribadian Indonesia.
Kami mengharap partisipasi dari semua pihak agar kegiatan ini terlaksana dengan baik.
Dengan mengagungkan nama ALLAH YANG MAHA KUASA, semoga kegiatan ini berjalan
lancar dan mendapatkan rahmat serta Ridho-Nya serta berguna bagi nusa dan bangsa.
Amin.
KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS JEMBER
FAKULTAS TEKNIK
HIMPUNAN MAHASISWA MESIN (HMM)
Jl. Kalimantan No. 37 Kampus Tegal Boto Kotak Pos 159 Jember 68121
Telepon (0331) 484977Faximile (0331) 339029
Laman : www.teknik.unej.ac.id

Lampiran 1

SUSUNAN PANITIA SE_2019

Pelindung : Dekan Fakultas Teknik Universitas Jember

Dr. Ir. Entin Hidayah, M.UM

NIP. 196612151995032001

Penasehat : Wakil Dekan (WD) III Fakultas Teknik

Universitas Jember

Sumardi, S.T., M.T.

NIP. 19670113 199802 1 001

Pembina : Ketua Jurusan Teknik Mesin Fakultas Teknik

Universitas Jember

Hari Arbiantara, S.T., M.T.

NIP. 19670924 199412 1 001

Penanggung Jawab : Ketua Himpunan Mahasiswa Mesin (HMM)

Jurusan Teknik Mesin Fakultas Teknik

Universitas Jember

Geza Sandhiyoga 161910101086


Ketua : Nuzulul Iman 171910101035
Sekretaris : Khafid Utama 181910701014
Bendahara : M Umar Dani 181910701006
Humas : Fadhly Laksana Putra 181910701030
KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS JEMBER
FAKULTAS TEKNIK
HIMPUNAN MAHASISWA MESIN (HMM)
Jl. Kalimantan No. 37 Kampus Tegal Boto Kotak Pos 159 Jember 68121
Telepon (0331) 484977Faximile (0331) 339029
Laman : www.teknik.unej.ac.id

Lampiran 2

ANGGARAN DANA SE_2019

O. PENGELUARAN
No Kebutuhan Harga Satuan Jumlah Total

1 Bus Rp.15.000.000 1 unit Rp.15.000.000

2 Parkir Rp.200.000 2 kali Rp.400.000


Tol
3 Kapal Rp.250.000 2 kali Rp.500.000

4 Obat-obatan Rp.450.000 1 set Rp.450.000

5 Doorprize Rp.100.000 3 buah Rp.300.000

6 Vandel Rp.100.000 3 buah Rp.300.000

7 Spanduk Rp.75.000 3 buah Rp.225.000

8 Tour leader + crew Rp.250.000 4 orang Rp.1.000.000

9 Driver + crew Rp.250.000 4 orang Rp.1.000.000

10 Snack TL + driver Rp.150.000 1 150.000

11 Guide HPI Rp.750.000 1 Rp.750.000

12 Makan Rp.20.000 342 porsi Rp.6.840.000

Makan dosen/panitia
13 air mineral Rp.1.500 160 buah Rp.240.000
KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS JEMBER
FAKULTAS TEKNIK
HIMPUNAN MAHASISWA MESIN (HMM)
Jl. Kalimantan No. 37 Kampus Tegal Boto Kotak Pos 159 Jember 68121
Telepon (0331) 484977Faximile (0331) 339029
Laman : www.teknik.unej.ac.id

14 snack + softdrink Rp.6000 40 buah Rp.240.000

15 hotel Rp 240.000 40 orang Rp.9.600.000

16 WISATA tanjung benoa Rp.20.000 40 orang Rp.800.000

17 Total Ops. Rp.38.495.000

Dalam rangka Study Excursie 2019 Fakultas Teknik, prodi teknik konstruksi perkapalan,
Universitas Jember diperlukan dana sebesar Rp.38.495.000
KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS JEMBER
FAKULTAS TEKNIK
HIMPUNAN MAHASISWA MESIN (HMM)
Jl. Kalimantan No. 37 Kampus Tegal Boto Kotak Pos 159 Jember 68121
Telepon (0331) 484977Faximile (0331) 339029
Laman : www.teknik.unej.ac.id

Lampiran 3

SUSUNAN ACARA SE_2019

Waktu Kegiatan Tempat


Hari Pemberangkatan Jember –Bali
Pertama
WIB
19.00-02.30
Hari Kedua Sholat subuh Masjid lokal
WITA
02.30 – 04.30
04.30 – 07.00 Bersih diri dan sarapan pagi Rumah Makan Lokal
07.00 - 11.00 Kunjungan perusahaan 1 BMKG Cabang Denpasar
11.00 – 13.00 Ishoma
13.00 – 17.00 Kunjungan perushaan 2 YAMAHA Immak Marine
17.00 – 20.00 Check in hotel dan makan malam Hotel Amaris Kuta
20.00 – Bebas
Hari ketiga Sarapan pagi Bali
WITA
05.00 –
06.30
07.00 – Berangkat ke perusahaan 3
09.00

09.00 – Kunjungan Perusahaan 3 Perawatan Kapal Pesiar


12.00
12.00 –14.30 Ishoma dan perjalanan wisata Waterblow
14.30 Wisata Waterblow
18.00 Check in hotel
KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS JEMBER
FAKULTAS TEKNIK
HIMPUNAN MAHASISWA MESIN (HMM)
Jl. Kalimantan No. 37 Kampus Tegal Boto Kotak Pos 159 Jember 68121
Telepon (0331) 484977Faximile (0331) 339029
Laman : www.teknik.unej.ac.id

18.30 – 20.00 Makan Malam Bali


20.00 - Free
Hari Sarapan Pagi dan Check out
keempat
WITA
05.00 –
06.30
07.00 – Wisata Pantai pandawa
09.00
09.00 – Wisata Tanah Lot
12.00
12.00 –14.30 ishoma di Rm Bedugul
Bedugul dan dilanjut wisata
18.00 Perjalanan Pulang

19.30 – 21.00 Makan Malam

Melanjutkan Perjalanan Pulang

Hari Perkiraan sampai jember


keempat
04.00

NB : Jadwal bisa berubah sewaktu-waktu tergantung kesepakatan bersama.


KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS JEMBER
FAKULTAS TEKNIK
HIMPUNAN MAHASISWA MESIN (HMM)
Jl. Kalimantan No. 37 Kampus Tegal Boto Kotak Pos 159 Jember 68121
Telepon (0331) 484977Faximile (0331) 339029
Laman : www.teknik.unej.ac.id

Lampiran 4

Daftar Peserta SE_2019

NO NAMA NIM
181910701001
1 Sudi Widodo
181910701002
2 Dandy Dwi Setiaji
181910701003
3 M Irzal Adriantama
Ricky Aditya Dipta P 181910701005
4
Muhammad Umar Dani 181910701006
5

6 Luthfi Adriansyah 181910701007

Khaharudin Alamsyah B 181910701008


7
Immanuel Tito Samosir 181910701010
8
Muhammad Fatkullah 181910701011
9
Dwi Bagus Prasetiaji 181910701012
10
Arrozaq Vicky Kustian A 181910701013
11
Khafid Utama 181910701014
12
Alfata Malikus Sholeh 181910701015
13
Rizky Rachmadani 181910701016
14
Aisyah Difya A 181910701017
15
KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS JEMBER
FAKULTAS TEKNIK
HIMPUNAN MAHASISWA MESIN (HMM)
Jl. Kalimantan No. 37 Kampus Tegal Boto Kotak Pos 159 Jember 68121
Telepon (0331) 484977Faximile (0331) 339029
Laman : www.teknik.unej.ac.id

Ari Wahyudi Umar 181910701018


16
Muhammad Alvian Yevada R 181910701019
17
Irham Bagas Fatahillah 181910701020
18
Muhammad Farkhan Nur M 181910701022
19
Ansori 181910701023
20
Ramli Firdaus Kusnadi 181910701024
21
Rezki Sulistyaningarum 181910701025
22
Ardhi Surya Hutama 181910701026
23
Dimas Syaikhu 181910701027
24
Muhammad Arju Nabilul A 181910701028
25
Bagastian Arief 181910701029
26
Fadhly Laksana Putra 181910701030
27
Pandu Prasetya Aji 181910701031
28
Muhammad Dwi Ferdyanto 181910701032
29
Muhammad Nawang Izulhaq 181910701033
30
Rama Wira Drana W 181910701034
31
Danang Aji Purwantoro 181910701035
32
Awang Dika Pratama 181910701036
33
Aprillian Wisnu Nugroho 181910701037
34
Pharomond Zidnan Illah A 181910701038
35
KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS JEMBER
FAKULTAS TEKNIK
HIMPUNAN MAHASISWA MESIN (HMM)
Jl. Kalimantan No. 37 Kampus Tegal Boto Kotak Pos 159 Jember 68121
Telepon (0331) 484977Faximile (0331) 339029
Laman : www.teknik.unej.ac.id

Lampiran 5

Contact Person

Nuzulul Iman 0838 3488 4378

Anda mungkin juga menyukai