Anda di halaman 1dari 14

SURAT KEPUTUSAN DIREKTUR RUMAH SAKIT BHAKTI ASIH BREBES

NOMOR : 274/SK.DIR/RSBA/XII/2015
TENTANG
PENGANGKATAN KARYAWAN
Menimbang : 1. Bahwa untuk ketertiban dan kelancaran pelaksanaan tugas
pelayanan, dipandang perlu untuk mengisi formasi karyawan di
lingkungan Rumah Sakit Bhakti Asih Brebes;
2. Bahwa untuk maksud point tersebut diatas perlu ditetapkan
dengan surat keputusan.
Mengingat : a Visi Misi RS. Bhakti Asih Brebes;
b. SK. Direktur. PT. Bhakti Asih No. 084.1/PTBA/XII/2014
tentang Penunjukan dan Pengangkatan Direktur RS. Bhakti Asih
Brebes.
c. Peraturan Perusahaan RS. Bhakti Asih Brebes.

MEMUTUSKAN
MENETAPKAN :

Pertama : Mengangkat Sdr/i. Tonardi sebagai petugas CSSD di Rumah Sakit


Bhakti Asih Brebes sejak tanggal 31 Desember 2015;
Kedua : Pengangkatan sebagai Petugas CSSD tersebut meliputi tugas dan
kewenangan yang pada umumnya ada dan melekat pada Petugas
CSSD;
Ketiga : Surat Keputusan ini dinyatakan berlaku dan apabila dikemudian
hari terdapat kekeliruan dalam penetapannya akan diadakan
perubahan sebagaimana mestinya.

Ditetapkan Di : Brebes
Pada Tanggal : 31 Desember 2015
--------------------------------------------
DIREKTUR
RUMAH SAKIT BHAKTI ASIH BREBES

Dr. KHOSIATUN AZMI, MMR


NIK. 19840609 2011 098
Tembusan : Pertinggal.
Lampiran
Keputusan Direktur RS Bhakti Asih Brebes
Nomor : 274/SK.DIR/RSBA/XII/2015
Tanggal : 31 Desember 2015

URAIAN TUGAS CSSD

1. Mengarahkan semua aktivitas staff yang berkaitan dengan supply alat medis steril
bagi perawatan pasien di rumah sakit.
2. Mengikuti perkembangan ilmu pengetahuan, ketrampilan, dan pengembangan diri/
personil lainnya.
3. Menentukan metoda yang efektif bagi penyiapan dan penanganan alat/ bahan steril.
4. Bertanggung jawab agar staff mengerti akan prosedur dan penggunaan mesin
sterilisasi secara benar.
5. memastikan bahwa teknik aseptis diterapkan pada saat penyiapan dan penanganan
alat steril baik yang sekali pakai atau pemakaian ulang.
6. Kerjasama dengan unit lain di rumah sakit dan melakukan koordinasi yang bersifat
intern/ekstern.
7. Menyiapkan konsep dan rencana kerja serta melakukan evaluasi pada waktu yang
ditentukan.
8. Membuat perencanaan program kerja.
9. Membuat laporan kinerja CSSD.

Brebes, 31 Desember 2015


DIREKTUR
RUMAH SAKIT BHAKTI ASIH
BREBES

Dr. KHOSIATUN AZMI, MMR


NIK. 19840609 2011 098

SURAT KEPUTUSAN DIREKTUR RUMAH SAKIT BHAKTI ASIH BREBES


NOMOR : 604/SK.DIR/RSBA/X/2016
TENTANG
PENGANGKATAN KARYAWAN
Menimbang : 1. Bahwa untuk ketertiban dan kelancaran pelaksanaan tugas
pelayanan, dipandang perlu untuk mengisi formasi karyawan di
lingkungan Rumah Sakit Bhakti Asih Brebes;
2. Bahwa untuk maksud point tersebut diatas perlu ditetapkan
dengan surat keputusan.
Mengingat : a Visi Misi RS. Bhakti Asih Brebes;
b. SK. Direktur. PT. Bhakti Asih No. 084.1/PTBA/XII/2014
tentang Penunjukan dan Pengangkatan Direktur RS. Bhakti Asih
Brebes.
c. Peraturan Perusahaan RS. Bhakti Asih Brebes.

MEMUTUSKAN
MENETAPKAN :

Pertama : Mengangkat Sdr/i. Ihsan Efendi, AMK sebagai Kepala CSSD di Rumah
Sakit Bhakti Asih Brebes sejak tanggal 25 Oktober 2016;
Kedua : Pengangkatan sebagai Kepala CSSD tersebut meliputi tugas dan
kewenangan yang pada umumnya ada dan melekat pada Kepala
CSSD;
Ketiga : Surat Keputusan ini dinyatakan berlaku dan apabila dikemudian
hari terdapat kekeliruan dalam penetapannya akan diadakan
perubahan sebagaimana mestinya.

Ditetapkan Di : Brebes
Pada Tanggal : 25 Oktober 2016
--------------------------------------------
DIREKTUR
RUMAH SAKIT BHAKTI ASIH BREBES

Dr. KHOSIATUN AZMI, MMR


NIK. 19840609 2011 098
Tembusan : Pertinggal.

Lampiran
Keputusan Direktur RS Bhakti Asih Brebes
Nomor : 604/SK.DIR/RSBA/X/2015
Tanggal : 25 Oktober 2016

URAIAN TUGAS KEPALA CSSD


1. Bertanggung jawab terhadap Kepala Instalasi.
2. Tidak alergi terhadap bahan-bahan yang digunakan di Instalasi Penyuci hama.
3. Dapat mengerti perintah dan menerapkannya menjadi aktivitas.
4. Dapat menerapkan apa yang sudah dianjurkan.
5. Mengikuti prosedur kerja/ SOP yang telah dibuat.
6. Dapat menjalankan pekerjaan baik dengan perintah langsung maupun tidak langsung/
telephone.
7. Dapat mengerjakan pekerjaan rutin/ berulang-ulang yang relative membosankan.
8. Dapat menerima tekanan kerja dan kadang-kadang lembur.
9. Memakai pelindung diri seperti masker,penutup kepala,sandal khusus, dan sarung
tangan.
10. Memelihara peralatan CSSD, alat, dan bahan steril.

Brebes, 25 Oktober 2016


DIREKTUR
RUMAH SAKIT BHAKTI ASIH
BREBES

Dr. KHOSIATUN AZMI, MMR


NIK. 19840609 2011 098

SURAT KEPUTUSAN DIREKTUR RUMAH SAKIT BHAKTI ASIH BREBES


NOMOR : 368/SK.DIR/RSBA/VI/2016
TENTANG
PENGANGKATAN KARYAWAN
Menimbang : 1. Bahwa untuk ketertiban dan kelancaran pelaksanaan tugas
pelayanan, dipandang perlu untuk mengisi formasi karyawan di
lingkungan Rumah Sakit Bhakti Asih Brebes;
2. Bahwa untuk maksud point tersebut diatas perlu ditetapkan
dengan surat keputusan.
Mengingat : a Visi Misi RS. Bhakti Asih Brebes;
b. SK. Direktur. PT. Bhakti Asih No. 084.1/PTBA/XII/2014
tentang Penunjukan dan Pengangkatan Direktur RS. Bhakti Asih
Brebes.
c. Peraturan Perusahaan RS. Bhakti Asih Brebes.

MEMUTUSKAN
MENETAPKAN :

Pertama : Mengangkat Sdr/i. dr. Feriyadi sebagai Manajer Penunjang Medis di


Rumah Sakit Bhakti Asih Brebes sejak tanggal 30 Juni 2016;
Kedua : Pengangkatan sebagai Manajer Penunjang Medis tersebut meliputi tugas
dan kewenangan yang pada umumnya ada dan melekat pada Manajer
Penunjang Medis;
Ketiga : Surat Keputusan ini dinyatakan berlaku dan apabila dikemudian
hari terdapat kekeliruan dalam penetapannya akan diadakan
perubahan sebagaimana mestinya.

Ditetapkan Di : Brebes
Pada Tanggal : 30 Juni 2016
--------------------------------------------
DIREKTUR
RUMAH SAKIT BHAKTI ASIH BREBES

Dr. KHOSIATUN AZMI, MMR


NIK. 19840609 2011 098
Tembusan : Pertinggal.

Lampiran
Keputusan Direktur RS Bhakti Asih Brebes
Nomor : 368/SK.DIR/RSBA/VI/2016
Tanggal : 30 Juni 2016

URAIAN TUGAS MANAGER PENUNJANG MEDIS

1. Memimpin penyelenggaraan pelayanan medis;


2. Menyusun program di bidangnya;
3. Melaksanakan kegiatan teknis sesuai RBA;
4. Mempertanggung jawabkan kinerja operasional;
5. Melaksanakan tugas lain atas perintah Direktur;
6. Mengkoordinasikan, memantau memonitor, mengevaluasi dan mengawasi pelaksanaan
kegiatan pelayanan staf medis fungsional (SMF) dan instalasi dijajaran Manager
Pelayanan Medis;
7. Bertanggung jawab secara teknis di bidangnya, yang berkaitan dengan mutu,
standarisasi, administrasi peningkatan kualitas sumber daya manusia, dan peningkatan
sumber daya lainnya;
8. Pemantauan, monitoring, evaluasi, pengawasan dan pembinaan bidang pelayanan
medis dan pelayanan keperawatan;
9. Pelaporan pelaksanaan tugas;
10. Perumusan dan penyiapan bahan penyusunan konsep kebijakan teknis di bidang
pelayanan dan pendayagunaan fasilitas medis;
11. Pelaksanaan kebijakan teknis dan pemberian pelayanan teknis di bidang pelayanan dan
pendayagunaan fasilitas medis;
12. Mengkoordinasikan, memantau, memonitor, mengevaluasi, mengevaluasi dan
mengawasi pelaksanaan kegiatan semua instalasi yang berada dibawah Manager
Penunjang Medis;
13. Memfasilitasi kegiatan pengembangan instalasi;
14. Menyiapkan bahan penyusunan standar pelayanan dan standar operasional prosedur
Manager Penunjang Medis;
15. Sebagai penanggung jawab teknis di bidangnya, yang berkaitan dengan mutu,
standarisasi, administrasi, peningkatan kualitas sumber daya manusia, dan peningkatan
sumber daya lainnya;

Brebes, 30 Juni 2016


DIREKTUR
RUMAH SAKIT BHAKTI ASIH
BREBES

Dr. KHOSIATUN AZMI, MMR


NIK. 19840609 2011 098
SURAT KEPUTUSAN DIREKTUR RUMAH SAKIT BHAKTI ASIH BREBES
NOMOR : 283/SK.DIR/RSBA/XII/2015
TENTANG
PENGANGKATAN KARYAWAN
Menimbang : 1. Bahwa untuk ketertiban dan kelancaran pelaksanaan tugas
pelayanan, dipandang perlu untuk mengisi formasi karyawan di
lingkungan Rumah Sakit Bhakti Asih Brebes;
2. Bahwa untuk maksud point tersebut diatas perlu ditetapkan
dengan surat keputusan.
Mengingat : a Visi Misi RS. Bhakti Asih Brebes;
b. SK. Direktur. PT. Bhakti Asih No. 084.1/PTBA/XII/2014
tentang Penunjukan dan Pengangkatan Direktur RS. Bhakti Asih
Brebes.
c. Peraturan Perusahaan RS. Bhakti Asih Brebes.
MEMUTUSKAN
MENETAPKAN :

Pertama : Mengangkat Sdr/i. Fitria Ika Permanasari, SH sebagai Manager Umum


dan SDM di Rumah Sakit Bhakti Asih Brebes sejak tanggal 31 Desember
2015;
Kedua : Pengangkatan sebagai Manager Umum dan SDM tersebut meliputi tugas
tugas dan kewenangan yang pada umumnya ada dan melekat pada
Manager Umum dan SDM tersebut meliputi;
Ketiga : Surat Keputusan ini dinyatakan berlaku dan apabila dikemudian hari
terdapat kekeliruan dalam penetapannya akan diadakan perubahan
sebagaimana mestinya.

Ditetapkan Di : Brebes
Pada Tanggal : 31 Desember 2015
--------------------------------------------
DIREKTUR
RUMAH SAKIT BHAKTI ASIH BREBES

Dr. KHOSIATUN AZMI, MMR


NIK. 19840609 2011 098
Tembusan : Pertinggal.
Lampiran
Keputusan Direktur RS Bhakti Asih Brebes
Nomor : 283/SK.DIR/RSBA/XII/2015
Tanggal : 31 Desember 2015

URAIAN TUGAS MANAGER UMUM DAN SDM

1. Menyusun rencana dan program kerja bagian;


2. Mengkoordinasikan rencana dan program kerja bagian;
3. Mengkoordinasikan pada Kepala Sub Bagian;
4. Mengatur, mendistribusikan dan mengkoordinasikan tugas kepada bawahan;
5. Membimbing dan memberi petunjuk kepada Kepala Ruang;
6. Melaksnakan pemeliharaan dan perbaikan terhadap sarana dan prasarana non
medik;
7. Mengkoordinasikan instalasi terkait lainnya untuk melaksanakan pemeliharaan
sarana dan prasarana;
8. Melaksanakan sistem pengendalian intern;
9. Menilai hasil prestasi kerja bawahan dan mempertanggung jawabkan hasil kerja
bawahan;
10. Melaksanakan tugas kedinasan yang ditugaskan oleh atasan, dan;
11. Melaporkan hasil pelaksanaan tugas kepada Direktur

Brebes, 31 Desember 2015


DIREKTUR
RUMAH SAKIT BHAKTI ASIH
BREBES

Dr. KHOSIATUN AZMI, MMR


NIK. 19840609 2011 098

SURAT KEPUTUSAN DIREKTUR RUMAH SAKIT BHAKTI ASIH BREBES


NOMOR : 084/SK.DIR/RSBA/XII/2014
TENTANG
PENGANGKATAN KARYAWAN
Menimbang : 1. Bahwa untuk ketertiban dan kelancaran pelaksanaan tugas
pelayanan, dipandang perlu untuk mengisi formasi karyawan di
lingkungan Rumah Sakit Bhakti Asih Brebes;
2. Bahwa untuk maksud point tersebut diatas perlu ditetapkan
dengan surat keputusan.
Mengingat : a Visi Misi RS. Bhakti Asih Brebes;
b. SK. Direktur. PT. Bhakti Asih No. 084.1/PTBA/XII/2014
tentang Penunjukan dan Pengangkatan Direktur RS. Bhakti Asih
Brebes.
c. Peraturan Perusahaan RS. Bhakti Asih Brebes.

MEMUTUSKAN
MENETAPKAN :
Pertama : Mengangkat Sdr/i. dr. Khosiatun Azmi, MMR sebagai Direktur RS
di Rumah Sakit Bhakti Asih Brebes sejak tanggal 31 Desember 2014;
Kedua : Pengangkatan sebagai Direktur RS tersebut meliputi tugas dan
kewenangan yang pada umumnya ada dan melekat pada Direktur RS
tersebut meliputi;
Ketiga : Surat Keputusan ini dinyatakan berlaku dan apabila dikemudian
hari terdapat kekeliruan dalam penetapannya akan diadakan
perubahan sebagaimana mestinya.

Ditetapkan Di : Brebes
Pada Tanggal : 31 Desember 2014
--------------------------------------------
DIREKTUR
RUMAH SAKIT BHAKTI ASIH BREBES

dr. SOEJONO
Tembusan : Pertinggal.

Lampiran
Keputusan Direktur RS Bhakti Asih Brebes
Nomor : 084/SK.DIR/RSBA/XII/2014
Tanggal : 31 Desember 2014

URAIAN TUGAS DIREKTUR RS

1. Mengetahui dan memahami semua peraturan perundangan terkait dengan


Rumah Sakit;
2. Menjalankan operasional Rumah Sakit dengan berpedoman pada peraturan
perundangan;
3. Menjamin kepatuhan Rumah Sakit terhadap peraturan perundangan;
4. Menetapkan regulasi Rumah Sakit; Hospital By Law Rumah Sakit Bhakti Asih
Brebes;
5. Menjamin kepatuhan staf Rumah Sakit dalam implementasi semua regulasi RS
yang telah ditetapkan dan disepakati Bersama;
6. Menindaklanjuti terhadap semua laporan dari hasil pemeriksaan dari badan audit
eksternal;
7. Menetapkan proses untuk mengelola dan mengendalikan sumber daya manusia
dan keuangan sesuai peraturan perundangan.

Brebes, 31 Desember 2014


DIREKTUR
RUMAH SAKIT BHAKTI ASIH
BREBES

dr. SOEJONO

SURAT KEPUTUSAN DIREKTUR RUMAH SAKIT BHAKTI ASIH BREBES


NOMOR : 019.3/SK.DIR/RSBA/VIII/2019
TENTANG
PENGANGKATAN KARYAWAN
Menimbang : 1. Bahwa untuk ketertiban dan kelancaran pelaksanaan tugas
pelayanan, dipandang perlu untuk mengisi formasi karyawan di
lingkungan Rumah Sakit Bhakti Asih Brebes;
2. Bahwa untuk maksud point tersebut diatas perlu ditetapkan
dengan surat keputusan.
Mengingat : a Visi Misi RS. Bhakti Asih Brebes;
b. SK. Direktur. PT. Bhakti Asih No. 084.1/PTBA/XII/2014
tentang Penunjukan dan Pengangkatan Direktur RS. Bhakti Asih
Brebes.
c. Peraturan Perusahaan RS. Bhakti Asih Brebes.

MEMUTUSKAN
MENETAPKAN :

Pertama : Mengangkat Sdr/i. Faizal Al Mubarok sebagai Staf Satpam di Rumah


Sakit Bhakti Asih Brebes sejak tanggal 01 Agustus 2019;
Kedua : Pengangkatan sebagai Staf Satpam tersebut meliputi tugas dan
kewenangan yang pada umumnya ada dan melekat pada Staf Satpam;
Ketiga : Surat Keputusan ini dinyatakan berlaku dan apabila dikemudian hari
terdapat kekeliruan dalam penetapannya akan diadakan perubahan
sebagaimana mestinya.

Ditetapkan Di : Brebes
Pada Tanggal : 01 Agustus 2019
--------------------------------------------
DIREKTUR
RUMAH SAKIT BHAKTI ASIH BREBES

Dr. KHOSIATUN AZMI, MMR


NIK. 19840609 2011 098
Tembusan : Pertinggal.

Lampiran
Keputusan Direktur RS Bhakti Asih Brebes
Nomor : 019.3/SK.DIR/RSBA/VIII/2019
Tanggal : 01 Agustus 2019

URAIAN TUGAS SATPAM

1. Melakukan serah terima jaga;


2. Mengikuti apel kedinasan;
3. Melakukan penertiban keluarga pasien;
4. Menutup gerbang timur;
5. Penjagaan Utama/ Pengawalan;
6. Membuka pintu pengunjung;
7. Melakukan kontrol lingkungan;
8. Membuka gerbang timur;
9. Membuat laporan jaga masing-masing pos;
10. Membuat laporan kegiatan petugas mutasi jaga;
11. Pemantauan/ cek ulang;
12. Mengikuti pertemuan ritun;
13. Menciptakan keharmonisan dan kenyamanan di lingkungan kerja;
14. Berperan serta dalam program peningkatan mutu, pelatihan K3 dan 6 sasaran
keselamatan pasien;
15. Menyampaikan laporan yang berkaitan dengan tugasnya.

Brebes, 01 Agustus 2019


DIREKTUR
RUMAH SAKIT BHAKTI ASIH
BREBES
Dr. KHOSIATUN AZMI, MMR
NIK. 19840609 2011 098

SURAT KEPUTUSAN DIREKTUR RUMAH SAKIT BHAKTI ASIH BREBES


NOMOR : 384/SK.DIR/RSBA/I/2016
TENTANG
PENGANGKATAN KARYAWAN
Menimbang : 1. Bahwa untuk ketertiban dan kelancaran pelaksanaan tugas
pelayanan, dipandang perlu untuk mengisi formasi karyawan di
lingkungan Rumah Sakit Bhakti Asih Brebes;
2. Bahwa untuk maksud point tersebut diatas perlu ditetapkan
dengan surat keputusan.
Mengingat : a Visi Misi RS. Bhakti Asih Brebes;
b. SK. Direktur. PT. Bhakti Asih No. 084.1/PTBA/XII/2014
tentang Penunjukan dan Pengangkatan Direktur RS. Bhakti Asih
Brebes.
c. Peraturan Perusahaan RS. Bhakti Asih Brebes.

MEMUTUSKAN
MENETAPKAN :

Pertama : Mengangkat Sdr/i. Nurul Khasanah, SE. Akt sebagai Manager Keuangan
di Rumah Sakit Bhakti Asih Brebes sejak tanggal 01 Januari 2016;
Kedua : Pengangkatan sebagai Manager Keuangan tersebut meliputi tugas dan
kewenangan yang pada umumnya ada dan melekat pada Manager
Keuangan;
Ketiga : Surat Keputusan ini dinyatakan berlaku dan apabila dikemudian hari
terdapat kekeliruan dalam penetapannya akan diadakan perubahan
sebagaimana mestinya.
Ditetapkan Di : Brebes
Pada Tanggal : 01 Januari 2016
--------------------------------------------
DIREKTUR
RUMAH SAKIT BHAKTI ASIH BREBES

Dr. KHOSIATUN AZMI, MMR


NIK. 19840609 2011 098
Tembusan : Pertinggal.

Lampiran
Keputusan Direktur RS Bhakti Asih Brebes
Nomor : 384/SK.DIR/RSBA/I/2016
Tanggal : 01 Januari 2016

URAIAN TUGAS MANAGER KEUANGAN

1. Menyusun rencana anggaran dan belanja;


2. Memimpin, mengkoodinir dan mengevaluasi pelaksanaan operasional keuangan secara
efektif, efisien dan bermutu;
3. Bertanggung jawab terhadap koodinasi dengan bagian lain;
4. Memberikan pembinaan terhadap bawahan;
5. Membuat daftar dinas jaga;
6. Membuat perencanaan ketenagaan dan fasilitas yang dibutuhkan;
7. Memimpin pertemuan rutin setiap bulan dengan staf keuangan untuk membahas dan
menginformasikan hal-hal penting;
8. Menghadiri pertemuan manajemen;
9. Membuat laporan keuangan setiap bulan dan akhir tahun;
10. Membuat usulan-usulan yang diperlukan kepada manajemen yang berkaitan dengan
peningkatan mutu pelayanan;
11. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang ditugaskan oleh atasan.

Brebes, 01 Januari 2016


DIREKTUR
RUMAH SAKIT BHAKTI ASIH
BREBES

Dr. KHOSIATUN AZMI, MMR


NIK. 19840609 2011 098

Anda mungkin juga menyukai