Anda di halaman 1dari 9

1.

Pada tahapan perjalanan suatu penyakit, melakukan upaya screening penyakit adalah
pada tahapan:
A. Fase klinik (karena dalam klinik sudah masuk dalam tahapan suatu penyakit)
B. Fase preklinik (screening dilakukan sebelum terkena penyakit)
C. Fase biological onset
D. Fase akhir penyakit
E. Fase terkena paparan faktor risiko
2. Puskesmas M. Penyakit diare merupakan penyakit endemis dan terjadi KLB. Di wilayah
kerja puskesmas tersebut, sungai merupakan tempat BAB. Sungai juga digunakan untuk air
bersih, mandi, minum. Program kesehatan yg pertama kali harus dilakukan oleh kepala
puskesmas agar tidak terjadi penyakit diare adalah
A. PHBS
B. Imunisasi
C. Pengobatan umum
D. Pelayanan kesehatan
E. Membangun jamban
3. Pada level spesific protection yg dilakukan oleh seseorang meliputi :
A. Melaksanakan 3m
B. Melaksanakan senam sehat setiap hari
C. Mengikuti penyuluhan tentang imunisasi
D. Meminum tablet penambah darah
E. Melaksanakan pemeriksaan pap semar
4. Disuatu daerah terdapat penduduk 47.000 jiwa. Letak geografis dan jarak puskesmas yg sulit
dijangkau oleh penduduk. Yg harus dilakukan pemerintah dalam pembangunan adalah
A. 1 puskesmas kesehatan dan puskesmas pembantu
B. 1 puskesmas kecamatan dan puskesmas keliling
C. 2 pus kecamatan
D. 2 pus pembantu
5. Puskesmas adalah pelayanan yg menekankan pada promotif dan preventif. Berdasarkan 5 stars
doctor yg dibutuhkan dalam promotif adalah
A. Decision maker
B. Community leader
C. Care provider
D. Communicator
E. Manager
7. imunisasi masuk dalam tahap?
a.tahap prepatogenesa
b.inkubasi
c.tahap dini
d.tahap lanjut

8. penyuluhan menggunakan slogan jumat bersih merupakan penyuluhan menurut Bohn


a. Awareness
b.interest
c. trial
d. evaluation
e. Adoption

9. Kepala puskesmas mempekerjakan dokter sebagai? Care provider

10. Pada suatu desa diketahui terjadi wabah diare. Setelah diselidiki diketahui warga belum
memaksimalkan penggunaan jamban dan hanya sekitar 30% warga yang memiliki jamban yang
layak. Yang harus dilakukan adalah? (Pembuatan jamban umum)

11. Pada suatu desa dilakukan pemeriksaan pada 40% anak dari situ terdapat 20 kasus diare,
80% terjadi pada anak usia 4 - 5 tahun…..dari data di atas yang merupakan frekuensi adalah
a. 80% pada anak usia 4 - 5 tahun
b. 20 kasus diare
c. 40%
d. …
e. …

12. Perbandingan antara jumlah dokter dan jumlah penduduk disebut? rasio

13. Tahapan seseorang menjadi healthy carrier? tahap akhir penyakit

14. Amputasi pada penderita diabetes dilakukan pada tahap riwayat penyakit? (masa penyakit
lanjut/disability limitation)

15. Fisioterapi pada penderita stroke dilakukan pada tahap riwayat penyakit? tahap akhir
penyakit. (Fisioterapi termasuk dalam rehabilitasi)

16. Seseorang sudah mendapatkan informasi. Tetapi dia masih ingin mengumpulkan data-data
tambahan untuk mempersiapkan diri untuk berubah, termasuk dalam tahap?
A. Pre-contemplation
B. Contempletion (karena action sudah termasuk tindakan untuk berubah)
C. Prepararation ?
D. Action
E. Maintanance

17. Pada bulan Januari 2016, Jakarta dilanda banjir. Setelah banjir, penyakit diare dan
leptospirosis (penyakit yang ditularkan lewat air kencing tikus) mengalami peningkatan secara
signifikan. Penanggulangan pertama yang harus dilakukan oleh petugas kesehatan dalam aspek
lingkungan hidup adalah
A Sanitasi Air minum
B Sanitasi ekskreta manusia
C pemberian Vaksin
D lupa
E Isolasi manusia
18. Menurut Blum konsep sehat yang paling utama adalah
A. Genetika
B. Perilaku
C. Lingkungan
D. Pelayanan kesehatan

19. Penyakit hepatitis c yg ditularkan oleh homoseksual penyebaran dengan cara


A. Vehicle borne
B. Food borne
C. Water borne
D. Air borne
E. Anthropode borne (serangga, dll)

hepatitis C mudah sekali menular, antara lain melalui kontak darah dan dari penggunaan jarum
suntik yang tidak steril, alat tato, berganti pasangan seksual, serta pemakaian bersama alat-alat
perawatan tubuh seperti silet cukur atau sikat gigi.

20. Faktor yang paling berpengaruh dari host? (mekanisme pertahanan tubuh)

21. Di suatu kecamatan terdapat 42.575 orang. Jalanan di kecamatan tersebut berliku-liku di
pegunungan dan jalanannya kurang baik sehingga para penduduk memakai transportasi berupa
sepeda motor. Jarak puskesmas ke salah satu desa yang paling jauh dari 5 desa tersebut
membutuhkan 2 jam perjalanan. Berapa puskesmas yang diperlukan oleh kecamatan tersebut?
A. 1 puskesmas kecamatan
B. 1 puskesmas pembantu
C. 1 puskesmas kecamatan dan 1 puskesmas keliling
D. 1 puskesmas kecamatan dan 1 puskesmas pembina
E. 2 puskesmas kecamatan

22.bayi yang baru lahir diberi ASI. ASI termasuk apa


A. Aktif buatan
B. Pasif buatan
C. Pasif alami
D. Aktif alami
23. Hasil dari data puskesmas, cakupan tablet besi ibu hamil rendah dan berat badan bayi yang
masih rendah. Bentuk penyuluhan yang diberikan untuk meningkatkan pengetahuan dan
kesadaran ibu-ibu
A. diskusi kelompok (kayaknya ini yang bener)
B. Debat
C. Ceramah
D. Seminar

24. Healthy Carrier terdapat pada tahap


A. Pre-patogenesa
B. Dini
C. Inkubasi
D. Lanjut
E. Tahap Akhir

25.dokter ingin melakukan penyuluhan di desa yang bermata pencarian petani. Agar
tersampaikan dengan baik, hal yg perlu diperhatikan
A. Umpan balik
B. Waktu penyuluhan
C. Pesan harus jelas
D. Diulang- ulang

26. Azaz yang mengajak masyarakat aktif dalam sebuah program (azaz pemberdayaan
masyarakat)

27. Tempat berkembangnya bibit penyakit (Reservoir)

28. Terjadi KLB Campak di desa tsb yang setelah diidentifikasi ternyata hanya 30% yang
diimunisasi, itu disebabkan oleh kurangnya vaksin. Azaz rujukan yang digunakan adalah..
A. Logistik (fokus pada imunisasi campak)
B. Tenaga
C. Pengobatan
D. Operasional
E. Medis

29. Keracunan disebabkan oleh kencing tikus pada makanan dan minuman, termasuk..
(Waterborne)

30. Puskesmas p ingin melakukan penyuluhan pada penyakit kanker leher rahim melalui
pemeriksaan IVA. puskesmas minta bantuan ke toko agama dan masyarakat. Apa yang pertama-
tama terjadi pada diri seseorang terhadap program tersebut sebelum menjadi suatu kebutuhan?
a. Awareness
b. Evaluation
c. Interest
d. Adoptation
e. Trial

31. Proses masuk dan berkembangnya penyakit yaitu


a. Patogenecity
b. Virulencity
c. Antigencity
d. Infectivity

32. Pembuatan waduk yang dapat mempengaruhi kesehatan wilayah di sekitarnya. Pada wilayah
desa adalah tanggung jawab pemerintah. Azaz yang digunakan termasuk azas (Tanggung Jawab
Wilayah)
33.Menurut Blum, hal yang paling mempengaruhi kesehatan seseorang
a. Perilaku
b. Lingkungan
c. Genetik
d. ...

34. Dokter sebagai kepala puskesmas. Prinsip five star doctor adalah..
A. Care provider
B. Communicator
C. Community leader
D. Decision maker
E. Manager

35. Gerakan 3M dilakukan untuk pencegahan... Promosi kesehatan

36. Yang paling penting dari host adalah..


A. Umur
B. Jenis kelamin
C. Perilaku/kebiasaan hidup
D. Mekanisme pertahanan tubuh

37. Tempat bibit penyakit hidup (resevoir)

38. Ukuran keganasan yang ditimbulkan oleh suatu penyakit (virulency)

39. Proses perjalanan penyakit yang mudah diamati


A. Nutrient
B. Biologis
C. Abiotik
D. Physical
E. Mechanical (memar di tangan, kecelakaan sehingga bisa diamati)

40. Cara melakukan promosi kesehatan yang paling mudah dilakukan oleh semua kader agar
pesan dapat tersampaikan...
A. Lembar balik
B. Poster
C. Brosur
D. Lupa

41. Carrier adalah kondisi dimana orang sudah sembuh, namun masih memiliki bibit penyakit
yang dapat ditularkan kepada orang. Healthy carrier masuk pada tahap.
A. Prepatogenesis
B. Inkubasi
C. Penyakit dini
D. Tahap akhir penyakit
E. Rehabilitasi
42. Kalau kita menyampaikan penyuluhan pentingnya ASI/KB/Zat besi buat ibu hamil, yang
paling penting kita perhatikan adalah...
A. Content
B. Context
C. Clarity
D. Continuity
E. Capability

43. Peran serta masyarakat dalam pelayanan kesehatan/promosi kesehatan adalah...


A. Melahirkan yang di bantu oleh pelayan kesehatan
B. Mengobati diare
C. Ibu mengimunisasi anaknya
D. Lupaa

44. Sifat bibit penyakit yg menentukan bibit tersebut dapat masuk ke dalam tubuh host yang
rentan...
A. Antigencity
B. Virulensi
C. Infectivity
D. Patogenity

45. Di kecamata M, diare menjadi salah satu penyakit berpotensi mewabah. Menurut data, 70%
warga menjadikan air sungai sebagai tempat pengambilan air bersih, air minum dan cuci.
Sedangkan warga sering membuang tinja di dekat sungai. Progeam apa yang harus dilakukan
kepala puskesmas untuk mencegah diare?
a. Promosi kesehatan
b. PHBS
c. Lupa dengan namanya
d. Lupa dengan orangnya
e. Lupa dengan wajahnya tapi ingat dengan rasanya

46. Seseorang menggunakan slogan untuk memberantas sarang nyamuk, maka


termasuk haiitahap…
a. Awareness
b. PInterest
c. Evaluation
d. Trial
e. Adoption

47. Kalo sama ibu-ibu lebih efektif menggunakan tahap apa?


a. Persuasi
b. Himbauan emosional
c. Himbauan rasional

48. Penyuluhan ke anak SD yang harus diperhatikan adalah (kapasitas penerimaan pesan)
49. Di puskesmas banyak yang terkena penyakit katarak terutama usia 60 tahun ke atas, asas
rujukan yang digunakan adalah…
a. Pengobatan
b. Operasional
c. Pengetahuan
d. Tenaga
e.

50. Fungsi dari gerakan 3M?


A. Memberantas sarang nyamuk
B. Memberantas

Health promotion adalah upaya yang ditujukan kepada masyarakat yang masih sehat.
Unsur-unsur yang dianggap kurang penting dalam health promotion adalah:
A: Pendidikan kesehatan
B: Kebijakan politik
C: Organisasi kemasyarakatan
D: Jenis penyakit/masalah kesehatan
E: Social ekonomi

Pada suatu desa, dilaporkan adanya jumlah peningkatan kesakitan dan kematian penyakit yang
diduga diphtheria. Dilaporkan ada 20 kasus, dengan sebaran sebagai berikut: 80% penderitanya
adalah usia 4-5 tahun. Dari total penderita ternyata hanya 40% saja yang telah menerima
imunisasi lengkap, sisanya tidak lengkap (hanya 1, 2 kali saja). Komposisi penduduk desa
tersebut: jumlah bayi 250 jiwa, usia 1-5 tahun 450 jiwa. Pada 2 tahun lalu, ada kejadian anak
yang meninggal setelah mendapatkan imunisasi DPT-Hb, dan masyarakat menduga ada
hubungannya dengan imunisasi, sehingga cakupan imunisasi Puskesmas pada tahun 2017
menurun drastic
Keterangan di atas menurut epidemiologi deskriptif yang merupakan frekuensi adalah:
A: Ada kasus 20 orang
B: Sebanyak 80% penderitanya adalah usia 4-5 tahun
C: Hanya 40% yang menerima imunisasi lengkap
D: Adanya kejadian yang meninggal
E: Komposisi penduduk: bayi 250 jiwa ? dst?

Upaya yang harus dilakukan jika adanya persepsi masyarakat yang antivaksin sehingga cakupan
menurun?:
A: Health promotion.
B: Specific protection
C: Early diagnosis and prompt treatment
D: Disability limitation
E: Rehabilitation

Jika menghadapi masyarakat yang sangat rendah pendidikannya ketika melakukan menyuluhan,
maka metode penyuluhan yang dianggap paling efektif adalah:
A: Ceramah
B: Menyebarkan flyers.
C: Focus group discussion
D: Role play
E: Poster

Pada tahapan perjalanan suatu penyakit, upaya melakukan skrining penyakit adalah pada
tahapan:
A: Fase klinik
B: Fase preklinik
C: Fase biological onset
D: Fase akhir penyakit
E: Fase terkena paparan factor risiko

Ketika seseorang setelah menerima informasi, lalu ia mulai mencari informasi tambahan lainnya
untuk meyakinkan dirinya bagaimana mengubah perilaku, maka tahapan tersebut adalah:
A: Pre-contemplation (not ready)
B: Contemplation (getting ready)
C: Preparation (ready)
D: Action
E: Maintenance / relapse

Pada level spesific protection yang dilakukan oleh seseorang meliputi:


A: Melaksanakan 3M
B: Melaksanakan senam sehat setiap hari.
C: Mengkuti penyuluhan tentang imunisasi.
D: Meminum tablet tambah darah.
E: Melaksanakan pemeriksaan PAP? smea

Perbandingan antara jumlah dokter di Indonesia dengan jumlah penduduk disebut:


A: Rate.
B: Rasio.
C: Proporsi.
D: Persentasi.
E: Risk.

Puskesmas Telaga Sari selama tahun 2016 mencatat pasien kusta. Datanya meliputi nama
penderita, nama orang tua, usia, jenis kelamin, pekerjaan, kecacatan, pendidikan dan jumlah
kontak.
Apakah pentingnya informasi mengenai jumlah orang yang kontak dengan pasien, dalam konteks
primary health care?
A: Health promotion.
B: Specific protection
C: Early diagnosis and prompt treatment
D: Disability limitation
E: Rehabilitation
Apakah pentingnya diketahuinya sebaran umur penderita?
A: Sebagai orang yang harus diobati
B: Sebagai orang yang dicurigai
C: Sebagai orang yang rentan
D: Sebagai orang harus diberikan vaksin
E: Sebagai orang yang sehat

Pencegahan penyakit Demam Berdarah dilakukan dengan memutuskan rantai penularan


penyakit.
Pemberantasan Sarang Nyamuk (PSN) bertujuan
A: Membasmi bibit penyakit
B: Memperbaiki kualitas lingkungan
C: Meninggikan daya tahan tubuh manusia
D: Menghilangkan reservoir bibit penyakit
E: Mengetahui trasmisi penyakit

Di wilayah kerja Puskesmas A. , penyakit Diare termasuk pada lima penyakit terbanyak di
Puskesmas A.. Berdasarkan hasil pengamatan yang dilakukan oleh Kepala Puskesmas diketahui
sebagian besar pendudukmasih melakukan BAB sembarangan di sungai dan saluran irigasi.
Hanya 30% penduduk yang memiliki jamban sehat .
Apakah upaya yang paling tepat untuk dilakukan Puskesmas agar masalah kesehatan tersebut
dapat diselesaikan.
A: Pemberantasan penyakit menular
B: Promosi kesehatan
C: Pemberian Imunisasi
D: Sanitasi Lingkungan
E: Membuat jamban umum

Puskesmas P. akan melakukan sosialisasi program pencegahan kanker leher rahim dengan
pemeriksaan IVA (Inspeksi Visual dengan Asam asetat) pada wanita usia 30 tahun sampai 50
tahun di Puskesmas. Kepala Puskesmas bekerja sama dengan tokoh agama dan tokoh masyarakat
mensosialisasikan program tersebut melalui kegiatan-kegiatan di masyarakat .
Tahapan apakah yang terjadi pada diri sasaran pada saat program tersebut di sosialisasikan
A: Awarenness
B: Trial
C: Evaluation
D: Interest
E: Adoption

Selamat malam Hari Semuanya. Jangan belajar terus gais!!!! SEMANGAT GAISS!!!

Anda mungkin juga menyukai