Anda di halaman 1dari 2

PENGIRIMAN SURAT

No. Dokumen :
No. Revisi :0
SOP Tanggal Terbit : April 2019
Halaman : 1-2

UPT
PUSKESMAS SURAWAN, S.KM
197912282005021003
TANJUNGBATU

A. Pengertian Surat adalah sarana komunikasi untuk menyampaikan informasi


tertulis oleh suatu pihak kepada pihak lain dengan tujuan
memberitahukan maksud pesan dari si pengirim.
B. Tujuan Sebagai acuan dalam langkah-langkah pengiriman surat
C. Kebijakan

D. Referensi Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara Nomor 35 Tahun


2012
tentangPedomanPenyusunanStandarOperasionalProsedurAdministrasi
Pemerintahan
E. Langkah- 1. Mempersiapkan surat yang akan dikirim
langkah 2. Mengagenda surat dan menggandakan surat untuk diarsipkan
3. Menulis tujuan surat
4. Mengisi Lembar tanda terima surat dalam bentuk:
a. Blangko Tanda terima surat ( Contoh Terlampir)
b. Buku Bukti Penerimaan Surat
5. Mengirim surat
6. Mengisi tanda terima surat
7. Menyerahkan buku dan blangko bukti pengiriman surat ke Tata
Usaha
8. Bukti terima surat akan di arsip dalam map khusus surat keluar

F. Unit Terkait 1. Poliumum


2. POLI MTBS
3. POLI KIA/KB
4. POLI LANSIA

G. Rekaman
Historis No Yang diubah Isi Perubahan Tanggal mulai diberlakukan
Perubahan

1
2

Anda mungkin juga menyukai