Anda di halaman 1dari 6

PROPOSAL KERJA PRAKTIK

PT. SEMEN BATURAJA (Tbk)


MUARA ENIM, SUMATERA SELATAN

PROPOSAL KERJA PRAKTIK


DI PT. SEMEN BATURAJA (PERSERO) Tbk

I. PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang
Politeknik Negeri Sriwijaya merupakan lembaga pendidikan vokasi yang
berbasis penjamin mutu, bertujuan menghasilkan lulusan yang berkualitas dan
relevan dengan perkembangan industri, serta memiliki academic knowledge, skill
of thinking, management skill, dan communication skill. Sinergisme antara empat
komponen tersebut akan tercermin melalui kemampuan lulusan dalam kecepatan
menemukan solusi atas persoalan yang dihadapinya. Perilaku dan pemikiran yang
ditunjukkan akan bersifat konstruktif realistis, artinya kreatif serta dapat
diwujudkan. Dengan demikian agar lulusan dapat mencapai level kreatif, strategi
yang dilakukan adalah dengan menerapkan mata kuliah magang industri pada
muatan kurikulum setiap program studi.
Pelaksanaan magang industri berdasarkan kurikulum program studi sarjana
terapan (DIV) Teknik Energi, dilaksanakan pada semester 6 dengan alokasi waktu
selama 3 bulan.
PT. SEMEN BATURAJA (PERSERO) Tbk adalah salah satu industri yang
memiliki keunggulan dalam industri proses yang bersaing dengan industri-industri
lainnya. PT. SEMEN BATURAJA (PERSERO) Tbk merupakan salah satu industri
yang di anggap tepat sebagai wadah yang dapat memfasilitasi kegiatan kerja
praktek mahasiswa. PT. SEMEN BATURAJA (PERSERO) Tbk bergerak di
bidang manufaktur dengan produk semen Portland. Dengan proses produksi yang
kompleksibilitas sesuai dengan disiplin ilmu yang menjadi latar belakang
pendidikan dalam bidang DIV.Teknik Energi Politeknik Negeri Sriwijaya.
Untuk itu, kami mahasiswa Program Studi Teknik Energi Politeknik Negeri
Sriwijaya merencanakan untuk dapat melaksanakan kerja praktik atau magang di
PT. SEMEN BATURAJA (PERSERO) Tbk ini sebagai upaya memperoleh ilmu
pengetahuan, pengalaman dan wawasan di lapangan mengenai dunia kerja bagi
kami mahasiswa Politeknik Negeri Sriwijaya dalam rangka mewujudkan alumni
Politeknik Negeri Sriwijaya yang siap kerja dan profesional

1
PROPOSAL KERJA PRAKTIK
PT. SEMEN BATURAJA (Tbk)
MUARA ENIM, SUMATERA SELATAN

Hasil yang diharapkan dari kerja praktik ini ialah bertambahnya pengetahuan
dan pengalaman serta meningkatnya keahlian soft skill maupun hard skill dibidang
industri proses.
Sebagai parameter ukur tingkat keberhasilan siswa magang, maka setiap
siswa wajib menyusun laporan hasil kerja praktik dan dipresentasikan secara
ilmiah pada seminar yang dilaksanakan secara khusus di program studi.

1.2 Tujuan
1. Mempelajari proses engineering yang melibatkan koordinat system (PVT)
guna meningkatkan pengetahuan pengendalian proses secara aktual.
2. Mampu melakukan analisis energi pada unit-unit yang berpeluang
mengkonsumsi energi maupun menghasilkan energi dalam bentuk
Spesific Fuel Consume (SFC).
3. Melakukan analisis energi pada unit-unit yang berpeluang mengkonsumsi
energi maupun menghasilkan energi dalam bentuk Spesific Fuel Consume
(SFC) dalam upaya menerapkan hukum konservasi massa dan energi
dalam upaya konservasi energi.
4. Mempelajari sistem manajemen perusahaan

1.3 Manfaat
1. Mampu memahami proses engineering yang melibatkan koordinat sistem
(PVT).
2. Mampu melakukan analisis energi pada unit-unit yang berpeluang
mengkonsumsi energi maupun menghasilkan energi dalam bentuk Spesific
Fuel Consume (SFC).
3. Memahami sistem manajemen perusahaan.

2
PROPOSAL KERJA PRAKTIK
PT. SEMEN BATURAJA (Tbk)
MUARA ENIM, SUMATERA SELATAN

II. PELAKSANAAN KEGIATAN KERJA PRAKTIK


2.1 Waktu dan Tempat
Masa kerja praktik yang akan diajukan dan dilaksanakan telah disesuaikan
dengan Libur Semester Genap Kalender Akademik Tahun Akademik 2019/2020
Politeknik Negeri Sriwijaya yaitu pada :
Waktu : 15 Juli 2019 s.d. 4 Oktober 2019
Tempat: PT Medco Energy E&P
Lapangan Singa, Blok Lematang, Muara Enim Sumatera Selatan
(lokasi dapat disesuaikan oleh perusahaan).

2.2 Bentuk Kegiatan


Dalam proses kegiatan kerja praktik di PT Medco Energy E&P Indonesia,
kami ingin mengetahui seacara langsung proses teknik kimia yang ada di
dalamnya dan dapat dijadikan bahan perbandingan dengan yang telah kami terima
di dalam perkuliahan. Ruang lingkup rencana kegiatan sebagaimana terlampir
telah diagendakan untuk memperlancar kegiatan ini, yaitu antara lain:
1. Orientasi Perusahaan
 Kegiatan untuk mengenal lebih dekat profil perusahaan meliputi lokasi
perusahaan, sejarah berdirinya dan perkembangan perusahaan, status
perusahaan dan sistem otoritas.
 Pemasaran produk serta mitra industri terkait.

2. Pengenalan Proses
 Mempelajari cara penyediaan bahan baku dan spesifikasinya, jenis
produk serta standar mutu yang digunakan.
 Mempelajari deskripsi proses secara overall.
 Mempelajari performa unit-unit peralatan proses engineering meliputi
desain fungsional dan aktual yang berhubungan dengan temperatur,
tekanan dan flow, serta desain struktural peralatan beserta
spesifikasinya.
 Utilitas, laboratorium pengendalian mutu produksi dan piping system.
 Pengolahan limbah industri.
3. Tugas Khusus

3
PROPOSAL KERJA PRAKTIK
PT. SEMEN BATURAJA (Tbk)
MUARA ENIM, SUMATERA SELATAN

Mempelajari secara khusus sistem thermal suatu unit peralatan guna


mengetahui performa peralatan atau mencari solusi permasalahan dari suatu
unit peralatan yang dianggap memiliki effisiensi rendah. Peralatan utama
yang menjadi fokus perhatian adalah gas gathering dan gas liquid separation,
acid gas removal unit, dehydration unit, serta thermal oxydizer unit.

4. Analisa Hasil Observasi


 Analisis hasil observasi meliputi : validasi data, analisis performa
menggunakan perhitungan neraca massa dan energi sebagai kajian
awal untuk mengetahui performa suatu unit peralatan yang ditinjau.
 Penyusunan draf laporan akhir kegiatan yang dipresentasikan
dihadapan pembimbing lapangan, guna memperoleh objektivitas hasil
observasi.

2.3 Biodata Diri Pelaksana


Peserta dalam kegiatan kerja praktik ini adalah 3 (tiga) orang mahasiswa
Politeknik Negeri Sriwijaya Jurusan Teknik Kimia dengan data sebagai berikut :

Nama : Elbi Zalita Pramadani Baros


NPM : 061640411593
Program Studi : Teknik Energi
Jurusan : Teknik Kimia
Tempat/Tgl. Lahir : Tanjung Enim, 11Agustus 1998
Jenis Kelamin : Perempuan
Alamat Tinggal : Jl. Urip Sumoharjo No. 3374 RT 33 RW 13
Kelurahan II Ilir Kecamatan Ilir Timur 2 Sekojo
Palembang 30116
Alamat Asal : Perumahan Puri Pesona Blok C No. 3 RT 10 RW
01 Kelurahan Karya Mulia Kecamatan Sematang
Borang Palembang 30161

Nomor HP : +6282177770950
Email : zalitaelbi@gmail.com

Nama : Mitha Pratiwi


NPM : 061640411600

4
PROPOSAL KERJA PRAKTIK
PT. SEMEN BATURAJA (Tbk)
MUARA ENIM, SUMATERA SELATAN

Program Studi : Teknik Energi


Jurusan : Teknik Kimia
Tempat/Tgl. Lahir : Palembang, 02 Agustus 1998
Jenis Kelamin : Perempuan
Alamat Tinggal : Perumahan OPI Blok M No. 12 RT 45 RW 14
Kelurahan Seberang Ulu I Kecamatan Jakabaring
Palembang 30257
Alamat Asal : Perumahan OPI Blok M No. 12 RT 45 RW 14
Kelurahan Seberang Ulu I Kecamatan Jakabaring
Palembang 30257
Nomor HP : +6281273541843
Email : mithapratiwi025@gmail.com

Nama : Siti Nurhidayati


NPM : 061640411607
Program Studi : Teknik Energi
Jurusan : Teknik Kimia
Tempat/Tgl. Lahir : Lahat, 14 Mei 1998
Jenis Kelamin : Perempuan
Alamat Tinggal : Jl. PDAM Lorong Hiba II No. 09 RT 70 RW 03
Bukit Lama Kecamatan Ilir Barat I Palembang
30139
Alamat Asal : Jl. Peltu Somad No. 78 RT 06 RW 02 Kelurahan
Bandar Jaya Kecamatan Lahat Kabupaten Lahat
31414
Nomor HP : +6281273763858
Email : sitinurhidayati395@gmail.com
Alamat Kampus :
Politeknik Negeri Sriwijaya Jurusan Teknik Kimia
Jalan Srijaya Negara, Palembang 30139
Telp.0711-353414 Fax. 0711-355918. E-mail : kimia@polsri.ac.id

5
PROPOSAL KERJA PRAKTIK
PT. SEMEN BATURAJA (Tbk)
MUARA ENIM, SUMATERA SELATAN

III. PENUTUP
Demikianlah proposal ini disusun sebagai bahan acuan dalam
melaksanakan kerja praktik Mahasiswa Jurusan Teknik Kimia Politeknik Negeri
Sriwijaya. Kami sangat berharap kiranya pihak PT Medco Energy E&P
Indonesia dapat mempertimbangkan dan menyetujui proposal ini guna
melaksanakan kerja praktik di PT Medco Energy E&P Blok Lematang, Muara
Enim, Sumatera Selatan. Atas perhatian dan pertimbangannya, kami ucapkan
terima kasih.

Palembang, Desember 2018

Pemohon

Anda mungkin juga menyukai