Anda di halaman 1dari 17

SMA/MA

Paket 1:
Soal no. 1 dari 10 soal
Mata pelajaran :Bahasa Indonesia
Problema kurang nafsu makan sering terjadi pada anak. Penyebab anak kurang makan dan cara
mengatasinya dapat dijelaskan secara psikologis. Perilaku dalam makan timbul karena anak
meniru atas apa yang dilakukan oleh anggota keluarga lainnya. Anak yang tumbuh dalam
keluarga yang enggan makan, lantaran diet misalnya, akan mengembangkan perilaku enggan
makan pula. Oleh karena itu, kegiatan makan bagi seorang anak harus dibuat dalam suasana yang
menyenangkan. Jangan ada unsur paksaan sehingga timbul kesan saat makan menjadi sesuatu
yang menjengkelkan atau bahkan merupakan hukuman. Ide pokok paragraf di atas adalah…
Pilih Jawaban :
A. Problema kurang nafsu makan pada anak
B. Perilaku anak kurang nafsu makan
C. Cara mengatasi kurang nafsu makan
D. Suasana makan yang menyenangkan
E. Jangan ada paksaan agar anak mau makan
Soal no. 2 dari 10 soal

Mata pelajaran :Bahasa Indonesia


Perhatikan pantun berikut!
Mengalir angin serasa tertahan
Di tepi kota yang tercemari
……………………………

Kelanjutan pantun di atas yang tepat adalah….


Pilih Jawaban :
A. Kalau kita merasa tertekan Pasti terasa tersakiti
B. Air dan udara anugrah Tuhan Tapi kita sering mengotori
C. Kalau kita merasa segan Pasti kita akan menghormati
D. Ayo kawan atur barisan Untuk menjaga bumi ini
E. Jangan suka bermalas-malasan Agar hidup tidak merugi
Soal no. 3 dari 10 soal

Mata pelajaran :Matematika


Suatu fungsi kuadrat melalui titik (-1,0). Jika fungsi kuadrat tersebut mempunyai titik belok (1,4)
maka grafik fungsi kuadrat tersebut akan memotong sumbu Y di titik…
Pilih Jawaban :
A. (0, –1)
B. (0, –3)
C. (0, 0)
D. (-0,1)
E. (-0,3)
Soal no. 4 dari 10 soal
Mata pelajaran :Matematika
Konvers dari pernyataan “Jika saya rajin belajar, maka saya pandai”, adalah ….
Pilih Jawaban :
A. Jika saya tidak rajin belajar, maka saya tidak pandai.
B. Jika saya tidak pandai, maka saya tidak rajin belajar.
C. Jika saya pandai, maka saya rajin belajar.
D. Saya pandai, tetapi saya tidak rajin belajar
E. Saya rajin belajar, dan saya tidak pandai

Soal no. 5 dari 10 soal


Mata pelajaran :IPA - Biologi
Mutasi gen yang terjadi umumnya cenderung bersifat merugikan, mutasi dapat dikatakan
mekanisme evolusi apabila ... .
Pilih Jawaban :
A. Viabilitas dan Fertilisas individu cenderung rendah
B. Individu mengalami isolasi gamet dan isolasi reproduksi
C. Populasi yang mampu bermutasi dalam jumlah banyak
D. Terjadi seleksi alam terhadap individup yang bermutasi
E. Individu yang bermutasi cenderung melakukan migrasi

Soal no. 6 dari 10 soal


Mata pelajaran :IPA-Kimia
Nama kimia senyawa AlCl3 adalah....
Pilih Jawaban :
A. aluminium diklorida
B. monoaluminium triklorida
C. aluminium klorida
D. aluminium klorin
E. klorin aluminium

Soal no. 7 dari 10 soal


Mata pelajaran :IPA -Kimia
Diketahui reaksi setimbang : N2(g) + 3H2(g) ? 2NH3(g) ?H = - 92 kJ Pada suhu tetap
diperlakukan sebagai berikut :
1. ditambah gas H2
2. volum diperbesar
3. NH3 yang terbentuk segera dipisahkan
4. tekanan diperkecil
5. ditambah gas nitrogen terus menerus

Untuk mendapatkan NH3 yang sebanyak-banyaknya yang harus dilakukan adalah ….


Pilih Jawaban :
A.
1, 2, dan 3
B.
1, 2, dan 4
C.
1, 3, dan 5
D.
2, 3, dan 4
E.
2, 3, dan 5
Soal no. 8 dari 10 soal
Mata pelajaran :IPS
Beberapa kemungkinan usaha yang dapat dilakukan:
(1) Penyewaan tempat parkir motor dengan pendapatan Rp150.000,00 per hari;
(2) Jual beli mobil bekas dengan keuntungan rata-rata Rp5.500.000,00 per bulan;
(3) Membuka kios sembako dengan keuntungan sekitar Rp4.750.000,00 per bulan.

Jika usaha yang dipilih adalah jual beli mobil bekas, maka biaya peluang yang dikorbankan
sebesar... .
Pilih Jawaban :
A.
(1), (2), dan (3)
B.
(1), (3), dan (5)
C.
(2), (3), dan (5)
D.
(3), (4), dan (6)
E.
(3), (5), dan (6)
Soal no. 9 dari 10 soal
Mata pelajaran :IPS
Homo Soloensis dan Homo Wajakensis merupakan pendukung peradaban zaman….
Pilih Jawaban :
A.
Paleolithikum
B.
Neolithikum
C.
Mesolithikum
D.
Megalithikum
E.
Logam
Soal no. 10 dari 10 soal
Mata pelajaran :IPS -Ekonomi/Akuntansi
Pak Bambang seorang wirausaha kerajinan tesktil selalu mengembangkan disain produknya.
Sehingga produk kerajinan tekstilnya selalu menarik konsumen untuk membelinya. Untuk
memenuhi permintaan pasar yang meningkat, Pak Bambang menambah tenaga kerja dari
masyarakat sekitar. Berdasarkan ilustrasi tersebut, masalah pokok ekonomi yang telah
diselesaikan Pak Bambang adalah….
Pilih Jawaban :
A.
barang apa yang akan diproduksi
B.
siapa yang akan memproduksi
C.
untuk siapa barang diproduksi
D.
dimana barang akan diproduksi
E.
bagaimana barang akan diproduksi
PAKET 2
Soal no. 1 dari 10 soal
Mata pelajaran :Bahasa Indonesia
Klik link video berikut ini untuk menjawab soal Setelah menyaksikan tayangan tersebut, dalam
resensi buku pembaca akan mengetahui kelebihan dan kekurangan buku. Yang bukan kelebihan
buku bisanya berupa ....
Pilih Jawaban :
A.
tampilan buku
B.
isi yang mudah dimengerti
C.
tampilan gambar baik
D.
pengulangan kata berulang-ulang
E.
buku best seller
Soal no. 2 dari 10 soal
Mata pelajaran :Bahasa Indonesia
Perhatikan puisi berikut! Di Liurmu, Masih Sempat Kauberkata yang Paling Bijak ....... menepati
janji menyinari bumi Menjalankan estafet sebagai matanya dunia Menggerakkan embun-embun
yang enggan bangun. Kata kias yang tepat untuk melengkapi puisi di atas adalah ....
Pilih Jawaban :
A.
bulan
B.
bintang
C.
matahari
D.
sinar
E.
bumi
Soal no. 3 dari 10 soal
Mata pelajaran :Matematika
Bimo membeli 3 bungkus kecap manis, 1 bungkus kecap asin, dan 2 bungkus kecap ikan, ia
membayar Rp 20.000,00. Santi membeli 1 bungkus kecap manis, 2 bungkus kecap asin, dan 1
bungkus kecap ikan, ia harus membayar sebesar Rp 12.500,00. Dan Darmin membeli 2 bungkus
kecap manis, 1 bungkus kecap asin, dan 2 bungkus kecap ikan ia harus membayar sebesar Rp
16.000,00. Jika Tamara membeli 1 bungkus kecap manis, 1 bungkus kecap asin, dan 1 bungkus
kecap ikan maka ia harus membayar ....
Pilih Jawaban :
A.
Rp 9.500,00
B.
Rp 12.000,00
C.
Rp 12.500,00
D.
Rp 13.000,00
E.
Rp 14.000,00
Soal no. 4 dari 10 soal
Mata pelajaran :Bahasa Inggris
Where does he go with Tom’s class?

Pilih Jawaban :
A.
To go swimming.
B.
To school trip.
C.
To play tennis.
D.
To interesting place.
E.
To church.
Soal no. 5 dari 10 soal
Mata pelajaran :IPA - Fisika
Sebuah peluru yang massanya 25 gram bergerak dengan kecepatan 1000 m/s dan menembus
balok yang diam di atas bidang datar yang licin. Jika massa balok 100 kg dan kecepatan peluru
menembus balok 200 m/s. Kecepatan balok yang ditembus peluru adalah …. m s-1
Pilih Jawaban :
A.
0,05
B.
0,10
C.
0,15
D.
0,20
E.
0.25
Soal no. 6 dari 10 soal
Mata pelajaran :Bahasa Inggris
Abdul borrowed my car in order to go to the store to get some cookies.
Why did he go to the store?
Pilih Jawaban :
A.
To borrow a car
B.
To go to the store
C.
To buy some cookies
D.
To go with the writer
E.
To visit Abdul
Soal no. 7 dari 10 soal
Mata pelajaran :IPA - Biologi
Di bawah ini adalah penyakit yang disebabkan oleh virus:
1. Papiloma
2. Citrus Vein Phloem Degeneration (CVPD)
3. Foot and Mouth Disease (FMD)
4. Tobacco Mosaik Virus (TMV)
5. Tungro
Penyakit yang menyerang tumbuhan adalah….
Pilih Jawaban :
A.
1,2,3
B.
1,3,4
C.
1,2,4
D.
2,3,5
E.
2,4,5
Soal no. 8 dari 10 soal
Mata pelajaran :IPA - Biologi
Ditemukan jaringan dengan ciri-ciri sebagai berikut:
1. bentuk pipih, kubus, atau silindris
2. terletak pada permukaan organ
3. berfungsi proteksi dan sekresi

Jaringan yang dimaksud adalah ...


Pilih Jawaban :
A.
ikat
B.
otot
C.
lemak
D.
saraf
E.
epitel

Soal no. 9 dari 10 soal


Mata pelajaran :IPS - Geografi
Ilmu yang mempelajari tentang struktur bumi adalah…
Pilih Jawaban :
A.
Geomorfologi
B.
Oseanografi
C.
Geologi
D.
Hidrologi
E.
Klimatologi
Soal no. 10 dari 10 soal
Mata pelajaran :IPS - Geografi
Objek kajian tentang cuaca dan iklim termasuk dalam kajian…
Pilih Jawaban :
A.
Litosfer
B.
Atmosfer
C.
Biosfer
D.
Hidrosfer
E.
Astenosfer
PAKET 3.
Soal no. 1 dari 10 soal
Mata pelajaran :Bahasa Indonesia
Bacalah kutipan pidato berikut!
Sahabatku yang terhormat, kita patut bergembira kini melihat teman-teman kita sudah
memelihara kebersihan sekolah. Tanpa diingatkan, secara spontan memungut sampah yang ada
di hadapannya dan membuang ke tempat sampah yang sudah disediakan. ....
Kalimat persuasif yang tepat untuk melengkapi teks tersebut ....
Pilih Jawaban :
A.
Marilah kita dengan sunguh-sungguh untuk melaksanakan apa yang sudah menjadi kewajiban
kita.
B.
Hendaknya kita menyadari bahwa kebersihan sebagian dari iman dan sangat penting
dibudayakan.
C.
Oleh sebab itu, marilah tanamkan budaya bersih kepada seluruh warga sekolah.
D.
Sebaiknya pemeliharaan kebersihan lingkungan dipelopori oleh guru baru siswa meneladani.
E.
Oleh karena itu, kesadaran pemeliharaan lingkungan menjadi bertanggung jawab bersama.
Soal no. 2 dari 10 soal
Mata pelajaran :Bahasa Indonesia
Perhatikan paragraf berikut!
Tindakan pemerintah Indonesia dengan memanggil pulang duta besar dan menghentikan
beberapa kerja sama militer dengan Australia sebagai respons atas penyadapan yang dilakukan
intelijen "negeri kanguru" terhadap Presiden Susilo Bambang Yudhoyono dinilai tepat. "Sikap
pemerintah Indonesia sudah tepat karena secara diplomatik Presiden Susilo Bambang
Yudhoyono menghendaki hubungan baik dan tidak saling mencurigai," kata pengamat politik
Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) Bambang Cipto di Yogyakarta, Sabtu.

Ide pokok paragraf tersebut adalah ....


Pilih Jawaban :
A.
Tindakan pemerintah Indonesia dengan memanggil pulang duta besar Australia.
B.
Indonesia menghentikan kerjasama militer dengan Australia.
C.
Tindakan pemerintah Indonesia menyikapi penyadapan yang dilakukan intelegen Australia
dinilai tepat. .
D.
Presiden Susilo Bambang Yudoyono menghendaki hubungan baik dengan Australia
E.
Pendapat pengamat politik UMY tentang hubungan politik Indonesia – Australia.

Soal no. 3 dari 10 soal


Mata pelajaran :Matematika
Suatu barisan aritmatika mempunyai suku kedua sama dengan 6 dan suku keempat sama dengan
14.
Suku kedelapan barisan aritmatika tersebut adalah….
Pilih Jawaban :
A.
10
B.
20
C.
30
D.
40
E.
50
Soal no. 4 dari 10 soal
Mata pelajaran :Bahasa Inggris
After eleven of the fairies had presented their gifts, the thirteenth suddenly appeared. She was
angry and wanted to show her spite for not having been invited to the feast. Without hesitation
she called out in a loud voice, "When she is fifteen years old, the Princess shall prick herself with
a spindle and shall fall down dead!" But the twelfth fairy, whose wish was still not spoken,
quietly stepped forward. Her magic could not remove the curse, but she could soften it so she
said, "Nay, your daughter shall not die, but instead shall fall into a deep sleep that will last one
hundred years."

What information can you find from this text?


Pilih Jawaban :
A.
The thirteenth fairy cursed the princess to die when she was fifteen but the twelfth diminished
the curse.
B.
The thirteen fairy swore that the princess would die as soon as the twelfth fairy removed the
curse
C.
The twelfth fairy’s wish was spoken when the thirteenth swore that a spindle would kill her.
D.
The twelfth and the thirteenth fairies cursed the princess that she fell asleep eternally.
E.
The thirteenth fairy cursed the princess would die when she was fifteen years old.
Soal no. 5 dari 10 soal
Mata pelajaran :IPA - Biologi
Berikut beberapa kegunaan senyawa karbon :
1. pengawet mayat
2. sebagai desinfektan
3. bahan dasar pembuatan lem kayu
4. penggumpal getah karet lateks
Yang merupakan kegunaan dari formaldehid adalah … .
Pilih Jawaban :
A.
1 dan 2
B.
1 dan 3
C.
1 dan 4
D.
2 dan 3
E.
2 dan 4
Soal no. 6 dari 10 soal
Mata pelajaran :IPA - Biologi
Kelenjar pineal terletak di tengah-tengah otak. Kelenjar ini menghasilkan hormon….
Pilih Jawaban :
A.
melatonin
B.
insulin
C.
oksitosin
D.
endorfin
E.
epinefrin

Soal no. 7 dari 10 soal


Mata pelajaran :IPS
Apabila diketahui modal awal “UD.Jaya” Rp185.000.000,00, modal akhir Rp216.400.000,00,
penjualan bersih Rp148.200.000,00, harga pokok penjualan Rp69.700.000,00, dan pengambilan
pribadi Rp2.000.000,00, maka besarnya beban usaha adalah ….
Pilih Jawaban :
A.
Rp31.400.000,00
B.
Rp33.400.000,00
C.
Rp45.100.000,00
D.
RP76.500.000,00
E.
Rp78.500.000,00
Soal no. 8 dari 10 soal
Mata pelajaran :IPA -Kimia
Beberapa sifat unsur sebagai berikut :
1. mempunyai nomor atom genap
2. dibandingkan dengan unsur-unsur lainnya mempunyai susunan elektron yang stabil
3. kecuali Helium, mempunyai 8 elektron di kulit terluar
4. masing-masing mempunyai nomor atom yang berbeda dalam 8 satuan
Yang merupakan sifat gas mulia :
Pilih Jawaban :
A.
1,2,3,4
B.
1,2,3
C.
1,2,4
D.
2,3,4
E.
2 dan 4
Soal no. 9 dari 10 soal
Mata pelajaran :IPS
Urutan proses interpretasi citra yang benar adalah...
Pilih Jawaban :
A.
Deteksi, analisis, identifikasi
B.
Deteksi, identifikasi, klasifikasi
C.
Identifikasi, klasifikasi, deteksi
D.
Deteksi, klasifikasi, identifikasi
E.
Analisis, deteksi, identifikasi
Soal no. 10 dari 10 soal
Mata pelajaran :IPS-Ekonomi
Berikut ini ciri-ciri pasar persaingan sempurna dan pasar persaingan tidak sempurna..
(1) Barang yang dijula bersifat diferensial.
(2) Pasar dikuasai oleh beberapar penjual/pembeli.
(3) Kurvanya menurun dari kiri atas ke kanan bawah.
(4) Banyak pembeli dan penjual dalam pasar.
(5) Terdapat kebebasan keluar masuk pasar bagi penjual.
.
Berdasarkan ciri di atas, yang merupakan ciri-ciri pasar persaingan tidak sempurna adalah ….
Pilih Jawaban :
A.
(1), (2), dan (3)
B.
(1), (2), dan (3)
C.
(1), (2), dan (3)
D.
(1), (2), dan (3)
E.
(1), (2), dan (3)
Paket 4.
Soal no. 1 dari 10 soal
Mata pelajaran :Matematika
Bimo membeli 3 bungkus kecap manis, 1 bungkus kecap asin, dan 2 bungkus kecap ikan, ia
membayar Rp 20.000,00. Santi membeli 1 bungkus kecap manis, 2 bungkus kecap asin, dan 1
bungkus kecap ikan, ia harus membayar sebesar Rp 12.500,00. Dan Darmin membeli 2 bungkus
kecap manis, 1 bungkus kecap asin, dan 2 bungkus kecap ikan ia harus membayar sebesar Rp
16.000,00. Jika Tamara membeli 1 bungkus kecap manis, 1 bungkus kecap asin, dan 1 bungkus
kecap ikan maka ia harus memebayar ....
Pilih Jawaban :
A.
Rp 9.500,00
B.
Rp 12.000,00
C.
Rp 12.500,00
D.
Rp 13.000,00
E.
Rp 14.000,00
Soal no. 2 dari 10 soal
Mata pelajaran :Bahasa Indonesia
(1) Bagaimana dengan persoalan di daerah?
(2) Topik apa yang perlu diprioritaskan?
(3) Apa yang istimewa dalam Rapimnas partai ini?
(4) Lalu, bagaimana soal kasus Pilkada Gubernur Lampung?
(5) Apakah partai ingin memperbanyak kader kepala daerah?

Urutan yang logis dari pertanyaan wawancara adalah …


Pilih Jawaban :
A.
1
B.
2
C.
3
D.
4
E.
5
Soal no. 3 dari 10 soal
Mata pelajaran :Matematika
Diketahui deret aritmetika dengan suku ke-2 adalah 15 dan jumlah 10 suku pertama adalah 255.
Suku ke-6 deret tersebut adalah ...
Pilih Jawaban :
A.
26
B.
27
C.
28
D.
29
E.
30
Soal no. 4 dari 10 soal
Mata pelajaran :Bahasa Inggris
Jack didn't get the job … he had passed his examination. The correct word to complete the
sentence is ….
Pilih Jawaban :
A.
because
B.
although
C.
despite
D.
therefore
E.
as if
Soal no. 5 dari 10 soal
Mata pelajaran :IPA - Biologi
Hormon-hormon yang dihasilkan oleh hipofisis anterior yaitu….
Pilih Jawaban :
A.
oksitosin dan TSH
B.
FSH dan LH
C.
TSH dan ADH
D.
oksitosin dan endorfin
E.
ADH dan FSH
Soal no. 6 dari 10 soal
Mata pelajaran :IPA - Biologi
batang yang tumbuh ke dalam tanah serta berubah fungsi seba-gai penyimpan cadangan
makanan. Bagian yang dimaksud adalah .…
Pilih Jawaban :
A.
umbi lapis
B.
umbi akar
C.
tunas adventif
D.
stolon / geragih
E.
umbi batang
Soal no. 7 dari 10 soal
Mata pelajaran :IPA -Kimia
Terdapat beberapa larutan dibawah ini .
1) 100 ml larutan KOH 0,1 M.
2) 100 ml larutan HNO3 0,2 M.
3) 100 ml larutan CH3COOH 0,2 M.
4) 100 ml larutan H2SO4 0,1 M.
5) 100 ml larutan NH4OH 0,2M.
.
Pasangan larutan berikut yang jika direaksikan dapat membentuk penyangga bersifat asam
adalah….
Pilih Jawaban :
A.
1 dan 3
B.
1 dan 4
C.
2 dan 5
D.
3 dan 4
E.
4 dan 5
Soal no. 8 dari 10 soal
Mata pelajaran :IPS -Sejarah
Salah satu tokoh yang berpendapat bahwa Islam masuk di Indonesia berasal dari Persia adalah….
Pilih Jawaban :
A.
Hamka
B.
Snouck Hurgronje
C.
Hoesein Djayadiningrat
D.
T.W. Arnold
E.
Naquib Alatas
Soal no. 9 dari 10 soal
Mata pelajaran :IPS
Ketika harga barang “X” Rp7.000,00 per unit, seorang pedagang menawarkan sebanyak 6.000
unit. Sebulan kemudian harga barang tersebut mengalami penurunan menjadi Rp5.000,00 per
unit. Ternyata pedagang tersebut hanya menyediakan 5.000 unit barang. Berdasarkan kenyataan
di atas, fungsi penawaran yang terjadi adalah ….
Pilih Jawaban :
A. Ps = 2Q – 5.000
B. Ps = 2Q – 7.000
C. Ps = 0,5Q + 4.000
D. Ps = 0,5Q + 2.500
E. Ps = 0,5Q - 2.500 Soal no. 10 dari 10 soal
Mata pelajaran :IPS
Secara umum, amerika selatan dan mesiko termasuk region fauna…
Pilih Jawaban :
A.
Paleartik
B.
Neotropik
C.
Oriental
D.
Australia
E.
Neartik

Anda mungkin juga menyukai