Soap SC

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 4

PENATALAKSANAAN

1. Memberitahu ibu hasil pemeriksaan bahwakeadaan umum ibu baik, TD: 120/90 mmHg, N: 80
x/menit, R: 24 x/menit, T: 36oC, konjungtiva ibu pucat, TFU: 2 jari dibawah pusat, kontraksi
baik, pengeluaran darah sebanyak 1/3 bagian pampers ibu dan HB : 6,4 gr/dl

“Ibu mengetahui hasil pemeriksaan”

2. Memberitahu ibu bahwa ibu mengalami anemia berat dimana kadar haemoglobin dalam darah
ibu <7 gr/dl

“Ibu mengetahui keadaan yang ibu alami”

3. Memberitahu ibu bahwa nyeri perut yang dirasakan adalah pengaruh obat oksitosin yang
dicampur kedalam infus untuk merangsang kontraksi uterus proses pengembalian uterus
kedalam bentuk seperti sebelum hamil dan mencegah terjadinya perdarahan.

“Ibu mengerti penyebab keluhan”

4. Mengajarkan ibu teknik relaksasi dengan cara menarik nafas dalam melalui hidung, kemudian
menghembuskan secara perlahan melalui mulut dan mengompres bagian yang nyeri dengan
air hangat.

“Ibu mengetahui teknik relaksasi”

5. Mengobservasi keadaan umum ibu,vital sign dan jumlah pengeluaran darah pervaginam

6. Membantu ibu dalam melakukan mobilisasi bertahap yaitu menggerak-gerakan kedua kaki ibu.

“Ibu mampu melakukan mobilisasi bertahap”

7. Memberikan terapi sesuai dengan advis dokter, yaitu:

a. Cairan infus D5 % : RL,1:1 20 tetes/menit

b. Drip Oksitosin 1 ampul dalam cairan RL 20 tetes/menit

c. Drip Ketorolac 2x1 ampul dalam cairan RL 20 tetes/menit

d. Injeksi ceftriaxone 2x1 gram per IV


CATATAN PERKEMBANGAN

No Hari, Tanggal / Jam Catatan Perkembangan

1. Rabu, 16 Desember S:
2015
Ibu mengatakan nyeri luka operasi berkurang,
Dinas Pagi pengeluaran darah pervaginam berkurang,
sudah bisa duduk

O:

- k/u : baik Kesadaran : CM

- Konjungtiva pucat

- Kontraksi uterus baik

- TFU 2 jari dibawah pusat

- Lochea Rubra, tanda-tanda infeksi luka post


operasi (-), perdarahan aktif (-)

- TD :130/90 mmHg, N : 90 x/menit

R : 21 x/menit, T : 37oC DC : 700 ml

A:

PIVA0 post Sectio Caesarea atas indikasi


riwayat Sectio Caesarea 2kali dan Medis
Operatif Wanita (MOW) hari ke-1 dengan
anemia berat

P:

- Memberitahu ibu hasil pemeriksaan

- Mengajarkan ibu teknik relaksasi

- Membantu memenuhi kebutuhan nutrisi makan


dan minum ibu

- Mengobservasi keadaan umum, tanda vital dan


jumlah pengeluaran darah pervaginam

- Memberikan terapi sesuai dengan advis dokter,


yaitu:
Injeksi ceftriaxone 2x1 gram per IV

Drip Oksitosin 1 ampul

Drip Ketorolac 2x1 ampul

Rencana transfusi darah 2 kolf

2. Rabu, 17 Desember S:
2015
Ibu mengatakan nyeri luka operasi berkurang,
Dinas Malam pengeluaran darah pervaginam sedikit, sudah
bisa berjalan

O:

- k/u : baik Kesadaran : CM

- Konjungtiva kemerahan

- Kontraksi uterus baik

- TFU 2 jari dibawah pusat

- Lochea Rubra, tanda-tanda infeksi luka post


operasi (-), perdarahan aktif (-)

- TD :140/100 mmHg, N : 88 x/menit

R : 24 x/menit, T : 36,9oC BAK :+

A:

PIVA0 post Sectio Caesarea atas indikasi


riwayat Sectio Caesarea 2kali dan Medis
Operatif Wanita (MOW) hari ke-2 dengan
anemia berat

P:

- Memberitahu ibu hasil pemeriksaan

- Mengajarkan ibu teknik relaksasi

- Menganjurkan ibu makan/minum yang bergizi

- Menganjurkan ibu untuk tetap menjaga


kebersihan diri, daerah genetalia dan luka
bekas operasi
- Memotivasi ibu untuk tetap memberikan ASI
kepada bayi secara on demand

- Memberikan terapi sesuai dengan advis dokter,


yaitu:

IVFD RL 20 tpm

Injeksi ceftriaxone 2x1 gram per IV

Drip Ketorolac 2x1 ampul

Injeksi Lasix 1x1 ml per IV

Anda mungkin juga menyukai