Anda di halaman 1dari 2

Surat Ketentuan Lomba Menyanyi Solo

Peraturan Lomba Menyanyi Solo

1. Setiap kelas wajib mengikuti lomba nyanyi solo.


2. Lomba menyanyi solo dibuka untuk peserta aktif untuk siswa SMA Negeri
57 Jakarta.
3. Wajib datang 5 menit sebelum tampil
4. Peserta menyanyikan satu lagu bebas asalkan tidak mengandung usul sara.
5. Pada saat tampil peserta harus berpakaian yang sopan dan mengenakan
nomer undi.
6. Perubahan pergantian lagu diperkenankan minimal satu jam sebelum acara
lomba dimulai dan harus sepengetahuan panitia.
7. Peserta tampil dengan lagu yang sudah disiapkan oleh pesertanya sendiri
8. Jika peserta dipanggil sebanyak tiga kali tidak hadir maka peserta
dinyatakan gugur kecuali jika peserta sedang mengikuti praktikum atau
ujian dan peserta boleh menyusul keikutsertaannya selama lomba yang
diikuti belum berakhir. Namun jika sudah berakhir maka peserta tersebut
dinyatakan gugur.
9. Keputusan juri dalam perlombaan bersifat mutlak dan tidak dapat diganggu
gugat
10. Waktu peserta maksimal 5 menit termasuk persiapan.

Bobot Penilaian
1. Keselarasan musik dan lagu (20 point)
2. Etika Panggung (20 point)
3. Ekspresi (20 point)
4. Intonasi (20 point)
5. Artikulasi (20 point)

Tempat: XII IPA 1


Juri: Moh. Aufa Fasobrun Jamil
Otto Soriani Telambanua

Ketentuan Final
1. Untuk final diambil 3 orang dengan point tertinggi.
2. Menyanyikan lagu yang sudah ditentukan oleh juri yaitu Sirih Kuning
No. Keterangan Nilai
1. Keselarasan musik dan lagu
2. Etika Panggung
3. Ekspresi

4. Intonasi

5. Artikulasi

Anda mungkin juga menyukai