Anda di halaman 1dari 2

FORM ANALISIS JABATAN ( I-3)

FORMULIR URAIAN JABATAN

1. NAMA JABATAN : PENGURUS BARANG

2. UNIT ORGANISASI : UPTD BPBIAT AIKMEL


a. ESELON IV : SUB BAGIAN TATA USAHA
b. ESELON III : UPTD BPBIAT AIKMEL
c. ESELON II : DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN PROV. NTB
d. ESELON I : PEMERINTAH PROVINSI NTB

3. RINGKASAN TUGAS :
Mengurus barang milik daerah dalam pemakaian pada masing-masing unit pengguna
Lingkup UPTD BPBIAT Aikmel dengan data dan ketentuan Peraturan Perudang-
undangan untuk kelancaran pelaksanaan tugas.

4. RINCIAN TUGAS :
a. Mencatat seluruh barang milik daerah yang berada di UPTD BPBIAT Aikmel ke
dalam kartu inventaris barang (KIB) Kartu Inventaris Ruangan (KIR), buku
Inventaris (BI) dan Buku Induk
b. Menyusun bahan konsep milik daerah sesuai dengan ketentuan yang berlaku
untuk kelancaran pelaksanaan tugas
c. Melakukan pencatatan barang milik daerah yang dipelihara/diperbaiki ke dalam
kartu pemeliharaan
d. Menyusun laporan barang pengguna semesteran (LBPS) dan lamporan barang
pengguna tahunan (LBPT) serta laporan inventarisasi 5 tahunan yang berada di
UPTD BPBIAT Aikmel kepada pengelola
e. Menyusun usulan penghapusan barang milik daerah yang rusak atau tidak
dipergunakan lagi
f. Menyusun laporan usulan barang hilang sesuai ketentuan yang berlaku untuk
tertib administrasi
g. Melakukan tugas lain yang diberikan atasan sesuai tupoksi dan melaporkan
pelaksanaan tugas sebagai bahan kebijakan atasan

5. HASIL KERJA :
a. Data barang milik daerah
b. Konsep kebutuhan barang
c. Data laporan keadaan barang
d. Laporan barang hilang
e. Bahan konsep laporan penggunaan semesteran (LBPS) dan (LBPT)
f. Bahan usulan penghapusan barang milik daerah
g. Laporan hasil pelaksanaan tugas

6. BAHAN KERJA :
a. ATK pakai habis
b. Disposisi atasan
c. Konsep Surat/Naskah Dinas
d. Buku Inventaris
e. Buku Kartu Barang
f. Konsep kerugian Negara
g. Buku Pendistribusian Barang Inventaris

7. PERALATAN KERJA :
a. ATK tidak pakai habis
b. Perangkat Komputer
c. Telepon
d. Mesin Ketik
e. Speda Motor
f. Kepres Nomor 80/2003 tentang pedoman pengadaan Barang/Jasa
g. Permendagri Nomor 17/2007 tentang Pedoman Teknis Pengelolaan Barang
Daerah
h. Keputusan Gubernur NTB tentang Pengelolaan Barang Milik Daerah

8. TANGGUNG JAWAB JABATAN :


a. Tersusunnya rencana kerja pengurus barang
b. Tersedianya dokumentasi barang
c. Tersusunya laporan pelaksanaan tugas pengurus barang

9. WEWENANG JABATAN :
a. Merencanakan dan menjadwalkan pekerjaan yang berorientasi pada output
b. Menyempurnakan metode dan prosedur yang digunakan dalam pengurusan
barang
c. Memutuskan metode yang digunakan untuk mencapai tujuan dan sasaran

10. HUBUNGAN KERJA :


a. Dengan Kasubbag Tata Usaha dalam rangka memberikan laporan dan menerima
arahan
b. Dengan Pengurus Barang Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi NTB dalam
rangka koordinasi

11. KEADAAN TEMPAT KERJA :


Ruangan nyaman, sirkulasi udara dan pencahayaan baik

12. UPAYA FISIK :


Duduk, berdiri, berjalan, dll.

13. KEMUNGKINAN RESIKO BAHAYA :


Tidak ada

14. SYARAT JABATAN :


a. Pangkat / Golongan : Penata Muda (III/a)
b. Pendidikan : Strata 1
c. Pelatihan : Pengumpul dan pengolah data
d. Kursus / Latihan : Pengurus barang
e. Pengetahuan Kerja : Mengetahui tentang pengadaan pembukuan kondisi
dan pengelolaan barang/jasa;
f. Pengalaman Kerja : Sebagai staf pada Sub Bagian Tata Usaha
g. Kondisi Fisik : Sehat Jasmani dan Rohani
h. Bakat : G, V, Q
i. Minat : M (MVC), T (STS) V (VARCH)
j. Temperamen : 1a, 2a, 3a

Anda mungkin juga menyukai